Jadwal Training 2024

Scheduling And Controlling Project Using Primavera (YOGYAKARTA)

 

Scheduling And Controlling Project Using Primavera (YOGYAKARTA)

JADWAL
27-29 Agustus 2013
17-19 September 2013
15-17 Oktober 2013
19-21 November 2013
17-19 Desember 2013

LOKASI
Yogyakarta

WAKTU
08.00 – 16.00 WIB

DESKRIPSI
Primavera (P6) merupakan program yang handal digunakan dalam proyek konstruksi. Program ini akan mempermudah proses pengelolaan dan pengendalian pelaksanaan proyek konstruksi mulai dari tahap merancang proyek, membangun jaringan, dan mengelola data secara mudah dan cepat.

Primavera mempunyai beberapa keunggulan, di antaranya : Dapat menyimpan informasi proyek (Resource & Cost) dalam satu database, dan memisahkan data dalam bentuk yang berbeda, dengan informasi yang lengkap dan ditampilkan dalam satu grafik.

Realitas di lapangan menunjukkan bahwa sering terjadi kegagalan dalam menjalankan proyek disebabkan oleh adanya perencanaan,pelaksanaan dan  pengendalian proyek yang tidak tepat.

Merencanakan,melaksanakan dan mengendalikan suatu proyek merupakan kegiatan yang relative kompleks dan sulit dilakukan karena dituntut untuk memperhatikan berbagai aspek seperti waktu,biaya,sumberdaya,perkembangan pencapaian tujuan dan masih banyak lagi.

Training ini akan mempelajari  tentang bagaimana mengelola sebuah proyek dalam hal perencanaaan (planning),pelaksanaan(updating) dan pengendalian(controlling). Aplikasi  software Primavera akan diberikan  untuk mempermudah dalam penjadwalan dan pengendalian proyek terutama untuk proyek yang cukup kompleks.

MATERI KHUSUS

  1. Pengantar Manajemen Proyek Konstruksi.
  2. Pengantar Lingkup Kerja Primavera.
  3. Menyajikan Laporan Proyek (Project Report).
  4. Perencanaan proyek dan Pendefinisian pekerjaan: Rencana induk proyek,pendefinisian pekerjaan (work breakdown Structure), integrasi dengan organisasi
  5. Penjadwalan proyek: Teknik penjadwalan (Bar Chart,PERT,CPM,PDM),Metode Lintasan kritis dengan Primavera.
  6. Penempatan sumberdaya: teknik penempatan  sumberdaya dengan perataan (leveling) dengan Primavera.
  7. Biaya proyek: Biaya langsung, biaya tak langsung, teknik estimasi biaya,cara pembayaran bertahap (termyn).
  8. Pelaksanaan kegiatan: membuat baseline/target dan tracking kegiatan dengan Primavera.
  9. Pengendalian jadwal: Analisis penyimpangan jadwal dan biaya,proyeksi biaya jadwal akhir,konsep nilai hasil dengan Primavera
  10. Mempercepat waktu penyelesaian: percepatan jadwal,kegiatan tumpang tindih,saling tukar tenaga kerja, penambahan sumberdaya kritis dengan Primavera.Case study  : Kasus-kasus riil di lapangan dan troubleshooting

BIAYA
IDR 6.000.000,- (Non-Residential) | Diskon untuk minimal pengiriman 3 peserta

PESERTA
Pelatihan ini sangat tepat untuk diikuti oleh semua sarjana teknik atau umum yang telah memiliki dasar pelaksanaan proyek konstruksi skala kecil, menengah atau besar

METODE

  • Presentation
  • Discussion
  • Case Study
  • Evaluation
  • Pre test & Post Test

FASILITAS

  • Hotel Berbintang; Sertifikat Training;
  • Training Kit;
  • Modul (Hard Copy + Soft Copy);
  • 1x Lunch dan 2x Coffe Break; Souvenir;
  • Transportasi antar jemput selama pelatihan

AB2093

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Manajemen Proyek (YOGYAKARTA)

Jadwal Training

Manajemen Proyek (YOGYAKARTA) WAKTU & TEMPAT 4 – 6 September 2013 08.00 – 16.00 WIB Hotel Ibis Yogyakarta Deskripsi Salah satu cara untuk meningkatkan dan ... Baca Selengkapnya

Manajemen Proyek (YOGYAKARTA)

 

Manajemen Proyek (YOGYAKARTA)

WAKTU & TEMPAT
4 – 6 September 2013
08.00 – 16.00 WIB
Hotel Ibis Yogyakarta

Deskripsi
Salah satu cara untuk meningkatkan dan mengembangkan perusahaan adalah melalui pelaksanaan berbagai proyek, baik yang besar maupun yang kecil, internal maupun eksternal. Agar proyek berjalan dengan efisien dan efektif, maka dibutuhkan manajer dan personal dengan keahlian khusus, untuk dapat mengelola proyek dengan sumber daya terbatas yang di miliki. Saat ini hampir semua aktivitas perusahaan berbentuk proyek dengan ciri-diri : Waktu terbatas, hasil unik dan resiko konflik tinggi. Oleh karena itu pimpinan proyek dan semua anggota tim proyek harus dapat meningkatkan kinerjanya.

MATERI KURSUS

  1. Kerangka Project Management
  2. Pengenalan
  3. Konteks dalam Project Management
  4. Proses dalam Project Management
  5. Area – area Kemampuan Project Management
  6. Manajemen Integrasi Proyek
  7. Ruang Lingkup Project Management
  8. Manajemen Waktu Proyek
  9. Manajemen Biaya Proyek
  10. Manajemen Kualitas Proyek
  11. Manajemen Sumber Daya Manusia Proyek
  12. Manajeman Komunikasi Proyek

Peserta
Manajer, Manajer Proyek, Suvervisor Proyek serta staf yang terlibat dalam proyek.

INSTRUKTUR
Budi Hartono, S.T.,  MPM

METODE
Presentation, Discussion,  Case Study,  Evaluation,

FASILITAS
1.    Certificate
2.    Training Modul
3.    Flashdisk
4.    NoteBook and Ballpoint
5.    Jacket or waistcoat or T-Shirt
6.    Bag or backpackers
7.    Training Photo
8.    Training room with full AC facilities and multimedia
9.    Once lunch and twice coffeebreak every day of training
10.    Qualified instructor
11.    Transportation for participants from hotel of participants to/from hotel of training

Investasi
Rp. 5.500.000,- per peserta (Non Residential)
Rp. 5.000.000,- per peserta ( Pendaftaran 3 peserta dari 1 perusahaan)

Kode : 28000

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Practical Planning and Controlling Projects/IT Projects

 

Practical Planning and Controlling Projects/IT Projects

Tanggal
24-26 Juli 2013

Tempat
Hotel Harris, Tebet, Jakarta Selatan

Deskripsi Pelatihan
Pelatihan Practical Planning and Controlling Projects/IT Project akan memperkenalkan kepada para peserta bagaimana mengelola proyek secara praktis dan komprehensif mulai dari perencanaan, pengorganisasian, pengendalian. Dalam pelatihan 3 hari ini peserta akan dibimbing secara hands-on oleh trainer yang berpengalaman dan pemegang sertifikasi internasional Project Management menggunakan metoda step-by-step dalam penyampaian pengetahuan mengelola proyek.

Selama pelatihan, peserta juga akan dibekali dengan PM Toolkit yang berisi diantaranya Proses dan template PM serta contoh studi kasus PM yang lengkap dan komprehensif sehingga akan membantu para peserta memahami perencanaan dan pengontrolan proyek secara praktis dan siap pakai. Dalam toolkit tersebut juga akan diberikan bahan referensi terkait dengan Manajemen Proyek.

