Jadwal Training 2024

Strategic Vendor Management (JAKARTA + LUAR KOTA)

 

Strategic Vendor Management (JAKARTA + LUAR KOTA)

Keberhasilan proses procurement (routine order, project procurement, atau emergency order) sangat ditentukan oleh bagaimana proses hubungan dengan vendor dilaksanakan. Seluruh kasus yang terkait dengan; miskomunikasi, gagal serah, pemutusan kontrak, dispute, hingga fraud, seringkali bermula dari kurang harmonisnya relasi antara team procurement dengan para vendor.

Oleh karenanya, team procurement perlu menerapkan metode vendor management yang strategic guna menciptakan hubungan kerja yang berkelanjutan dengan para vendor, sehingga diharapkan tercapai tujuan procurement untuk memperoleh best prices with best quality from best bidder.

TUJUAN DAN MANFAAT PELATIHAN

Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan mampu untuk :

  1. Mengelola & melaksanakan proses vendor management secara strategik & profesional
  2. Mengetahui dan memahami critical point & key success factors dalam proses vendor management
  3. Mengidentifikasi, menganalisa, mengantisipasi, & meningkatkan problem solving terkait dengan vendor management
  4. Melakukan pengembangan terhadap sistem vendor management yang baik, terukur, & terencana
  5. Membuat / mengambil keputusan yang efektif & efisien dalam proses vendor management

MATERI / OUTLINE PELATIHAN

  1. Introduction of Vendor Management
  2. Expected value of Vendor
  3. Introducing VMO (Vendor Management Office)
  4. Vendor Development
  5. Value for Money: Measurement and metrics
  6. Service Level Agreements: Stick model, Carrot model, Wrath of the Customer Model
  7. Achieving Service Level Targets
  8. Vendor Categorization
  • Strategic
  • Preferred
  • Valued
  • Carefully Assess
  1. Vendor Rules of Engagement
  2. Vendor Marketing Protocol
  3. Vendor Orientation Guide
  4. Hosting Vendor Visit
  5. Case Study and Discuss

JADWAL DAN INVESTASI PELATIHAN

  • Yogyakarta / Cavinton Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Semarang / Ibis Simpang Lima Hotel | Rp. 5.900.000/peserta
  • Malang / Ibis Malang Hotel | Rp. 5.900.000/peserta
  • Solo / Ibis Solo Hotel | Rp. 5.900.000/peserta
  • Jakarta / Ibis Kemayoran Hotel | Rp. 7.000.000/peserta
  • Surabaya / Santika Hotel | Rp. 7.000.000/peserta
  • Bandung / Serella Hotel | Rp. 7.000.000/peserta
  • Bali / Santika Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Batam / Nagoya Plaza Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Balikpapan / Ibis Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Bogor/The 101 Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
    (biaya tersebut belum termasuk penginapan)

Training 2021
Alternative Tanggal :

  • Januari 5-6 | 12-13 | 19-20 | 26-27
  • Februari 2-3 | 9-10 | 16-17 | 23-24
  • Maret 2-3 | 9-10 | 16-17 | 23-24 | 30-31
  • April 6-7 | 13-14 | 20-21 | 27-28
  • Mei 4-5 | 11-12 | 18-19 | 24-25
  • Juni 2-3 | 8-9 | 15-16 |22-23 | 29-30
  • Juli 6-7 | 13-14 | 21-22 | 27-28
  • Agustus 3-4 | 11-12 | 18-19 | 24-25 | 31-1 September
  • September 7-8 | 14-15 | 21-22 | 28-29
  • Oktober 5-6 | 12-13 | 20-21 | 26-27
  • November 2-3 | 9-10 | 16-17 | 23-24 | 30-1 Desember
  • Desember 7-8 | 14-15 | 21-22 | 28-29

(peserta dapat memilih tanggal & lokasi alternatif diatas sesuai dengan yang diperlukan | apabila dari alternatif tanggal yang diberikan tidak sesuai, peserta dapat me-request tanggal sesuai dengan yang diperlukan)

FASILITAS PELATIHAN

  1. Sertifikat Pelatihan (Certificate)
  2. Expert Instructure
  3. Meeting Room Hotel dengan Lunch dan 2 kali Coffe Break
  4. Exclusive Training kits dan Backpacks
  5. Modul Pelatihan Hard dan Softcopy
  6. USB Flashdisk
  7. Foto Group Soft & Hard Copy
  8. Souvenir
  9. Transportasi selama Pelatihan (bandara dan Penginapan Ke Lokasi Pelatihan).

METODE PELATIHAN

  • Presentasi
  • Diskusi  dan Tanya Jawab
  • Studi kasus
  • Brainstorming
  • Praktek

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Effective Warehouse And Inventory Management (JAKARTA)

 

Effective Warehouse And Inventory Management (JAKARTA)

Tanggal29
7-8 Juli 2020
4-5 Agustus 2020
4-5 September 2020
9-10 Oktober 2020
3-4 November 2020
4-5 Desember 2020

Pukul
09.00 – 16.30 WIB

Tempat
Amos Cozy Hotel
Hotel FAVE Melawai
Jakarta Selatan

Penjelasan Umum
Pengelolaan fungsi gudang yang baik sangat berperan penting dalam kesuksesan suatu perusahaan. Oleh karena itu, keterampilan dalam mengelola gudang yang efektif dan efisien perlu dipahami supaya fungsi gudang dapat lebih ditingkatkan. Selesai mengikuti kursus diharapkan peserta dapat memahami pentingnya pengelolaan inventory yang efisien dan efektif sebagai unsur penunjang operasi, mampu merencanakan & mengendalikan inventory untuk menjamin kontinuitas operasi pada tingkat biaya yang optimum, mampu mencegah pemborosan inventory serta mampu merencanakan pengadaan inventory, mengelola inventory secara optimal sebagai jaminan kelangsungan operasi perusahaan.

