Jadwal Training 2024

Finance For Non Finance (FINON) KELAS KHUSUS + YOGYAKARTA

 

Finance For Non Finance (FINON)

DESKRIPSI PELATIHAN
Penguasan terhadap pola pikir keuangan merupakan keharusan yang dimiliki oleh manajemen perusahaan guna bertahan dan berkembang dalam menghadapi persaingan bisnis yang semakin kompetitif. Kemampuan bertahan Perusahaan dalam persaingan global tergantung pada berapa laba dan pertumbuhan yang dapat dicapai oleh Perusahaan setiap tahunnya.

Para eksekutif perusahaan di luar divisi keuangan sering mengalami kesulitan dan keterbatasan pemahaman mengenai bahasa keuangan. Padahal, segala masalah fungsional perusahaan mempunyai hubungan / kaitan yang erat dengan bagian keuangan. Dengan pemahaman keuangan yang baik bagi maka diharapkan seluruh eksekutif perusahaan dapat menjadikan proses pengelolaan perusahaan menjadi lebih efektif dan efisien.

Pelatihan ini didesain untuk memberikan pemahaman mendalam kepada peserta perihal manajemen keuangan kepada para manajer non keuangan. Dengan pemahaman mendalam diharapkan peserta mampu mengetahui tahapan atau proses pengelolaan keuangan perusahaan serta mampu berkomunikasi bahasa keuangan perusahaan dengan baik dan benar.

MANFAAT DAN TUJUAN PELATIHAN

Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan mampu untuk :

  1. Mengetahui dan memahami fungsi manajemen keuangan perusahaan;
  2. Memahami seluk beluk konsep pengelolaan dana operasional dan kelayakan investasi perusahaan
  3. Mengetahui tahapan identifikasi informasi keuangan sebagai bentuk keputusan manajerial perusahaan
  4. Memahami istilah atau bahasa keuangan perusahaan
  5. Meningkatkan kemampuan problem solving terkait keuangan perusahaan

MATERI / OUTLINE PELATIHAN

  1. Manajemen  Keuangan (Financial Management)
  • Definisi dan konsep Manajemen Keuangan
  • Tugas, tanggungjawab dan Fungsi Manager Keuangan.
  • Tujuan dan Prinsip manajemen keuangan
  • Capital budgeting (penganggaran modal)
  • Arus Keuangan sebagai urat nadi perusahaan
  • Karakteristik Pendapatan & Biaya, Penerimaan & Pengeluaran, Investasi & Biaya Operasional
  1. Laporan  Keuangan (Financial Statement)
  • Definisi dan Dasar laporan keuangan
  • Jenis laporan keuangan
  • Laporan Keuangan sebagai end result kegiatan perusahaan;
  • Pendapat Akuntan Publik pada Laporan Keuangan dan Dampaknya;
  • Laporan Keuangan Pokok :
  1. Laporan Laba Rugi Komprehensif.
  2. Laporan Arus Kas (Cash Flow Statement).
  3. Laporan Posisi Keuangan (Neraca).
  4. Laporan Perubahan Ekuitas.
  5. Catatan Atas Laporan Keuangan.
  • Market Value VS Book Value.
  • Accounting Income VS Economic Income.
  1. Financial Planning
  2. The Constituents of a Good Business Plan
  3. The Planning Process
  4. Variance Analysis
  5. Capital Budgeting
  6. The Role of Finance in the Planning Process
  7. Tahapan Evaluasi  Kinerja   Keuangan Perusahaan  (Evaluating Financial Performance)
  • Definisi, Manfaat dan tujuan evaluasi kinerja keuangan perusahaan
  • Manfaat dan Kendala Analisa Konvensional.
  • Ukuran kinerja keuangan perusahaan
  • Laporan Keuangan sebagai Indikator Posisi, Prestasi, dan Pertumbuhan Perusahaan (Company Growth).
  • Sistematika Analisa dengan Berbagai Tolok Ukur Keuangan
  • Penilaian Kinerja Keuangan (Evaluating Financial Performance)
  1. Provitability Ratio.
  2. Liquidity Ratio.
  3. Leverage Ratio.
  4. Manajemen Modal Kerja (Working Capital Management)
  • Definisi, Konsep dan Manfaat Manajemen Modal Kerja
  • Kebijakan Pembelanjaan Modal Kerja
  • Modal Kerja sebagai alat Perencanaan Likuiditas & Profitabilitas
  • Kegiatan Operasional sebagai Penentu Kebutuhan Modal Kerja
  • Keterlibatan Manajemen Perusahaan dalam penentuan Modal Kerja
  1. Analisis Penganggaran Modal (Capital Budgeting Analysis)
  • Definisi, konsep dan Manfaat Penganggaran Modal
  • Metode Analisis Penganggaran Modal
  • Tahapan Penerapan Analisis Penganggaran Modal
  • Pola pikir strategis (jangka panjang) dalam pertimbangan investasi
  • Alternatif Investasi
  • Proyeksi Cashflow dan Penerapan Time Value of Money
  • Sistematika Analisa Penilaian Kelayakan
  • Net Present Value (NPV), Internal Rate of Return (IRR) dan Payback Period (PP) dan Economic Value Added (EVA)
  1. Analisa Biaya (Cost Analysis)
  • Fixed VS Variable Cost.
  • Break Event Point (BEP) Analysis.
  • Contribution Margin Analysis.
  • Traditional Cost Accounting.
  • Activity Based Costing.
  1. Studi kasus dan diskusi

JADWAL DAN INVESTASI PELATIHAN

Yogyakarta
Venue                           : Hotel 101 **** / Hotel Cavinton****
Investasi                        : Rp 6.300.000,00/peserta
Minimal Kuota                          : 2 Peserta
Jadwal Pelatihan           : 08.00-16.00

Magelang / Bandung / Surabaya/ Jakarta/ Bali

Venue

  • Magelang   : Grand Artos Hotel/ Atria Hotel / Rp 6.300.000 per peserta
  • Bali   : Ibis Styles Kuta / Santika Kuta / Rp 8.100.000 per peserta
  • Bandung   : Serella Hotel / Kagum Group / Rp 7.000.000 per peserta
  • Surabaya   : Ibis Pandegiling / Rp 7.000.000 per peserta
  • Jakarta   : Ibis Kemayoran / Rp 7.000.000 per peserta

Minimal Kuota              : 3 Peserta
Jadwal Pelatihan           : 08.00-16.00

Alternative Tanggal 

  • 19-21 Mei 2015
  • 26-28 Mei 2015
  • 3-5 Juni 2015
  • 9-11 Juni 2015
  • 16-18 Juni 2015
  • 23-25 Juni 2015
  • 30 Juni-2 Juli 2015
  • 7-8 Juli 2015
  • 13-15 Juli 2015
  • 22-24 Juli 2015
  • 28-30 Juli 2015
  • 4-6 Agustus 2015
  • 11-13 Agustus 2015
  • 18-20 Agustus 2015
  • 25-27 Agustus 2015
  • 1-3 September 2015
  • 8-10 September 2015
  • 15-17 September 2015
  • 21-23 September 2015
  • 29 September-1 Oktober 2015
  • 6-8 Oktober 2015
  • 12-13  Oktober 2015
  • 20-22 Oktober 2015
  • 27-29 Oktober 2015
  • 3-5 November 2015
  • 10-12 November 2015
  • 17-19 November 2015
  • 24-26 November 2015
  • 1-3 Desember 2015
  • 8-10 Desember 2015
  • 15-17 Desember 2015
  • 21-23 Desember 2015
  • 29-31 Desember 2015

FASILITAS PELATIHAN

  1. Sertifikat Pelatihan (Certificate)
  2. Expert Instructure
  3. Meeting Room Hotel dengan Lunch dan 2 kali Coffe Break
  4. Exclusive Training kits dan Backpacks
  5. Modul Pelatihan Hard dan Softcopy
  6. USB Flashdisk
  7. Foto Group Soft & Hard Copy
  8. Souvenir dan atau Oleh-Oleh *)
  9. City Tour *)
  10. Layanan booking hotel
  11. Transportasi selama Pelatihan (antar jemput bandara dan PP Hotel Ke Lokasi Pelatihan).

