Jadwal Training 2024

Holistic Information Security (BANDUNG)

 

Holistic Information Security (BANDUNG)

Tanggal

  • 09 Oct 2023-11 Oct 2023
  • 27 Nov 2023-29 Nov 2023
  • 11 Dec 2023-13 Dec 2023

Duration     
3 Days

Tempat
Hotel Kagum Group Bandung (Golden Flower, Banana Inn, Grand Seriti, Carrcadin, Amaroossa, Grand Serela, Gino Feruci, Verona Palace, Malaka, Zodiac Taurus)

INVESTATION PRICE/PERSON :

  • Rp 6.500.000/person (full fare) or
  • Rp 6.250.000/person (early bird, payment 1 week before training) or
  • Rp 5.950.000/person (if there are 3 or more participants from the same company)

INTRODUCTION :
The information you collect, store, manage and transfer is an organizational asset. It adds value to your business and consequently needs to be suitably protected. It may be the personal details of your customers or confidential financial data. Growing dependence on information systems, shared networks and distributed services like cloud computing means organizations are more now even more vulnerable to security threats. In a recent survey by the Chartered Management Institute, 72% of businesses admitted that they were worried about the financial impact of cybercrime with 1 in 3 having experienced such attacks in 2010. Poor supervision of staff and lack of proper authorization procedures are frequently highlighted as major causes of security incidents.

TRAINING OBJECTIVE :

  • The training will increase the key knowledge of your Information Security concepts and trends for secure administration and management of computer systems and networking
  • To enable you to thoroughly understand the challenges of Information Security in a global, dynamic network system environment
  • To enable you to understand the wide range of vulnerabilities and threats to which an organisation’s information assets may be exposed

TRAINING MATERIAL OUTLINE :

  • Comprehensive Information Security Overview
  • Recognizing Security Threat and Attack
  • Basic TCP/IP Concept
  • Threat
  • Network Protection
  • Network Threat
  • Network Access Control
  • Network Countermeasure
  • Basic Encryption
  • Data Protection
  • Email Protection
  • Steganography
  • Backup

TRAINING DURATION :  3 days

FASILITAS UNTUK PESERTA :

  • Modul Training
  • Flashdisk Training berisi materi training
  • Sertifikat
  • ATK: NoteBook dan Ballpoint
  • T-Shirt
  • Ransel
  • Foto Training
  • Ruang Training dengan fasilitas Full AC dan multimedia
  • Makan siang dan 2 kali coffeebreak
  • Instruktur yang Qualified
  • Transportasi untuk peserta dari hotel penginapan ke hotel tempat training – PP (jika peserta minimal dari satu perusahaan ada 4 peserta)

Trainer     
Emir Mauludi Husni, Ir. M.Sc., Ph.D. dan Tim
Ir. Emir Mauludi Husni, M.Sc., Ph.D. Menamatkan pendidikan S1 Teknik Elektro, Institut Teknologi Bandung, pendidikan S2 dan S3 Teknik Satelit dan Telekomunikasi, University of Surrey, UK. Saat ini bekerja sebagai dosen di School of Electrical Engineering & Informatics, Institut Teknologi Bandung. Pengalaman pada bidang training, konsultasi dan implementasi projek lebih dari 15 tahun, bertindak sebagai dosen di beberapa perguruan tinggi selama lebih dari 13 tahun baik di Indonesia maupun Malaysia. Sebagai dosen, telah banyak menyumbangkan hasil penelitian dan publikasi pada jurnal ilmiah dan pembicara pada konferensi nasional dan internasional.

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Certified Information Security Manager (CISM)

 

Certified Information Security Manager (CISM)

Tahun 2023
4 – 8 September 2023
6 – 10 November 2023

Training Fee
Training Only: Rp. 10.000.000
Training dan Exam: Rp. 22.160.000

Training Venue
AXA Tower Lt. 37
Jl. Prof. DR. Satrio No. Kav. 18
Jakarta Selatan

Deskripsi Program
Certified Information Security Manager (CISM) adalah sertifikasi yang berfokus pada manajemen yang mendorong praktik keamanan internasional dan memvalidasi keterampilan individu untuk mengelola desain, mengawasi, dan menilai keamanan informasi organisasi. Di era transformasi digital ini, kebutuhan akan profesional manajemen keamanan informasi yang terampil terus meningkat. Oleh karena itu, sertifikasi CISM adalah standar pencapaian yang diterima secara global di bidang manajemen keamanan informasi. Program pelatihan CISM di Multimatics bertujuan untuk membantu peserta mengembangkan pemahaman yang mendalam tentang manajemen risiko, tata kelola keamanan informasi, dan penyusunan kebijakan dan strategi keamanan untuk mencapai tujuan organisasi. Program ini mengacu pada kursus standar yang diakui oleh CISA (Auditor Keamanan Informasi Bersertifikat).

Tujuan Program
Di akhir program, peserta akan mampu:

  1. Memiliki pemahaman menyeluruh tentang Common Body of Knowledge dalam lingkup
    Manajemen Keamanan Informasi
  2. Meningkatkan pengetahuan dan keterampilan dalam menangani masalah operasional yang terkait dengan keamanan informasi dalam operasi instalasi sehari-hari;
  3. Meningkatkan keterampilan dalam mendesain, mengimplementasikan, mengelola, dan menilai sistem keamanan TI organisasi dengan menerapkan Common Body of Knowledge dalam CISM
  4. Meningkatkan keterampilan para peserta dalam Keamanan Informasi
  5. Meningkatkan kecakapan manajemen dengan perspektif manajerial luas yang penting untuk operasi keamanan TI sehari-hari
  6. Mempersiapkan keterampilan untuk pengaturan prosedural manajemen keamanan TI
  7. Mempersiapkan diri untuk ujian profesional CISM

Target Peserta
Program ini ditujukkan bagi Security Consultants dan Managers, IT Directors dan Managers, Security Auditors dan Architects, Security Systems Engineers, Chief Information Security Officers (CISOs), Information Security Managers, IS/IT Consultants, dan Chief Compliance/Privacy/Risk Officers.

Durasi
Program akan berlangsung selama 5 hari.

Modul Program
Modul 1: Information Security Governance
Modul 2: Information Risk Management
Modul 3: Information Security Program Development and Management
Modul 4: Information Security Incident Management

 

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Security Management System (Bandung)

 

Security Management System (Bandung)

Tanggal

  • 14 Aug 2023-16 Aug 2023
  • 04 Sep 2023-06 Sep 2023
  • 02 Oct 2023-04 Oct 2023
  • 30 Oct 2023-01 Nov 2023
  • 27 Dec 2023-29 Dec 2023

Tempat
Hotel Kagum Group Bandung (Golden Flower, Banana Inn, Grand Seriti, Carrcadin, Amaroossa, Grand Serela, Gino Feruci, Verona Palace, Malaka, Zodiac Taurus)

PENDAHULUAN:
Dewasa ini makin banyak perusahaan / korporasi yang menyadari pentingnya proses pengelolaan kinerja (performance management) security, dalam rangka mencapai sasaran perusahaan secara keseluruhan. Proses ini mencakup mulai dari peran security (merasa aman bagi karyawan, merasa nyaman bagi karyawan, merasa tenang bagi karyawan, maupun rasa aman bagi perusahaan, rasa nyaman bagi perusahaan, dan rasa tenang bagi perusahaan). Dan rencana kerja individual / team dalam bentuk turjawali (pengaturan, penjagaan, pengawalan, patrol) serta TPTKP (Tindak Pemeriksaan Tempat Kejadian Perkara), SMM.ISO.9001, ISO.14001.  Dengan peran yang dilaksanakan di atas, banyak yang tidak menyadari elemen security dapat menjadi peran humas bagi perusahaan untuk masyarakat sekitar perusahaan/korporasi berlokasi dan berproduksi, sehingga mampu terjalin keakraban fungsi kualifikasi security (Gada Pratama, Gada Madya, Gada Utama).

TUJUAN PROGRAM TRAINING

  1. Menjelaskan konsep pengelolaan system manajemen sekuriti :
    • Turjawali
    • TPTKP
    • Keputusan Menakertrans RI nomor : kep.112/MEN/II/2006 tentang Penetapan Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Sektor Jasa Sekuriti.
  2. Peraturan Kapolri nomor 24 tahun 2007, tentang Sistem Manajemen Pengamanan Organisasi, perusahaan dan/atau instansi / lembaga pemerintah.
  3. Memahami konsep kepemimpinan security dan pengembangan organisasi
  4. Mengelola performance sepanjang tahun.