PESERTA:
Staff atau karyawan pada bidang logistik, bagian pembelian.

PROGRAM OUTLINE:

MATERI:

  1. Konsep manajemen strategic dalam pengelolaan warehouse
  2. Manajemen dan security warehouse
  3. Sistem administrasi operasional warehouse
  4. Material handling
  5. Cross Docking
  6. Receiving & put away
  7. Sistem dan penerapan manajemen logistik
  8. Operasional dan pengendalian logistik
  9. Advance inventory management
  10. Turn over
  11. Stock Cover
  12. Inventory Cycle
  13. Inventory planning and control
  14. Analisis data dan klasifikasi ABC
  15. Inventory Cost & Economic Order Quatity (EOQ)
  16. Material Requirement Planning
  17. Sistem Kanban dan Just In Time
  18. Studi kasus dan simulasi

METODE:
Kegiatan pelatihan dirancang agar peserta dapat memahami secara komprehensif materi yang disampaikan, sehingga dapat dimplementasikan secara aplikatif dalam dunia kerja. Adapun metode yang digunakan adalah:
1. Presentation
2. Discuss
3. Case Study
4. Evaluation

INVESTASI :
Rp. 4.000.000,- / peserta.
Peserta Non-Residential. Sudah termasuk Meeting Package, Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

The Filing System (Kearsipan) JAKARTA

 

The Filing System (Kearsipan) JAKARTA

Tanggal
11 Juli 2020
16 Agustus 2020
11 September 2020
13 Oktober 2020
11 November 2020
6 Desember 2020

Jam Pelaksanaan
09.00 – 16.30 WIB

Tempat
Amos Cozy Hotel
Hotel FAVE Melawai
Jakarta Selatan

Harga
Rp. 2.750.000,-
Peserta Non-Residential. Sudah termasuk Meeting Package, Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.

Pokok Bahasan:
File atau dokumen merupakan data perusahaan yang sangat penting. Penyimpanan yang keliru dapat menyebabkan pekerjaan menjadi kurang efektif dan tidak efisien serta mengganggu proses kerja. Sebaliknya, penyimpanan file dengan sistem yang benar akan sangat membantu lancarnya pekerjaan, efektifitas waktu dan efisiensi tenaga

Tujuan
Para peserta dilengkapi dengan berbagai strategi penyimpanan dokumen agar lebih perofesional dan dapat menunjang seluruh pekerjaan. Mampu menjaga kerahasiaan dokumen rahasia, mmembuat SOP penyimpanan dokumen yang profesional dan mampu mengatasi berbagai masalah dalam penyimpanan dokumen.

PROGRAM OUTLINE:

  1. Lingkup kerja
  2. Berbagai jenis dokumen
  3. Mengenali siklus dokumen/ file
  4. Penyimpanan dokumen / file
  5. Membuat Filing System terbaik
  6. Rahasia Filing System Profesional
  7. Menggunakan berbagai sistem penyimpanan
  8. Mengatasi berbagai masalah dalam filing system
  9. Membuat E-Filing System
  10. Menyimpan dokumen rahasia
  11. Merencanakan SOP dalam Filing System

Wajib diikuti oleh
Secretary, Marketing, HRD, Finance, Accounting, Purchasing, Bagian Umum Dll

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Strategic Tender Management (JAKARTA)

 

Strategic Tender Management (JAKARTA)

Tanggal
11-12 Juli 2020
10-11Agustus 2020
19-20 September 2020
10-11 Oktober 2020
23-24 November 2020
8-9 Desember 2020

Jam Pelaksanaan
09.00 – 16.00 wib

Tempat
Amos Cozy Hotel
Hotel FAVE Melawai
Jakarta Selatan

Pengadaan barang dan jasa seolah tidak lepas dari kontroversi. Telah banyak berita dan ulasan di berbagai media memberitakan terungkapnya nuansa korupsi dan nepotisme dalam proses tender pengadaan barang dan jasa. Namun, tidak banyak informasi yang membahas bagaimana alur proses dan persyaratan tender pengadaan barang dan jasa yang sebenarnya sesuai peraturan yang berlaku. peserta lelang dapat menyusun dokumen lelang secara efektif dan mendapatkan penilaian yang tinggi, sehingga berpeluang besar untuk memenangkan lelang pengadaan barang dan jasa.

MAKSUD dan TUJUAN :
Tujuan Umum : Memberikan pemahaman untuk para pelaku bisnis yang masih belum memahami proses tender dengan baik yang ditenderkan bagi penyedia barang dan jasa

Outline

Pembentukan Panitia Pengadaan Barang Jasa

  • Penetapan cara / jenis pengadaan barang jasa
  • Komposisi & Jumlah Personal Panitia Pelelangan
  • Sifat Kepanitian Pelelangan

Tugas Panitia Pelelangan

  • Pemilihan cara pelelangan yang akan digunakan
  • Seleksi dari Pemasok yang diundang
  • Melakukan prakualifikasi dari Pemasok
  • Menyiapkan Dokumen Pelelangan
  • Penetapan metode evaluasi penawaran dalam pelelangan yang diadakan

Persiapan Dokumen Pelelangan

  • Persyaratan Administratif
  • Spesifikasi Data-data Teknik yg diperlukan
  • Batas waktu dan tempat Penyerahan Penawaran
  • Persyaratan tambahan seperti: Kandungan lokal, preferensi dan normalisasi harga penawaran, owner estimate, dll.

