Jadwal Training 2024

Warehouse Check-Up

Tanggal
27 April 2012

Jam Pelaksanaan
08.00 – 17.00 Wib

Tempat    
Hotel Aryaduta Semanggi/Patrajasa Building

Pembicara / Fasilitator    
AHMAD ARWANI RAHARJO
Praktisi bisnis yang sudah berpengalaman dlm bidang warehousing, distributions & inventory management. Beliau pernah bekerja di perusahaan besar sbg Warehouse Manager di Zuellig Pharma Group, sbg Logistic Manager di Acer Indonesia. Pemegang certified Supply Chain Practitioner from Purchasing & Supply Association (Singapore) – PASAS dan Published Book of Warehouse Check Up.

Harga   
Rp. 2.200.000,-
EARLY BIRD hanya Rp. 1.950.000,- untuk pendaftaran sebelum 16 April 2012.
Termasuk sertifikat, makalah, 2x coffee break, lunch

Pendahuluan
Warehouse merupakan bagian penting dari supply chain management sebagai pintu dalam melayani customer, akurasi stok, order picking system dalam meningkatkan kecepatan pelayanan merupakan salah satu kunci dalam keberhasilan operasional gudang. Untuk mencapai hal tersebut diantaranya dibutuhkan kemampuan untuk mengelola warehouse.

Pelatihan ini akan membantu peserta dalam memahami fungsi dari gudang serta pengaruhnya dalam meningkatkan efisiensi operasi yang pada akhirnya meningkatkan service level kepada customer

Materi

  1. Optimalisasi Warehouse
    • Memahami Bisnis Perusahaan
    • Peran Pergudangan Modern
    • Kontribusi Pergudangan terhadap kelangsungan bisnis
    • Warehouse Activity Mapping
    • Mengembangkan dan mengoptimalkan Proses Gudang
    • Proses Penerimaan di Gudang (Incoming Process)
    • Penanganan Material di Gudang (Material Handling)
    • Sistem Penyimpanan Material di Gudang (Storage System)
  2. Mengukur Kinerja Gudang (KPI)
    • Definisi dan fungsi
    • Hal yang harus diperhatikan dalam penyusunan KPI
    • Membedakan Leading dan Lagging Indicator
    • Mengidentifikasi KPI untuk Critical Process
    • Monitoring pencapaian KPI
  3. Fundamental Warehouse Safety
    • Pemahaman Keselamatan dalam Kerja
    • Effective Warehouse Safety
      • Material/produk Safety
      • Storage Safety
      • Material Handling Safety
      • Safety Procedure
  4. Audit Gudang
    • Pemahaman Pentingnya audit
    • Langkah-langkah menentukan audit yang efektif
    • Proses Audit gudang dengan metode Warehouse Check-up ( Strategy, Cost, Operations, Process, Infrastruktur, System)

Wajib diikuti oleh    
GA & Admin Staff, GA Officers, GA Supervisors, GA Managers, GA Professional, Siapa saja yang tertarik di dunia General Affairs

 

Tinggalkan komentar

Chat dengan kami
CV INFO SEMINAR
0899-8121-246