CAKUPAN MATERI TRAINING:

  • Manajemen sekuriti dan organisasi
  • Turjawali
  • TPTKP
  • Keputusan Menakertrans RI no. kep 112/MEN/II/2006
  • Peraturan kapolri nomor 24 tahun 2007
  • Bela diri sekuriti
  • Kepemimpinan sekuriti dan komunikasi

METHODA TRAINING:
Ceramah, diskusi, latihan, role play

DURASI TRAINING :  3 hari

HARGA INVESTASI/PESERTA :    

  • Rp 6.500.000/peserta (bayar penuh) atau
  • Rp 6.250.000/peserta (early bird, yang membayar 1 minggu sebelum training) atau
  • Rp 5.950.000/peserta (peserta bergroup yang terdiri dari 3 peserta atau lebih dari 1 perusahaan yang sama)

FACILITIES FOR PARTICIPANTS :

  1. Training Module
  2. Training CD Contains Training Material
  3. Certificate
  4. Stationeries: NoteBook and Ballpoint
  5. Jacket or Waistcoat or T-Shirt
  6. Bag or Backpackers
  7. Training Photo
  8. Training Room with Full AC Facilities and multimedia
  9. Once lunch and twice coffeebreak every day of training
  10. Qualified instructor
  11. Transportation for participants from hotel of participants to/from venue of training(if minimal number of participants from one company is 4 persons)

TRAINING INSTRUCTOR
Drs. Ernawan S. Koesoemaatmadja, MBA., CIQA., CQM dilahirkan di Sumedang, 10 Maret 1953. Pendidikan Beliau adalah jurusan klinis psikologi, jurusan administrasi Negara di STIA, manajemen operasi pada program MBA, dan Beliau pernah mengikuti pendidikan militer dasar selama 6 bulan dan pendidikan militer lanjutan selama 9 bulan. Beliau memiliki sertifikasi profesi sbb: Sertifikat Quality Management (certified quality management) (PPMI), Sertifikat Auditor Internal Mutu (certified internal quality audit) (PQM), Sertifikat manager HRD / HRM tingkat utama (PMSM Indonesia), Sertifikat auditor ISO.9001 : 2000 (SGS – Swiss & Novo – Belanda), Sertifikat auditor ISO.9001 : 2008 (PQM / SGS Swiss & Sucofindo), Sertifikat akreditor BLK & LPK Nasional (Lembaga Akreditasi LPK), dll. Beberapa profesi yang Beliau lakukan antaranya: Dosen / pengajar luar biasa (PTN , PTS, SESPIM POLRI, PEMDA, BUMN, dll), Konsultan manajemen & ISO.9001, Direktur operasi Pusat Pengembangan Usaha Pribumi, Komisaris PT Graha Mukti Lestari ,Direktur LPPM & Kepala Badan Penjaminan Mutu Universitas Kebangsaan. Di kampus beliau pernah menjabat sebagai Pembantu Rektor III / Bidang Kemahasiswaan & alumni dan Pembantu Ketua III / Bidang Kemahasiswaan & alumni. Topik-topik yang merupakan bidang keahlian Beliau antaranya: Psikologi kepribadian, Psikologi social, Psikologi konsumen, Manajemen SDM / CB – HRM, Manajemen operasi, ISO.9001, Entrepreneurship,Manajemen produksi,Decision making management, Keimigrasian & TKA (TKWNAP), Manajemen logistic & warehousing, Project management, Just in time (JIT), Total quality management (TQM), Coaching & councelling, Performance management, dll. Drs. Ernawan memiliki banyak pengalam real pekerjaan, diantaranya dari tahun 1977 – 1990 Beliau dinas di pemerintahan. Kemudian Beliau bergerak di perusahaan swasta antaranya sebagai Kabag Logistik & Produksi (Cimahi), sebagai Manager GA & Personalia (Padalarang & Singapura), sebagai General Manager HRD (Solo & Jakarta), sebagai Senior Manager Training & Development Corporate (Bandung, Bogor, Semarang, Pontianak, Jakarta, Surabaya). Drs. Ernawan aktif mengikuti beberapa organisasi antaranya Ketua Umum Perhimpunan Management Sumber Daya Manusia Indonesia (PMSM) Jawa Barat [2003 – 2007 & 2008 – 2012], Wakil Ketua Umum Himpunan Pengusaha Pribumi Indonesia (HIPPI) Jawa Barat [2007 – 2012], Ketua Umum Komite Akreditasi – LPK / BLK Jawa Barat [2007 – 2010], ISO User Club [2005 – sekarang], HRD Club Indonesia [2005 – sekarang], LP3E – KADIN Jabar [2010 – 2015], BKSP – KADIN Jabar (Badan Koordinasi Sertifikasi Profesi) [2010 – 2015], Koordinator bidang, Forum Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik Perguruan Tinggi se-Jawa Barat [2011 – 2016].

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Advance Security Management (BANDUNG)

 

Advance Security Management (BANDUNG)

INTRODUCTION :
This advanced security management course is relevant to those with experience in, or seeking to enterthe Armed Forces, police units or Special Forces, as well as security services such as close personalprotection or MI5.

Our security management advanced training course expands on the information in our Level 3 Security Management Course, covering more advanced aspects of security management including personnel security, crisis management, protection of sensitive information, corruption and compliance, and future trends in security. It also discusses manpower management, leadership skills and the roles and responsibilities of a security supervisor.

This course will help prepare you for roles in security management, from a door handler or bodyguard, to a security or intelligence officer. You could move into a directory role or that of a chief security officer, or even start your own security management business.

MATERIAL TRAINING OUTLINE :

  1. Roles & Responsibilities of a Security Supervisor
    • a general understanding of the scope and definitions of security and security management
    • understanding of the responsibilities of a Security Supervisor role
    • understanding and knowledge of the constituent parts of an organisation’s Security System
    • the necessary understanding to identify and address risks
    • knowledge of how to determine any individual protection needs
  2. The Key Principles of Security
    • How to identify and categorise potential security threats
    • Threat, vulnerability, risk and impact
    • The purpose of controls
    • Key aspects of risk management & physical premises security
    • The principles of security audits and surveys
    • How to procure security contractors & equipment
    • Key security procedures & documentation
    • Key aspects of personal safety and security issues
    • Key issues and facts on terrorism
  3. Principles & Practices
    • Personnel security
    • Physical security
    • Information security
    • Crisis management
    • Contingency planning
    • Investigations
    • Conducting an overview of security as a whole
  4. Security Surveying
    • The Purpose of a Security Survey
    • Sequencing a Survey & Survey Methodology
    • Determining Survey Scope
    • Planning and Research
    • Surveying Field Work
  5. Security Design
    • Security Design & the Environment
    • Perimeter Security Design Principles
    • Buildings Security Design Principles
    • Crime & Loss Prevention
    • Presentation and Report Writing
    • Product Tampering & Extortion
    • Dealing with Protest Activity
  6. Security Operations Management
    • Access Management
    • Protection of At-Risk Personnel
    • Crisis Management
    • Selecting a Guarding Contractor
    • Outline Criteria for Pre-bid Meeting to Ensure Comprehensiveness & Appropriateness of
  7. Implementation
    • Managing the Contractor Bid Process
    • Overseeing the Installation of Physical Security Technology
    • Crime and managing Internal Crime
  8. Security Project Management
    • Including
    • Perimeter Security
    • Premises Security
    • CCTV
    • Specialist Security Areas
    • Special Storage Areas
    • Security of High-Rise Buildings
    • Business Continuity Management
    • Protection of Sensitive Information
  9. Security Risk Management
    • Security Risk Analysis
    • Vulnerability Analysis
    • Fraud Risk Management
    • Protecting at Risk Personnel
    • Managing Investigations and Interviewing
    • Business Expansion – Security Consideration
  10. Manpower Management
    • Leadership Skills
    • Time Management
    • Manpower Selection
    • Leadership & Motivation
    • Background Screening and Integrity Testing
    • Teamwork
    • Motivation
    • Delegation
    • Communication
    • Performance Reviews
    • Employment Law.
    • Managing Guarding Operations
  11. Regulation and human rights
    • Ethics
    • Appropriate Regulatory Authorities
    • Corruption & Compliance
    • Change Management
  12. Future Trends in Security

INSTRUCTOR :Aiptu Supriatno, S.Pd.M.si and Team

Tanggal
31 Jul 2023-03 Aug 2023
04 Sep 2023-07 Sep 2023
02 Oct 2023-05 Oct 2023
13 Nov 2023-16 Nov 2023
11 Dec 2023-14 Dec 2023

VENUE: Kagum Group Hotel Bandung (Golden Flower, Banana Inn, Serela, Gino Feruci), Amaroossa Hotel, Noor Hotel, Grand Setiabudi Hotel, dll

TRAINING DURATION : 4 hari

INVESTMENT/PARTICIPANT :
1. Rp. 8.500.000/peserta (bayar penuh) atau
2. Rp. 8.250.000/peserta (early bird, yang membayar 1 minggu sebelum training) atau
3. Rp. 7.950.000/peserta (peserta bergroup yang terdiri dari 3 peserta atau lebih dari 1 perusahaan yang sama)

FASILITIES FOR PARTICIPANT :