Pelaksanaan Pelelangan

  • Tatacara pengumuman Rencana Pelelangan
  • Penjualan Dokumen Pelelangan
  • Prebid meeting dan cara Penyampaian Dokumen pelelangan
  • Pembukaan dokumen penawaran

Metode Pelaksanaan Pelelangan

  • Satu tahap, dua tahap
  • Satu sampul, dua sampul
  • Tercapai tidaknya status Quorum
  • Pelelangan ulang
  • Pembatalan dari perubahan status pelelangan

Evaluasi Dokumen Penawaran

  • Pemenuhan persyaratan Administrasi
  • Spesifikasi Teknis
  • Klarifikasi spesifikasi teknik
  • Aspek Komersial: waktu dan tempat penyerahan, mata uang yang digunakan
  • Persyaratan khusus seperti : kandungan lokal,preferensi dan normalisasi harga

Metode Evaluasi Komersial

  • Harta Terendah untuk kondisi apple to apple
  • Merit Point
  • Economic Life Cycle
  • Contoh evaluasi komersial disertai perhitungan mengenai: kandungan lokal, preferensi GEL vs BUGEL, normalisasi lokal vs impor, uang muka dan lainnya

Penetapan Calon Pemenang Lelang

  • Pada proses pelelangan
  • Pada Pelelangan Ulang
  • Pada pembatalan dan perubahan status Lelang ke Tunjuk Langsung
  • Negosiasi padaTunjuk Langsung, pemilihan langsung

Hasil Pelelangan

  • Pengumuman Pemegang Lelang
  • Sanggahan/protes dari peserta pelelangan
  • Mundurnya calon pemenang
  • Berita acara hasil pelelangan

Hal-Hal Penting Yang Berhubungan Dengan Pelelangan

  • Arti status Quorom dalam pelelangan
  • Kandungan Lokal
  • Preferensi harga GEL terhadap BUGEL
  • Normalisasi harga kandungan lokal terhadap impor
  • Owner Estimate
  • Negosiasi pada pemilihan langsung & tunjuk langsung
  • Jaminan penawaran & jaminan pelaksanaan
  • Time value of money.

Harga
Rp. 4.000.000,- / peserta.
Sudah termasuk Makan Siang ,Coffee Break 2x,Modul Pelatihan
dan Sertifikat.

Wajib diikuti oleh
Manajer Pembelian .Manajer Logistik.Manajer Pengadaan barang dan jasa.Contract Analisis.Buyer, Purchaser.Anggota panitia pelelangan /pembelian.Pemasok / Supplier Barang, Jasa.Serta siapa saja yang menangani Pelelangan / Tender

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Professional Recruitment, Interviewing and Selection Skill (JAKARTA)

 

Professional Recruitment, Interviewing and Selection Skill (JAKARTA)

Tanggal
24 Juli 2020
12 Agustus 2020
11 September 2020
10 November 2020
2 Desember 2020

Pukul
09.00 – 16.00 WIB

Tempat
Amos Cozy Hotel
Hotel FAVE Melawai
Jakarta Selatan

Pokok Bahasan:
Mencari karyawan yang baik dan tepat sangat sulit. Seringkali pelamar memiliki kemampuan dibawah standard perusahaan (under-qualified), sikap kurang positif, kurang percaya diri, atau bahkan kualilfikasinya terlalu tinggi (over-qualified). Cara yang cukup mudah untuk bisa mengenali, dan memperoleh gambaran tepat mengenai kemampuan dan sikap calon karyawan apabila sudah mulai bekerja dan menghadapi berbagai masalah, akan sangat membantu menghemat waktu dan tenaga..

Materi

  1. Kualifikasi calon karyawan bagi berbagai posisi
  2. Attitude yang diharapkan untuk berbagai posisi
  3. Mengenali EQ calon karyawan dalam menghadapi berbagai masalah.
  4. Mengajukan pertanyaan yang tepat
  5. Membaca body language dan ekspresi
  6. Melakukan behavioral interview
  7. Membuat suasana interview yang tepat
  8. Melakukan komunikasi efektif
  9. Persiapan Rekrutmen
  10. Budaya perusahaan
  11. Mempersiapkan interviewer
  12. Kesalahan yang sering terjadi dalam interview
  13. Analisa dan penilaian terhadap jawaban
  14. Job description
  15. Training & Coaching untuk karyawan baru.

Siapa yang harus hadir :
HRD, Sekretaris, personal assistant, staf administrasi.

INVESTASI :
Rp. 2.750.000,- / peserta.
Peserta Non-Residential. Sudah termasuk Meeting Package, Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.