PESERTA PELATIHAN

  • Direksi perusahaan swasta, publik maupun BUMN/BUMD yang berlatar belakang non keuangan.
  • Staff / Manager / General Manager di Direktorat non Keuangan, yang mengurusi Laporan Keuangan Perusahaan.
  •  Komite Audit / Auditor Internal yang berlatar belakang non keuangan.
  • Bankers
  • Cash Managers

METODE PELATIHAN

  • Presentasi
  • Diskusi dan Tanya Jawab
  • Studi kasus
  • Brainstorming
  • Praktek

INSTRUCTURE / FASILITATOR
Alek Murtin, S.E., M.Si., Akt,  Dr. (Cand.) Miswanto Muslim, M.Si. dan Tim

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Perancangan Tata Letak Pabrik (Plant Layout)

 

Perancangan Tata Letak Pabrik (Plant Layout)

Jadwal & Tempat :

  • Selasa-Kamis 26 – 28 Mei 2015
  • Selasa-Kamis 23 – 25 Juni 2015
  • Selasa-Kamis 28 – 30 Juli 2015
  • Selasa-Kamis 25 – 27 Agustus 2015
  • Senin-Rabu 21 – 23 September 2015
  • Selasa-Kamis 27 – 29 Oktober 2015
  • Selasa-Kamis 24 – 26 November 2015
  • Senin-Rabu 21 – 23 Desember 2015

Pukul
08.00-16.00

Tempat
Yogyakarta, Surabaya, Semarang, Solo, Jakarta, Bandung, Bali, Batam, Makassar, Balikpapan, Banjarmasin, Pontianak

Investasi:

  • Investasi pelatihan selama 3 (tiga) hari ini adalah senilai Rp 7.000.000,- (Tujuh Juta Rupiah) untuk setiap peserta (khusus untuk wilayah Yogyakarta, dengan minimal peserta 2 orang).
  • Apabila perusahaan mengutus lebih dari 3 peserta, maka setiap peserta cukup membayar Rp. 6.500.000,- (Enam Setengah Juta rupiah).
  • Untuk pelaksanaan di kota lain, harga menyesuaikan dengan jumlah peserta.

OVERVIEW
Tata letak pabrik (plant layout) atau pengaturan dari fasilitas penunjang produksi dan area kerja yang ada adalah suatu masalah yang sering dijumpai dalam dunia industri rekayasa. Sekalipun cuma sekedar mengatur peralatan atau mesin di dalam bangunan pabrik yang ada maupun dalam ruang lingkup kecil dan sederhana.

Tata letak yang terencana dengan baik sangat menentukan efisiensi dan dalam beberapa hal juga menjaga kelangsungan hidup ataupun kesuksesan kerja suatu industri, karena sebagai dasar untuk membuat operasi kerja menjadi lebih efektif dan efisien. Peralatan produksi yang mahal harganya, peralatan yang canggih, dan suatu disain produk yang bagus akan tidak ada artinya akibat perencanaan tata letak yang sembarangan saja. Karena aktivitas produksi suatu industri secara normalnya harus berlangsung dengan tata letak yang tidak selalu berubah-ubah, maka setiap kekeliruan yang dibuat di dalam perencanaan tata letak akan menyebabkan kerugian-kerugian yang tidak kecil.

Untuk mendukung sistem produksi yang memadai diperlukan tenaga kerja yang handal atau peningkatan keahlian tenaga kerja profesi Perancangan Tata Letak Pabrik (Plant Layout).

TUJUAN  :
Setelah Pelatihan para peserta diharapkan akan memperoleh:

  1. Pemahaman tentang pengetahuan perencanaan dan pengaturan tata letak pabrik
  2. Keahlian dalam merancang tata letak pabrik secara optimum yang dapat memberikan keuntungan-keuntungan dalam sistem produksi

Sasaran
Para praktisi tingkat operator, tingkat penyelia atau perencana bidang perancangan tata letak pabrik pada industri rekayasa.

TOPIK / MATERI

  1. Elemen dasar perancangan tata letak pabrik
  2. Tujuan dan prinsip yang mendasarinya
  3. Langkah-langkah perencanaan tata letak pabrik
  4. Analisis produk dan proses manufacturing
  • Analisis produk
  • Analisis proses (production routeing, process chart)
  1. Perhitungan jumlah mesin dan penentuan luas area
  2. Penetapan metoda pengaturan mesin
  3. Perencanaan aliran pemindahan bahan

METODE PELATIHAN
Presentation, Discuss, Case Study, Evaluation, Simulation

TRAINER
Widarto Sutrisno, ST
, MT  & Team
(
Staf Pengajar, Trainer & Konsultan dalam bidang Building and Construction, telah menangani bebagai perusahaan baik BUMD, BUMN maupun PMA).

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Penyusunan Anggaran Perawatan Gedung dan Fasilitas (Yogyakarta, Surabaya, Semarang, Solo, Jakarta, Bandung, Bali, Batam, Makassar, Balikpapan, Banjarmasin, Pontianak)

 

Penyusunan Anggaran Perawatan Gedung dan Fasilitas

(Yogyakarta, Surabaya, Semarang, Solo, Jakarta, Bandung, Bali, Batam, Makassar, Balikpapan, Banjarmasin, Pontianak)

Jadwal & Tempat :

  • Selasa-Rabu 9 – 11 Juni 2015
  • Selasa-Rabu 21 – 23 Juli 2015
  • Selasa-Rabu 11 – 13 Agustus 2015
  • Selasa-Rabu 8 – 10 September 2015
  • Kamis- Sabtu 15-17 Oktober 2015
  • Selasa-Rabu 10 – 12 November 2015
  • Selasa-Rabu 8 – 10 Desember 2015

Pukul
08.00-16.00

Tempat
Yogyakarta, Surabaya, Semarang, Solo, Jakarta, Bandung, Bali, Batam, Makassar, Balikpapan, Banjarmasin, Pontianak

Investasi:

  • Investasi pelatihan selama 3 (tiga) hari ini adalah senilai Rp 7.000.000,- (Tujuh Juta Rupiah) untuk setiap peserta (khusus untuk wilayah Yogyakarta, dengan minimal peserta 2 orang).
  • Apabila perusahaan mengutus lebih dari 3 peserta, maka setiap peserta cukup membayar Rp. 6.500.000,- (Enam Setengah Juta rupiah).
  • Untuk pelaksanaan di kota lain, harga menyesuaikan dengan jumlah peserta.

OVERVIEW
Agar bangunan gedung dapat berfungsi dengan baik, perlu diperhatikan masalah kekuatan konstruksinya apakah masih memenuhi syarat keamanan untuk dihuni dan juga perlu memperhatikan bahwa semua fasilitas dalam bangunan gedung tersebut masih berfungsi dengan baik. Untuk itu diperlukan suatu perawatan yang tepat dan sesuai dengan spesifikasi dari elemen-elemen tersebut sehingga semua instalasinya dapat berfungsi dengan baik. Hal utama yang perlu diperhatikan sebelum melakukan perawatan terhadap gedung dan fasilitas yang tersedia didalamnya adalah menyiapkan anggaran yang sesuai dengan kebutuhan perawatan. Maka training ini akan membahas mengenai bagaimana melakukan penyusunan anggaran tersebut secara tepat, efektif dan efisien.

Tujuan
Dengan mengikuti training ini diharapkan peserta dapat memahami dan mengaplikasikan bagaimana melakukan penyusunan anggaran dalam manajemen perawatan dan pemeliharaan bangunan gedung dan perlengkapannya secara  efektif dan efisien.

Sasaran

  • Kepala Bagian dan Staff  yang terlibat dalam perawatan bangunan gedung.
  • Eksekutif/Staff Profesional yang ingin mengetahui seluk-beluk penyusunann anggaran perawatan bangunan gedung
  • Pemilik perusahaan yang mengelola sendiri perusahaannya
  • Eksekutif perusahaan yang terlibat dalam pengambilan keputusan manajemen perawatan bangunan gedung

TOPIK / MATERI

  1. Ruang lingkup manajemen pemeliharaan gedung
  2. Perbaikan dan perawatan gedung dan fasilitas
  3. Menyusun anggaran biaya
  4. Maintenance budget compotition
  5. Basic of maintenance budget
  6. Managing a maintenance budget
  7. Jenis rencana anggaran
  8. Studi kasus dan praktek
  9. Evaluasi paktek penyusunan anggaran

METODE PELATIHAN
Presentation, Discuss, Case Study, Evaluation, Simulation

TRAINER
Widarto Sutrisno, ST
, MT  & Team
(
Staf Pengajar, Trainer & Konsultan dalam bidang Building and Construction, telah menangani bebagai perusahaan baik BUMD, BUMN maupun PMA).

 

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Aspek Hukum Dan Kasus Hukum Dalam Proyek Konstruksi

 

Aspek Hukum Dan Kasus Hukum Dalam Proyek Konstruksi

  • Selasa-Kamis 19 – 21 Mei 2015
  • Selasa-Kamis 16 – 18 Juni 2015
  • Selasa-Kamis 21 – 23 Juli 2015
  • Selasa-Kamis 18 – 20 Agustus 2015
  • Selasa-Kamis 15 – 17 September 2015
  • Selasa-Kamis 20 – 22 Oktober 2015
  • Selasa-Kamis 17 – 19 November 2015
  • Selasa-Kamis 15 – 17 Desember 2015

Pukul
08.00-16.00 WIB

Tempat
Yogyakarta, Surabaya, Semarang, Solo, Jakarta, Bandung, Bali, Batam, Makassar, Balikpapan, Banjarmasin, Pontianak

Investasi:

  • Investasi pelatihan selama 3 (tiga) hari ini adalah senilai Rp 7.000.000,- (Tujuh Juta Rupiah) untuk setiap peserta (khusus untuk wilayah Yogyakarta, dengan minimal peserta 2 orang).
  • Apabila perusahaan mengutus lebih dari 3 peserta, maka setiap peserta cukup membayar Rp. 6.500.000,- (Enam Setengah Juta rupiah).
  • Untuk pelaksanaan di kota lain, harga menyesuaikan dengan jumlah peserta.

