Jadwal Training 2024

A Powerful Trainer

 

A Powerful Trainer

Tanggal
23-25 Agustus 2010

Jam Pelaksanaan
09.00-16.30 WIB

Tempat
Hotel Menara Peninsula
Slipi-Jakarta

Pembicara / Fasilitator
Tri Warsono. MM,CT NLP,CHT.

Harga
Rp. 3.750.000/peserta ( incld. modul, sertifikat, 1x lunch, 2x coffee break)
Discnt 10% untuk pengiriman 3 orang dalam satu perusahaan.

Latar Belakang:
Pihak Manajemen perusahaan mungkin memiliki pertanyaan terhadap internal Trainernya:
• Kenapa Trainernya tampak hanya sekedar menjalankan tugas berbicara didepan kelas?
• Kenapa Trainernya kurang Percaya Diri?
• Kenapa tidak muncul perasaan antusias baik dari pihak Trainer maupun peserta training selama belajar?
• Kenapa pesan intinya kurang mengarah ke Business Result?
• Kenapa penilaian dari peserta training hasilnya rata-rata?
Hal tersebut akan terjawab dalam workshop powerful ini.

Tujuan Workshop:
Setelah menyelesaikan workshop, peserta akan:
• Dapat melakukan State Anchoring seorang Trainer Sejati di dalam dirinya.
• Dapat menguasai aspek NLP & Hypnosis yang terkait dengan Trainer Sejati.
• Dapat merumuskan dan menyampaikan inti pesan ke Business Result.
• Dapat melakukan interaksi komunikasi Transfer Of State ke audience.
• Dapat mempertahankan State Belajar selama di ruangan belajar.
• Dapat melakukan evaluasi secara komprehensif.

Agenda Workshop:
Hari Pertama:

1. Pembangkitan State Belajar peserta.
2. Penguasaan NLP dan Hypnosis yang terkait dengan Keunggulan seorang Trainer.
3. Powerful Deliverables seorang Trainer Sejati.
4. Indikator keberhasilan seorang Trainer Sejati dan Modeling.
5. Identifikasi kompetensi inti seorang Trainer sejati.
6. Identifikasi Mental Blocks menuju ke Powerful Trainer dan Self Therapy nya.

Hari Kedua:
7. Pembangkitan rasa percaya diri peserta.
8. Analisa Gap Kualitas dan perumusan pesan inti serta Business Resultnya.
9. Langkah persiapan, Powerful Opening, Building Rapport & Hypnotic Language.
10. Mempertahankan komunikasi dan interaksi agar terjadi State Transfer ke peserta.
11. Mempertahankan State Belajar selama di ruang belajar.

Hari Ketiga:
12. Latihan per peserta dan evaluasi.
13. Identifikasi dan penguatan keunikan positif dari setiap peserta.
14. Bagaimana melakukan evaluasi pelatihan.
15. Pemantapan diri untuk masuk dunia Trainer Sejati.

Wajib diikuti oleh
Manager, Trainer, Motivator, Guru, Coach, Supervisor, dan semua orang yang memiliki keinginan untuk menjadi Trainer / Fasilitator yang lebih baik.

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Tinggalkan komentar

Chat dengan kami
CV INFO SEMINAR
0899-8121-246