 

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Public Speaking and Presentation Skill (JAKARTA)

 

Business Process Improvements Skills

Public Speaking and Presentation Skill (JAKARTA)

Tanggal
12 Juli 2020
12 Agustus 2020
11 September 2020
7 Oktober 2020
18 November 2020
9 Desember 2020

Pukul
09.00 – 16.00 WIB

Tempat
Amos Cozy Hotel
Hotel FAVE Melawai
Jakarta Selatan

Materi:

  1. Meningkatkan percaya diri
    Teknik Out of the Box Thinking
  2. Menguasai teknik public speaking
    Bersikap profesional dan penguasaan emosi
  3. Menjawab pertanyaan dengan efektif
    Mengatasi demam panggung dan grogi
    Etiket berkomunikasi dalam public speaking
  4. Bersikap profesional dan penguasaan emosi
    Melatih kemampuan berpikir cepat dan tetap tenang

INSTRUKTUR
Lisa Nuryanti,
(Ex Direktur International John Robert Power)

INVESTASI :
Rp. 2.750.000,- / peserta.
Peserta Non-Residential. Sudah termasuk Meeting Package, Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.

Pendaftaran Event

Public Speaking and Presentation Skill (JAKARTA)

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Professional Leadership (JAKARTA)

 

Professional Leadership (JAKARTA)

Tanggal
11 Juli 2020
28 Agustus 2020
27 September 2020
6 Oktober 2020
25 November 2020
9 Desember 202

Pukul

09.00-17.00 WIB

Tempat
Amos Cozy Hotel
Hotel FAVE Melawai
Jakarta Selatan

Outline
Leadership / Kepemimpinan merupakan criteria utama yang harus dimilki oleh seorang pemimpin. Tiap orang merupakan pemimpin, minimal bagi dirinya sendiri.

Pemimpin yang baik dari suatu organisasi bukan pemimpin yang menguasai teori kepemimpinan tapi lebih dari itu ia harus bisa menjadi leader dalam mengatur organisasi & bawahan yang dipimpinnya.

Para pemimpin harus mampu segera menjalankan tugas sebagai pemimpin sekaligus mampu menyelesaikan masalah, mengambil keputusan, dan tepat dalam mengatur waktu dan prioritas pekerjaan. Mereka tidak terpaku hanya kepada teori kepemimpinan tapi justru menyelaraskannya dengan atmosfer & kebutuhan lingkup pekerjaannya. Yang para pemimpin perlukan adalah Kepemimpinan Praktis yang bisa langsung diterapkan dalam pekerjaan.

Materi Training :

  1. Cara berkomunikasi dengan semua orang
  2. Meningkatkan percaya diri dalam memimpin
  3. Cara pengambilan keputusan yang tepat
  4. Mengidentifikasi, menganalisa, dan menyelesaikan masalah
  5. Mengadakan rapat harian, mingguan, bulanan dan sebagainya
  6. Memotivasi diri sendiri dan orang lain
  7. Mengatur waktu dan prioritas kerja
  8. Tangung jawab kerja dan pendelegasian
  9. Diskusi pemecahan masalah kepemimpinan

Siapa yang harus hadir :
Director Perusahaan, Semua Manager /Staff
(Marketing ,HRD ,Produksi,Finance,Dll)

Instruktur
Dono Prihadi.M.Ec
Beliau Mantan Executive GE ELECTRIC POWER, dan memiliki 20 tahun pengalaman dalam melakukan strategic management

INVESTASI :
Rp. 2.750.000,- / peserta.
Peserta Non-Residential. Sudah termasuk Meeting Package, Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Professional Akuntansi (JAKARTA)

 

Professional Akuntansi (JAKARTA)

Tanggal
6 Juli 2020
10 Agustus 2020
25 September 2020
21 Oktober 2020
18 November 2020
9 Desember 2020

Pukul
09.00-16.00 WIB

Tempat
Amos Cozy Hotel
Hotel FAVE Melawai
Jakarta Selatan

Seminar / Workshop Description :
Banyak sekali keputusan penting yang diambil oleh manajemen bersumber dari data-data dan laporan yang disajikan oleh bagian Akuntansi. Karenanya agar data dan informasi keuangan yang disajikan itu dapat akurat dan informatif, perlu disusun dengan standar-standard yang berlaku umum serta mudah dipahami. Mengingat tak semua manajemen itu punya latar belakang keuangan. Disamping itu untuk mencapai tujuan tadi, kegiantan keuangan perusahaan juga harus disupport dengan sistem akuntansi dan prosedur-prosedur pendukung yang memadai.

Hal ini menuntut karyawan-karyawan di bagian-bagian yang terkait dengan pelaporan keuangan itu untuk mampu memahami konsep akuntansi yang konprehensif serta menuntut kecakapan pelakunya dalam mengimplementasikan standard-standard akuntansi tersebut di dalam aktivitas keuangan perusahan.

Training ini dimaksudkan untuk membekali karyawan tentang pemahaman akuntansi yang baik dan sesuai standard yang berlaku umum. Serta tip-tip sederhana dalam implementasinya di tempat kerja.

Pelatihan ini sangat penting bagi :
Karyawan Staff, Foreman, Supervisor Administrasi yang ingin mengembangkan kemampuan dalam melakukan perbaikan di tempat kerja.

