Jadwal Training 2024

KPI With Balanced Scorecard Perspective for All Companies

 

KPI With Balanced Scorecard Perspective for All Companies

Tanggal
22 – 23 November 2012

Jam Pelaksanaan
09.00-16.00 WIB

Tempat
Hotel Harris , Jakarta

PENDAHULUAN
Mengelola dan menselaraskan kinerja perusahaan dengan kinerja individu karyawan merupakan salah satu elemen penting bagi kesuksesan sebuah entitas bisnis. Dalam kenyataannya  mengintegrasikan kinerja perusahaan dengan kinerja individu bukan merupakan proses yang mudah; karenanya diperlukan sejumlah pendekatan yang sistematis untuk mengelolanya. Training selama dua hari ini didesain untuk memberikan pendekatan yang komprehensif dan sekaligus praktikal, tentang bagaimana langkah-demi-langkah membangun sinergi antara corporate and employee performance. Workshop juga akan menuntun peserta untuk mengidentifikasi serta memformulasikan suatu KPI (Key Performance Indicator) yang optimal, dengan menggunakan pendekatan perspektif Balanced Scorecard

OUTLINE

  • Mengenal model Pendekatan Integratif dalam Mengelola Kinerja Perusahaan : Corporate, Division/Department and Individual Scorecard
  • Mendesain Peta Strategi dan Sasaran Kinerja Perusahaan dengan Pendekatan Empat Perspektif Balanced Scorecard
  • Menurunkan (cascading process) Sasaran Kinerja Perusahaan ke Level Divisi/Departemen
  • Mendesain dan Merumuskan Individual Performance Scorecard dengan Mengacu pada Corporate and Division/Department Scorecard
  • Memperkenalkan metode untuk Mengidentifikasi Key Performance Indicators dari Beragam Fungsi dalam Perusahaan
  • Bagaimana cara mengintegrasikan Sasaran Kinerja Korporat dengan Sasaran Kinerja Individu

FASILITATOR
Irfan Riza, SE, MSi MA
Philosophy of Doctor in Human Resources Management (Candidate)
Postgraduate Program, State University of Jakarta (2010-2013)

Master of Arts in Conflict Transformation & Sustainable Development
SIT Graduate Institute, Brattleboro, VT, USA (2007-2010)
Awards: International Fellowship Program (IFP) Ford Foundation

Master of Science in Management Studies
Major in Human Resources Management & Organization Graduate Program-Economics Faculty, Gadjah Mada University Yogyakarta (2001-2003)

Bachelor of Management Studies
Economics Faculty, Gadjah Mada University Yogyakarta (1991-1996)

Lecturer/Instructor in Performance Management and Strategic HRM  at STIE Mitra Jogyakarta, Indonesia, Graduate (MM) Program (2004-2007)

Lecturer/Instructor in Conflic Management & Negotiation and Business Analysis  at Universitas Patria Artha Makassar Indonesia, Graduate (MM) Program (2010-Now)

Senior Advisor in Program Development & Local Government Affairs, Member of National Legislatives of Democratic Party from DAPIL 7 Jawa Timur (Ngawi, Magetan, Ponorogo, Pacitan, Trenggalek) (2010-2011)

INVESTASI
Rp.3.750.000 / Peserta
Peserta Non-Residential. Sudah termasuk Meeting Package, Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.
Special Diskon 10% untuk 2 pendaftaran sekaligus

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Tinggalkan komentar

Chat dengan kami
CV INFO SEMINAR
0899-8121-246