Agar bisa membuat Jadwal Proyek, Alokasi budget, serta melakukan Tracking Proyek, maka dalam pelatihan ini juga para peserta akan dibimbing bagaimana menggunakan Microsoft Project 2007/2010 dalam perencanaan, dan pengontrolan proyek.

Jadi secara umum, Pelatihan ini menggunakan pendekatan praktis dalam perencanaan dan pengontrolan proyek/proyek IT.

Target Peserta
Pelatihan ini dirancang khusus untuk:

Pelatihan ini ditujukan untuk Project Manager yang sedang mengelola proyek berskala menengah-ke-skala besar dan cross-functional projects. Manajer fungsional, manajer lini, dan arsitek yang bekerja sebagai group leaders pada pada proyek dan bertanggung jawab mengembangkan bagian dari proyek atau sub-proyek juga seharusnya juga hadir.

Secara khusus pelatihan ini dirancang untuk:
Project Managers, Architects & Groups Leaders, Functional & Line Managers, IT. Juga dapat dihadiri oleh Developers and Staff, Advanced Project Managers, Senior Managers, Business Analysts, PMO/Project Specialist, Technical, Non-Technical, Pharma/Biomed, dan lain-lain.

Tujuan Pelatihan
Setelah mengikuti pelatihan ini, maka Para Peserta diharapkan mendapatkan pengetahuan dan skill bagaimana melakukan perencanaan, pengontrolan proyek/proyek IT secara praktis,dan khususnya mampu:

  • Menguasai dos & don’ts yang telah dipraktekkan oleh manajer proyek/manajer proyek IT yang sukses
  • Menjaga kontrol proyek Anda dengan teknik penjadwalan terbukti efektif
  • Memberikan sistem mutu tepat pada waktunya
  • Rencanakan langkah dalam menghadapi hal-hal yang tak terduga
  • Menyusun Anggaran yang lebih efektif
  • Mendapatkan dukungan organisasi
  • Mampu menggunakan perangkat lunak manajemen proyek (Microsoft Project 2007/2010) untuk perencanaan dan pengontrolan proyek secara praktis.

Benefit Pelatihan

  • Para peserta akan mendapatkan PM TOOLKIT terdiri dari Bahan Belajar, Referensi, Proses dan Template, Contoh Studi Kasus IT PROJECT dan PROJECT LAINNYA
  • Trainer berpengalaman dan pemegang sertifikasi International bidang Project Management akan membimbing peserta dalam Sesi Studi Kasus menggunakan Pendekatan Hands-on
  • Para Peserta akan mendapatkan keterampilan menggunakan Microsoft Project 2007/2010 dalam waktu singkat di bawah bimbingan trainer yang berpengalaman dan trampil.

AGENDA dan MATERI
HARI ke 1

  • Overview of Essential Project Management Tools
  • Essential Project Management Tools
  • Practical Project Planning
  • Using Microsoft Project 2007/2010 (Part 1)
  • Latihan dan studi kasus

HARI ke 2

  • Using Microsoft Project 2007/2010 (Part 2)
  • Develop Project Schedule
  • Allocate Project Budget
  • Essentials for Leading Project Teams
  • Latihan dan studi kasus

HARI ke 3

  • Practical Project Controlling
  • Project Closure
  • Latihan dan Studi kasus
  • Presentasi studi kasus dan tanya jawab

Trainer
Ir. Muhammad Tavip, MPM, Cert.HR (US-Based).

  • Muhammad Tavip, Ir., MPM, Cert. HR pemegang sertifikasi internasional Project Management berdasarkan PMBOK – PMI, USA dan Human Resource Management (US-based), Alumni of Institut Teknologi Bandung (1992) dan Post Graduate Diploma dari University of South Australia, Adelaide (1995). Beberapa Sertifikasi Internasional yang dipegangnya adalah: Project Management (PM)/ITPM, Software Business Analysis (SBA), Systems Analysis and Design (SAD), Software Quality Assurance (SQA), Software Testing Professional (STP), IT Infrastructure Library (ITIL ), Disaster Recovery Planning (DRP).
  • Memiliki pengalaman lebih dari 15 tahun di bidang IT, Management and Business. Beliau Mengelola Proyek berskala Nasional dan International. Memberikan jasa konsultansi di bidang Project Management dan IT Pr0ject Management, Enterprise Project Management using Project Server 2003/2007/2010, Pelatihan dan Konsultansi Implementasi Balanced Scorecard, dan IT Management consulting. Beliau merupakan salah satu pendesain software Balanced Scorecard MBRIO yang telah digunakan beberapa perusahaan swasta berskala UKM.
  • Beliau berpengalaman lebih dari 10 tahun memberikan pelatihan baik public maupun in-house dan Coaching untuk bidang IT Management termasuk: Project Management (PM)/ITPM, Software Business Analysis (SBA), Systems Analysis and Design (SAD), Software Quality Assurance (SQA), Software Testing Professional (STP), IT Infrastructure Library (ITIL V2 and V3 ), Disaster Recovery Planning (DRP), IT Risk Management, Information Security Management based on PBI, , COBIT 5 Foundation, Operation Management ( supply chain management, logistics management, warehouse management, inventory management), project financing.
  • Dari tahun 2001 s/d sekarang Beliau telah membimbing lebih dari 5000 para project Manager di Indonesia mempelajari Project Management dan IT Project Management berdasarkan standard defector PMBOK – PMI, USA mulai dari versi 2000, 2004, dan PMBOK 2008.
  • Beberapa klien yang pernah mendapatkan bimbingan/ training/coaching/ konsultasi Project Management/ IT Project Management sejak 2001 s/d sekarang diantaranya adalah:
    o PEMERINTAHAN & BUMN:
    Bank Indonesia, PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk, PT. Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk, PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk, Depnakertrans, Departemen Dalam Negri, Departemen PU, Departemen Agama, Departemen Keuangan, PLN, BKPM, BPKP, PT. PUSRI, Sekolah Staff Komando Angkatan Laut (SESKOAL). PT. Telkom, PT. Sigma Cipta Caraka, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), PT. Antam, Tbk, PT. Laras Astra Kartika, dll.o PERUSAHAAN SWASTA:
    PT. Bank Artha Graha International Tbk, Bank BTN, PT. Bank UOB Buana, Artha Jasa, Kabel Vision, Alcatel, PT. Hindoli (A Cargill Co), Satelindo, Excelcom, Bank Bali, Bank Permata, Tbk, Citra Sari Makmur, PT. Amway Indonesia, PT. Pabrik Kerta Tjiwi Kimia, PT. Astragraphia, Tbk, Metro TV news, PT. Intikom, PT. Bank DKI, Galenium Pharmasia Lab, PT. Unicharm Indonesia, PT. Primacom, PT. Gramedia – Majalah, Swadharma, PT. Data Script, PT. Bank Mega, PT. Astra Oto Parts, Talisman Energy Inc, PT. Berca Hardaya Perkasa, PT. Mandiri Sekuritas, PT. Arutmin, ACC, dll.o PERUSAHAAN ASING:
    Caltex, Unocal, PWC, Chevron, BHP Billiton, Vico Indonesia, PT. Coats Indonesia, PT. Sumiko Leadframe Bintan, PT. Metlife Sejahtera, Santos Asia Pacific Pty Ltd, German Centre, PT. Thames PAM Jaya, PT. AC Nielsen Indonesia, KPC, PT. Freeport Indonesia, PT. Mattel Indonesia, PT. Bank Rabobank International Indonesia, PT. Roche Indonesia, PT. Nestle Indonesia, PT. Arun LNG, PT. Sinar Meadow International Indonesia, PT. Bank HSBC, PT. Oberthur Indonesia, PT. Bank Woori Indonesia, PT. Bank of Tokyo, PT. Atlas Copo, PT. Bank RBS,dll.

    o UNIVERSITAS & LSM:
    Universitas PETRA, STIE Perbanas, Universitas Trisakti, HIV Foundation, Universitas Maranatha, Universitas Satya Wacana, Universitas Atmajaya World Vision, dll.