Topik :

  1. Arti Penting bagian Akuntansi di Suatu Perusahaan
  2. Konsep Akuntansi yang sesuai dengan prinsip standard akuntansi keuangan PSAK
  3. Prinsip-prinsip dan analisa dalam penyusunan laporan keuangan : Neraca, Laporan Rugi Laba serta laporan arus kas
  4. Accounting Convension : Accrual and cash Basis, Accured, Deffered, Depreciation and Amortisation
  5. Reporting and Manajemen Closing
  6. Pencatatan dan Dokumentasi Transaksi : Pembuatan dan Analisa dokuemen, posting jurnal
  7. Pemanfaatan teknologi informasi dalam pengelolaan keuangan perusahaan
  8. Isu-isu terbaru tentang akuntansi di Indonesia
  9. Best Practice dalam pengelolaan keuangan perusahaan

Method of Training
Pembahasan Konsep, Game, Sharing dan Diskusi

Instruktur
DONO PRIHADI.M.Ec,
Praktisi senior Akutansi,dan Finance. Dengan pengetahuan mendalam di bidang tersebut, beliau akan membagi pengalaman, knowledge dan skillnya kepada peserta

Investasi
Rp. 2.750.000,- / peserta.
Peserta Non-Residential. Sudah termasuk Meeting Package, Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Legal For Non Legal Professional (JAKARTA)

 

Legal For Non Legal Professional (JAKARTA)

Tanggal
10 Juli 2020
5 Agustus 2020
9 September 2020
28 Oktober 2020
2 November 2020
9 Desember 2020

Jam Pelaksanaan
09.00 – 16.30 WIB

Tempat
Amos Cozy Hotel
Hotel FAVE Melawai
Jakarta Selatan

Harga
Rp. 2.750.000,- / peserta
Non-Residential. Sudah termasuk Meeting Package, Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.

MANFAAT :

  1. Memiliki pengetahuan hukum dan prosedur
  2. Mampu memahami pengertian, kesepakatan perjanjian,perikatan,eksekusi perjanjian.
  3. Memberikan pemahaman tentang Hukum Perseroan terbatas

PROGRAM OUTLINE:

  • Pengenalan tentang Hukum;
  • Hukum Harta Kekayaan
  • Pengetahuan tentang makna Benda dalam Hukum : pengertian, jenis, fungsi, dan hak-hak kebendaan;
  • Pemahaman mengenai aspek hukum Perjanjian dan Perikatan : teori hukum perjanjian dan perikatan, hal-hal standard yang harus ada dalam perjanjian, eksekusi perjanjian, dan hapusnya perjanjian;
  • Pengetahuan tentang menjalankan Usaha dan Badan-Badan Usaha di Indonesia;
  • Pengetahuan tentang Perseroan Terbatas (PT) : pendirian, modal, Pemegang Saham Direksi dan Komisaris dalam PT, batasan hak kewajiban kewenangan Pemegang Saham Direksi dan Komisaris dalam PT, anggaran dasar PT, RUPS Tahunan dan RUPS Luar Biasa, pemeriksaan PT, restrukturisasi PT (penggabungan, peleburan, pengambilalihan), likuidasi, pembubaran dan kepailitan PT;

Wajib diikuti oleh
Direktur, Komisaris, Legal manager / Staff, Finance, Corporate Secretary, Corporate Legal dll

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Hukum Konstruksi dan Kontrak Konstruksi (JAKARTA)

 

Hukum Konstruksi dan Kontrak Konstruksi (JAKARTA)

Tanggal
21-22 Juli 2020
4-5 Agustus 2020
4-5 September 2020
27-28 Oktober 2020
8-9 November 2020
18-19 Desember 2020

Pukul
09.00 – 16.30 WIB

Tempat
Amos Cozy Hotel
Hotel FAVE Melawai
Jakarta Selatan

BACKGROUND :
Pembangunan industri jasa konstruksi di Indonesia mencapai puncaknya pada periode 1967-1996 atau sampai awal 1997 di mana pada waktu itu Indonesia untuk pertama kali menetapkan Pembangunan Jangka Panjang Tahap I (PJP I) yang dijabarkan dalam REPELITA (Rencana Pembangunan Lima Tahun). Namun selama kurun waktu 30 tahun tersebut, kontrak-kontrak konstruksi yang dibuat tidak mengacu pada suatu acuan atau landasan hukum yang baku.

Satu-satunya acuan yang ada pada waktu itu adalah Syarat-Syarat Umum (AV 41) yang dibuat sebelum Indonesia merdeka. Barulah kemudian pada tahun 1999 keluar Undang-Undang Nomor 18 Tahun 1999 tentang Jasa Konstruksi.

Kedua peraturan inilah yang sekarang harus dipedomani oleh para pelaku usaha jasa konstruksi di Indonesia, baik instansi pemerintah maupun perusahaan swasta/BUMN.

Materi Pokok Pelatihan:

  1. Pengantar Hukum Konstruksi
  2. Pengaturan Hukum Konstruksi di Indonesia
  3. Undang-Undang No. 18/1999 tentang Jasa Konstruksi.
  4. Peraturan Pemerintah No. 29/2000 tentang Penyelenggaraan Jasa Konstruksi.
  5. Bentuk-Bentuk Kontrak Konstruksi
  6. Jenis jaminan dalam Kontrak Konstruksi
  7. Klaim Konstruksi
  8. Penyelesaian Sengketa Konstruksi
  9. Peran konsultan Hukum dalam Kontrak Konstruksi

INVESTASI :
Rp. 4.000.000,- / Peserta.(Peserta Non-Residential)
Sudah termasuk Meeting Package, Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Implementation of Electronic Filing and Document Management System (JAKARTA)

 

Implementation of Electronic Filing and Document Management System (JAKARTA)