  1. Training Module
  2. Flash Disk contains training material
  3. Certificate
  4. Stationeries: NoteBook and Ballpoint
  5. T-Shirt
  6. Backpack
  7. Training Photo
  8. Training room with full AC facilities and multimedia
  9. Lunch and twice coffeebreak everyday of training
  10. Qualified instructor
  11. Transportation for participants from hotel of participants to/from hotel of training (if minimal number of participants from one company is 4 persons)

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

CCTV: Instalasi, Pemrograman dan Perawatan (BANDUNG)

 

CCTV: Instalasi, Pemrograman dan Perawatan (BANDUNG)

Tanggal

  • 12-14 April 2022
  • 22-24 Mei 2022
  • 26-28 Juni 2022
  • 24-26 Juli 2022
  • 14-16 Agustus 2022
  • 25-27 September 2022
  • 23-25 Oktober 2022
  • 20-22 Nopember 2022
  • 27-29 Desember 2022

Tempat
Hotel Kagum Group Bandung (Golden Flower, Banana Inn, Grand Seriti, Carrcadin, Amaroossa, Grand Serela, Gino Feruci, Verona Palace, Malaka, Zodiac Taurus)

Durasi Training
3 Hari

PENDAHULUAN :
Seiring dengan perkembangan jaman, kebutuhan akan kamera CCTV sudah tidak diragukan lagi. Penggunaan kamera cctv tidak lagi hanya berfungsi sebagai alamat pengamanan, tapi dapat meningkat produktifitas kerja dalam sebuah perusahaan atau untuk bahkan untuk mengawasi anak balita dirumah.

Semakin menjamurnya usaha kecil menengah yang membuka peluang lapangan kerja sehingga memerlukan pengawasan yang lebih insentif. Kita bisa mengambil contoh banyak makin menjamurnya restoran atau cafe-cafe, namun pelaku usaha makin banyak memerlukan waktu untuk mengawasi para karyawannya. bila hanya disatu tempat tidak masalah, tapi bila ada dibeberapa tempat akan menjadi masalah.

CCTV adalah penggunaan Video Camera untuk menampilkan gambar pada waktu dan tempat tertentu CCTV merupakan kepanjangan dari Closed Circuit Television, yang berarti menggunakan signal yang bersifat tertutup, tidak seperti televisi biasa yang merupakan broadcast signal.

Pada umumnya CCTV digunakan sebagai pelengkap keamanan dan banyak dipakai di dalam industri industri seperti :Militer, Airport, Toko, Kantor, Pabrik bahkan sekarang perumahan pun telah menggunakan teknologi ini.

CAKUPAN MATERI TRAINING :
1. Pengetahuan tentang CCTV
2. Instalasi Hardware

  • Instalasi pemasangan
  • Pemilihan Equipment & Penggunaan
  • Penempatan Kamera & Fungsi
  • Perawatan CCTV

3. Instalasi Software

  • Instalasi & Proses Recording
  • Management Chanel
  • Management Stirage & Compresi File

MANFAAT YANG DIPEROLEH :
Kemampuan yang diperoleh :

  • Terampil instalasi CCTV dan pemrograman
  • Mampu Memilih bahan dan kualitas CCTV Equipment
  • Mampu riset equipment sesuai dengan kebutuhan konsumen
  • Memahami maintenance aplikasi CCTV
  • Kemampuan jasa CCTV installer.

INVESTATION PRICE/PERSON :
Rp. 6.500.000/peserta

Fasilitas

  1. Training Module
  2. Flash disk : contains training material
  3. Certificate
  4. Stationeries: NoteBook and Ballpoint
  5. T-Shirt
  6. Backpack
  7. Training Photo
  8. Training room with full AC facilities and multimedia
  9. Once lunch and twice coffeebreak every day of training
  10. Qualified instructor
  11. Transportation for participants from hotel of participants to/from hotel of training (if minimal number of participants from one company is 4 persons)

Instruktur
Dr. Ir. Ian Josef Matheus Edward, MT adalah praktisi IT semenjak tahun 1993, seorang dosen Teknik Elektro ITB yang menamatkan gelar Doktornya di Manajemen Telekomunikasi Teknik Elektro Universitas Indonesia. Beliau juga seorang Project Manager riset bersama pengembangan system radio non line of sight untuk daerah rural RDC Telkom, Project Manager Konsultasi radio Trunking untuk Oil Company, Team Wind Energy, Telemetry and Telecommunication Systems – International Project, Dubai dan India juga Team Telecommunication System Project Laos. Beliau adalah penanggung jawab pelatihan IT Untuk Pertamina, Bank Indonesia, BRI dan Exelcomindo.

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Information Security System

 

Information Security System

Tanggal

  • 16 Jan 2023-18 Jan 2023
  • 13 Feb 2023-15 Feb 2023
  • 27 Feb 2023-01 Mar 2023
  • 03 Apr 2023-05 Apr 2023
  • 01 May 2023-03 May 2023
  • 19 Jun 2023-21 Jun 2023
  • 17 Jul 2023-19 Jul 2023
  • 31 Jul 2023-02 Aug 2023
  • 18 Sep 2023-20 Sep 2023
  • 16 Oct 2023-18 Oct 2023
  • 30 Oct 2023-01 Nov 2023
  • 18 Dec 2023-20 Dec 2023

Duration     
3 Days

Tempat
Hotel Kagum Group Bandung (Golden Flower, Banana Inn, Grand Seriti, Carrcadin, Amaroossa, Grand Serela, Gino Feruci, Verona Palace, Malaka, Zodiac Taurus)

INVESTATION PRICE/PERSON :

  1. Rp 5.950.000/person (full fare)  or
  2. Rp 5.750.000/person (early bird, payment 1 week before training)  or
  3. Rp 5.500.000/person (if there are 3 or more participants from the same company)

INTRODUCTION :
The information you collect, store, manage and transfer is an organizational asset. It adds value to your business and consequently needs to be suitably protected. It may be the personal details of your customers or confidential financial data. Growing dependence on information systems, shared networks and distributed services like cloud computing means organizations are more now even more vulnerable to security threats. In a recent survey by the Chartered Management Institute, 72% of businesses admitted that they were worried about the financial impact of cybercrime with 1 in 3 having experienced such attacks in 2010. Poor supervision of staff and lack of proper authorization procedures are frequently highlighted as major causes of security incidents.

TRAINING OBJECTIVE :

  • The training will increase the key knowledge of your information security concepts and trends for secure administration and management f computer systems and networking
  • To be thoroughly understand of the challenges of network security in a global, dynamic networked systems environment
  • To understand te wide range of vulnerabilities and threats to which an organization’s information assets may be exposed
  • To identifty ways to improve readiness in responding and recovering from information security incidents

TRAINING MATERIAL OUTLINE :

  • Dimension of Information Security
  • Security Management Practices
  • Human Resources Security
  • Cryptography
  • Network Security Technology
  • Information SecurityTechnology
  • Access Control System
  • Disaster Recovery Planning/ Business Continuity Planning
  • Operation Security
  • Physical Security

TRAINING DURATION :  3 days

FASILITAS UNTUK PESERTA :

  • Modul Training
  • Flashdisk Training berisi materi training
  • Sertifikat
  • ATK: NoteBook dan Ballpoint
  • T-Shirt
  • Ransel
  • Foto Training
  • Ruang Training dengan fasilitas Full AC dan multimedia
  • Makan siang dan 2 kali coffeebreak
  • Instruktur yang Qualified
  • Transportasi untuk peserta dari hotel penginapan ke hotel tempat training – PP (jika peserta minimal dari satu perusahaan ada 4 peserta)

Trainer     
Emir Mauludi Husni, Ir. M.Sc., Ph.D. dan Tim
Ir. Emir Mauludi Husni, M.Sc., Ph.D. Menamatkan pendidikan S1 Teknik Elektro, Institut Teknologi Bandung, pendidikan S2 dan S3 Teknik Satelit dan Telekomunikasi, University of Surrey, UK. Saat ini bekerja sebagai dosen di School of Electrical Engineering & Informatics, Institut Teknologi Bandung. Pengalaman pada bidang training, konsultasi dan implementasi projek lebih dari 15 tahun, bertindak sebagai dosen di beberapa perguruan tinggi selama lebih dari 13 tahun baik di Indonesia maupun Malaysia. Sebagai dosen, telah banyak menyumbangkan hasil penelitian dan publikasi pada jurnal ilmiah dan pembicara pada konferensi nasional dan internasional.

