Jadwal Training 2024

Effective Trainer And Facilitator

 

Effective Trainer And Facilitator

BACKGROUND
Pada era ekonomi pengetahuan (knowledge enomic era) saat ini, perusahaan dituntut untuk memiliki human capital berkompetensi tinggi. Oleh karena itu, proses pembelajaran adalah sesuatu yang mutlak dan menjadi bagian hidup pegawai sehari-hari.
Salah satu pilar penting terselenggaranya proses pembelajaran yang berkesinambungan adalah tersedianya Trainer dan Fasilitator Internal. Dengan kompetensi yang mereka miliki, ditambah lagi pemahaman teknis dan budaya perusahaan yang mendalam, Trainer dan Fasilitator Internal akan dapat memberikan inisiatif pembelajaran internal yang efektif.

Disamping untuk mencetak Trainer dan Fasilitator Internal yang Profesional, program ini juga pas untuk individu yang ingin mengembangkan profesi sebagai Trainer dan Fasilitator Publik. Peserta yang mengikuti program ini akan dapat merasakan bahwa menjadi seorang trainer and facilitator adalah sangat menyenangkan dan dinamis.

DESCRIPTION
Pada program pelatihan ini peserta akan diajak untuk menghayati training ultimate goals, trainer/facilitator competencies, the instructional design (training need analysis hingga training result evaluation). Peserta juga akan difasilitasi untuk berlatih mengembangkan training modules; memilih training aids; meningkatkan kemampuan presentasi, mendengar, dan melakukan facilitating. Peserta juga akan dibekali dengan teknik-teknik untuk mengatasi situasi sulit selama proses training.
Materi telah didesain agar peserta mampu untuk menjalankan training yang sifatnya soft skills maupun hard skills (technical).

OBJECTIVE
Dengan mengikuti program ini, setiap peserta akan dapat:

  • Mengidentifikasi the ultimate goals of training
  • Memahami setiap tahapan pada the instructional design (Analyze, Design, Development, Implementation, dan Evaluation)
  • Membangun modul pembelajaran
  • Menjalankan sesi Training dengan facilitating technique yang efektif

METHODS

  • Lecturing/Discusion
  • Video Mirroring
  • Case Analysis
  • Video Discussion
  • Sample Analysis
  • Skill practices

AUDIENCE
Manager, Manager Senior, Kepala Bagian/Kepala Divisi, Manager Umum dan Calon Trainer/Fasilitator di Perusahaan

BRIEF OF CONTENT
Day 1

  • Introduction & training roles
  • Why training
  • Training goals & ultimate goals
  • Instructional Design at a glance
  • Trainers Competencies
  • Breathing and vocal exercise
  • Training modules composition
  • Using training aids

Day 2

  • Presentation Skills
  • Listening Skills
  • Facilitating Skills
  • Do’s & Don’ts
  • Handling difficult training situation
  • Briefing for teaching practices

Day 3

  • Observation skills practices
  • Teaching practices
  • De briefing

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Tinggalkan komentar

Chat dengan kami
CV INFO SEMINAR
0899-8121-246