Investasi
Rp.5.000.000,-
(termasuk Souvenir, Flash disk, materi hand-out dan CD modul, 2x coffee break, makan siang dan sertifikat)

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Introduction to Project Management Body of Knowledge® (PMBOK)

 

Introduction to Project Management Body of Knowledge® (PMBOK)

Date
17 – 19 June,2013

Place
Hotel IBIS Slipi
Jalan Letjen S Parman Kav 59
Jakarta

Duration
3 Days: 09.00-16.00 WIB

Investment :
Rp. 6.000.000,- / person
Include  Certificate & Souvenir

Overview

  • Introduction of fundamental project management skills, concepts and techniques
  • Link project goals and objectives to clear, compelling stakeholder needs
  • Set realistic, measurable objectives and ensure positive results
  • Estimate project costs and schedules using simple, proven techniques
  • Establish a dependable project control and monitoring system
  • Project managers, program managers, and project team leaders who have several years of experience initiating, planning and managing projects, and project team members who are interested in enhancing their career by preparing to become a certified PMP.

Prerequisite
This course requires you to have basic knowledge and experience in management in general.

Objectives

  • This workshop will mostly refer to the PMBOK® Guideline, a standard methodology written by Project Management Institute (http://www.pmi.org), the world leading Project Management professional association.
  • The class will be divided into several groups and they will work as teams.  This workshop will cover the soft skill area (methodology) of the project management, at the end of some session each team will be given an assignment to complete the case study, after completion they have to present their case study to the class
  • Whenever considered necessary a specific case study can be explored from the real project in the company, if do so we will need some time to do the assessment for this requirement.

This workshop will cover following topics
Introduction

  • Overview of Project Management In Specific Industries
  • Introduction to PMBOK (Project Management Body of Knowledge)
  • Implementation of Project Management In Specific Industries
  • 9 Knowledge Area of Project Management
  • Project Management Processes
  • Project Management Case studies (including PM Tools/Technique and Forms/Templates)

Method
The Introduction to PMBOK® Guideline workshop will be conducted in the format of 60% of time for facilitators’ presentation and 40% of time for attendee practical study (using case studies and project management tools/technique).

Trainer :
Noerrachman Saleh,PMP
Noerrachman Saleh is a management professional and he has more than 20 (twenty) years professional experience. He is involves in consulting and project management services mostly in the area of Information Technology (IT). Since 2011 he is operating his own consulting firm for Project Management  and IT Management areas. Previously he had strong ecperience in  Reka Piranti Prakarsa (RPP), Swadharma Duta Data (SDD), Siemens, KPMG, Prosys, Astragraphia for several extensive project experiences in Project Management , Knowledge Management , Management Consulting, SAP R/3 – Material Management , Geographical Information System and Document Management.

In supporting his profession Noerrachman Saleh is holding a PMP® Certification (Project Management Professional) since the year 2002, issued by the Project Management Institute (PMI). PMI is a leading non-profit international project management profession organization.

At some stage in developing and maintaining his vocation, Noerrachman Saleh in the last 11 (eleven) years was actively involved and served as the chapter officer at Project Management Institute Chapter Jakarta – Indonesia (as Board Member for Education), and he is also from time-to-time act as a workshop facilitator for the subject of project management.

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Project Financing Strategy And Control Objective

 

Project Financing Strategy And Control Objective

Tanggal
13-14 Juni 2013

Pukul
09.00 – 16.30 WIB

Tempat
Estubizi Business Center
Setiabudi Building 2 Lantai 1
Jl.HR.Rasuna Said,
Kuningan,Jakarta Selatan

PROGRAM OUTLINE :
Latar Belakang : Keberhasilan sebuah proyek banyak dipengaruhi oleh aspek perencanaan dan pengelolaan keuangan. Cukup banyak pengelola keuangan proyek termasuk manajer proyek dan pemilik proyek yang perlu mempertajam pengetahuan, pemahaman dan kiat-kiat dalam manajemen keuangan proyek sehingga proyek yang tengah dijalankan tidak mengalami kendala dari sisi keuangan dan anggaran

Tujuan :
Pelatihan ini menggunakan metode interaktif, dimana peserta dikenalkan kepada konsep, diberikan contoh aplikasinya, berlatih menggunakan konsep, mendiskusikan proses dan hasil latihan. Latihan dilaksanakan dalam konteks kerja kelompok, study kasus dan simulasi menggunakan template excel

  1. Mengetahui cara menentukan kriteria sukses dan sasaran dalam sebuah proyek dari sisi finansial
  2. Kiat mengajukan proposal anggaran kepada sponsor dan kreditor sesuai standar analisa keuangan
  3. Teknik pengendalian anggaran secara real-time
  4. Teknik peramalan kondisi keuangan proyek secara proaktif
  5. Workshop 2 hari ini juga dapat dilanjutkan untuk kelas sertifikasi PMP dari Project Management Institute, USA

Hari Pertama  (Dono Prihadi.M.Ec – Finance Expert) :

  • Apa yang dimaksud Project Financing Strategy and Control Objective ?
  • Apa saja opsi strategi pendanaan dan pengelolaan keuangan proyek ?
  • Bagaimana memilih sumber dana yang tepat untuk proyek anda ?
  • Bagaimana mengajukan proposal biaya proyek  ?
  • Bagaimana memilih sumber dana yang tepat untuk proyek anda dengan analisa cost benefit  seperti  NPV, IRR, Payback, Cashflow Analysis, WACC, BEP, ROI, ?

Hari Kedua (Dana Persada.MBA.PMP – PM Expert) :

  • Menetapkan plafon biaya proyek
  • Teknik estimasi biaya agar akurat
  • Unsur-unsur penting dalam estimasi biaya proyek
  • Menetapkan dasar anggaran
  • Teknik membuat laporan biaya proyek dengan Earned Value Method
  • Interpretasi laporan cost variance, schedule variance, performance index
  • Teknik peramalan sisa anggaran, kecukupan anggaran dan pengetatan anggaran

Peserta
Yang mengikuti workshop ini adalah para Eksekuitf, Manager dan Staff yang menangani bidang proyek- proyek yang ada disetiap perusahaan, meliputi  antara lain project sponsor, PMO, project manager, project engineer, project finance controler, project administrator, project marketing.