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Certified Information Systems Security Professional (CISSP)

 

Certified Information Systems Security Professional (CISSP)

Jadwal Training

  • 24 – 28 Oktober 2022
  • 5 – 9 Desember 2022
  • 6 – 10 Februari 2023
  • 10 – 14 April 2023
  • 12 – 16 Juni 2023
  • 7 – 11 Agustus 2023
  • 9 – 13 Oktober 2023
  • 11 – 15 Desember 2023

Training Fee
Training Only: Rp. 10.000.000
Training dan Exam: Rp. 22.160.000

Training Venue
AXA Tower Lt. 37
Jl. Prof. DR. Satrio No. Kav. 18
Jakarta Selatan

Deskripsi Program
Sertifikasi CISSP® adalah standar pencapaian yang diakui secara internasional yang mengakui kemampuan individu di bidang keamanan informasi. CISSP adalah profesional information assurance yang dapat mendefinisikan arsitektur, desain, manajemen dan/atau kontrol yang menjamin keamanan. CISSP adalah sertifikasi pertama di bidang keamanan informasi yang memenuhi persyaratan ketat Standar ISO/IEC 17024. Program ini juga mempersiapkan peserta untuk mengukuti ujian Certified Information Systems Security Professional (CISSP®), yang dimiliki dan dikelola oleh International Information Systems Security Certification Consortium (ISC)2®.

Tujuan Program
Di akhir program, peserta akan mampu:

  • Memahami alat dan teknik untuk manajemen risiko dan kebijakan, prosedur, pedoman, dan standar keamanan informasi
  • Memahami konsep dan metodologi yang terlibat dalam pemberian dan pembatasan akses ke sumber daya
  • Memahami konsep dan siklus pengembangan perangkat lunak dan kontrol keamanan berbasis perangkat lunak
  • Menyelidiki prinsip-prinsip dan rencana untuk merespons dan memulihkan diri dari bencana
  • Memahami konsep dan metode untuk mengenkripsi data untuk memastikan keaslian, integritas, kerahasiaan, dan penolakan
  • Menginvestigasi peraturan, hukum, dan sistem hukum seputar keamanan informasi
  • Memahami konsep untuk manajemen perangkat keras, media, dan operator sumber daya
  • Menyelidiki ancaman, kerentanan, dan penanggulangan yang terkait untuk melindungi sumber daya organisasi secara fisik
  • Memahami konsep dan konsep sistem, desain, dan manfaat arsitektur keamanan dan sistem komputasi tepercaya
  • Memahami konsep keamanan jaringan dan risiko umum dan desain untuk membangun keamanan menjadi infrastruktur komunikasi data dan suara

Target Peserta
Program ini ditujukkan bagi profesional di bidang IT dan Keamanan Siber.

Durasi
Program akan berlangsung selama 5 hari.

Modul Program

  1. Modul 1:  Security and Risk Management
  2. Modul 2: Asset Security
  3. Modul 3: Security Architecture and Engineering
  4. Modul 4: Communication and Network Security
  5. Modul 5: Identity and Access Management (IAM)
  6. Modul 6: Security Assessment and Testing
  7. Modul 7: Security Operations
  8.  Modul 8: Software Development Security

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

ISO 27001: Information Security Management System Internal Audit

 

ISO 27001: Information Security Management System Internal Audit

Tanggal
24 Nop 2021-25 Nop 2021
22 Des 2021-23 Des 2021

VENUE :   Jakarta( Hotel  Ibis Arcadia/Hotel Harris Tebet/Hotel  Oak Tree/Setiabudi Building 2)

TRAINING DURATION :  2 days

LEARNING OBJECTIVE:

  • Understanding the application of an information security management system in the ISO 27001:2005 context.
  • Understanding the relationship between the information security management system, including the management of risks and controls, and the various stakeholders.
  • Acquiring the expertise to support an organization in implementing, managing and maintaining an ISMS as a part of internal audit department
  • Acquiring the personal skills and knowledge necessary to be an internal auditor

TRAINING MATERIAL OUTLINE:
Day 1: Introduction to the management of an ISMS based on ISO 27001

  • Introduction to management systems: process approach & information security
  • Introduction to ISO 27001 family standards
  • ISO 27001 : 2005 – Requirements
  • Annex A – Control objectives and controls

Day 2: Internal Auditing Techniques & Method

  • Audit: Purpose, responsibilities and personal attributes
  • Risk management : risk identification, risk analysis and risk treatment
  • Audit activities: Initiation, preparation, implementing, finalization techniques
  • Implementing a documentation management & report framework
  • Exercises and case studies

INSTRUCTOR :  Mokhammad Hadi Cahyono, ST.

INVESTMENT/PERSON :

  • Rp. 4.500.000/person (full fare) or
  • Rp. 4.250.000/person (early bird, payment 1 week before training) or
  • Rp. 3.950.000/person (if there are 3 persons or more from the same company)

FACILITIES FOR PARTICIPANTS :

  • Training Module
  • Flashdisk contain training material
  • Certificate
  • NoteBook and Ballpoint
  • T-Shirt
  • Backpack
  • Training Foto
  • Training room with full ac facilities and multimedia
  • Lunch and twice coffee break everyday of training
  • Qualified Instructor
  • Transportation from hotel of participants to hotel of training VV (if minimal participants from the same company is 4 )

TRAINING INSTRUCTOR
Mokhammad Hadi Cahyono, ST. lulusan dari Teknik Industri, Universitas Indonesia, UI. Di samping pendidikan formal, untuk meningkatkan kompetensinya Beliau juga mengikuti pendidikan nonformal diantaranya ISO 14001, 18001 Awareness Training, Information Security Management system (ISMS) Training, Demystifying ISO 27001:2005 Training, Quality Management system ISO 9000 comprehensive Training, Training for Powersim (Dynamic Simulation Software), Participant in Standardizations Seminar in order to Get Quality Improvement and Customer Satisfaction, Participant in Industrial Knowledge development Seminar, Participant in Introduction ISO 9000 and Documentation System Seminar, dll. Pak M. Hadi Cahyono sudah sering menjadi instruktur untuk kelas training industry di Indonesia serta menjadi pembicara pada seminar-seminar. Pengalaman kerja riil di lapangan Pak M. Hadi Cahyono banyak di seputar bidang ISO, seperti di antaranya Assessment kesiapan implementasi dan sertifikasi ISO 20000:2005,  Penyusun prosedur keamanan informasi dalam rangka implementasi dan sertifikasi ISO 20000:2005,  Pendampingan Sertifikasi ISO 27001:2005,  Pembuatan Gap Analysis berbasis ISO 27001, Konsultansi Pendampingan Implementasi Dokumen/Kebijakan ISMS terkait Pemeliharaan Sertifikasi ISO 27001:2005,  Pembuatan Sistem Manajemen Keamanan Informasi berbasis ISO27001 PPE,  Preparation of ISO 27001:2005 certification dan masih banyak lainnya. Pengalaman riil lapangan ini akan menjadi kekayaan materi buat Beliau dalam menjadi instruktur di kelas-kelas training.

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Professional Corporate Secretary (JAKARTA)

 

Professional Corporate Secretary (JAKARTA)

Tanggal :
28 Januari 2021

Jam Pelaksanaan :
09.00 – 16.00 WIB

Tempat :
Alternatif Hotel: Ibis Group, Amos Cozy, The Park Lane, Harris Group, hotel lainnya yang akan kami konfirmasi kemudian

Pembicara / Fasilitator :  
–    Dra. Psi. Ani Wijaya, MM
–    Helmy Harahap, SE. SH. MBA

Training Online 6 Jam Pelatihan
Rp. 2.500.000/peserta

Fee Training (Jakarta):
Rp. 5.950.000,-/ orang

Paket Luar Kota Jakarta (Jogja, Bali, Surabaya, Bandung, Dll)
Biaya Investasi Private/ Orang (1 orang FIX Running)
Rp. 12.000.000

Paket Luar Kota Jakarta (Jogja, Bali, Surabaya, Bandung, Dll)
Kelas Umum/ Orang (FIX Running Min 6 Peserta)
Rp. 8.000.000

Manfaat Training :

  • Memahami tugas dan fungsi corporate secretary
  • Meningkatkan efektivitas dan peranan “corporate secretary”

Materi :

  1. Ruang lingkup tugas dan tanggung coporate secretary
  2. Peranan Bapepam dalam IPO
  3. Peranan Penjamin Emisi
  4. Peranan Konsultan Hukum
  5. Peranan Notaris
  6. Peranan Akuntan Publik
  7. Peranan Wali Amanat
  8. Peranan Bank Kustodian
  9. Peranan Perusahaan Penilai
  10. Mekanisme Pemeringkatan Efek
  11. Good Corporate Governance
  12. Mekanisme Perdagangan Efek di Bursa
  13. Financial Market Instrument
  14. Investor & Media Relation

Target Peserta:
Sekretaris (madya, senior, eksekutif)

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Teknik Investigasi Fraud Berbasis NLP (JAKARTA)

 

Teknik Investigasi Fraud Berbasis NLP (JAKARTA)

Tanggal

  • 03 Feb 2020-05 Feb 2020
  • 10 Mar 2020-12 Mar 2020
  • 13 Apr 2020-15 Apr 2020
  • 18 Mei 2020-20 Mei 2020
  • 02 Jun 2020-04 Jun 2020
  • 13 Jul 2020-15 Jul 2020
  • 03 Agust 2020-05 Agust 2020
  • 14 Sep 2020-16 Sep 2020
  • 05 Okt 2020-07 Okt 2020
  • 02 Nop 2020-04 Nop 2020
  • 14 Des 2020-16 Des 2020

