Jadwal Training 2024

IT Balance Scorecard (JAKARTA + LUAR KOTA)

 

IT Balance Scorecard (JAKARTA + LUAR KOTA)

Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan mampu untuk :

  • Mengetahui dan memahami konsep dasar Balanced Scorecard
  • Mengetahui dan memahami manfaat Balanced Scorecard
  • Mengetahui dan memahami proses  penyusunan Balanced Scorecard
  • Mengetahui dan memahami langkah-langkah implementasi Balanced Scorecard
  • Mengetahui dan memahami tahapan serta teknik dalam merancang BSC suatu perusahaan dan menerjemahkan strategi, visi dan misi perusahaan tersebut
  • Mengetahui dan memahami tahapan serta teknik dalam menyusun IT Balanced Scorecard
  • Mengetahui dan memahami tahapan serta teknik dalam melakukan linked ke Balanced scorecard Bisnis (BSC)
  • Mengetahui dan memahami proses IT /Business Governance dan Alignment
  • Mengetahui dan memahami cara menggunakan Balanced Scorecard Software untuk menggambarkan Strategi Map, KPI (Key Performance Indicator) dan KGI ( Key Goal Indicator)

MATERI PELATIHAN

  • BSC DAN MANAJEMEN KINERJA LEVEL KORPORAT
    –Latar belakang dan definisi BSC
    –Tinjauan umum tentang perspektif Business BSC .
    –Konversi Business BSC menjadi IT BSC.
  • POKOK-POKOK PROYEK BSC
    –Tahapan memulai sebuah proyek BSC
    –Pembuatan metric-metrik indikator kinerja dan teknikk pemetaan proses.
  • IT BSC DAN KESELARASAN TI DENGAN STRATEGI PERUSAHAAN
    –IT BSC
    –Pemanfaatan business BSC dalam konteks TI.
  • PENGGUNAAN BSC SOFTWARE
  • MENYELARASKAN TI UNTUK MEMENUHI FINANCIAL & CUSTOMER OBJECTIVES
    –Perspektif finansial dan pelanggan dalam BSC
    –Yang perlu diperhatikan dalam penerapannnya.
  • MENYELARASKAN IT UNTUK MEMENUHI BUSINESS PROCESS OBJECTIVES DAN MEMELIHARA LEARNING & GROWTH
    –Perspektif proses internal dan pembelajaran dan pertumbuhan dalam BSC
    –Yang perlu diperhatikan dalam penerapannnya.
    –Pendekatan  mengintegrasikan CMM kedalam obyektif proses bisnis
    –Bagaimana memberdayakan SDM secara efektif.
  • OVERVIEW IT BSC TOOLS
    –Tools yang sering digunakan dalam mengukur kinerja
  • STUDI KASUS DAN LATIHAN PENYUSUNAN IT BALANCED SCORECARD
    –Latihan, analisa dan presentasi
    –Langkah-langkah  Implementasi IT Balanced Scorecard
    –Penggunaan Balanced Scorecard Software

JADWAL DAN INVESTASI PELATIHAN

  • Yogyakarta / Cavinton Hotel | Rp6.300.000/peserta
  • Semarang / Ibis Simpang Lima Hotel | Rp5.900.000/peserta
  • Malang / Ibis Malang Hotel | Rp5.900.000/peserta
  • Solo / Ibis Solo Hotel | Rp5.900.000/peserta
  • Jakarta / Ibis Kemayoran Hotel | Rp7.000.000/peserta
  • Surabaya / Santika Hotel | Rp7.000.000/peserta
  • Bandung / Serella Hotel | Rp7.000.000/peserta
  • Bali / Santika Hotel | Rp8.100.000/peserta
  • Batam / Nagoya Plaza Hotel | Rp8.100.000/peserta
  • Balikpapan / Ibis Hoel | Rp8.100.000/peserta

(biaya tersebut belum termasuk penginapan)

Alternative Tanggal di 2018 :
Agustus   14-16 | 29-31
September 5-7 | 12-14 | 19-21 | 26-28
Oktober 3-5 | 10-12 | 17-19 | 24-26 | 28-30
November 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
Desember 5-7 | 12-14 | 19-21 | 26-28

(peserta dapat memilih tanggal & lokasi alternatif diatas sesuai dengan yang diperlukan | apabila dari alternatif tanggal yang diberikan tidak sesuai, peserta dapat me-request tanggal sesuai dengan yang diperlukan)

FASILITAS PELATIHAN

  1. Sertifikat Pelatihan (Certificate)
  2. Expert Instructure
  3. Meeting Room Hotel dengan Lunch dan 2 kali Coffe Break
  4. Exclusive Training kits dan Backpacks
  5. Modul Pelatihan Hard dan Softcopy
  6. USB Flashdisk
  7. Foto Group Soft & Hard Copy
  8. Souvenir
  9. Transportasi selama Pelatihan (bandara dan Penginapan Ke Lokasi Pelatihan).

Metode Pelatihan

  1. Presentasi
  2. Diskusi  dan Tanya Jawab
  3. Studi kasus
  4. Brainstorming
  5. Praktek

Wajib Diikuti oleh

  • Para manajer/pimpinan/profesional bisnis
  • Para manajer/pimpinan/professional IT

Pembicara
Dr. Miswanto Muslim, M.Si dan tim

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Tinggalkan komentar

Chat dengan kami
CV INFO SEMINAR
0899-8121-246