 OVERVIEW
Munculnya kasus  hukum pada proyek konstruksi  terjadi karena adanya  penyimpangan terhadap kontrak baik penyimpangan terhadap volume, kualitas maupun  waktu proyek. Kasus  hukum ini dapat memberikan dampak  berupa sanksi hukum baik perdata maupun pidana. Agar semua pihak yang terlibat dalam pengelolaan proyek konstruksi terhindar dari hal tersebut maka perlu untuk mengetahui aspek hukum dan kasus  serta pelanggaran yang sering terjadi dalam proyek konstruksi.    Hal ini juga didukung oleh UU No. 18/99 tentang Jasa Konstruksi yang menyatakan bahwa apabila terjadi ‘kegagalan bangunan/konstruksi” maka semua pihak yang terlibat dapat diinvestigasi dan dimintai pertanggungjawaban  baik dari pihak owner,perencanan,pelaksana maupun konsultan. Training ini akan mempelajari  tentang aspek hukum dan kasus kasus yang terjadi dalam pengelolaan proyek konstruksi. Berbagai contoh kasus akan dibahas untuk mendapatkan ‘Lesson learn’ agar  semua pihak yang terlibat dalam pengelola proyek lebih berhati hati.
Tujuan
Peserta memahami tentang aspek hukum dalam pengelolaan proyek konstruksi dan dapat  merencanakan  tindakan pencegahan agar tidak terjadi pelanggaran dan penyimpanngan dalam pengelolaan proyek konstruksi.
SASARAN

  • Pemimpin proyek, anggota dan tim proyek, calon-calon pemimpin/anggota tim proyek
  • Pengawas proyek
  • Departemen Teknik
  • Individu/staff yang terlibat dalam pengelolaan proyek (Konstruksi maupun non-konstruksi)

TOPIK / MATERI

  1. Ruang lingkup  tentang aspek hukum proyek konstruksi dan UU No. 18 Tahun 1999 tentang Jasa Kontruksi
  2. Proses Investigasi kegagalan proyek bangunan /konstruksi
  3. Investigasi dan Pengkajian Dokumen Kontrak
  4. Investigasi Mutu hasil pekerjaan  berdasarkan Pengetesan Mutu lapangan dan laboratorium
  5. Investigasi Proses Managemen dan administrasi
  6. Analisis permasalahan dan solusi serta tindak lanjut
  7. Pembuatan Laporan hasil Investigasi
  8. Case study  : Kasus-kasus riil di lapangan dan troubleshooting

METODE PELATIHAN
Presentation, Discuss, Case Study, Evaluation, Simulation

TRAINER
Widarto Sutrisno, ST, MT  & Team
(Staf Pengajar, Trainer & Konsultan dalam bidang Building and Construction, telah menangani bebagai perusahaan baik BUMD, BUMN maupun PMA).

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

How To Create Star Employees Who Have Initiative

 

How To Create Star Employees Who Have Initiative

Jadwal & Tempat :

  • Selasa – Rabu, 3 – 4 Juni 2015
  • Selasa – Rabu, 7 – 8 Juli 2015
  • Selasa – Rabu, 4 – 5 Agustus 2015
  • Selasa – Rabu, 1 – 2 September  2015
  • Selasa – Rabu, 6 – 7 Oktober  2015
  • Selasa – Rabu, 3 – 4 November  2015
  • Selasa – Rabu, 1 – 2 Desember  2015

 

08.00 – 16.00 WIB

Yogyakarta, Surabaya, Semarang, Solo, Jakarta, Bandung, Bali, Batam, Makassar, Balikpapan, Banjarmasin, Pontianak.

  • Investasi : Investasi pelatihan selama 2 (dua) hari ini adalah senilai Rp 5.500.000,- (Lima Setengah Juta Rupiah) untuk setiap peserta (khusus untuk wilayah Yogyakarta, dengan minimal peserta 2 orang).
  • Apabila perusahaan mengutus lebih dari 3 peserta, maka setiap peserta cukup membayar Rp. 5.000.000,- (Lima Juta rupiah).
  • Untuk pelaksanaan di kota lain, harga menyesuaikan dengan jumlah peserta.
  • Including : Trainer yang berkualitas, Module / Handout, Sertifikat, Training Kit (tas, block note, alat tulis, flask disk), Souvenir, 1 X Dinner, Pick up dari bandara jika mengirimkan minimal 2 peserta.

OVERVIEW
“Star employee” merupakan kelompok karyawan yang “langka” di perusahaan, karena mereka lah yang pada gilirannya nanti akan menggantikan posisi-posisi pemimpin saat ini. Salah satu ciri dari “Star employee” adalah memiliki kompetensi yang tidak hanya unggul pada pekerjaannya saat ini, tetapi juga memiliki kompetensi organisasional. Haltersebut berarti bahwa “Star employee” sangat peduli terhadap masa depan perusahaan, sehingga memberikan ide-ide cemerlang sebagau wujud kontribusinya terhadap kemajuan organisasi.

Ide-ide cemerlang ini dapat terwujud jika SDM di organisasi memiliki inisiatif bagi kemajuan organisasi. Tujuan pelatihan ini adalah untuk menstimulasi dan sekaligus menciptakan iklim kerja yang kondusif agar para “Star employee” terus memberikan inisiatif-inisiatifnya bagi kemajuan organisasi, sebagai wujud kontribusi positif bagi arah gerak organisasi.

SASARAN
Manajer dan Staf dari berbagai Divisi/Departemen

TOPIK / MATERI

  1. Mengerti mengapa banyak SDM tidak berinisiatif dan cara mengatasinya
  2. “Kabar baik” mengenai SDM yang kurang berinisiatif
  3. Cara menciptakan kondisi yang tepat agar para SDM mau mengambil inisiatif
  4. Cara menyampaikan dengan benar apa yang Anda harapkan dari SDM sehingga mereka dapat “melakukannya atas inisiatif sendiri”
  5. Tiga jenis pelatihan yang dibutuhkan SDM Anda untuk membantu mereka menjadi lebih pro-aktif dan berinisiatif
  6. Empat langkah yang harus segera diambil setelah training ini untuk membuat SDM Anda “langsung” menjadi lebih berinisiatif
  7. Cara yang tepat untuk menciptakan penghargaan yang akan memotivasi SDM  agar mau sungguh-sungguh berprestasi
  8. Cara mengidentifikasi dan mempekerjakan SDM yang berkualitas bintang sejak  awal

METODE PELATIHAN
Presentation, Discuss, Case Study, Evaluation, Simulation, Movie

TRAINER
Tekad Wahyono, S.Psi, M.Si, C Ht
/Siti Noor Fatmah L, S Psi, M Si, Psikolog & Team
(Trainer, Konsultan dan Assessor dalam bidang pengembangan SDM dan organisasi, telah berpengalaman dalam menangani berbagai perusahaan BUMD, BUMN, dan PMA)

 

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Hukum Export Import (YOGYAKARTA + KELAS KHUSUS)

 

Hukum Export Import

WAKTU
• 26-28 Mei 2015
• 3-5 Juni 2015
• 9-11 Juni 2015
• 16-18 Juni 2015
• 23-25 Juni 2015
• 30 Juni-2 Juli 2015
• 7-8 Juli 2015
• 13-15 Juli 2015
• 22-24 Juli 2015
• 28-30 Juli 2015
• 4-6 Agustus 2015
• 11-13 Agustus 2015
• 18-20 Agustus 2015
• 25-27 Agustus 2015
• 1-3 September 2015
• 8-10 September 2015
• 15-17 September 2015
• 21-23 September 2015
• 29 September-1 Oktober 2015
• 6-8 Oktober 2015
• 12-13 Oktober 2015
• 20-22 Oktober 2015
• 27-29 Oktober 2015
• 3-5 November 2015
• 10-12 November 2015
• 17-19 November 2015
• 24-26 November 2015
• 1-3 Desember 2015
• 8-10 Desember 2015
• 15-17 Desember 2015
• 21-23 Desember 2015
• 29-31 Desember 2015

TEMPAT

• Magelang : Grand Artos Hotel/ Atria Hotel
• Bali : Ibis Styles Kuta / Santika Kuta
• Bandung : Serella Hotel / Kagum Group
• Surabaya : Ibis Pandegiling
• Jakarta : Ibis Kemayoran

INVESTASI

• Magelang : Rp 6.300.000 per peserta
• Bali : Rp 8.100.000 per peserta
• Bandung : Rp 7.000.000 per peserta
• Surabaya : Rp 7.000.000 per peserta
Minimal Kuota Running: 2 Peserta

Fasilitas Pelatihan
1. Sertifikat Pelatihan (Certificate)
2. Qualified instructure
3. Meeting room Hotel dengan Lunch dan 2 kali Coffe Break
4. Exclusive Training kits
5. Exclusive Bagpack
6. USB / flashdisk berisi materi training soft copy serta Materi training hardcopy
7. Souvenir
8. City Tour
9. Layanan booking hotel / penginapan
10. Antar jemput dari Bandara/ Stasiun menuju Hotel Penginapan (minimal 2 peserta dari 1 instansi yang sama)
11. Antar jemput peserta dari hotel penginapan menuju hotel pelaksanaan training (minimal pengiriman 4 peserta dari 1 instansi yang sama)

FASILITATOR
Budi Agus Riswandi, SH, M.Hum , Dodik Setiawan NH,SH and Tim

DESKRIPSI
Perdagangan internasional pada dasarnya sama dengan transaksi nasional yang berupa transaksi sederhana dengan proses jual beli barang antara pengusaha yang berdomisili di negara yang berbeda. Namun dalam prakteknya, pertukaran barang dan jasa yang menyeberangi laut ataupun daratan ini sering menimbulkan permasalahan yang kompleks karena adanya perbedaan aturan hukum dan tata cara pembayaran (mata uang). Oleh karenanya, pemahaman mendalam perihal aspek hukum ekspor impor tentunya harus dimiliki oleh mereka yang berkecimpung dalam perdagangan internasional / export dan import.