Tempat
Jakarta (Maxone Hotel Menteng, Balairung Hotel Matraman, Sentral Hotel, Haris Tebet, Gd Muamalat Institute, Ibis Manggadua, Little Amaroossa Residence, Cosmo Amaroossa, Zodiak MT. Haryono, Grand Tjokro)

DESKRIPSI TRAINING :
FRAUD – menurut Oxford Dictionary : “is criminal deception; the use of false representations to gain an unjust advantage” – adalah ancaman yang sangat serius bagi perusahaan modern. Penyakit termaksud dapat menimpa perusahaan apapun tanpa memperdulikan skala bisnisnya. Berbeda dengan varian pendahulunya, dewasa ini corporate fraud telah bermetamorfosis dalam berbagai bentuk dengan modus yang kian canggih dan halus. Ada dua kata kunci untuk menjelaskan fenomena fraud, yakni sistem dan moral hazard. Dalam pengoperasian seluruh lini manajemennya, sebuah perusahaan pasti bersandar pada sebuah sistem yang terdiri dari :

  1. Organisasi, dimana didalamnya terdapat posisi (jabatan), tugas, kewenangan dan tanggungjawab.
  2. Kebijakan, SOP dan Peraturan, semisal kebijakan keselamatan kerja, SOP Purchasing atau Peraturan lembur.
  3. Alat Kerja, semisal mesin kantor, mesin produksi, formulir-formulir, kendaraan.

Ketiga unsur dalam sistem di atas berinteraksi dinamis dengan manusia sebagai
elemen utamanya. Disini fraud potensial terjadi jika:

  1. Seseorang memiliki posisi, otoritas dan technical knowledge untuk melakukan aksi fraud.
  2. Dalam Kebijakan, SOP atau Peraturan terdapat celah-celah yang memungkinkan terjadinya fraud.
  3. Adanya alat kerja yang dapat disiasati.

Tampak jelas bahwa fraud adalah kecurangan sistematis terhadap system perusahaan. Pertanyaan menarik yang mengikutinya adalah; mengapa ada karyawan yang kendati jabatannya tinggi, kekuasaannya besar dengan sistem yang longgar dan memiliki peluang besar untuk memanipulasi alat-alat kerja – namun tidak melakukan fraud?. Jawabnya ada pada satu kata : moral hazard (bahaya moral). Unsur moral hazard akan muncul apabila kebutuhan finansial karyawan ybs. Jauh lebih tinggi dari penghasilan yang diperolehnya. Ia tidak akan mampu menutup kekurangannya kecuali dengan melakukan kecurangan terhadap perusahaan. Mencegah timbulnya fraud dalam perusahaan bukan perkara mudah. Dibutuhkan sumberdaya manusia yang cakap, tangguh dan sangat memahami bahwa fraud bukanlah sekedar masalah human error atau kealpaan seseorang; namun merupakan tindakan kriminal yang direncanakan dengan seksama oleh pelakunya. Merujuk kepada fakta di atas, salah satu tindakan yang tepat untuk menghadapinya adalah membekali personil terkait dengan kemampuan dan kecakapan khusus; sehingga menimbulkan efek deterrence (penggentar) bagi orang yang berniat mencobanya.

TUJUAN TRAINING :
Setelah mengikuti training ini, peserta ditargetkan :

  1. Memahami bahwa fraud merupakan bahaya latent yang mengancam setiap perusahaan tanpa kecuali.
  2. Memahami peran kontrol internal dalam mengelola ancaman fraud.
  3. Memahami anatomi fraud.
  4. Mampu melakukan vulnerability assessment organisasi terhadap ancaman fraud dan mengambil langkah perbaikan.
  5. Mampu merekonstruksi skenario desepsi/kebohongan yang terjadi.
  6. Mampu mendesain wawancara investigasi berbasis NLP
  7. Mampu melakukan wawancara investigasi berbasis NLP
  8. Mampu mengenali berbagai bentuk pola kalimat yang digunakan untuk mengaburkan permasalahan dan mengcounternya.
  9. Mampu mengembangkan pertanyaan-pertanyaan yang bersahabat namun secara bawah sadar, sangat menekan subyek wawancara.
  10. Mampu mengidentifikasi desepsi/kebohongan.

CAKUPAN MATERI TRAINING :

  1. Introduksi : Keamanan Korporat dan Fraud
  2. Pengendalian Internal dan Fraud
  3. Anatomi Fraud
  4. Vulnerability Assessment
  5. Penanganan Dokumen
  6. Teknik Mengidentifikasi Desepsi Fraudster
  7. Persiapan Wawancara Investigasi
  8. Wawancara Investigasi Berbasis NLP

KOMPOSISI MATERI TRAINING :
Terdiri dari 60% teori dan 40% praktek.

METODE TRAINING :
1. Paparan materi
2. Pemutaran film
3. Diskusi interaktif
4. Praktek

SIAPA SEBAIKNYA MENGHADIRI TRAINING INI?
Security Manager, HR&GA Manager, Legal Manager, Risk Management Manager, Personnel Manager, Internal Auditor, Internal Control dan personil lain yang terkait dengan penanganan fraud dalam perusahaan.

DURASI TRAINING : 3 hari

HARGA INVESTASI/PESERTA :

  • Rp. 6.500.000/peserta (bayar penuh)  atau
  • Rp. 6.250.000/peserta (early bird, yang membayar 1 minggu sebelum training)  atau
  • Rp. 5.950.000/peserta (peserta bergroup yang terdiri dari 3 peserta atau lebih dari 1 perusahaan yang sama)

FASILITAS UNTUK PESERTA :

  1. Modul Training
  2. Flashdisk Training berisi materi training
  3. Sertifikat
  4. ATK: NoteBook dan Ballpoint
  5. T-Shirt
  6. Ransel
  7. Foto Training
  8. Ruang Training dengan fasilitas Full AC dan multimedia
  9. Makan siang dan 2 kali coffeebreak
  10. Instruktur yang Qualified
  11. Transportasi untuk peserta dari hotel penginapan ke hotel tempat training – PP (jika peserta minimal dari satu perusahaan ada 4 peserta)

INSTRUKTUR TRAINING
HARYOKO R. WIRJOSOETOMO, adalah seorang yang memiliki kompetensi di bidang Security & Safety Lead Auditor, beliau alumnus dari Psikologi Universitas Gadjah Mada (UGM), selama lebih dari 15 tahun terakhir beliau menggeluti dunia risk management. Untuk meningkatkan kemampuannya beliau telah mengikuti berbagai pelatihan dan workshop mengenai operational risk management, corporate security & business intelligence baik di dalam maupun luar negeri. Salah satu keahliannya yang terbilang langka adalah mampu mengintegrasikan security risk management & safety risk management dalam satu sistem, sehingga efisien dalam investasi dan penggunaan sumberdaya. Beliau memiliki beberapa sertifikasi seperti :

  1. Auditor OHSAS 18001, diterbitkan oleh International Register of Certificated Auditors (IRCA) London, Inggris.
  2. Licenced NLPTM Practitioners, diterbitkan oleh The Society of Neuro Linguistic Programming, Florida, Amerika Serikat.
  3. Fasilitator Nasional, Pandemic Preparedness Workshop, Komite Nasional Pengendalian Flu Burung dan Kesiapsiagaan Menghadapi Pandemi Influenza (Komnas FBPI) dan Unicef Indonesia.
  4. Hypnotherapist, diterbitkan oleh Indonesian Board of Hypnotherapy.

Area kompetensi beliau adalah sbb:

  1. Security risk management,
  2. safety risk management,
  3. terrorism risk management,
  4. fraud risk management,
  5. business intelligence,
  6. disaster risk management dan
  7. pandemic preparedness.

Beliau sudah berpengalaman dalam bidang kompetensinya dalam hal menangani banyak proyek-proyek yang berkaitan dengan kompetensinya tersebut dan telah memberikan banyak training/pelatihan kepada banyak perusahaan di Indonesia.

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Security Risk Management For High Risk Industries (JAKARTA)

 

Security Risk Management For High Risk Industries (JAKARTA)

Tanggal
25 Nop 2019-27 Nop 2019
02 Des 2019-04 Des 2019

Pukul
09.00-16. WIB

Tempat
Jakarta (Maxone Hotel Menteng, Balairung Hotel Matraman, Sentral Hotel, Haris Tebet, Gd Muamalat Institute, Ibis Manggadua, Little Amaroossa Residence, Cosmo Amaroossa, Zodiak MT. Haryono, Grand Tjokro)

DESKRIPSI TRAINING :
Pada bulan Oktober 2008 lalu terbetik kabar mengejutkan. Polisi mengungkap dugaan adanya rencana aksi terorisme di Jakarta, dengan depo Pertamina Plumpang, Jakarta Utara, sebagai targetnya. Tujuh orang tersangka telah ditangkap berikut sederet barang bukti, di antaranya sejumlah dua kilogram bahan peledak jenis TNT.