Instructor :
DANA PERSADA,MBA,PMP, &
DONO PRIHADI.M.Ec

  1. Praktisi Manajemen Proyek pada berbagai proyek besar selama lebih dari 20 tahun
  2. Certified Project Management Professional (PMP) from Project Management Institute, USA
  3. Master of Business Administration from Curtin University of Technology , Perth, Australia
  4. Systems Engineering, CICC, Tokyo, Japan
  5. PMO Consultant pada beberapa perusahaan

Investasi :
Rp. 4.000.000,- / peserta. Peserta Non-Residential.
Sudah termasuk Meeting Package ( Coffee Break  Lunch ), Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Comprehensive Project Management Professional

 

Comprehensive Project Management Professional

Tanggal
10-14 Juni 2013

Pukul
09.00 – 16.30 WIB

Tempat
Mercantile Athletic Club
Gedung WTC Lantai 18
Jl.Jend.Sudirman
Jakarta Selatan

PROGRAM OUTLINE :
Fundamental PMP:
Membantu Anda Mengenal Realita Dan Dinamika Manajemen Proyek

  1. Cara menyusun project charter
  2. Cara mengenal stakeholders proyek
  3. Menyusun lingkup tugas dan kegiatan proyek dengan WBS
  4. Menghitung jalur kritis dan menyusun jadwal
  5. Menghitung anggaran
  6. Identifikasi risiko
  7. Identifikasi akar persoalan (root cause)
  8. Menyusun sistem pembobotan  dan Menyiapkan pembagian tugas
  9. Menyiapkan rencana pengadaan barang dan jasa
  10. Merancang strategi komunikasi proyek
  11. Menggunakan template excel dalam perencanaan proyek
  12. Simulasi laporan status proyek
  13. Latihan kelompok
  14. Presentasi

PMO SOLUTIONS :

  • FUNGSI PMO.
  • STRATEGI PENERAPAN.
  • KUNCI KEBERHASILAN.
  • STANDARD OPERASI PMO.
  • URAIAN TUGAS PMO.
  • TEMPLATE PMO.
  • JENIS-JENIS PMO.
  • TANTANGAN PMO.
  • LEADERSHIPS.
  • MANAJEMEN PERUBAHAN
  • MANAJEMEN RISIKO DAN KRISIS

PERSIAPAN SERTIFIKASI PMP®

  1. Proses Persiapan
  2. Langkah-langkah apa saja yang diperlukan ?
  3. Bagaimana syarat mendapatkan sertifikasi PMP ?
  4. Bagaimana peluang anda ?
  5. Apakah ada pilihan lain ?
  6. Apakah pengalaman kerja anda cukup relevan ?
  7. Bagaimana tips dan tricks agar berhasil ?
  8. Mengapa sertifikasi ini banyak dicari ?
  9. Proses Pendaftaran
  10. Prosedur dalam pendaftaran sertifikasi
  11. Siapa yang dapat membantu anda ?
  12. Dokumen apa yang perlu disiapkan ?

SIMULASI SOAL :
Simulasi soal akan mengupas soal-soal untuk 10 area pengetahuan utama seorang manajer proyek profesional sesuai PMBOK Guide 5th Edition (2013) yang dikeluarkan oleh Project Management Institute, USA

  1. Project Scope Management
  2. Project Time Management
  3. Project Cost Management
  4. Project Quality Management
  5. Project Risk Management
  6. Project HR  Management
  7. Project Communication
  8. Project Procurement
  9. Project Stakeholders
  10. Project Integration

Selain mengupas berbagai contoh studi kasus juga akan dibahas beberapa pendalaman konsep seperti Earned Value Management, Critical Path Method, Expected Monetary Value, PERT Formula, Forecasting, Menghitung Fleksibilitas Waktu, Bottom-up Planning, Risk & Procurement, RACI Matrix, dll

Instructor :
DANA PERSADA,MBA,PMP, and TEAM
Praktisi Manajemen Proyek pada berbagai proyek besar selama lebih dari 20 tahun
Certified Project Management Professional (PMP) from Project Management Institute, USA
Master of Business Administration from Curtin University of Technology , Perth, Australia
Systems Engineering, CICC, Tokyo, Japan
PMO Consultant pada beberapa perusahaan

Investasi :
Rp. 12.500.000,- / peserta. Peserta Non-Residential.
Sudah termasuk Meeting Package ( Coffee Break  Lunch ), Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Strategic Project Management

Jadwal Training

Strategic Project Management Tanggal 27 Juni 2013 Pukul 09.00 – 16.30 WIB Tempat Mercantile Athletic Club Gedung WTC Lantai 18 Jl.Jend.Sudirman,Jakarta Selatan PROGRAM OUTLINE : ... Baca Selengkapnya

Strategic Project Management

 

Strategic Project Management

Tanggal
27 Juni 2013

Pukul
09.00 – 16.30 WIB

Tempat
Mercantile Athletic Club
Gedung WTC Lantai 18
Jl.Jend.Sudirman,Jakarta Selatan

PROGRAM OUTLINE :
Latar Belakang :
Apabila anda sedang atau akan menjalankan banyak proyek maka sudah pasti workshop ini untuk anda.
Steven Covey (penulis buku 7 habits of highly effective people) mengatakan bahwa kita harus dapat membedakan antara “bekerja dengan benar” (do the things right) dan “mengerjakan hal yang benar” (do the right thing).
Workshop mengenai aspek stratejik dari manajemen program maupun multi-project.

Melalui workshop ini anda akan memahami apakah perbedaan antara classical project management dan strategic project management.

  • Perbedaan apa saja yang perlu digaris-bawahi  terkait indikator kinerja utama, tanggung-jawab dan berbagai proses dalam classical project management dan strategic project management ? dan bagaimana keterkaitan antara keduanya ?
  • Bagaimana perusahaan dapat mencapai keunggulan kompetitif melalui penerapan manajemen proyek yang profesional dan unit kerja PMO ?
  • Bagaimana mencapai tingkat return on

Strategic PM Vs Classical PM
Investment (ROI) yang maksimal dalam proyek ?. Bagaimana memenuhi tingkat kepuasan stakeholders proyek secara maksimal ? Hal apa yang perlu ditempuh agar korporasi meningkatkan kinerja pada manajer proyeknya secara stratejik ?

Workshop Outline:

  • Paradigma berpikir stratejik dan proyek
  • Prinsip dan proses dalam perencanaan stratejik
  • Prinsip dan proses dalam manajemen proyek klasik
  • Mengukur tingkat kematangan manajemen proyek
  • Persoalan dan tantangan stratejik dalam manajemen proyek
  • Teknik mengelola multiple project
  • Apakah biaya mutu waktu (BMW) saja cukup sebagai indikator kinerja utama ?

Diperlukan untuk 
Para Managers/ Owners/ Directors / Staf Kunci
 
Instructor :
DANA PERSADA,MBA,PMP, and TEAM

  • Praktisi Manajemen Proyek pada berbagai proyek besar selama lebih dari 20 tahun
  • Certified Project Management Professional (PMP) from Project Management Institute, USA
  • Master of Business Administration from Curtin University of Technology , Perth, Australia
  • Systems Engineering, CICC, Tokyo, Japan
  • PMO Consultant pada beberapa perusahaan

Investasi :
Rp. 5.500.000,- / peserta. Peserta Non-Residential. Sudah termasuk Meeting Package ( Coffee Break  Lunch ), Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Calculating Project Owners Estimate (OE/HPS) With Ms Project Application, Win QSB, & Monte Carlo Simulation

 

Calculating Project Owners Estimate (OE/HPS) With Ms Project Application, Win QSB, & Monte Carlo Simulation

Tanggal
6 – 8 Mei 2013

Pukul
09:00 – 16:00 WIB

Tempat
Harris Hotel, Tebet/Aryaduta Hotel, Semanggi, Jakarta

Pembicara / Fasilitator
Ir. ASEP SAEFULBACHRI, MBA, MM
Sarjana Teknik dan Manajemen Industri dari ITB (lulus 1981), Master in Business Administration dari Sekolah Tinggi Manajemen Bandung (STMB) Telkom – Asian Institute of Management / AIM Manila.