Pelatihan ini akan memberikan pemahaman kepada peserta peraturan / kebijakan umum terkait dengan ekspor impor. Termasuk di dalamnya akan diberikan pemahaman strategi penanganan permasalahan / konflik / sengketa hukum yang terjadi dalam proses export dan import.

Tujuan dan Manfaat Pelatihan
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan mampu untuk :
1. Memahami konsep dan aspek hukum export dan import
2. Mengetahui dan memahami dasar hukum yang mengatur proses export dan import
3. Mengetahui barang yang diatur, diawasi, dilarang, dan bebas untuk di-impor dan di-ekspor.
4. Mengetahui tahapan dan teknik dalam melakukan pengawasan dan pengendalian mutu barang ekspor dan impor
5. Mengetahui jenis pungutan dan harga patokan ekspor.
6. Meningkatkan kemampuan dalam menyelesaikan permasalahan / sengketa terkait dengan proses ekspor dan impor

Materi / Outline Pelatihan
1. Ruang Lingkup Ekspor dan Impor : Konsep dan Tata Laksana
2. Larangan dan Pembatasan Ekspor dan Impor
3. Prosedur Kepabeanan Ekspor dan Impor
4. Pengawasan dan pengendalian mutu barang ekspor dan impor
5. Barang yang diatur, diawasi, dilarang, dan bebas untuk di-impor dan di-ekspor.
6. Pungutan Ekspor dan Impor
7. Harga patokan Ekspor
8. Syarat dan Kelengkapan Dokumen Ekspor Dan Impor
9. Definisi dan konsep Hukum Ekspor dan Impor
10. Dasar Hukum / Landasan Hukum Ekspor dan Impor
11. Nota Kesepakatan Penggunaan Sistem PDE (Pengurusan Dokumen Ekspor)
12. Tata Laksana dan PNBP (Penyetoran Penerimaan Negara Bukan Pajak) dan blokir
13. Sengketa Ekspor dan Impor
14. Teknik dalam menangani Sengketa Ekspor dan Impor
15. Sanksi Pelanggaran Hukum Ekspor dan Impor
16. Studi kasus dan diskusi

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

POD, AFE and WP&B

Jadwal Training

POD, AFE and WP&B OVERVIEW Production Sharing Contracts needs approvals for Work Program &Budget, Authorization for Expenditure and Plan of Development from BP Migas. The ... Baca Selengkapnya

POD, AFE and WP&B

 

POD, AFE and WP&B

OVERVIEW
Production Sharing Contracts needs approvals for Work Program &Budget, Authorization for Expenditure and Plan of Development from BP Migas. The approvals are based on the economic and optimal management of the programs. Therefore, the understanding of petroleum business, economic evaluation and management optimization.  To understand Petroleum Economic Evaluation needs knowledge of petroleum proven reserve and production, price, costs, government takes, contractor profit, minimum return and Production Sharing Contract.

COURSE OUTLINE

  1. Dynamics of Petroleum Business
  2. Methods to Measure Profit Indicators
  3. Government Take from Tax and non Tax
  4. Production Sharing Contract
  5. Work Program and Budget
  6. Authorization for Expenditure
  7. Plan of Development

WHO SHOULD ATTEND

  • Financial Analyst
  • Project Engineering and Economic Team
  • Development Planning Team
  • Geophysicist and Geologist
  • Reservoir Engineers, Production Engineers and Drilling Engineers
  • Anybody who wish to learn the course subjects

TIME & VENUE

  • 18-20 Mei 2015
  • 25-27 Mei 2015
  • 8-10 Juni 2015
  • 27-29 Juli 2015
  • 3-5 Agustus 2015
  • 24-26 Agustus 2015
  • 7-9 September 2015
  • 21-23 September 2015
  • 5-7 Oktober 2015
  • 19-21 Oktober 2015
  • 2-4 November 2015
  • 16-18 November 2015
  • 30 November sd 2 Desember 2015
  • 7-9 Desember 2015
  • 14-16 Desember 2015

Venue :
Batam :   • Rp. 8.500.000,- per participant ( Non Residential)
• Special Price Rp. 7.500.000,- per participant ( Non Residential ) for minimum 5 participants from same company.

• Yogyakarta : Rp. 6.500.000,- per participant ( Non Residential )
Special Price Rp. 6.000.000,- per participant (  Non Residential ) for minimum 3 participant from same company.

• Bali: Rp. 9.500.000,- per participant ( Non Residential )
Special Price Rp. 8.000.000,- per participant ( Non Residential ) for minimum 3 participant from same company.

• Lombok: Rp. 8.500.000,- per participant ( Non Residential )
Special Price Rp. 7.000.000,- per participant ( Non Residential ) for minimum 3 participant from same company.

• Balikpapan: Rp. 9.500.000,- per participant ( Non Residential )
Special Price Rp. 8.500.000,- per participant ( Non Residential ) for minimum 3 participant from same company.

• Bandung: Rp. 7.500.000,- per participant ( Non Residential )
Special Price Rp. 6.500.000,- per participant ( Non Residential ) for minimum 3 participant from same company.

Facilities :

  1. Qualified Trainer
  2. Convinience Training room
  3. Transfer In and Out From Airport to Hotel and Training Venue (during Training)
  4. Training kit
  5. Hard and soft copy material (USB Flashdisk)
  6. Certificate
  7. Souvenir

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Mekanisme Dan Tata Kelola Hubungan Kerja Antara Direksi dan Dewan Pengawas

 

Mekanisme Dan Tata Kelola Hubungan Kerja Antara Direksi dan Dewan Pengawas

Dalam melaksanakan tugasnya, Direksi dan Dewan Pengawas seharusnya dapat menciptakan hubungan kerja yang harmonis berdasarkan prinsip – prinsip hukum korporasi, peraturan – peraturan perundangan yang berlaku,  ketentuan – ketentuan Anggaran Dasar, Keputusan Rapat Umum Pemegang Saham ( RUPS ), dan prinsip – prinsip Good Corporate Governance ( GCG ), yaitu Transparansi ( transparency ), Akuntabilitas ( acuntability ), Responsibilitas (responsibility ), Kemandirian ( independency ), dan Kewajaran ( fairness ) agar tercipta pengelolaan perseroan secara professional, transparan, dan efisien.

Pelatihan ini akan membantu memberikan pemahaman lebih berkenaan dengan hubungan kerja Direksi dan Dewan Pengawas secara menyeluruh baik dari aspek hukum maupun komunikasi sehingga dapat menciptakan hubungan yang selaras dan professional.

TUJUAN PELATIHAN:

  • Menjelaskan pembagian tugas dan tanggungjawab Direksi dan Dewas maupun hubungan kerja diantara kedua organ perseroan
  • Memudahkan organ – organ dibawah Direksi dan organ – organ dibawah Dewas untuk memahami tugas dan tanggungjawab Direksi dan Dewas maupun hubungan tugas antar organ – organ tersebut.

COURSE OUTLINE

  • Prinsip – Prinsip Kerja Dewan Direksi dan Dewan Pengawas
  • Dasar Hukum ( UU, Peraturan Menteri, Anggaran Dasar, Pedoman Umum GCG, dll )
  • Jabatan Anggota Direksi & Tugas dan Wewenang Direksi & Dewan Pengawas
  • Pembagian Tugas & Wewenang Direksi & Dewan Pengawas
  • Pengelolaan Dokumen Perusahaan
  • Penyelenggaraan RUPS
  • Manajemen Resiko
  • Sistem Pengendalian Internal
  • Hubungan Dengan Stakeholders
  • Penilaian Kinerja Direksi & Dewan Pengawas
  • Organ Pendukung Direksi & Dewan Pengawas
  • Study Kasus di Masing – Masing Perusahaan

Peserta
Pengelola Perseroan terutama jajaran top level manajemen

Metode Pelatihan

  • Presentasi
  • Diskusi dan Sharing Pengalaman
  • Role Play
  • Evaluasi

TIME & VENUE

  • 19-21 Mei 2015
  • 9-11 Juni 2015
  • 23-25 Juni 2015
  • 7-9 Juli 2015
  • 28-30 Juli 2015
  • 11-13 Agustus 2015
  • 25-27 Agustus 2015
  • 8-10 September 2015
  • 29 September sd 1 Oktober 2015
  • 20-22 Oktober 2015
  • 3-5 November 2015
  • 17-19 november 2015
  • 1-3 Desember 2015
  • 15-17 Desember 2015
  • 29-31 Desember 2015

Tempat

  • Eastparc Hotel / The Alana Hotel, Yogyakarta ( 5* )
  • The Trans Resort & Hotel / The Pullman Bali Legian Nirwana Hotel, Bali ( 5* )
  • Novotel Hotel, Balikpapan ( 5* )
  • Sheraton Senggigi Beach Resort, Lombok ( 5* )
  • The Trans Luxury Hotel, Bandung (5*)
  • Pullman Hotel, Jakarta (5*)
  • Harris Hotel Batam Center / Mercure Hotel, Batam (4*)

International Class:

  • Ibis Styles Frasser Business Park Hotel, Kuala Lumpur, Malaysia ( 4* )
  • Concorde Hotel, Singapore ( 5* )
  • Novotel Platinum, Bangkok (4*)
  • Novotel Kowloon, Hongkong (4*)

COURSE FEE & FACILITIES
Yogyakarta :  Rp. 6.750.000,- per participant ( Non Residential )
Special Price Rp. 6.250.000,- per participant ( Non Residential ) form minimum 3 participant from same company.