Kasus tersebut secara langsung menunjukkan, bahwa peta ancaman yang dihadapi oleh pelaku industri berisiko tinggi (high risk industries) di Indonesia telah berubah jauh. Bukan lagi sekedar pencurian, perampokan atau sabotase karena persaingan industri, namun menjadi sasaran antara pelaku terorisme; dengan tujuan menciptakan kerusakan yang sangat besar. Dapat dibayangkan, betapa parah kerusakan yang akan terjadi – baik fisik, sosial, ekonomi maupun politik – apabila depo Pertamina di Plumpang tersebut benar-benar diledakkan.

Belajar dari peristiwa di atas, sudah saatnya bagi para pelaku industri berisiko tinggi (high risk industries) untuk mengkaji secara sungguh-sungguh pengelolaan pengamanan usahanya.

TUJUAN TRAINING :
Setelah mengikuti training ini, peserta ditargetkan :

  1. Memiliki pemahaman yang komprehensif tentang profile keamanan Indonesia terkini.
  2. Memiliki pengetahuan yang diperlukan tentang terorisme mencakup konsep, latar belakang, pola operasi, material bahan peledak, improvised explosive devices (bom rakitan), variasi jangkauan kekuatan ledakan dan pengaruh ledakan terhadap bangunan/manusia. Pengetahuan ini sangat dibutuhkan untuk menyusun Emergency Preparedness Plan guna mengantisipasi aksi terorisme yang menggunakan bom sebagai alat teror.
  3. Memiliki pengetahuan yang sangat dibutuhkan untuk memperluas visi pengamanan korporat, yakni Security Risk Management.
  4. Memiliki pengetahuan dan ketrampilan dalam melakukan Security Risk Assessment.
  5. Memiliki pengetahuan instrumen physical security yang sangat dibutuhkan dalam mendisain sistem pengamanan terintegrasi.

TRAINING MATERIAL OUTLINE/CAKUPAN MATERI TRAINING :

  1. Profile Keamanan Indonesia
  2. Anatomi Terorisme
  3. Security Risk Management
  4. Security Risk Assessment
  5. Instrumen Physical Security
  6. Perencanaan Pengamanan Korporat

KOMPOSISI MATERI TRAINING :
Terdiri dari 60% teori dan 40% praktek.

METODE TRAINING :
1. Paparan materi
2. Pemutaran film
3. Diskusi interaktif
4. Praktek

SIAPA SEBAIKNYA MENGHADIRI TRAINING INI?
Security Manager, HR&GA Manager, Safety Manager, Risk Management Manager dan personil lain yang terkait dengan keamanan/pengamanan perusahaan pada industri berisiko tinggi (high risk industries).

REKOMENDASI :
Setiap peserta direkomendasikan untuk membawa laptop.

HARGA INVESTASI/PESERTA :

  • Rp. 6.500.000/peserta (bayar penuh)  atau
  • Rp. 6.250.000/peserta (early bird, yang membayar 1 minggu sebelum training)  atau
  • Rp. 5.950.000/peserta (peserta bergroup yang terdiri dari 3 peserta atau lebih dari 1 perusahaan yang sama)

FASILITAS UNTUK PESERTA :

  1. Modul Training
  2. Flashdisk berisi materi training
  3. Sertifikat
  4. ATK: NoteBook dan Ballpoint
  5. Jaket atau rompi atau T-Shirt
  6. Ransel
  7. Foto Training
  8. Ruang Training dengan fasilitas Full AC dan multimedia
  9. Makan siang dan 2 kali coffeebreak
  10. Instruktur yang Qualified
  11. Transportasi untuk peserta dari hotel penginapan ke hotel tempat training – PP (jika peserta minimal dari satu perusahaan ada 4 peserta)

INSTRUKTUR TRAINING
HARYOKO R. WIRJOSOETOMO, adalah seorang yang memiliki kompetensi di bidang Security & Safety Lead Auditor, beliau alumnus dari Psikologi Universitas Gadjah Mada (UGM), selama lebih dari 15 tahun terakhir beliau menggeluti dunia risk management. Untuk meningkatkan kemampuannya beliau telah mengikuti berbagai pelatihan dan workshop mengenai operational risk management, corporate security & business intelligence baik di dalam maupun luar negeri. Salah satu keahliannya yang terbilang langka adalah mampu mengintegrasikan security risk management & safety risk management dalam satu sistem, sehingga efisien dalam investasi dan penggunaan sumberdaya. Beliau memiliki beberapa sertifikasi seperti :

  1. Auditor OHSAS 18001, diterbitkan oleh International Register of Certificated Auditors (IRCA) London, Inggris.
  2. Licenced NLPTM Practitioners, diterbitkan oleh The Society of Neuro Linguistic Programming, Florida, Amerika Serikat.
  3. Fasilitator Nasional, Pandemic Preparedness Workshop, Komite Nasional Pengendalian Flu Burung dan Kesiapsiagaan Menghadapi Pandemi Influenza (Komnas FBPI) dan Unicef Indonesia.
  4. Hypnotherapist, diterbitkan oleh Indonesian Board of Hypnotherapy.

Area kompetensi beliau adalah sbb:

  1. Security risk management,
  2. Safety risk management,
  3. Terrorism risk management,
  4. Fraud risk management,
  5. Business intelligence,
  6. Disaster risk management dan
  7. Pandemic preparedness.

Beliau sudah berpengalaman dalam bidang kompetensinya dalam hal menangani banyak proyek-proyek yang berkaitan dengan kompetensinya tersebut dan telah memberikan banyak training/pelatihan kepada banyak perusahaan di Indonesia.

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

ISO 28000: Supply Chain Security Management System

 

ISO 28000: Supply Chain Security Management System

TRAINING TIME :  

  • 20 Nop 2019-21 Nop 2019
  • 18 Des 2019-19 Des 2019

VENUE :   Jakarta (Maxone Hotel Menteng, Balairung Hotel Matraman, Sentral Hotel, Haris Tebet, Gd Muamalat Institute, Ibis Manggadua, Little Amaroossa Residence, Cosmo Amaroossa, Zodiak MT. Haryono, Grand Tjokro)

TRAINING DURATION :  2 days

LEARNING OBJECTIVE:

  1. To understand the importance of securing the supply chain
  2. To learn how to minimize the risk of security incidents and provide just-intime delivery
  3. To be able to establish security management system for the supply chain of a company
  4. To understand the requirements for ISO 28000:2007 certification

TRAINING MATERIAL OUTLINE:
Day 1: Introduction to Supply Chain Management
•    Introduction to Supply Chain Management
•    Supply Chain Management Tools and Techniques
•    How To Manage Your Supply Chain
•    Supply Chain Security Issues

Day 2: ISO 28000 : 2007 – Supply Chain Security Management System
•    Introduction to ISO28000:2007 Supply Chain Security Management System
•    The Requirement of Supply Chain Security
•    Planning Supply Chain Security
•    Risk Assessment for Supply Chain
•    Implementation & Operation for Supply Chain Security
•    Checking & Corrective Action for Supply Chain Security

INSTRUCTOR :  Mokhammad Hadi Cahyono, ST.

INVESTMENT/PERSON :

  1. Rp. 4.500.000/person (full fare) or
  2. Rp. 4.250.000/person (early bird, payment 1 week before training) or
  3. Rp. 3.950.000/person (if there are 3 persons or more from the same company)

FACILITIES FOR PARTICIPANTS :
1.    Training Module
2.    Flashdisk contain training material
3.    Certificate
4.    NoteBook and Ballpoint
5.    T-Shirt
6.    Backpack
7.    Training Foto
8.    Training room with full ac facilities and multimedia
9.    Lunch and twice coffee break everyday of training
10.    Qualified Instructor
11.    Transportation from hotel of participants to hotel of training VV (if minimal participants from the same company is 4 )

TRAINING INSTRUCTOR
Mokhammad Hadi Cahyono, ST. lulusan dari Teknik Industri, Universitas Indonesia, UI. Di samping pendidikan formal, untuk meningkatkan kompetensinya Beliau juga mengikuti pendidikan nonformal diantaranya ISO 14001, 18001 Awareness Training, Information Security Management system (ISMS) Training, Demystifying ISO 27001:2005 Training, Quality Management system ISO 9000 comprehensive Training, Training for Powersim (Dynamic Simulation Software), Participant in Standardizations Seminar in order to Get Quality Improvement and Customer Satisfaction, Participant in Industrial Knowledge development Seminar, Participant in Introduction ISO 9000 and Documentation System Seminar, dll. Pak M. Hadi Cahyono sudah sering menjadi instruktur untuk kelas training industry di Indonesia serta menjadi pembicara pada seminar-seminar. Pengalaman kerja riil di lapangan Pak M. Hadi Cahyono banyak di seputar bidang ISO, seperti di antaranya Assessment kesiapan implementasi dan sertifikasi ISO 20000:2005,  Penyusun prosedur keamanan informasi dalam rangka implementasi dan sertifikasi ISO 20000:2005,  Pendampingan Sertifikasi ISO 27001:2005,  Pembuatan Gap Analysis berbasis ISO 27001, Konsultansi Pendampingan Implementasi Dokumen/Kebijakan ISMS terkait Pemeliharaan Sertifikasi ISO 27001:2005,  Pembuatan Sistem Manajemen Keamanan Informasi berbasis ISO27001 PPE,  Preparation of ISO 27001:2005 certification dan masih banyak lainnya. Pengalaman riil lapangan ini akan menjadi kekayaan materi buat Beliau dalam menjadi instruktur di kelas-kelas training.

