Jadwal Training 2024

GA Profesional Management

 

GA Profesional Management

Jadwal Pelaksanaan :
17-18 Maret 2014
16-17 April 2014
19-20 Mei 2014
05-06 Juni 2014
10-11 Juli 2014
25-26 Agustus 2014
15-16 September 2014
23-24 Oktober 2014
20-21 November 2014
10-11 Desember 2014

Waktu dan Lokasi :
Hotel Harris / Hotel Balairung – Jakarta.

Durasi :
Lama Pelatihan adalah 14-16 jam/ 2 hari

General Affairs (GA) memiliki peran penting dan cukup sibuk dengan tugas-tugas yang kompleks di Organisasi.
Oleh karena perannya yang strategis tersebut, harus memperoleh dukungan dan layanan yang memadai, baik untuk organisasi maupun untuk mendukung operasional fungsi lainnya. Ditambah lagi hingga saat ini minimnya referensi yang dapat memberi panduan tentang General Affairs.

Kenapa hal ini bisa terjadi? Apa yang salah?.
Dapatkah kita memaksa orang untuk merubah persepsinya tentang GA, ataukah kita yang harus merubah diri agar stigma yang menempel bahwa “GA merupakan seksi sibuk tapi kurang menghasilkan” dapat dihilangkan ? Apa pula yang harus dilakukan oleh General Affairs agar stigma tersebut berubah?

Dalam pelatihan ini peserta akan diajak bersama –ama melihat lebih dalam lagi fungsi dan peran manajerial dari GA dalam mendukung sasaran perusahaan serta kiat-kiat meningkatkan kinerja dan citra GA dalam organisasi perusahaan.

Tujuan dan Manfaat Pelatihan :

  1. Memahami fungsi dan peran General Affairs didalam organisasi dalam mencapai sasaran serta melaksanakan strategi organisasi.
  2. Lebih memahami arti dan fungsi dukungan pelayanan yang diinginkan oleh perusahaan maupun oleh “internal customer”.
  3. Memahami pentingnya proses dan system dalam meningkatkan mutu pelayanan yang diberikan oleh General Affairs.
  4. Mampu menganalisa kinerja General Affairs serta menetapkan wilayah mana saja yang memerlukan peningkatan agar sesuai dengan tujuan yang diharapkan.
  5. Mengerti cara menetapkan kompetensi standar yang dibutuhkan bagi para professional General Affairs.
  6. Mengetahui serta memahami non functional management yang minimal harus dikuasai dalam posisinya sebagai seorang manager.

Materi :

  1. Fungsi dan peran General Affairs di organisasi dalam menduku ng sasaran strategi organsiasi.
  2. Jenis layanan yang menjadi tanggung jawab GA
  3. Menetapkan kunci keberhasilan dari General Affairs dalam melayani organsisasi &  internal customer.
  4. Menilai kinerja General Affairs dari sisi proses dan system
  5. Menerapkan kebijakan kedalam sistem di GA.
  6. Memahami pentingnya good interrelationship untuk profesional GA
  7. Menghadapi internal customer yang sulit
  8. Menetapkan kompetensi yang diperlukan oleh profesional GA

Investasi
Rp. 3.500.000,-/ peserta
Early Bird 1 minggu sebelum Pelaksanaan hanya Bayar Rp. 3.250.000,-
Untuk 3 Peserta dari perusahaan yang sama diskon 15% untuk semua peserta.

FASILITAS UNTUK PESERTA :
1.    Instruktur yang berpengalaman dibidangnya.
2.    Hard copy Materi Training
3.    Garansi Meeting Room di Hotel 3-4 star
4.    Flash Disk 16 GB berisi materi training/ Power Bank
5.    Sertifikat
6.    Seminar Kit
7.    Training Photo
8.    1x makan siang dan 2x coffee break tiap harinya.