Bali:  Rp. 10.500.000,- per participant ( Non Residential )
Special Price Rp. 9.500.000,- per participant ( Non Residential ) form minimum 3 participant from same company.

Lombok:  Rp. 11.500.000,- per participant ( Non Residential )
Special Price Rp. 10.500.000,- per participant ( Non Residential ) form minimum 3 participant from same company.

Balikpapan:  Rp. 9.500.000,- per participant ( Non Residential )
Special Price Rp. 8.500.000,- per participant ( Non Residential ) form minimum 3 participant from same company.

Bandung:  Rp. 8.000.000,- per participant ( Non Residential )
Special Price Rp. 7.500.000,- per participant ( Non Residential ) form minimum 3 participant from same company.

Jakarta:  Rp. 7.000.000,- per participant ( Non Residential )
Special Price Rp. 6.500.000,- per participant ( Non Residential ) form minimum 3 participant from same company.

Batam :  Rp. 9.500.000,- per participant ( Non Residential )
Special Price Rp. 8.500.000,- per participant ( Non Residential ) form minimum 3 participant from same company.

Facilities:
•             Qualified Trainer
•             Convinience Training room
•             Airport Transfer in-out
•             Training kit
•             Hard and soft copy material (USB Flashdisk)
•             Certificate
•             Souvenir

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Aspek Hukum dan Etika Bisnis KELAS KHUSUS (Yogyakarta/ Magelang / Bandung / Surabaya/ Jakarta/ Bali)

 

Aspek Hukum dan Etika Bisnis

KELAS KHUSUS (Yogyakarta/ Magelang / Bandung / Surabaya/ Jakarta/ Bali)

DESKRIPSI PELATIHAN
Pelatihan ini akan memberikan pemahaman kepada peserta perihal aspek hukum dan etika dalam aktivitas bisnis subjek hukum di dalam bidang ekonomi. Peserta akan diajak untuk mengetahui dan memahami lebih mendalam perihal legalitas aktivitas bisnis yang dijalankan oleh subjek hukum berdasarkan hukum positif. Peserta juga dibekali dengan pengetahuan perihal etika dalam berbisnis serta peranan etika sebagai patokan perilaku etis berdasar pada moralitas dan nilai yang ada.

TUJUAN DAN MANFAAT PELATIHAN
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan mampu untuk memahami aktivitas bisnis yang dilakukan oleh sujek hukum yang berdasarkan pada norma yang berlaku. Pelatihan ini juga bertujuan memberikan pengetahuan kepada peserta perihal aspek hokum yang ada dalam suatu proses bisnis. Peserta akan diberikan teknik problem solving terkait permasalahan aspek hukum dan etika bisnis yang sering terjadi dalam dunia bisnis.

MATERI / OUTLINE PELATIHAN
1. Definisi dan konsep hukum, etika, dan bisnis
2. Karakteristik hukum
3. Karateristik etika dalam bisnis
4. Hubungan hukum dan etika
5. Sumber dan penemuan hukum
6. Ketentuan hukum positif dalam aktivitas bisnis.
7. Implementasi dan penerapan hukum positif dalam aktivitas bisnis
8. Aspek bisnis
a. Aspek Ekonomis
b. Aspek Moral
c. Aspek Hukum
9. Definisi, Tujuan dan Manfaat Etika, Etika Bisnis, dan Hukum Bisnis.
10. Prinsip dan Penerapan Etika Bisnis
11. Etika Bisnis Berdasarkan Nilai Pancasila
12. Tanggung Jawab Sosial dan Hukum Perusahaan
13. Peranan Hukum Perikatan/Perjanjian.
14. Bentuk Badan Usaha dan Legalitasnya
15. Jenis / Macam kerjasama dalam Bisnis.
16. Hukum Perjanjian Kredit
17. Hukum Bisnis dan Perlindungan Konsumen
18. Larangan Monopoli dan Persaingan Tidak Sehat
19. Kepailitan
20. Hak Atas Kekayaan Intelektual(HAKI) dan Dasar Hukumnya
21. Aspek Hukum Asuransi Bisnis
22. Studi kasus, diskusi dan praktek

JADWAL DAN INVESTASI PELATIHAN
Yogyakarta
Venue                            : Hotel 101 **** / Hotel Cavinton****
Investasi                       : Rp 6.300.000,00/peserta
Minimal Kuota              : 2 Peserta
Jadwal Pelatihan           : 08.00-16.00

Magelang / Bandung / Surabaya/ Jakarta/ Bali

  • Magelang    : Grand Artos Hotel/ Atria Hotel
  • Bali              : Ibis Styles Kuta / Santika Kuta
  • Bandung      : Serella Hotel / Kagum Group
  • Surabaya     : Ibis Pandegiling
  • Jakarta        : Ibis Kemayoran

Investasi                        : Rp 6.300.000,00/peserta
Minimal Kuota               : 3 Peserta
Jadwal Pelatihan           : 08.00-16.00

Alternative Tanggal :

  • 7-9 April 2015
  • 14-16 April 2015
  • 21-23 April 2015
  • 28-30 April 2015
  • 5-7 Mei 2015
  • 11-13 Mei 2015
  • 19-21 Mei 2015
  • 26-28 Mei 2015
  • 3-5 Juni 2015
  • 9-11 Juni 2015
  • 16-18 Juni 2015
  • 23-25 Juni 2015
  • 30 Juni-2 Juli 2015
  • 7-8 Juli 2015
  • 13-15 Juli 2015
  • 22-24 Juli 2015
  • 28-30 Juli 2015
  • 4-6 Agustus 2015
  • 11-13 Agustus 2015
  • 18-20 Agustus 2015
  • 25-27 Agustus 2015
  • 1-3 September 2015
  • 8-10 September 2015
  • 15-17 September 2015
  • 21-23 September 2015
  • 29 September-1 Oktober 2015
  • 6-8 Oktober 2015
  • 12-13  Oktober 2015
  • 20-22 Oktober 2015
  • 27-29 Oktober 2015
  • 3-5 November 2015
  • 10-12 November 2015
  • 17-19 November 2015
  • 24-26 November 2015
  • 1-3 Desember 2015
  • 8-10 Desember 2015
  • 15-17 Desember 2015
  • 21-23 Desember 2015
  • 29-31 Desember 2015

FASILITAS PELATIHAN

  1. Sertifikat Pelatihan (Certificate)
  2. Expert Instructure
  3. Meeting Room Hotel dengan Lunch dan 2 kali Coffe Break
  4. Exclusive Training kits dan Backpacks
  5. Modul Pelatihan Hard dan Softcopy
  6. USB Flashdisk
  7. Foto Group Soft & Hard Copy
  8. Souvenir dan atau Oleh-Oleh *)
  9. City Tour *)
  10. Layanan booking hotel
  11. Transportasi selama Pelatihan (antar jemput bandara dan PP Hotel Ke Lokasi Pelatihan) apabila 1 instansi mengirimkan minimal 2 peserta.