Pengalaman sebagai professional selama 23 tahun : Direktorat Logistik PT Telkom (1981 – 1993), Manajer Pengembangan usaha PT Bangtelindo Bandung (1996 – 1997), Managing Director Forum Eksekutif Indonesia, Bandung, Course Director Strategic Forum Expertise Sdn Bhd Kuala Lumpur, Malaysia (sejak 1995), sebagai professional trainer & consultant (sejak 1994), Dosen tetap dibeberapa perguruan tinggi untuk program S1 Jurusan Teknologi Industri (sejak 1993) dan program pasca sarjana (S2) Teknik & Manajemen Industri (sejak 1992).

Harga
Rp 5.000.000,- (Full Fare)
Early Bird : Rp 4.500.000,- untuk pembayaran sebelum H-7
Include : Hand Out Modul, 2x Coffee break, Lunch, Certificate & Bonus souvenir

Materi Training Description :
Proyek diartikan sebagai suatu kegiatan sementara yang berlangsung dalam jangka waktu tertentu, dengan alokasi sumber daya terbatas dan dimaksudkan untuk melaksanakan tugas yang telah ditentukan. Keberhasilan suatu proyek bergantung pada sejauh mana proyek tersebut dapat memenuhi kriteria keberhasilan proyek. Kriteria tersebut antara lain : Manfaat proyek, Kualitas proyek , jangka waktu penyelesaian dan biaya yang dikeluarkan.

Owner Estimate(OE) atau Harga Perkiraan Sendiri (HPS) adalah perkiraan harga pengadaan barang/jasa yang dianalisa secara profesional dan disyahkan oleh eksekutif yang memiliki otoritas. Owner Estimate (OE) berfungsi berbagai acuan dalam melakukan evaluasi harga penawaran barang dan jasa dengan tujuan untuk mendapatkan harga penawaran yang wajar , dapat dipertanggungjawabkan dan dapat dilaksanakan oleh rekanan sesuai dengan ketentuan kontrak. Dengan demikian, penyusunan Project Owners Estimate merupakan kunci keberhasilan Project Management sebuah perusahaan.

Workshop ini akan dipandu oleh beberapa pembicara yang yang memiliki pengalaman di bidang project dan purchasing management yang luas serta pengetahuan statistik dan akuntansi yang mendalam . Kepada setiap peserta seminar, akan diberikan software untuk perhitungan Owner Estimate.

Materi yang dibahas akan sangat bermanfaat untuk perhitungan OE Proyek dan OE pengadaan barang dan atau jasa. Di dalam Pelatihan ini juga akan dibahas konsep dan aplikasi manajemen proyek secara mendalam dan aplikasi MS Project beserta software lain yang diperlukan. Pelatihan akan diberikan dengan case method.

Metode Pelatihan :
Metode yang digunakan dalam pelatihan ini adalah lektur, workshop, studi kasus dan konsultasi interaktif.

Outline :

  1. Konsep Manajemen Proyek.
    • Karakteristik Manajemen Proyek
    • Project Stakeholder.
    • Manajemen Proyek dan Perencanaan Organisasi Proyek.
    • Kriteria Keberhasilan Proyek.
    • Project Triple Constraints.
    • Peran Penting Sumber Daya Manusia
  2. Perencanaan Proyek dengan Network Planning.
    • Definisi Proyek
    • Penyusunan Jadual
    • Network Planning
    • Critical Path Method(CPM)
    • Program Evaluation dan Review Techniques (PERT)
    • Menerjemahkan Network Planning menjadi Bar Chart
  3. Teknik Crash Program.
    • Kriteria Crash Program
    • Teknik dan Optimasi Crash Program dengan Linear Programming
    • Analisa Biaya Crash Program.
  4. Struktur Biaya Proyek Sebagai Dasar Perhitungan OE.
    • Bahan Langsung.
    • Buruh Langsung.
    • Overhead.
  5. Perhitungan Owners Estimate(OE) Material.
    • Harga Kontrak Masa Lalu.
    • Harga Pasar.
    • Harga yang berasal dari Proposal Pemasok.
    • Harga yang berasal dari Perhitungan Biaya Produksi.
    • Target Pricing.
    • Beberapa Alternatif Penentuan Owners Estimate Material.
  6. Teknik Penyusunan Anggaran Proyek dengan Konsep Activity-Based Budgeting (ABB)
    • Mengenal Konsep ABB (Activity-Based Budgeting).
    • Proyek adalah Kumpulan Aktifitas.
    • Teknik Perhitungan Biaya Setiap Aktifitas.
    • Aplikasi Konsep Activity-Based Budgeting dalam Menyusun Anggaran Proyek.
    • Teknik Penyusunan Project Cash Budget.
  7. Perhitungan OE dan Perencanaan Material dengan MRP (Material Requirement Planning).
    • Network Planning sebagai Dasar Jadual Pengadaan.
    • Penentuan Bill of Material Setiap Aktifitas dalam Network Planning.
    • Inventarisasi Stock On Hand dan Material Scheduled Receipt.
    • Identifikasi Lead Time Setiap Jenis Material.
    • Tahapan Implementasi MRP untuk Perencanaan Material Proyek.
    • Perhitungan Owners Estimate Material yang digunakan.
    • Latihan Perhitungan MRP Proyek.
  8. Discounted Cashflow Analysis.
    • Time Value Of Money.
    • Cashflow Analysis.
    • Net Present Value (NPV).
  9. Aplikasi Konsep Total Cost of Ownership (TCO) untuk Pemilihan Peralatan (Equipment).
    • Perbedaan Antara Cost dan Price.
    • Memilih Peralatan dengan Konsep Net Present Value (NPV).
  10. Teknik Evaluasi Jadual Proyek.
    • Membandingkan Rencana Jadual dengan Jadual Aktual.
    • Analisis Deviasi Jadual.
    • Analisis Cause and Effect Diagram dengan Teknik Ishikawa.
    • Rekomendasi Tindakan.
  11. Teknik Evaluasi Biaya Proyek.
    • Membandingkan Biaya Anggaran Biaya Setiap Aktifitas Proyek dengan Biaya Aktual.
    • Analisis Variansi Biaya.
    • Cause and Effect Analysis Biaya Proyek.
  12. Pengendalian Proyek.
    • Dasar dan Tujuan Pengendalian Proyek
    • Kurva S
    • Pengendalian Waktu dan Biaya
    • Pengendalian Kontraktor
    • Pengendalian Mutu
  13. Studi Kasus dan Praktek Penggunaan Microsoft Project.

 

Wajib diikuti oleh
Public

 


Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Implementation of Project Management with Primavera and QSB Software

 

Implementation of Project Management with Primavera and QSB Software

Setiap Peserta diharapkan membawa laptop Untuk Praktik

Tanggal
22-24 Mei 2013
17-19 Juli 2013
23-25 September 2013
13-15 November 2013

Jam Pelaksanaan
08.30 – 16.30 WIB

Tempat
Carrcadin Hotel / Banana Inn Hotel and Spa Bandung

Pembicara / Fasilitator
Ir. Asep Toto Kartaman. M.Eng.,
Graduated from Master of engineering in industrial engineering and management from Asian Institute of Technology (AIT) Thailand. Now he is lecturer at industrial engineering and management University Pasundan Bandung. He has many experiences at real working places, such as :
* director assistance PT. Hutama Raksa, * director at STIK Indonesia, * team for program development of purchasing, program for management information, program development of inventory management system, job evaluation, and management information implementation at PT Gunanusa Utama Fabricators. * Foundation head of Indonesia Cipta Utama. * Arranging KPI for balanced score card at PT Pertamina Tongkang. * Optimalisation of Daily Activity Monitoring System and letter Workflow at Departemen Keuangan RI. * Arranging management information system for train safety at Direktorat Jenderal Perkeretaapian. * Feasibility Study for procurement 50 Lok at PT Kereta Api (Persero). * Study Review and rearrange of Strategic Challenge and Strategic Objective (Malcolm Baldridge) Divisi Regional III PT Telkom Indonesia. * Team for standardization study of locomotive in Indonesia. * Design and implementation of Balanced Scorecard at PT. POS Indonesia, PT.INTI, Departemen Keuangan Republik Indonesia, PT Tiki JNE * Developing information system procurement plan list at PT. Telkom * Measuring officer satisfaction index and organization at PT Pos Indonesia * Management information system of retail Plasa TELKOM * And many others

