Jadwal Training 2024

IT FOR NON IT (KELAS KHUSUS + YOGYAKARTA)

 

IT FOR NON IT

Pelatihan IT for non IT dirancang bukan dengan tujuan merubah orang non IT menjadi orang yang ahli dalam IT, namun dirancang guna menjadikan orang non IT mengerti dan dapat memaksimalkan fungsi IT di perusahannya.

Selain itu, orang non IT juga kemudian diharapkan untuk dapat memiliki pengetahuan tentang fungsi IT dalam proses bisnis perusahaan, memberikan arahan yang jelas tentang penggunaan PC, dan memberikan kesempatan kepada orang non IT untuk berkontribusi secara lebih berarti di dalam memformulasikan, memonitor implementasi, dan mengukur program-program IT perusahaan. Perbedaan keahlian antara orang IT dengan non IT sering menjadi kendala perusahaan, sehingga dapat menimbulkan kegagalan dalam upaya pengembangan program bisnis. Seringkali orang non IT memiliki kendala dalam memanfaatkan IT di suatu perusahaan, sementara kebutuhan perusahaan terhadap IT juga semakin tinggi.

Agar orang non IT dapat memanfaatkan IT dengan baik di Perusahaannya, maka diperlukan wadah / jembatan yang dapat meminimalisir perbedaan keahlian IT yang diperlukan untuk orang non IT, sehingga orang non IT dapat meningkatkan kinerja perusahaan dengan memanfaatkan IT sesuai kebutuhan perusahaan.

MATERI / OUTLINE PELATIHAN

  1. The changing workplace.
  2. Jargon busting Information Technology.
  3. Information Technology life cycles.
  4. The governance of Information Technology
  5. Decision making Information Technology.
  6. IT investment
  7. IT measurement.
  8. Developing IT strategies
  9. Risk management in Information Technology.

PESERTA PELATIHAN
Staff – Manager All Department

INSTRUCTURE / FASILITATOR
Dr. Singgih Santoso, MM dan team

METODE PELATIHAN
* Presentasi
* Diskusi  dan Tanya Jawab
* Studi kasus
* Brainstorming
* Praktek

JADWAL DAN INVESTASI PELATIHAN

  • Yogyakarta / Cavinton Hotel | Rp5.250.000/peserta | Rp6.300.000/peserta
  • Semarang / Ibis Simpang Lima Hotel | Rp5.900.000/peserta
  • Malang / Ibis Malang Hotel | Rp5.900.000/peserta
  • Solo / Ibis Solo Hotel | Rp5.900.000/peserta
  • Jakarta / Ibis Kemayoran Hotel | Rp7.000.000/peserta
  • Surabaya / Santika Hotel  | Rp7.000.000/peserta
  • Bandung / Serella Hotel | Rp7.000.000/peserta
  • Bali / Santika Hotel | Rp8.100.000/peserta
  • Batam / Nagoya Plaza Hotel | Rp8.100.000/peserta
  • Balikpapan / Ibis Hotel | Rp8.100.000/peserta
  • (non residential)

Alternative Tanggal :

  • 6-8 Juni 2017
  • 13-15 Juni 2017
  • 20-22 Juni 2017
  • 4-6 Juli 2017
  • 11-13 Juli 2017
  • 18-20 Juli 2017
  • 25-27 Juli 2017
  • 1-3 Agustus 2017
  • 8-10 Agustus 2017
  • 14-16 Agustus 2017
  • 22-24 Agustus 2017
  • 29-31 Agustus 2017
  • 5-7 September 2017
  • 12-14 September 2017
  • 18-20 September 2017
  • 26-28 September 2017
  • 3-5 Oktober 2017
  • 10-12 Oktober 2017
  • 17-19 Oktober 2017
  • 24-26 Oktober 2017
  • 31 Oktober – 2 November 2017
  • 7-9 November 2017
  • 14-16 November 2017
  • 21-23 November 2017
  • 28-30 November 2017
  • 5-7 Desember 2017
  • 12-14 Desember 2017
  • 19-21 Desember 2017
  • 27-29 Desember 2017

FASILITAS PELATIHAN

  1. Sertifikat Pelatihan (Certificate)
  2. Expert Instructure
  3. Meeting Room Hotel dengan Lunch dan 2 kali Coffe Break
  4. Exclusive Training kits dan Backpacks
  5. Modul Pelatihan Hard dan Softcopy
  6. USB Flashdisk
  7. Foto Group Soft & Hard Copy
  8. Souvenir
  9. Transportasi selama Pelatihan (bandara dan Penginapan Ke Lokasi Pelatihan).

Ketentuan lain Penyelenggaraan Pelatihan :
Pelatihan dapat diselenggarakan setiap harinya diluar jadwal diatas, apabila peserta / instansi terkait berencana mengirimkan peserta sesuai dengan minimal kuota.

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Tinggalkan komentar

Chat dengan kami
CV INFO SEMINAR
0899-8121-246