METODE PELATIHAN

  • Presentasi
  • Diskusi  dan Tanya Jawab
  • Studi kasus
  • Brainstorming
  • Praktek

INSTRUCTURE / FASILITATOR
Dr. (Cand.) Miswanto Muslim, M.Si. dan Tim

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Quality Control Of Civil Work (Yogyakarta, Surabaya, Semarang, Solo, Jakarta, Bandung, Bali, Batam, Makassar, Balikpapan, Banjarmasin, Pontianak)

 

Quality Control Of Civil Work (PENGENDALIAN MUTU PADA PROYEK KONTRUKSI)

(Yogyakarta, Surabaya, Semarang, Solo, Jakarta, Bandung, Bali, Batam, Makassar, Balikpapan, Banjarmasin, Pontianak)

Jadwal & Tempat :

  • Selasa-Kamis 21 – 23 April 2015
  • Selasa-Kamis 19 – 21 Mei 2015
  • Selasa-Kamis 16 – 18 Juni 2015
  • Selasa-Kamis 21 – 23 Juli 2015
  • Selasa-Kamis 18 – 20 Agustus 2015
  • Selasa-Kamis 15 – 17 September 2015
  • Selasa-Kamis 20 – 22 Oktober 2015
  • Selasa-Kamis 17 – 19 November 2015
  • Selasa-Kamis 15 – 17 Desember 2015

Jam Pelaksanaan    
08.00-16.00 WIB

Yogyakarta, Surabaya, Semarang, Solo, Jakarta, Bandung, Bali, Batam, Makassar, Balikpapan, Banjarmasin, Pontianak

Investasi:

  • Investasi pelatihan selama 3 (tiga) hari ini adalah senilai Rp 7.000.000,- (Tujuh Juta Rupiah) untuk setiap peserta (khusus untuk wilayah Yogyakarta, dengan minimal peserta 2 orang).
  • Apabila perusahaan mengutus lebih dari 3 peserta, maka setiap peserta cukup membayar Rp. 6.500.000,- (Enam Setengah Juta rupiah).
  • Untuk pelaksanaan di kota lain, harga menyesuaikan dengan jumlah peserta.

OVERVIEW
Pembangunan suatu proyek konstruksi yang dikerjakan oleh kontraktor seringkali tidak sesuai dengan spesifikasi dan persyaratan lain yang tertuang pada dokumen kontrak.  Kecenderungan adanya gejala di mana pencapaian mutu hasil pembangunan baik berupa gedung, konstruksi jalan dan jembatan, serta bangunan irigasi, tidak konsisten dengan perencanaan teknis, di mana terlihat dari hasil pembangunan yang ternyata rentan mengalami kerusakan dan usia ekonomisnya lebih pendek dari perkiraan rencana semula. Jika hal ini terjadi tentu yang dirugikan adalah pemilik modal / investor.  Untuk meminimalkan terjadinya penyalahgunaan, maka peran seorang Quality Control (QC) dalam hal ini sangat diperlukan untuk melakukan inspeksi dan pengawasan, memonitor dan mengevaluasi pekerjaan yang dilakukan. Salah satu upaya untuk mencapai sasaran itu adalah dengan memberdayakan sumber daya manusia agar memiliki Quality Control of Civil Work yang memiliki kemampuan mengendalikan mutu proyek-proyek yang ditanganinya

TUJUAN

  1. Peserta memahami pentingnya peran Quality Control (QC) dalam pekerjaan pembangunan proyek
  2. Meminimalkan terjadinya penyalahgunaan dan inkonsistensi dari proyek yang dikerjakan
  3. Peserta mampu melakukan perencanaan yang matang terkait fungsi pengawasan, inspeksi dan monitoring pekerjaan.

Sasaran
Semua staff, supervisor, Manager yang berhubungan dengan proyek konstruksi.

METODE PELATIHAN
Presentation, Discuss, Case Study, Evaluation, Simulation

TRAINER
Widarto Sutrisno, ST, MT  & Team
(Staf Pengajar, Trainer & Konsultan dalam bidang Building and Construction, telah menangani bebagai perusahaan baik BUMD, BUMN maupun PMA).

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Global Remuneration Professionals (BANDUNG)

 

Global Remuneration Professionals

TIME & VENUE
Time : 24 sd 26 Maret  2014
Venue : Hotel Trans Luxury , Bandung (Pasti Running)

DESKRIPSI
Perusahaan tidak dapat begitu saja menetapkan besaran gaji (upah) karyawannya, perlu ada ukuran dan metoda yang mampu menggambarkan prinsip penggajian yang dirasa adil, serta konsisten dalam pelaksanaannya. Struktur penggajian sangat dipengaruhi oleh faktor-faktor seperti tingkat jabatan ( manajerial, non manajerial ), kompetensi, kinerja yang dihasilkan serta regulasi yang harus diikuti disamping kemampuan perusahaan untuk melaksanakannya.

Perlu adanya kebijakan dan struktur yang mampu mengakomodasikan faktor-faktor yang berpengaruh tersebut diatas. Agar penggajian cukup menarik minat calon karyawan dan mampu mempertahankan karyawan yang berprestasi, selain memperhatikan regulasi yang berlaku serta kemampuan perusahaan, perlu juga memperhatikan kompetensi, pengalaman, posisi yang dijabat oleh karyawan yang bersangkutan, serta kinerja yang dihasilkan oleh karyawan yang bersangkutan, konsep ini lebih dikenal dengan konsep 3P, yaitu Pay for People, Pay for Position dan Pay for Performance.

Bagi mereka yang mengelola bidang Sumber Daya Manusia mutlak diperlukan landasan pemahaman dan sistematika proses penyusunan penggajian serta bagaimana pula cara membenahi struktur / susunan penggajian yang masih dirasakan tidak memenuhi prinsip-prinsip penggajian (pengupahan) yang adil, sederhana, tertib dalam pengadministrasian, melindungi sumber daya perusahaan, akuntabel dll.

COURSE OUTLINE

  1. Mengetahui dan memahami sistematika penyusunan struktur penggajian mulai dari Job Analysis, Job Evaluation, Job Grading sampai dengan penyusunan struktur penggajian.
  2. Memahami pentingnya Job Description dalam penyusunan struktur penggajian.
  3. Mengetahui pengaruh Performance Appraisal dalam kompensasi yang diberikan perusahaan kepada karyawan.
  4. Mengetahui serta memahami perbedaan antara posisi manajerial dan non manajerial.
  5. Mengetahui serta memahami non functional management yang minimal harus dikuasai dalam posisinya sebagai seorang manager.
  6. Mengetahui serta memahami perangkat pembantu ( tools ) yang dapat membantu dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya sebagai seorang manager

PESERTA

  1. Para pimpinan perusahaan, HRD Manager, para manager yang menangani masalah penggajian
  2. Siapa saja yang berminat untuk menambah wawasan tentang teknik penggajian

Interaktif dimana peserta dengan bimbingan instruktur membahas hal-hal yang bersifat praktis dan studi kasus serta membahas permasalahan yang sering dihadapi para peserta.

COURSE FEE & FACILITIES
Bandung        Rp. 7.500.000,- per participant non residential
Special price Rp. 6.000.000,- for 3 participant from the same company

Facilities:
•             Qualified Trainer
•             Convinience Training room
•             Airport Transfer in-out
•             Training kit
•             Hard and soft copy material (USB Flashdisk)
•             Certificate
•             Souvenir

Registration should be made 5 days prior to the implementation of training.

Number of attendees must be in accordance with the number of participants registered.

If the number of attendees does not match with the number of participants registered, then the company must pay the training cost as much as the number of participants that are registered in the enrollment form that has been sent to us.

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

3rd ANNUAL PROCESS MANAGEMENT EXCELLENCE TRAINING AND COMPETITION

 

3rd ANNUAL  PROCESS MANAGEMENT EXCELLENCE TRAINING AND COMPETITION

May 19 -21, 2015
De Java Hotel – Bandung

It is time to disassemble your box and start thinking outside of it

GML Performance Consulting  proudly presents:

PMX   Process Management Excellence A 3 Day Practical and Competitive Workshop on Process Improvement

Companies and Government Departments are always seeking to reduce their costs and improve the quality of their services. Today the endless pursuit of process excellence namely “faster, better and cheaper” products and services is a key challenge all organisations face.

GML has done extensive world-wide research on ways organisations attempt to achieve process excellence. Working with their Australian partner Dr Paul Walsh from the University of New South Wales Executive Education Unit, GML has developed a unique process improvement method known as MMI or Map-Measure-Improve. Following the MMI method guarantees measureable improvement in business process performance.

GML is pleased to announce The 2nd Annual PMX Workshop led by Dr Paul Walsh. Over 3 days participants will learn how to Map, Measure and Improve their business processes reaching new levels of performance.

Participants will walk away with the Excel-based tools and templates that support the MMI method.

Competition brings out the best in people. GML will offer teams from companies and government departments the opportunity to apply the MMI method to a process of their choosing. Teams will compete against one another in two categories:

  1. Best MMI application in government
  2. Best MMI application in business

An Award ceremony will be hosted by GML and Dr Paul Walsh.

Participants will experience the tools and techniques behind MMI through a simulated process improvement activity based on the principles of adult learning.  The simulation will provide a safe learning environment where participants can experiment with the different phases of MMI and have fun learning new concepts.

Process Management
Process management (PM) is a management system, which specifically organizes the work processes in companies, in which its ultimate purpose is to create work processes that are:

  1. Effective, give the results as expected by customers (both external and internal)
  2. Efficient, use resources optimally and eliminate bureaucracy
  3. Adaptive, have the flexibility in encountering the changes ahead

Process management needs to be conducted to ensure that the company’s business process is already advancing effectively and efficiently. The success in process management gives direct impact to a lot of strategy objectives.

Those strategy objectives are:

  1. Financial Perspective: Increase cost efficiency, Increase Asset Utilization.
  2. Customer Perspective: Increase customer satisfaction.
  3. Internal Business Process Perspective: Improve lead time, reduce wastes, improve product quality
  4. Learning & Growth Perspective: Increase employee satisfaction.