Harga
Rp 4.750.000,- [Full Fare]
Rp 4.350.000,- [Early Bird] terbayar 4 hari sebelum terlaksananya seminar
Rp 4.200.000,- [Group Price] minimal 3 peserta dari perusahaan yang sama

BACKGROUND

  • Suatu proyek mempunyai sasaran (target ) tertentu dengan batasan-batasan mutu pekerjaan (performance), anggaran (cost), dan jadwal (time), yang dikenal sebagai Triple Constraint
  • Agar sasaran tersebut dapat dicapai, maka diperlukan perencanaan, pelaksanaan dan pengendalian proyek yang efektif yang dibantu oleh software yang memadai.

PURPOSE
Setelah mengikuti pelatihan ini diharapkan mampu untuk :

  1. Memahami konsep manajemen proyek.
  2. Mampu membuat perencanaan proyek dengan berbagai teknik perencanaan.
  3. Mampu mengendalikan proyek, baik dari aspek biaya, kinerja dan waktu.
  4. Mampu melakukan proses Variance Analysis.
  5. Mampu melakukan proses kelayakan proyek dengan sejumlah tahapannya.
  6. Mampu menggunakan software Primavera dan Win QSB pada sejumlah kasus proyek.

TRAINING METHOD
Pelatihan ini menggunakan metode interaktif, dimana peserta dikenalkan kepada konsep, diberikan contoh aplikasinya, berlatih menggunakan konsep, mendiskusikan proses dan hasil latihan.

  • 50% Theory
  • 50% Practices
  • Dynamic and interactive training presentation.

TRAINING SYLLABUS
Hari Pertama :
A. Konsep manajemen proyek

  1. Pengertian, Jenis, dan Sifat
  2. Organisasi

   B. Perencanaan proyek

  1. Network Planning
  2. Critical Path Methode ( CPM )
  3. Project Evaluation & Review Technique ( PERT )
  4. Precedence Diagram Methode ( PDM )

Hari Kedua :
A. PERENCANAAN PROYEK

  1. Alokasi Sumber Daya
  2. Project Crashing

B. Pengendalian Proyek

  1. Biaya, Kinerja, dan Waktu
  2. Analisis Varians ( Kurva S )

C. Kelayakan Proyek

  1. Analisis Cash Flow
  2. Kriteria Seleksi Proyek Sosial
  3. Pendanaan Proyek Sosial
  4. Pemilihan Proyek Sosial Menggunakan Metoda Analitical Hierarchy Process ( AHP )
  5. Dengan Software Expert Choice

Hari Ketiga :
Praktek penggunaan software primavera dan win qsb untuk kasus-kasus proyek

Wajib diikuti oleh

  • Project Managers and Staff
  • Project Cost Control Managers and Staff
  • Budget Analyst Person
  • Finance Managers and Staff.
  • Project Finance Officers and Staff.
  • Risk Management Unit Managers and Staff
  • Operation Managers and Staff.
  • Logistics and Supply Chain Managers and Staff.
  • Procurement Managers and Staff.
  • Business Development Managers and Staff
  • Person who involve in cost control activities.

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Penyusunan SOP Manajemen Proyek

Jadwal Training

Penyusunan SOP Manajemen Proyek Tanggal 14-15 Mei 2013 Pukul 09.00 – 16.30 WIB Tempat Estubizi Business Center Setiabudi Building 2 Lantai 1 Jl.HR.Rasuna Said Kuningan, ... Baca Selengkapnya

Penyusunan SOP Manajemen Proyek

 

Penyusunan SOP Manajemen Proyek

Tanggal
14-15 Mei 2013

Pukul
09.00 – 16.30 WIB

Tempat
Estubizi Business Center
Setiabudi Building 2 Lantai 1
Jl.HR.Rasuna Said
Kuningan, Jakarta Selatan

PROGRAM OUTLINE :
Disamping penguasaan teknis dan kehandalan para manajer proyek, saat ini diperlukan dukungan pelaksanaan proyek yang konsisten dan efektif dari seluruh lini organisasi. Semakin besar dan kompleks proyek semakin kompleks situasinya. Masalah proyek tidak mungkin lagi diserahkan pada seorang manajer proyek saja.

Bagaimana menyusun SOP agar proyek dapat  diselesaikan sesuai mutu dan waktu ? bagaimana cara menyusun SOP manajemen proyek ? faktor-faktor apa yang terkait dalam pengembangan SOP manajemen proyek ? bagaimana kiat agar SOP dijalankan oleh para karyawan ? bagaimana agar potensi pemborosan dan kegagalan proyek dapat dicegah ?

Topik yang dibahas dalam workshop berbasis pada suatu konsep yang terdapat dalam PMBOK Guide Edisi ke-5 dan Standard for Program Management Edisi ke-3 yang dikeluarkan oleh Project Management Institute, USA (www.pmi.org) disertai studi kasus yang mudah dicerna, diingat dan diterapkan oleh peserta.

Pedoman-pedoman yang dikeluarkan oleh PMI adalah acuan standar internasional yang efektif dan populer dalam berbagai industri di seluruh dunia. Pedoman ini berawal di Amerika Serikat dan sudah menjadi pegangan utama di negara-negara Asia termasuk Jepang, Cina, Korea, Singapura, Malaysia, Timur Tengah, dan sebagainya.

MANFAAT :

  1. Peserta memahami pentingnya SOP manajemen proyek
  2. Peserta memahami penerapan tools and techniques dalam implementasi SOP
  3. Peserta memahami peranan tim dan dukungan eksekutif dalam penerapan SOP

PESERTA :
Manajer, Supervisor dan Staf yang bertanggungjawab untuk peningkatan kinerja proyek

POKOK BAHASAN :

  1. Manajemen proyek dan kinerja bisnis
  2. Tantangan dan peluang dalam manajemen proyek
  3. Mengapa diperlukan SOP manajemen proyek ?
  4. Kaitan visi misi korporat , proyek  dan SOP manajemen proyek
  5. 10 Indikator kinerja kunci dalam manajemen proyek
  6. SOP dan PMBOK sebagai katalisator
  7. Memahami PM Life Cycle
  8. Memahami 47 proses manajemen proyek
  9. Gap analysis melalui 5 alur kerja (workflow)
  10. Proses inti dan pendukung
  11. Piranti inti dan pendukung (matriks penugasan, tabel alokasi resource, kurva-S, critical path,dll)
  12. Latihan menyusun SOP Manajemen Proyek dengan Templates (format excel)

Instructor :
DANA PERSADA, MBA,PMP, and TEAM
Praktisi Manajemen Proyek pada berbagai proyek besar selama lebih dari 20 tahun
Certified Project Management Professional (PMP) from Project Management Institute, USA
Master of Business Administration from Curtin University of Technology , Perth, Australia
Systems Engineering, CICC, Tokyo, Japan
PMO Consultant pada beberapa perusahaan

Investasi :
Rp. 3.500.000,- / peserta. Peserta Non-Residential.
Sudah termasuk Meeting Package ( Coffee Break  Lunch ), Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Project Claim Management

Jadwal Training

Project Claim Management Tanggal 31 Mei 2013 Pukul tra 09.00 – 16.30 WIB Tempat Estubizi Business Center Setiabudi Building 2 Lantai 1 Jl.HR.Rasuna Said, Kuningan,Jakarta ... Baca Selengkapnya

Project Claim Management

 

Project Claim Management

Tanggal
31 Mei 2013

Pukul tra
09.00 – 16.30 WIB

Tempat
Estubizi Business Center
Setiabudi Building 2 Lantai 1
Jl.HR.Rasuna Said,
Kuningan,Jakarta Selatan

PROGRAM OUTLINE :
Ringkasan : PMBOK Guide yang dikeluarkan oleh Project Management Institute, USA, selain memuat 10 Knowledge Area (Scope, Time, Cost, Risk, dll) juga menyinggung aspek Project Claim Management yang ditujukan guna menghindari atau menekan potensi claims dalam proyek serta menangani proses klaim secara efektif apabila terjadi claims dalam sebuah proyek.