Metode Pelatihan :

  1. Pemaparan materi menggunakan  modul yang disesuaikan dengan output/ tujuan pelatihan ini.
  2. Penyampaian materi diberikan dengan metode pengalaman, sehingga dapat sesuai dengan kondisi lingkungan kerja di perusahaan Anda.
  3. Pemaparan materi menggunakan media Visual, Auditory, dan Kinestethic peserta.
  4. Penyampaian materi selalu dibawakan dengan pendekatan Spiritual dan Emotional.
  5. Penyampaian materi untuk menciptakan persepsi baru yang dapat  merubah mindset dan pemahaman peserta pelatihan.

Games, Role Play, Group Discussion, Case Study, Simulation, Assignment

Peserta :
Sekretaris perusahaan, manajer frontliner, general affairs.

Fasilitator :
Johan Kohar
Pria kelahiran Padang pada tahun 1959 (21 Maret 1959) ini menamatkan pendidikan Diploma-nya di Akademi Akuntansi Indonesia dan Sekolah Tinggi Filsafat Driyarkara.

Mengikuti berbagai macam pelatihan dari lembaga-lembaga pelatihan nasional maupun internasional. Kursus Bookkeeping Bond A dan B, Kursus Mengetik 10 jari,  Manajemen Supervisi,  Studi Kasus Tentang Unjuk Rasa dan Perselisihan Industrial, Manajemen Penggajian,  Manajemen Sumberdaya Manusia, Formulating  Job  Description,  New Born ,  Strategi Pengembangan SDM,  Standar Kualitas Manajer SDM, Problem Solving & Decision Making, Analisa  Jabatan Terpadu, Outdoor Management Training, Pengenalan Diri  Lewat  Umpan  Balik  Sistematis,  Assertiveness Training.

Memimpin PT.Penggugah Motivasi yang bergerak di bidang konsultansi manajemen SDM (coaching dan counselling, analisa dan evaluasi jabatan dll), training provider (core training di bidang motivasi dan team building), Bussiness Development Director PT.Insan Sempurna.

Menangani pelatihan-pelatihan di berbagai perusahaan sebagai konsultan SDM, instruktur pelatihan (seperti Unilever Indonesia, Pfizer Indonesia, Indomilk, Ariadenta, Mitra Toyotaka Indonesia, Hitachi Construction Machinery Indonesia, Pelita Cengkareng Paper, Charoen Pokphan Indonesia, CIMB Niaga, Bank Baja Internasional, Tianshi LNI, HDI, UFO, BMW, Borobudur Dept.Store, dll )

Susunan Acara :
Hari Pertama
09.0    – 09.00        Registrasi peserta
09.00 – 10.30        Materi/ Sesi I
Fungsi dan peran General Affairs di organisasi dalam mendukung
sasaran strategi organsiasi.
10.30 – 10.45        Rehat
10.45    – 12.00         Materi/ Sesi II
Jenis layanan yang menjadi tanggung jawab GA
12.00 – 13.00        Rehat – makan siang
13.0    – 15.00        Materi/ Sesi III
Menetapkan kunci keberhasilan dari General Affairs dalam
melayani organsisasi &  internal customer.
15.15    – 15.15      Rehat
15.15 – 16.30      Materi/ Sesi IV
Menilai kinerja General Affairs dari sisi proses dan system
16.30               Penutupan acara hari pertama

Hari Kedua
08.30 – 09.00        Registrasi peserta
09.0    – 10.30        Materi/ Sesi I
Menerapkan kebijakan kedalam sistem di GA.
10.30 – 10.45        Rehat
10.45    – 12.00         Materi/ Sesi II
Memahami pentingnya good interrelationship untuk profesional GA
12.00 – 13.00        Rehat – makan siang
13.0    – 15.00        Materi/ Sesi III
Menghadapi internal customer yang sulit
15.0    – 15.15      Rehat
15.15    – 16.30      Materi/ Sesi IV
Menetapkan kompetensi yang diperlukan oleh profesional GA
16.30               Penutupan acara.

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Tinggalkan komentar

Chat dengan kami
CV INFO SEMINAR
0899-8121-246