On improving the process management, there are three simple steps applied in one continuous cycle, which become the key success factor of process excellence:

MAP, MEASURE, and IMPROVE.

REPORTED BENEFITS AND SAVINGS FROM PROCESS

MANAGEMENT COMPANIES

CompanyMetric / MeasuresBenefit / Savings
General Electric (1 year period)Financial$ 2.4 billion
Motorola (10 year period)Financial$ 14 billion
Allied Signal (5 year period)Financial$ 1.4 billion
DuPont (5 year period)Financial$ 1.6 billion
Mount Carmel Health System (1 year period)Financial$ 2.4 million
Johnson and Johnson (1 year period)Financial$ 500 million
Motorola (1 year period)In-process defect levels150 times reduction
Citibank / Global equipmentCustomer SatisfactionReduced cycle time from customer placing an order to service deliver by 67%
Bank of AmericaCustomer SatisfactionReduced customer problem by 24%

Process Management Cycle: MAP

To conduct the process improvement in process management, the first phase that needs to be done is mapping the as-is process. By mapping the processes, we are able to comprehend the essence of these processes and sub-processes, from process flow, time to start and finish a process, expense, and other resources needed in order to finish the aforementioned processes. Those resources are humans, tools, equipments, etc.

By mapping the as-is processes, we also obtain the hollistic and strong understanding about the processes, able to see the opportunities of improvement that can be done, and more importantly, able to see the impacts upon the implementation of the aforementioned improvements in that process.

Process Management Cycle: MEANSURE
The second phase is measuring the process. Measurement needs to be conducted to quantify the exact value of processes, which can be measured by these factors:

  1. Expense : How much cost expensed to execute the process from the input to output
  2. Time       : How much time consumed to execute the process from the input to output
  3. Quality   : How is the quality of the produced result from the process execution

Once all these factors measured based on the mapped as-is processes, the opportunities and ideas of improvement should be able to identify through the set of analysis tools.

Process Management Cycle: IMPROVE
The last phase of the process management cycle is Improve, where the ideas of improvement are validated and tested as a pilot project for certain period. Once the expected result succeeds, then the next step is to make the plan for the permanent implementation and control for the process sustainability and further identification of improvement.

AGENDA

Day 1

09.00              Introduction to GML PMX and the Award

Introduction to the Map – Measure – Improve method for process Improvement

Process Simulation Class activity: Current State

10.30 – 10.45 Morning Tea

Theory: Tools to Map processes (Value Chains, SIPOC, Swim Lanes, Value Stream Map)

Practice: Class Exercise Mapping the Process Simulation

12.30 – 13.30 Lunch

Application: Participants select a process from their workplace and develop an appropriate Map

15.00 – 15.15 Afternoon Tea

Presentation and Tuning:  Participants present their Maps,  receive feedback and fine-tune

Day 1 Ends     Day 1 Ends

Day 2

09.00              Review of Day 1

Theory: Tools to Measure processes (Data Collection Plan, Graphical and Statistical Tools)

Practice: Class exercise: Measuring the Process Simulation

10.30 – 10.45 Morning Tea

Application: Participants identify measures by developing

a Data Collection Plan for their work process

Class exercise: How to assess the accuracy and reliability of Data

12.30 – 13.30 Lunch

Application: Participants identify measures by developing a Data Collection Plan for the same process from their workplace

Presentation and Tuning: Participants present their Data Collection Plans, receive feedback and fine-tune

15.00 – 15.15 Afternoon Tea

Theory: Tools to Improving processes (Root Cause Analysis, Measuring and Sustaining Improvements)

Practice: Process Simulation Class Activity: Pilot Future State

Day 2 Ends     Day 2 Ends

Day 3

09.00              Review of Day 2

Application: Participants do Root Cause Analysis and develop Improvement Plans for the same process from their workplace

10.30 – 10.45 Morning Tea

Presentation and Tuning: Participants present their Root Cause analysis and their Improvement Plans, receive feedback and fine-tune

12.30 – 13.30 Lunch

Judging criteria are explained to the participants.

Final Presentation Preparation:

Participants prepare a set of slides to demonstrate their understanding of the MMI method and its application

Final Presentation Delivery:

Participants present their final presentations to a judging panel

15.00 – 15.15 Afternoon Tea

Award Ceremony: Prizes are given to the best presentations in the nominated categories.

Wrap Up

Day 2 Ends     Workshop End

ABOUT FACILITATOR
Dr. Paul Walsh
And GML Performance Consulting
Paul Walsh is a Principal Consultant of GML Performance Consulting. He is also a Program Director of BSC and Lean Six Sigma practice at Australian Graduate School of Management, a joint venture between the University of Sydney and University of New South Wales.  In his capacity as an academic, he has published widely in research and professional management journals.

Dr Walsh is an active consultant in the areas of performance measurement, strategy deployment and process management, and has an extensive client list, such as: Singtel Optus, Uncle Tobys, BHP Biliton, Morgan Stanley, Precision Valve, BOC Gases, Zinifex Ltd, Century Oils, Steggles, NSW Treasury, Reverse Bank, St. Vincents Hospital, Link Market Services and Theiss. He has consulted extensively in Indonesia, Australia, and Singapore for both private and government organizations.

Dr Walsh has presented more than 200 public and in-house management development workshops. His workshops are part of the national professional development activities of the Australian Society of Certified Practising Accountants and Institute of Chartered Accountants.  He has been a member of the team responsible for setting the criteria for the Australian Quality Awards.

Dr Walsh has recently written comprehensive reviews on the use of the Balanced Scorecard in the Australian Defence Force and Brisbane City Council.  He has been at the forefront in developing methods to support new ways for developing performance management systems. He has influenced the way KPIs are managed in many private and public sector organizations. Dr Walsh is considered a leading authority on the Balanced Scorecard. He also serves as an academic reviewer for the International Journal of Six Sigma and Competitiveness.

Over the past 5 years, Dr. Walsh has been performing as the lead trainer for the Australian Graduate School of Management in the Green Belt operational excellence program at Singtel, a leading regional telecommunication corporation, which won 2014 IQPC Process Excellence Award as the Best Improvement Project.

INVESTMENT
Participant:
Each company has to submit 1 team, which consists of 3-5 persons, Companies attending 2013-2014 PMX Training and Competition may send different participating team members in the 2015 event.
Job position:  Supervisor, Manager, Director.
From Government, Private and Public  Companies.

Seminar Information and Investment:
Without Hotel Accomodation
IDR 30.000.000 + 10% VAT for 1 Team (3 Persons )
IDR 11.500.000 + 10%  VAT (1 Person)

With Hotel Accomodation
IDR  32.500.000 + 10 % VAT for 1 Team ( 3 Persons )
IDR  13.000.000 + 10 % VAT (1 Person)
10% Disc for Early Bird, submitted  before Feb 20, 2015

Benefit:

  • Exclusive Partipant Kits (workshop materials & case study)
  • Free supporting MMI excel tools + templates
  • Certificate for Attendants
  • One annually-contested trophy for first  winner (piala bergilir)
  • 3 Days 2 Nites Hotel
  • Certificates of recognition for the 1st, 2nd  and 3rd Winners
  • Grand Prize 10 Milion Cash for 1st Winner.

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

USING EMOTIONAL INTELLIGENCE & SPIRITUAL INTELLEGENCE AT WORK

 

USING EMOTIONAL INTELLIGENCE  & SPIRITUAL INTELLEGENCE AT WORK

Jadwal & Tempat :

  • Selasa – Rabu, 7 – 8 April 2015
  • Selasa – Rabu, 5 – 6 Mei 2015
  • Selasa – Rabu, 3 – 4 Juni 2015
  • Selasa – Rabu, 7 – 8 Juli 2015
  • Selasa – Rabu, 4 – 5 Agustus 2015
  • Selasa – Rabu, 1 – 2 September  2015
  • Selasa – Rabu, 6 – 7 Oktober  2015
  • Selasa – Rabu, 3 – 4 November  2015
  • Selasa – Rabu, 1 – 2 Desember  2015

08.00 – 16.00 WIB

Yogyakarta, Surabaya, Semarang, Solo, Jakarta, Bandung, Bali, Batam, Makassar, Balikpapan, Banjarmasin, Pontianak.

  • Investasi : Investasi pelatihan selama 2 (dua) hari ini adalah senilai Rp 5.500.000,- (Lima Setengah Juta Rupiah) untuk setiap peserta (khusus untuk wilayah Yogyakarta, dengan minimal peserta 2 orang).
  • Apabila perusahaan mengutus lebih dari 3 peserta, maka setiap peserta cukup membayar Rp. 5.000.000,- (Lima Juta rupiah).
  • Untuk pelaksanaan di kota lain, harga menyesuaikan dengan jumlah peserta.
  • Including : Trainer yang berkualitas, Module / Handout, Sertifikat, Training Kit (tas, block note, alat tulis, flask disk), Souvenir, 1 X Dinner, Pick up dari bandara jika mengirimkan minimal 2 peserta.