Penekanan workshop adalah meningkatkan kesadaran pada perlunya melihat pada sebuah acuan internasional yang merupakan standard de-facto dalam manajemen proyek termasuk Project Claim Management sebelum sebuah organisasi atau perusahaan mengembangkan dan menyesuaikan proses manajemen klaim sesuai situasi dan kondisi serta keunikan pada industri masing-masing.

Workshop 1 hari akan membahas proses identifikasi hingga penanganan klaim sehingga potensi kerugian proyek dapat ditekan dan pihak-pihak terkait menyadari dampak negatif dari akar-persoalan klaim proyek .

PESERTA :
Manajer, Supervisor dan Staf yang bertanggungjawab untuk peningkatan kinerja proyek

POKOK BAHASAN :

  1. Mengenal PMBOK Guide dari Project Management Insitute, USA
  2. Cara memahami PMBOK Guide
  3. Sasaran Claim Management
  4. Pengertian Claim
  5. Standard Process
  6. Tools & Techniques
  7. Claim Identification
  8. Claim Quantification
  9. Claim Prevention
  10. Claim Resolution
  11. Kaitan dengan Manajemen Risiko dan 10 Knowledge Area

Instructor :
DANA PERSADA, MBA,PMP, and TEAM

  • Praktisi Manajemen Proyek pada berbagai proyek besar selama lebih dari 20 tahun
  • Certified Project Management Professional (PMP) from Project Management Institute, USA
  • Master of Business Administration from Curtin University of Technology , Perth, Australia
  • Systems Engineering, CICC, Tokyo, Japan
  • PMO Consultant pada beberapa perusahaan

Investasi :
Rp. 1.750.000,- / peserta. Peserta Non-Residential. Sudah termasuk Meeting Package ( Coffee Break  Lunch ), Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Project Change Management (PCM)

Jadwal Training

Project Change Management (PCM) Tanggal 24 Mei 2013 Pukul 09.00 – 16.30 WIB Tempat Estubizi Business Center Setiabudi Building 2 Lantai 1 Jl.HR.Rasuna Said, Kuningan,Jakarta ... Baca Selengkapnya

Project Change Management (PCM)

 

Project Change Management (PCM)

Tanggal
24 Mei 2013

Pukul
09.00 – 16.30 WIB

Tempat
Estubizi Business Center
Setiabudi Building 2 Lantai 1
Jl.HR.Rasuna Said,
Kuningan,Jakarta Selatan

PROGRAM OUTLINE :
Disamping penguasaan teknis dan kehandalan para manajer proyek, saat ini diperlukan strategi manajemen perubahan yang efektif. Semakin besar proyek semakin kompleks situasinya. Semakin banyak proyek yang ditangani tidak mungkin lagi diserahkan pada seorang manajer proyek saja. Strategi manajemen perubahan sudah menjadi tren global dan elemen ini belum banyak dibahas dalam pelatihan manajemen proyek umum.  Potensi pemborosan dan kegagalan proyek akan semakin besar tanpa manajemen perubahan yang optimal.

Apakah yang dimaksud dengan PCM ? bagaimana agar proyek dapat  diselesaikan sesuai mutu dan waktu ? bagaimana menyusun strategi PCM dan menggabungkannya dalam rencana proyek anda ? faktor-faktor apa yang terkait dalam PCM ? Dimana kedudukan PCM dalam organisasi ? apakah peran utama PCM ? apa saja langkah-langkahnya ? dan bagaimana mengukur keberhasilan PCM?

Proses-proses yang dibahas dalam PCM  Workshop berbasis pada suatu konsep yang beririsan dengan PMBOK Guide Edisi ke-5 namun dengan pendalaman yang disertai studi kasus yang mudah dicerna, diingat dan diterapkan oleh peserta.

Pedoman seperti PMBOK yang dikeluarkan oleh PMI adalah acuan standar internasional yang efektif dan populer dalam berbagai industri di seluruh dunia. Pedoman ini berawal di Amerika Serikat dan sudah menjadi pegangan para manajer proyek di negara-negara Asia termasuk Jepang, Cina, Korea, Singapura, Malaysia, Timur Tengah, dan sebagainya. Namun tanpa PCM maka PMBOK yang terkenal itu menjadi kurang bermakna.

MANFAAT :

  1. Peserta memahami pentingnya PCM dan mengerti keterkaitannya dengan manajemen proyek
  2. Peserta memahami penerapan tools and techniques dalam implementasi PCM
  3. Peserta memahami peranan tim dan dukungan stakeholders dalam penerapan sebuah proyek

PESERTA :
Manajer, Supervisor dan Staf yang bertanggungjawab untuk peningkatan kinerja proyek

POKOK BAHASAN :

  1. Pengenalan Project Change Management
  2. Konsep dan Prinsip Project Change Management
  3. Skala Project Change Management
  4. Proses Project Change Management
  5. Metodologi Project Change Management
  6. Dashboard dan Formula Project Change Management
  7. Hubungan PCM dan Project Management
  8. Tools & Techniques
  9. Templates

Instructor :
DANA PERSADA, MBA,PMP, and TEAM
Praktisi Manajemen Proyek pada berbagai proyek besar selama lebih dari 20 tahun
Certified Project Management Professional (PMP) from Project Management Institute, USA
Master of Business Administration from Curtin University of Technology , Perth, Australia
Systems Engineering, CICC, Tokyo, Japan
PMO Consultant pada beberapa perusahaan

Investasi :
Rp. 1.750.000,- / peserta. Peserta Non-Residential. Sudah termasuk Meeting Package ( Coffee Break  Lunch ), Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Cost Estimation Project (JAKARTA)

 

Cost Estimation Project (JAKARTA)

Tanggal
19 – 21 Maret 2013

Waktu :
08.00 – 16.00 WIB

Tempat :
Hotel Ibis Tamarin Jakarta

DESKRIPSI
Materi Program pelatihan ini dirancang untuk melengkapi para pemimpin proyek dan anggota proyek dengan pengetahuan, keterampilan yang membuat mereka mampu melakukan estimasi terhadap proyek yang direncanakan. Estimasi merupakan proses dasar dari industri yang menjawab pertanyaan “Berapa banyak proyek tersebut diperkirakan memerlukan biaya?”