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Professional Security (SATPAM)

Jadwal Training

Professional Security (SATPAM) Tanggal : 08-09 Agustus 2019 05-06 September 2019 08-09 Oktober 2019 11-12 November 2019 03-04 Desember 2019 Jam Pelaksanaan 09.00 – 16.00 ... Baca Selengkapnya

Professional Security (SATPAM)

 

Professional Security (SATPAM)

Tanggal :
08-09 Agustus 2019
05-06 September 2019
08-09 Oktober 2019
11-12 November 2019
03-04 Desember 2019

Jam Pelaksanaan
09.00 – 16.00 WIB

Tempat
Alternatif Hotel: Ibis Group, Amos Cozy, The Park Lane, Harris Group, hotel lainnya yang akan kami konfirmasi kemudian

Pembicara / Fasilitator
Drs. Aris Handoyo, MM.

Fee Training (Jakarta):
Rp. 5.750.000,-/ orang

Private Training:
Rp. 8.000.000,-/ orang (PASTI RUNNING)

Fee Training (Luar Kota):
Rp. 7.000.000,-/ orang (kirim 1-5 peserta)
Rp. 6.000.000,-/ orang (kirim diatas 5 peserta)
Inc : Seminar Kit, Certificate, Lunch, Snack, Souvenir

Manfaat Training:

  • Peserta dapat mengetahui dan memahami tugas, fungsi dan peranan sekuriti
  • Peserta menjadi lebih professional sebagai petugas sekuriti
  • Peserta mampu memahami bagaimana sistem prosedur sekuriti
  • Memahami program SATPAM di Indonesia

Materi :

  • Pola Keamanan dalam Perusahaan
  • Penerapan Sekuriti
  • Sistem Prosedur Sekuriti
    • Tata cara penjagaan
    • Pengawasan
    • Teknik dasar Evakuasi
    • Pencegahan dan penanggulangan bahaya kebakaran
    • Menghadapi ancaman bom
  • Program SATPAM di Indonesia

Target Peserta :  
Security atau pihak-pihak yang bertanggungjawab terhadap keamanan perusahaan

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Security Risk Assessment For Leaders

 

Security Risk Assessment For Leaders

Tanggal

  • 02 Jan 2019-03 Jan 2019
  • 18 Feb 2019-19 Feb 2019
  • 18 Mar 2019-19 Mar 2019
  • 15 Apr 2019-16 Apr 2019
  • 29 Apr 2019-30 Apr 2019
  • 17 Jun 2019-18 Jun 2019
  • 01 Jul 2019-02 Jul 2019
  • 19 Agust 2019-20 Agust 2019
  • 16 Sep 2019-17 Sep 2019
  • 30 Sep 2019-01 Okt 2019
  • 18 Nop 2019-19 Nop 2019
  • 16 Des 2019-17 Des 2019

Tempat
Jakarta (Maxone Hotel Menteng, Balairung Hotel Matraman, Sentral Hotel, Haris Tebet, Gd Muamalat Institute, Ibis Manggadua, Little Amaroossa Residence, Cosmo Amaroossa, Zodiak MT. Haryono, Grand Tjokro)

DESKRIPSI TRAINING :
Tidak banyak praktisi security yang memahami bahwa untuk menyusun rencana pengamanan korporat yang komprehensif, harus didahului dengan sebuah aktivitas bernama security risk assessment. Melalui kegiatan tersebut, segala jenis informasi yang dibutuhkan untuk menyusun perencanaan keamanan akan diidentifikasi, dikumpulkan, dipilah dan dianalisa. Pada gilirannya, hasil akhir security risk assessment akan menjadi landasan utama penyusunan rencana pengamanan korporat. Dari paparan di atas tampak jelas, bahwa security risk assessment merupakan mata rantai terpenting dalam lingkaran security risk management. Tanpa didukung data hasil security risk assessment yang berkualitas, dapat dipastikan rencana pengamanan yang disusun akan jauh dari sempurna. Sebagai akibatnya akan banyak tercipta security holes atau lubang-lubang pengamanan, yang dapat dimanfaatkan oleh pelaku kejahatan untuk melaksanakan aksinya.

TUJUAN TRAINING :
Setelah mengikuti training ini, peserta ditargetkan :

  1. Mampu mengidentifikasi bentuk-bentuk ancaman yang dihadapi perusahaan, baik dari dalam (internal) maupun dari luar (eksternal).
  2. Mampu melakukan identifikasi dan analisa kerentanan (vulnerability assessment) pada aset yang dilindungi.
  3. Mampu melakukan identifikasi dan analisa kemampuan pengamanan (capability assessment) yang dimiliki oleh perusahaan saat ini.
  4. Mampu melakukan analisa risiko keamanan (security risk analysis) yang dihadapi perusahaan.
  5. Mampu memanfaatkan software Google Earth secara optimal dalam mendukung aktivitas security risk assessment.
  6. Memiliki pengetahuan yang cukup tentang parameter minimal dalam melakukan security risk assessment.
  7. Mampu menyusun checklist security risk assessment.
  8. Mampu mengorganisasikan dan melaksanakan kegiatan security risk assessment di lapangan.

CAKUPAN MATERI TRAINING :

  1. Profile Keamanan Indonesia
  2. Security Risk Management
  3. Threat Identification
  4. Vulnerability Assessment
  5. Capability Assessment
  6. Risk Analysis & Control
  7. Menggali Manfaat Google Earth
  8. Parameter Security Risk Assessment
  9. Praktek

KOMPOSISI MATERI TRAINING
Terdiri dari 60% teori dan 40% praktek.

METODE PEMBELAJARAN :
1. Paparan materi
2. Pemutaran film
3. Diskusi interaktif
4. Praktek

SIAPA SEBAIKNYA MENGHADIRI TRAINING INI?
Security Manager, HR&GA Manager, Safety Manager, Risk Management manager dan personil lain yang terkait dengan keamanan/pengamanan perusahaan.

REKOMENDASI :
Setiap peserta direkomendasikan untuk membawa laptop.

DURASI TRAINING : 2 hari

HARGA INVESTASI/PESERTA :

  • Rp. 4.500.000/peserta (bayar penuh) atau
  • Rp. 4.250.000/peserta (early bird, yang membayar 1 minggu sebelum training) atau
  • Rp. 3.950.000/peserta (peserta bergroup yang terdiri dari 3 peserta atau lebih dari 1 perusahaan yang sama)

FASILITAS UNTUK PESERTA :
1. Modul Training
2. Flashdisk berisi materi training
3. Sertifikat
4. ATK: NoteBook dan Ballpoint
5. Jaket atau rompi atau T-Shirt
6. Ransel
7. Foto Training
8. Ruang Training dengan fasilitas Full AC dan multimedia
9. Makan siang dan 2 kali coffeebreak
10. Instruktur yang Qualified
11. Transportasi untuk peserta dari hotel penginapan ke hotel tempat training – PP (jika peserta minimal dari satu perusahaan ada 4 peserta)

INSTRUKTUR TRAINING
HARYOKO R. WIRJOSOETOMO, adalah seorang yang memiliki kompetensi di bidang Security & Safety Lead Auditor, beliau alumnus dari Psikologi Universitas Gadjah Mada (UGM), selama lebih dari 15 tahun terakhir beliau menggeluti dunia risk management. Untuk meningkatkan kemampuannya beliau telah mengikuti berbagai pelatihan dan workshop mengenai operational risk management, corporate security & business intelligence baik di dalam maupun luar negeri. Salah satu keahliannya yang terbilang langka adalah mampu mengintegrasikan security risk management & safety risk management dalam satu sistem, sehingga efisien dalam investasi dan penggunaan sumberdaya. Beliau memiliki beberapa sertifikasi seperti :

  1. Auditor OHSAS 18001, diterbitkan oleh International Register of Certificated Auditors (IRCA) London, Inggris.
  2. Licenced NLPTM Practitioners, diterbitkan oleh The Society of Neuro Linguistic Programming, Florida, Amerika Serikat.
  3. Fasilitator Nasional, Pandemic Preparedness Workshop, Komite Nasional Pengendalian Flu Burung dan Kesiapsiagaan Menghadapi Pandemi Influenza (Komnas FBPI) dan Unicef Indonesia.
  4. Hypnotherapist, diterbitkan oleh Indonesian Board of Hypnotherapy.