Tanggal
6-7 Juli 2020
2-3 Agustus 2020
12-13 September 2020
6-7 Oktober 2020
14-15 November 2020
12-13 Desember 2020

Jam Pelaksanaan
08.30-16.30 WIB

Tempat
Amos Cozy Hotel
Hotel FAVE Melawai
Jakarta Selatan

Pembicara / Fasilitator
ERAWAN SUPRIATNA, S. KOM & TIM
Praktisi & trainer yang mempunyai pengalaman lebih dari 15 tahun menjadi instructor / trainer di beberapa lembaga pelatihan swasta, instansi pemerintah / swasta di Jakarta, mulai tahun 1992 – 2003, antara lain di PT. Asiana IMI Industries, Tbk., PT. COMBIPHAR, di PT. LG Philips Display Devices Indonesia, PT. LG Electronics Indonesia, PT. LG Innotek Indonesia dan PT. Harita Prima Abadi Mineral (Mining Company). Pernah menjabat sebagai Manager EDP dan Manager Training & Development di perusahaan swasta dan perusahaan jasa konsultan. Jabatan terakhir beliau adalah sebagai Direktur di PT. Target Digital Solusindo. Beliau juga pernah memberikan pelatihan sebagai berikut : Mastering Microsoft Excel 2007 : Beyong Basic For Office Automation, Powerfull Data Analysis & Dashboard Reporting with Ms. Excel 2007, COBOL Programming, RPG Programming, FORTRAN Programming, RDBMS With SQL 2000, System Analyst and Design, VB6 Database programming, VF9 Database Programming, IT Security, ITIL, COBIT, dan lain-lain. Selain itu juga beliau adalah praktisi pelatihan dengan metode quantum teaching, quantum learning, mind mapping dan NLP di bagian pengembangan sumber daya manusia (HRD Training & Development) selama lebih dari 7 tahun. Dengan perpaduan metode pelatihan seperti itulah, pelatihan seberat apapun selalu dibawakan secara ringan, jelas dan tuntas. Sehingga proses pelatihan berlangsung dengan menyenangkan dan mencapai tujuan yang diinginkan oleh peserta pelatihan.

Harga
Rp. 4.000.000,- / peserta.
Peserta Non-Residential. Sudah termasuk Meeting Package, Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.

BACKGROUND
Era globalisasi dengan perkembangan teknologi informasi dewasa ini sangat membutuhkan karyawan yang menguasai konsep electronic filing dan document management system dengan baik. Di dalam konsep tersebut sudah terdiri dari pengelolaan dokumen manual (dokumen hasil aplikasi) dan pengelolaan dokumen image (dokumen hasil scanning) yang proses pembuatan dan penyimpanan dokumen serta pencetakan nomornya secara soft file dan hard file sudah disetting dan dilakukan secara otomatis oleh software. Proses penyimpanan dokumen secara fisik dipandu oleh software dengan metode visualisasi di layar monitor. Hal ini membuat user dapat memastikan penyimpanan dokumen secara soft dan hard harus sama.
Apabila software electronic filing & document management system tersebut sudah digunakan dalam suatu organisasi, maka akan sangat membantu memaksimalkan proses pelayanan, baik kepada internal customer ataupun kepada external customer, sehingga membuat image yang baik dan meningkatkan daya saing bagi organisasi tersebut.

PURPOSE
Setelah mengikuti pelatihan ini peserta diharapkan mampu untuk :

  1. Mengetahui & memahami konsep filing management system.
  2. Mengetahui & memahami 3 faktor kunci keberhasilan filing management system.
  3. Mengetahui & memahami penerapan procedure & prinsip-prinsip filing system.
  4. Mengetahui jenis-jenis filing tools system.
  5. Mengetahui & memahami konsep electronic filing system & perangkat pendukungnya.
  6. Mengetahui & memahami konsep EDMS, konfigurasi dan ilustrasi prosesnya.
  7. Mengetahui & memahami penggunaan dari software aplikasi EDMS lengkap dengan penggunaan scanner dan printer.
  8. Melakukan proses penyelesaian studi kasus berdasarkan departement masing-masing.

TRAINING METHOD
Pelatihan ini menggunakan metode interaktif, dimana peserta dikenalkan kepada konsep, diberikan contoh aplikasinya, berlatih menggunakan konsep, mendiskusikan proses dan hasil latihan.

  • 25% Theory
  • 75% Practices (Step by step from using application electronics document management system software)
  • Dynamic and interactive training presentation

TRAINING SYLLABUS

  1. Konsep Filing Management dan factor-faktor kunci keberhasilan implementasinya
  2. Penerapan procedure dan prinsip-prinsip filing system.
  3. Filing tools system.
  4. Konsep electronic filing system & perangkat pendukungnya,
  5. Electronic Document Management System (EDMS), Konfigurasi dan Proses.
  6. Step by step operasional aplikasi software EDMS.
  7. Studi kasus.