OVERVIEW
Emosi merupakan sebuah state atau suatu kondisi dinamis, yang merupakan reaksi seseorang terhadap stimulus eksternal, dan merupakan aspek non kognitif (bukan merupakan kemampuan berpikir, seperti kecerdasan intelektual dan bakat). Namun demikian, dari berbagai penelitian, peran emosi ini tidak dapat dipandang sebelah mata, bahkan keberadaannya dewasa ini diakui mempunyai kontribusi yang besar bagi kinerja seseorang.

Mengingat pentingnya pengelolaan emosi, maka emosi perlu dikolela sedemikian rupa, sehingga SDM di organisasi cerdas juga secara emosional. Jika SDM cerdas secara emosional, maka emosi mampu dikenali, dikendalikan, dimanfaatkan untuk menunjang kinerja organisasi.

SASARAN
Manajer dan Staf dari berbagai level dan bidang

TOPIK / MATERI

  1. Introduction: the value of emotion – passion, shifting the paradigm, the study, intellectual Quotient, Emotional Quotient, Spiritual Quotient
  2. Emotional literacy: kejujuran emosi, energi emosi, umpan balik emosi.
  3. Emotional fitness: bekerja menggunakan mind and mood: intuisi praktis, tingkat kepercayaan, ketidakpuasan positif, ketangguhan.
  4. Emotional Depth: menggunakan EQ dalam sukses pribadi: kompas hidup, komitmen, integritas.
  1. Sukses diri – summary:

a.Sukses tidak pernah datang pada orang-orang biasa

b.Langkah pertama yang membuat kita menjadi luar biasa

c.Pertahankan langkah yang membuat kita menjadi luar biasa

  1. Emotional achemy: menggunakan EQ dalam sukses bekerja

a.Merefleksikan gagasan, membebaskan diri dari waktu

b.Menghidupkan peluang

c.Penciptaan masa depan

  1. Spiritual Intellegence: perbedaan religiousitas dan SQ, bagaimana memadukannya?
  2. Unsur-unsur SQ yang bisa diterapkan dalam kehidupan kerja
  3. Memadukan  EQ dan SQ melalui in dept relaxation
  4. Aplikasi praktis perpaduan EQ dan SQ untuk beberapa kasus, seperti: perkembangan pribadi, magnet konsumen, magnet uang, dll.

METODE PELATIHAN
Presentation, Discuss, Case Study, Evaluation, Simulation, Movie

TRAINER
Tekad Wahyono, S.Psi, M.Si, C Ht/Siti Noor Fatmah L, S Psi, M Si, Psikolog & Team
(Trainer, Konsultan dan Assessor dalam bidang pengembangan SDM dan organisasi, telah berpengalaman dalam menangani berbagai perusahaan BUMD, BUMN, dan PMA)

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

A Practical Guide To Training And Development : Assess, Design, Deliver, and Evaluate

 

A Practical Guide To Training And Development : Assess, Design, Deliver, and Evaluate

Jadwal & Tempat :

  • Selasa – Rabu, 10 – 11 Maret 2015
  • Selasa – Rabu, 14- 15 April 2015
  • Selasa – Rabu, 12 – 13 Mei 2015
  • Selasa – Rabu, 9 – 10 Juni 2015
  • Selasa – Rabu, 14 – 15 Juli 2015
  • Selasa – Rabu, 11 – 12 Agustus 2015
  • Selasa – Rabu, 8 – 9 September  2015
  • Selasa – Rabu, 12- 13 Oktober  2015
  • Selasa – Rabu, 10 – 11 November  2015
  • Selasa – Rabu, 8 – 9 Desember  2015

 
Pukul
08.00 – 16.00 WIB

Tempat
Yogyakarta, Surabaya, Semarang, Solo, Jakarta, Bandung, Bali, Batam, Makassar, Balikpapan, Banjarmasin, Pontianak.

  • Investasi : Investasi pelatihan selama 2 (dua) hari ini adalah senilai Rp 5.500.000,- (Lima Setengah Juta Rupiah) untuk setiap peserta (khusus untuk wilayah Yogyakarta, dengan minimal peserta 2 orang).
  • Apabila perusahaan mengutus lebih dari 3 peserta, maka setiap peserta cukup membayar Rp. 5.000.000,- (Lima Juta rupiah).
  • Untuk pelaksanaan di kota lain, harga menyesuaikan dengan jumlah peserta.
  • Including : Trainer yang berkualitas, Module / Handout, Sertifikat, Training Kit (tas, block note, alat tulis, flask disk), Souvenir, 1 X Dinner, Pick up dari bandara jika mengirimkan minimal 2 peserta.

OVERVIEW
Training and development merupakan kunci bagi peningkatan nilai SDM sebuah organisasi, agar memiliki kompetensi dan kinerja yang tinggi, di samping perbaikan sistem dalam organisasi, perhatian manajemen dan perbaikan manajemen reward. Sebuah training and development sering kali dijadikan “obat” utama bagi kegagalan pencapaian target-target di perusahaan. Memperhatikan hal tersebut, program training and development harus didisain sedemikian rupa agar “powerfull” dan dapat menjalankan fungsi-fungsi strategic perusahaan.

Melalui pelatihan ini peserta diajak untuk memahami training and development, dari yang bersifat dasar, terutama kegagalan fungsi training and development selama ini, hingga langkah per langkah dalam mendisain program training and development sejak needs assessment hingga evaluasi dan dapat memastikan bahwa training and development berhasil.

SASARAN
Manajer dan Staf HRD, Praktisi HR, Supervisor, Asst Manager, Manager Departemen

TOPIK / MATERI

  1. Pengantar: elemen penting dalam training & development, peran dan kompetensi trainer, defisiensi training & development dewasa ini,
  2. Menyesuaikan program training & development dengan visi, misi, goal dan strategi perusahaan,
  3. Bagaimana cara melaksanakan Needs Assessment/ Training & Development Needs Analysis?
  4. Bagaimana cara mendisain program training & development?
  5. Bagaimana cara mendeliver program training & development?
  6. Bagaimana cara menemukan Training Provider yang berkualitas?
  7. Bagaimana cara mengevaluasi program training & development
  8. Memastikan program training & development berhasil

METODE PELATIHAN
Presentation, Discuss, Case Study, Evaluation, Simulation, Movie

TRAINER
Tekad Wahyono, S.Psi, M.Si, C Ht/Siti Noor Fatmah L, S Psi, M Si, Psikolog & Team
(Trainer, Konsultan dan Assessor dalam bidang pengembangan SDM dan organisasi, telah berpengalaman dalam menangani berbagai perusahaan BUMD, BUMN, dan PMA)

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Introduction to Geothermal System and Technology (YOGYAKARTA)

 

Introduction to Geothermal System and Technology (YOGYAKARTA)

JADWAL
•    10 – 12 Februari 2015
•    10 – 12 Maret 2015
•    14 – 16 April 2015

LOKASI
Yogyakarta

WAKTU
08.30-16.00 WIB

BIAYA
Yogyakarta >> IDR 6.500.000,- (Non-Residential) | Minimal kuota 3 peserta| Diskon untuk pengiriman 3 peserta dari perusahaan yang sama

DESKRIPSI
Apabila dilihat dari asal katanya, geo yang berarti bumi dan thermal berarti panas, maka geothermal dapat diartikan menjadi panas yang berasal dari dalam bumi. Energi panas bumi berasal dari aktivitas tektonik yang ada di dalam bumi. Sedangkan sistem penghantaran panas yang terjadi di dalam kerak bumi disebut dengan geothermal system. Energi panas bumi dapat dimanfaatkan sebagai pembangkit listrik yang dapat digunakan sebagai pemanas ruangan, air, rumah kaca, dan lain sebagainya.

Setelah selesai mengikuti kursus ini, peserta diharapkan akan mengerti dan memahami tentang basic geothermal dan technologi serta pemanfaatannya

MATERI KURSUS
•    Pengantar struktur lapisan bumi
•    Konsep dasar geothermal system dan technologi
•    Karakteristik dan jenis sumber panas bumi (geothermal)
•    Karakteristik dan Jenis sistem panas bumi
•    Komponen utama sistem panas bumi
•    Model sistem panas bumi dan perbedaannya dengan sistem MIGAS
•    Identifikasi daerah yang terkandung panas bumi
•    Lingkup kegiatan dan proyek panas bumi
•    Pemanfaatan panas bumi untuk pembangkit listrik
•    Pemanfaatan langsung dan pemanfaatan untuk sektor non-listrik dan aspek egal
•    Tahapan kegiatan usaha panas bumi
1.    Survey pendahuluan
2.    Explorasi
3.    Studi kelayakan
4.    Exploitasi
5.    pemanfaatan
•    Sistem hydrothermal
•    Komponen sistem panas bumi hydrotermal

PESERTA
Teknisi, Operator dan Supervisor didalam bidang management geothermal system, individu yang dalam tugasnya berhubungan dan atau terkait dengan materi training.

METODE
Presentation; Discussion; Case Study;Evaluation; Pre test & Post Test

FASILITAS
Hotel Berbintang; Sertifikat Training; Training Kit; Modul (Hard Copy + Soft Copy); 1x Lunch dan 2x Coffe Break; Souvenir; Transportasi Antar Jemput (minimal 2 orang dari perusahaan yang sama)

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Chat dengan kami
CV INFO SEMINAR
0899-8121-246