Area kompetensi beliau adalah sbb:
1. Security risk management,
2. safety risk management,
3. terrorism risk management,
4. fraud risk management,
5. business intelligence,
6. disaster risk management dan
7. pandemic preparedness.

Beliau sudah berpengalaman dalam bidang kompetensinya dalam hal menangani banyak proyek-proyek yang berkaitan dengan kompetensinya tersebut dan telah memberikan banyak training/pelatihan kepada banyak perusahaan di Indonesia.

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Pandemic Preparedness For Leaders (JAKARTA)

 

Pandemic Preparedness For Leaders (JAKARTA)

Tanggal

  • 28 Jan 2019-28 Jan 2019
  • 11 Feb 2019-11 Feb 2019
  • 11 Mar 2019-11 Mar 2019
  • 08 Apr 2019-08 Apr 2019
  • 27 Mei 2019-27 Mei 2019
  • 24 Jun 2019-24 Jun 2019
  • 29 Jul 2019-29 Jul 2019
  • 12 Agust 2019-12 Agust 2019
  • 09 Sep 2019-09 Sep 2019
  • 28 Okt 2019-28 Okt 2019
  • 11 Nop 2019-11 Nop 2019
  • 09 Des 2019-09 Des 2019

Tempat
Jakarta( Hotel  Ibis Arcadia/Hotel Harris Tebet/Hotel  Oak Tree/Setiabudi Building 2)

DESKRIPSI TRAINING :
Ancaman pandemi flu yang mematikan merupakan isu yang tergolong baru di Indonesia dan tidak banyak orang yang menyadarinya. Padahal, risiko yang terkandung dalam ancaman tersebut sangat besar. Saat ini di Indonesia tedapat dua varian virus flu sekaligus. Pertama adalah virus H5N1 atau lebih dikenal dengan avian flu atau flu burung. Virus ini memiliki case fatality rate (CFR) yang sangat tinggi, yakni 80%. Artinya dari setiap 100 orang yang terinfeksi, 80 orang dapat dipastikan meninggal. Kabar baiknya, virus tersebut baru dapat menular dari unggas ke manusia dan belum bisa menembus barrier antar species, sehingga belum menular antar manusia. Kabar buruknya, virus H5N1 pada unggas sudah tersebar di lebih dari 20 provinsi di Indonesia. Disisi lain setelah melalui eskalasi penularan yang sangat cepat di beberapa negara, pada tanggal 12 Juni 2009 lalu WHO secara resmi menyatakan dunia dalam status pandemi virus flu H1N1 (swine flu). Saat ini virus tersebut sudah menyebar di Indonesia, lebih dari 23 propinsi. Kabar baiknya, case fatality rate virus H1N1 sangat rendah yakni dibawah 1 persen. Apa yang dikhawatirkan oleh para ahli adalah terjadinya genetic reassortment atau percampuran gen di antara virus H5N1 dan H1N1, sehingga melahirkan virus baru yang mewarisi sifat keduanya. Dapat menular antar manusia sekaligus mematikan. Secara teoritis, genetic reassortment dapat terjadi pada diri seseorang yang secara bersama-sama terinfeksi virus H5N1 dan H1N1. Potensi terjadinya genetic reassortment ini sangat besar di Indonesia. Saat ini sudah masuk musim hujan – kondisi cuaca yang ramah terhadap virus H5N1 – dan geliatnya mulai kelihatan. Kalimantan Tengah, Lampung, Cilacap, Tangerang, Pamekasan dan Riau per Januari 2010 melaporkan adanya puluhan hingga ratusan ayam yang mati mendadak. Bahkan di Riau sudah ada manusia yang dinyatakan positif terinfeksi H5N1. Jika sampai terjadi pandemi flu yang mematikan di Indonesia, dampaknya akan sangat luar biasa bagi dunia industri. Area tempat kerja merupakan lokasi ideal penularan virus. Diperkirakan tingkat absenteeism karyawan akan mencapai 40%. Banyak perusahaan potensial lumpuh, sehingga sangat direkomendasikan untuk menyiapkan emergency preparedness plan dan business continuity plan untuk mengantisipasi potensi bencana tersebut.

TUJUAN TRAINING :
Setelah mengikuti training ini, peserta ditargetkan :

  1. Memiliki pengetahuan tentang riwayat pandemi flu yang mematikan, baik di Indonesia maupun di dunia.
  2. Memiliki pengetahuan tentang karakteristik virus, model-model penularan dan konsekuensi medisnya bagi manusia.
  3. Memiliki pengetahuan tentang Kebijakan dan Strategi Pemerintah Indonesia dalam mengantisipasi ancaman pandemi flu yang mematikan.
  4. Memiliki pengetahuan untuk menyusun Pandemic Preparedness Plan dan Business Continuity Plan.

CAKUPAN MATERI TRAINING :

  1. Sejarah Pandemi Flu di Dunia dan Indonesia
  2. Anatomi Pandemi Flu
  3. Kebijakan dan Strategi Pemerintah Indonesia.
  4. Pandemic Risk Assessment
  5. Panduan Penyusunan Business Continuity Plan Dalam Menghadapi Pandemi Influenza
  6. Latihan Penyusunan Business Continuity Plan.

KOMPOSISI MATERI TRAINING :
Terdiri dari 60% teori dan 40% praktek.

METODE TRAINING :
1. Paparan materi
2. Pemutaran film
3. Diskusi interaktif
4. Praktek

SIAPA SEBAIKNYA MENGHADIRI TRAINING INI?
Security Manager, HR&GA Manager, Safety Manager, Risk Management anager dan personil lain yang terkait dengan masalah security dan HSE.

REKOMENDASI :
Setiap peserta direkomendasikan untuk membawa laptop.

DURASI TRAINING : 1 hari

HARGA INVESTASI/PESERTA :

  1. Rp. 2.750.000/peserta (bayar penuh) atau
  2. Rp. 2.500.000/peserta (early bird, yang membayar 1 minggu sebelum training) atau
  3. Rp. 2.250.000/peserta (peserta bergroup yang terdiri dari 3 peserta atau lebih dari 1 perusahaan yang sama)

FACILITIES FOR PARTICIPANTS:

  1. Modul Training
  2. Flashdisk Training berisi materi training
  3. Sertifikat
  4. ATK: NoteBook dan Ballpoint
  5. T-Shirt
  6. Ransel
  7. Foto Training
  8. Ruang Training dengan fasilitas Full AC dan multimedia
  9. Makan siang dan 2 kali coffeebreak
  10. Instruktur yang Qualified
  11. Transportasi untuk peserta dari hotel penginapan ke hotel tempat training – PP (jika peserta minimal dari satu perusahaan ada 4 peserta)

INSTRUKTUR TRAINING
HARYOKO R. WIRJOSOETOMO, adalah seorang yang memiliki kompetensi di bidang Security & Safety Lead Auditor, beliau alumnus dari Psikologi Universitas Gadjah Mada (UGM), selama lebih dari 15 tahun terakhir beliau menggeluti dunia risk management. Untuk meningkatkan kemampuannya beliau telah mengikuti berbagai pelatihan dan workshop mengenai operational risk management, corporate security & business intelligence baik di dalam maupun luar negeri. Salah satu keahliannya yang terbilang langka adalah mampu mengintegrasikan security risk management & safety risk management dalam satu sistem, sehingga efisien dalam investasi dan penggunaan sumberdaya. Beliau memiliki beberapa sertifikasi seperti :

  1. Auditor OHSAS 18001, diterbitkan oleh International Register of Certificated Auditors (IRCA) London, Inggris.
  2. Licenced NLPTM Practitioners, diterbitkan oleh The Society of Neuro Linguistic Programming, Florida, Amerika Serikat.
  3. Fasilitator Nasional, Pandemic Preparedness Workshop, Komite Nasional Pengendalian Flu Burung dan Kesiapsiagaan Menghadapi Pandemi Influenza (Komnas FBPI) dan Unicef Indonesia.
  4. Hypnotherapist, diterbitkan oleh Indonesian Board of Hypnotherapy.

Area kompetensi beliau adalah sbb:

  1. Security risk management,
  2. Safety risk management,
  3. Terrorism risk management,
  4. Fraud risk management,
  5. Business intelligence,
  6. Disaster risk management dan
  7. Pandemic preparedness.

Beliau sudah berpengalaman dalam bidang kompetensinya dalam hal menangani banyak proyek-proyek yang berkaitan dengan kompetensinya tersebut dan telah memberikan banyak training/pelatihan kepada banyak perusahaan di Indonesia.

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Chat dengan kami
CV INFO SEMINAR
0899-8121-246