Wajib diikuti oleh
Staff, Leader, Supervisor, hingga Manager yang bertanggung jawab dalam proses filing document

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Legal Audit and Legal Opinion

 

Legal Audit and Legal Opinion

Tanggal
7-8 Juli 2020
4-5 Agustus 2020
8-9 September 2020
6-7 Oktober 2020
3-4 November 2020
1-2 Desember 2020

Pukul
09.00 – 16.30 WIB

Tempat
Amos Cozy Hotel
Hotel FAVE Melawai
Jakarta Selatan

Maksud dan Tujuan
Kemampuan untuk menganalisis suatu peristiwa atau perbuatan termasuk dalam kategori peristiwa hukum atau bukan, mutlak harus dimiliki oleh seorang corporate legal atau lawyer. Ia harus dapat menguraikan apa yang sebenarnya terjadi dengan suatu objek atau subjek hukum sehingga menimbulkan masalah atau problem hukum. Selanjutnya seorang corporate legal atau lawyer juga harus dapat merumuskan pendapat hukum (legal opinion) terhadap suatu peristiwa secara tepat. Tidak jarang seorang corporate legal atau lawyer gagal dalam membaca kasus, yang kemudian membuat ia salah dalam memberikan pendapat hukum atau rekomendasi langkah-langkah hukum apa yang harus diambil untuk menyelesaikan permasalahan tersebut. Hal ini pada akhirnya justru menyebabkan perusahaan atau klien menderita kerugian.

Siapa harus hadir
Direktur, Legal manager / Staff , Associate Lawyer ,Finance, Corporate Secretary,

Materi Workshop :
1. Tinjauan Umum Legal Opinion dan Legal Audit

  • Pengertian Legal Opinion dan Ruang Lingkupnya;
  • Sistematika Penyusunan Legal Opinion;
  • Fungsi Legal Opinion dalam Praktek Hukum;
  • Pengertian Legal Audit dan Ruang Lingkupnya;
  • Fungsi Legal Audit dalam Penyusunan Legal Opinion.

2. Penyusunan Posisi Kasus dan Perumusan Legal Issue

  • Pengertian Kuasa Hukum dan Permasalahan Hukum (Legal Issue) dan Ruang Lingkupnya;
  • Teknik dan Sistematika Membaca Kasus: Uraian Posisi Kasus dan Identitas Para Pihak;
  • Teknik dan Sistematika Perumusan Legal Issue: Identifikasi Berbagai Persoalan (Issue), Penentuan Persoalan Sebagai Permasalahan Hukum (Legal Issue).

3. Penelusuran Dokumen Hukum

  • Penelusuran Dokumen Hukum dan Ruang Lingkupnya;
  • Jenis-Jenis Dokumen Hukum (Bahan Hukum): Dokumen Primer dan Dokumen Sekunder;
  • Prinsip-Prinsip Penting dalam Penelusuran Dokumen Hukum;
  • Tata Cara dan Metode Penelusuran Dokumen Hukum;
  • Tolok Ukur Penelusuran/Pemeriksaan Dokumen Hukum;
  • Sumber Pemeriksaan Dokumen Hukum.

4. Teknik dan Strategi Analisis Hukum dan Pemberian Pendapat Hukum (Legal Opinion)

  • Pengertian Analisis Hukum dan Ruang Lingkupnya;
  • Penentuan dan Pemilahan Peristiwa Hukum, Fakta Hukum, dan Fakta Non-Hukum;
  • Sistematika Penganalisaan dengan Menggunakan Instrumen Dokumen Hukum;
  • Pemberian Pendapat Hukum Berdasarkan Analisa Hukum Terhadap Legal Issue.

INVESTASI :
Rp. 4.000.000,- / peserta.
Peserta Sudah termasuk Makan Siang dan Coffee Break 2x,Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Customer Service Skill (JAKARTA)

 

Customer Service Skill (JAKARTA)

Tanggal
8 Juli 2020
2 Agustus 2020
6 September 2020
7 Oktober 2020
4 November 2020
2 Desember 2020

Pukul
09.00 – 16.0 WIB

Tempat
Amos Cozy Hotel atau Hotel FAVE Melawai
Jakarta Selatan

Seminar/Conference Description :
Pelayanan pelanggan yang unggul menjadi salah satu keunggulan kompetitif perusahaan dalam upaya mempertahankan pelanggan. Makin ketatnya persaingan bisnis membuat para membuat para pelaku bisnis bersaing dalam pelayanan terhadap pelanggannya. Untuk menciptakan pelayanan pelanggan yang unggul, maka perlu pemahaman tentang apa yang dimaksud pelanggan (internal and external customer) pelayanan (service) dan kebutuhan pelanggan (customer need). Setiap personil di semua tingkatan dalam perusahaan harus memahami secara tepat bagaimana melayani pelanggan. Melalui proses pembelajaran ini para peserta dilatih untuk memahami siapa pelanggan mereka, apa kebutuhan pelanggan mereka, dan bagaimana melayani dan memberikan kepuasan kepada pelanggan.

Output :

  1. Memahami secara tepat pentingnya pelayanan pelanggan sebagai salah satu keunggulan kompetitif perusahaan
  2. Memahami mengapa harus mengenal siapa pelanggan kita dan apa kebutuhan-kebutuhan mereka
  3. Memahami bagaimana melayani pelanggan secara efektif dan efisien
  4. Memahami service quality, service quality gap, dan servqual score.

Outline :

  1. Mengenali pelanggan
  2. Mengetahui kebutuhan-kebutuhan pelanggan
  3. Apa yang baik dan yang buruk dalam pelayanan pelanggan yang unggul
  4. Mendengarkan apa yang dikatakan pelanggan
  5. Memotivasi pelanggan untuk mengatakan keluhan-keluhan mereka terhadap perusahaan
  6. Menghantarkan pelayanan pelanggan yang berkualitas melalui 5 dimensi service quality
  7. Problem solving dalam service quality gap

Siapa yang harus hadir :
Customer service, Call Center, Operator Telephone, personal assistant, Marketing

Metode training:
Pembahasan konsep, diskusi, quiz.