Ketidakakurasian dari estimasi proyek akan menimbulkan efek yang mengganggu semua pihak yang terlibat. Karena proyek industri membutuhkan waktu yang relative lama pelaksanaannya, komitmen financial harus didapatkan sebelum proses industri, biasanya sudah didapat harganya sebelum proyek tersebut dilaksanakan pembangunannya.
Estimasi biaya proyek ini sangat berguna bagi pihak perencana, pelaksana, maupun pemberi tugas (owner), serta investor untuk menentukan apakah proyek dijalankan atau tidak. Estimasi biaya proyek juga akan membantu dalam analisis biaya manfaat suatu proyek.

MATERI KURSUS

  1. Preliminary and Detail Estimate
  2. Accuracy of Cost Estimation
  3. Bill of Quantity
  4. Productivity Estimating
  5. Resource Scheduling
  6. Work Breakdown Structure (WBS)
  7. Create Project Cash Flow
  8. Compare the Actual Cost and Budget Plan
  9. Bid Evaluation
  10. Aplikasi Program Komputer
  11. Studi kasus Proyek Terkait

PESERTA
Para praktisi, para perencana, pelaksana, pengawas dan pemelihara serta mereka yang terlibat atau berminat mendalami estimasi biaya proyek

INSTRUKTUR
Ir. Bambang Herumanta, MT

REGISTRASI
Rp. 6.500.000,- per peserta (Non Residential)
Rp. 6.000.000,- per peserta ( Pendaftaran 3 peserta dari 1 perusahaan)

Kode : 177810

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Comprehensive Project Management

Jadwal Training

Comprehensive Project Management Tanggal 21-23 July 2010 Jam Pelaksanaan 09.00-17.00 WIB Tempat Gedung Mustika Ratu Lt 5 Jln. Gatot Subroto Kav.74-75 Jakarta 12870 Pembicara / ... Baca Selengkapnya

Comprehensive Project Management

 

Comprehensive Project Management

Tanggal
21-23 July 2010

Jam Pelaksanaan
09.00-17.00 WIB

Tempat
Gedung Mustika Ratu Lt 5
Jln. Gatot Subroto Kav.74-75
Jakarta 12870

Pembicara / Fasilitator
Team Training
Profile Pembicara disertakan di dalam undangan training

Harga
Rp. 4.500.000,- Exc Vat 10%

Latar Belakang
Project Management sebenarnya lebih dari sekedar suatu ilmu pengetahuan. Karnanya banyak pendapat mengatakan bahwa project management sebagai seni mengelolah dan mengatur sumberdaya, waktu dan anggaran. Dan mengkomunikasikannya dengan para stakeholder

Knowlage transfer target

  1. Advace management knowledge and art about Planning, Organizing, actuating, Directing, Control
  2. Stakeholder Basic Need
  3. Stakeholder recognizad and approach
  4. Team work capacity review and optimaizing.
  5. Finance power optimizing
  6. How to planing the project
  7. Run the project
  8. How to manage the project
  9. How to manage poject problems
  10. How to project closing handling
  11. Tips and tools project manager

Garis Besar Program

  1. Management Project
  2. The knowlage and art of Planning, Organizing, actuating, Directing, Control.
  3. Stakeholder recognized
  4. Interpersonal behavior and team development
  5. Project Analysis, Risk Analysis,
  6. Project master Planing, and projec detail planing
  7. Implementation Project Management system
  8. Project evaluation and selection,
  9. project organization structure and hirarchi,
  10. Initiation and financing.
  11. Selection and allocation of physical and human resource,
  12. Scheduling and time arrangement
  13. Implementation of project control methode and performance analysis.
  14. contractual issues,
  15. Commissioning and maintenance.
  16. Closing The Project

Wajib diikuti oleh
Junior Project manager
Finance and Acounting manager
Procurement Manager
Project administration head
site managers also Project Manager

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Project Management Training (YOGYAKARTA) + (BANDUNG) + (BALI) + (LOMBOK) + (SOLO) + (BALIKPAPAN)

 

Project Management Training (YOGYAKARTA) + (BANDUNG) + (BALI) + (LOMBOK) + (SOLO) + (BALIKPAPAN)

Tanggal
18-21 Desember 2012
26-28 Desember 2012
15-17 Januari 2013
29-31 Januari 2013
12-14 Februari 2013
26-28 Februari 2013
12-14 Februari 2013
16-28 Februari 2013
9-11 April 2013
23-25 April 2013
21-23 Mei 2013
3-5 Juni 2013
17-19 Juni 2013
26-28 Juni 2013
8-10 Juli 2013
15-17 Juli 2013
5-7 Agustus 2013
12-14 Agustus 2013
19-21 Agustus 2013
2-4 September 2013
9-11 September 2013
14-16 Oktober 2013
21-23 Oktober 2013
4-6 November 2013
18-20 November 2013
2-4 Desember 2013
16-18 Desember 2013
26-28 Desember 2013

Pukul
09.00-16.00 WIB

Tempat

  • Grand aston, Yogyakarta ( Rp. 7.500.000/ participant non residential, special price
    Rp. 7.000.000/participant for minimum 3 participants from the same company.
  • Hard Rock Hotel, Bali. ( Rp. 11.500.000/ participant non residential, special price
    Rp. 11.000.000/prticipant for minimum 3 participants from the same company.
  • Aston Hotel, Balikpapan ( Rp. 9.500.000/ participant non residential, special price
    Rp. 9.000.000/prticipant for minimum 3 participants from the same company.
  • Best Western Premiere Hotel, Solo ( Rp. 8.000.000/ participant non residential, special price
    Rp. 7.500.000/prticipant for minimum 3 participants from the same company.
  • Sheraton Senggigi Hotel, Lombok ( Rp.12.000.000/ participant non residential, special price Rp. 11.500.000/prticipant for minimum 3 participants from the same company.
  • Aston Tropicana, Bandung Rp. 8.500.000/ participant non residential, special price
    Rp. 8.000.000/prticipant for minimum 3 participants from the same company

DESKRIPSI
Project Management merupakan suatu konsep terapan yang awali dari tahap menganalisis, melaksanakan, mengendalikan dan menyelesaikajn proyek secara efektif dan efisien. Seluruh tahapan di atas diikuti oleh serangkaian elemen dan alat pengendalian proyek, seperti manajemen waktu, biaya, orang/ material, kualitas, konflik, resiko dan lain sebagainya.

Setiap saat perusahaan memiliki proyek besar maupun kecil, internal maupun eksternal, baik yang berkaitan dengan pengembangan produk, pelayanan maupun improvement lainnya. Agar proyek dapat berjalan sesuai dengan yang direncanakan dan diharapkan, dibutuhkan keahlian dan langkah-langkah khusus untuk merencanakan serta mengelola proyek dengan berbagai keterbatasan sumber daya yang dimiliki oleh perusahaan. Untuk dapat menekan biaya material, waktu dan Man Power, diperlukan manajemen kegiatan yang mencakup proses perencanaan hingga comissioning.

Materi

  1. Project: context and process
  2. Project Integration Management
  3. Project Scope Management
  4. Project Scheduling
  5. Project Cost Management
  6. Project Tracking
  7. Project Quality Management
  8. Project Communication Management
  9. Project Risk Management
  10. Project Change Management
  11. Project Closing and Lessons Learned

Pembicara
Bambang Herumanta, Ir, MT & team

PESERTA    
Peserta yang diharapkan berpartisipasi dalam progrram ini adalah para Manajer Proyek, Anggota proyek dalam perusahaan, atau pihak-pihak lain di perusahaan yang terlibat langsung dalam perencanaan dan pelaksanaan proyek.

 METODE    

  • Presentation
  • Discussion
  • Case Study
  • Simulation
  • Evaluation

Kode : 598982

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Chat dengan kami
CV INFO SEMINAR
0899-8121-246