INVESTASI :
Rp. 2.750.000 / peserta.
Peserta Non-Residential. Sudah termasuk Meeting Package, Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Administration Purchasing (JAKARTA)

 

Administration Purchasing (JAKARTA)

Tanggal
5 Agustus 2020
2 September 2020
2 Oktober 2020
2 November 2020
2 Desember 2020

Pukul
09.00 – 16.30 WIB

Tempat
Amos Cozy Hotel atau Hotel FAVE Melawai
Jakarta Selatan

Outline:
Tidak dipungkiri bahwa setiap proses pembelian selalu melibatkan rpsoes adminsitrasi. Pada pelatihan ini para peserta akan mamahami mulai dari proses dan procedure pembelian, hingga dokumen-dokumen dan report yang dibutuhkan. Pada pelatihan ini para peserta juga akan mendapatkan contoh-contoh prosedur tertulis, dokumen dan report di Purchasing.

Metode yang digunakan dalam pelatihan ini adalah lektur, workshop, studi kasus dan konsultasi interaktif

PROGRAM OUTLINE:
1. Prosedur dan Siklus Pembelian

  • Memahami siklus pembelian mulai dari analisa permintaan, pemilihan supplier, negosiasi hingga penerimaan.
  • Meningkatkan kemampuan peserta dalam memahami dan membangun prosedur pembelian yang efektif

2. Dokumen – dokumen pembelian

  • Memahami dokumen serta contohnya yang dibutuhkan mulai dari permintaan hingga penerimaan

3. Dokumen Terkait – Internal

  • Memahami dokumen serta contohnya yang berkaitan dengan pihak internal seperti monitoring stok dan pembelian, pengendalian barang dan barang tidak sesuai, pengkajian pemasok

4. Dokumen Terkait – Eksternal

  • Memahami dokumen serta contohnya yang berkaitan dengan pihak eksternal seperti pengendalian kas kecil pembelian, pengendalian tagihan pemasok, tindakan perbaikan dan pencegahan terhadap pemasok.

5. Reporting di Purchasing

  • Jenis Report yang dibutuhkan
  • Teknik membuat Report Purchasing

INVESTASI :
Rp. 2.750.000,-Net/ peserta.
Peserta Non-Residential. Sudah termasuk Meeting Package, Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.

Siapa harus hadir :
Logistics /supply chain, Purchasing, Warehousing, Distribution, Logistics Planner, Production, Production Planner, Marketing dan semua posisi yang erat kaitannya dengan manajemen logistik serta siapa saja yang ingin mengetahui perkembangan terakhir Logistics and Supply Chain Management.

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Business Contract Drafting and Reviewing (JAKARTA)

 

Business Contract Drafting and Reviewing (JAKARTA)

Tanggal
5-6 Juli 2020
1-2 Agustus 2020
4-5 September 2020
3-4 Oktober 2020
3-4 November 2020
6-7 Desember 2020

Jam Pelaksanaan
09.00 – 16.30 wib

Tempat
Amos Cozy Hotel atau Hotel FAVE Melawai
Jakarta Selatan

Harga
Rp. 4.000.000,- / peserta.
Peserta Non-Residential. Sudah termasuk Meeting Package, Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.

Maksud dan Tujuan :
Keberadaan Perjanjian dalam bisnis perusahaan sehari-hari tentu sangat krusial untuk menjaga kepentingan bisnis perusahaan. Perjanjian yang baik tidak hanya baik diatas kertas karena terlihat menguntungkan, tetapi juga adalah perjanjian yang dapat dieksekusi dengan baik.

Workshop 2 hari ini akan memberikan refreshing dan pembekalan yang diperlukan untuk para lawyer (baik in house lawyer ataupun corporate lawyer) tentang perjanjian dari sisi teori, kasus dan praktek. Peserta akan dibekali pengetahuan dan keterampilan terkait yang diperlukan tentang teknik membuat dan mereview perjanjian yang baik, yang akan sangat berguna untuk membantu perusahaan memaksimalkan benefitnya dengan jalan mengoptimalkan keuntungan sekaligus melindungi kepentingan hukum perusahaan.

Materi Workshop :

  • Konsepsi Perikatan dan Perjanjian
  • Perjanjian dalam Teori
  • Pemahaman tentang Terminology Perjanjian
  • Klausul baku yang harus ada dalam suatu perjanjian bisnis
  • Klausul-klausul penting yang harus dicermati dalam mereview perjanjian bisnis
  • Implikasi baik buruknya suatu perjanjian yang dapat membawa keuntungan dan kerugian bagi perusahaan (studi kasus)
  • Cara-cara pembuatan dan penyusunan perjanjian yang baik serta sesuai dengan kebutuhan perusahaan
  • Latihan penyusunan perjanjian dan dokumen hukum lain yang terkait
  • Cara-cara mereview perjanjian yang baik serta sesuai dengan kebutuhan perusahaan
  • Latihan review perjanjian dan dokumen hukum lain yang terkait

Wajib diikuti oleh
Direktur, Komisaris , Legal manager / Staff , Finance, Corporate Secretary, Purchasing, HRD, Dll

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Chat dengan kami
CV INFO SEMINAR
0899-8121-246