Anti Pencucian Uang & Pencegahan Pendanaan Terorisme

 

Informasi Seminar

Anti Pencucian Uang & Pencegahan Pendanaan Terorisme

Industri keuangan adalah sasaran empuk bagi para pelaku money laundry (pencuci uang illegal).  Berbagai macam cara akan dicoba akan dicoba oleh pelaku money laundry dengan menggunakan kelemahan sistem keuangan di industri keuangan (multi finance, securities, perbankan, asuransi, modal ventura, dll). Regulasi yang ada memerintahkan lembaga keuangan untuk mengimplementasikan prinsip-prinsip panduan sebagai upaya untuk memantau kegiatan transaksi yang mencurigakan dan melaporkannya kepada institusi terkait (PPATK) sehingga diharapkan dengan adanya pelatihan Anti Pencucian Uang & Pencegahan Pendanaan Terorisme (APU & PPT) dapat menghindarkan Indonesia menjadi ajang pencucian uang dan tujuan teroris.

TUJUAN & MANFAAT PELATIHAN

  1. Peserta pelatihan mampu memahami dan menumbuhkan budaya sadar risiko aktivitas pencucian uang dan pendanaan terorisme.
  2. Peserta pelatihan mampu memahami teknik mitigasi risiko-risiko yang mungkin timbul pada area yang rentan dengan pencucian uang dan pendanaan terorisme sesuai dengan aturan yang berlaku.
  3. Peserta pelatihan mampu memahami cara mengidentifikasi transaksi keuangan yang mencurigakan dan cara mengatasinya serta melakukan proses pelaporan sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku.

MATERI PELATIHAN

  1. Dasar hukum terkait APU-PPT terkini
  2. Tujuan Penerapan APU-PPT & Kewajiban Lembaga Keuangan
  3. Strategi membangun budaya sadar risiko
  4. Penerapan Prinsip Mengenal Nasabah berbasis risiko
  5. Kebijakan/ Prosedur APU-PPT
  6. Mengenal tahapan dan ciri-ciri aktifitas pencucian uang dan modus transaksi Money Laundering
  7. Indikator dan identifikasi unsur transaksi keuangan yang mencurigakan
  8. Kategori & sanksi atas Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU)
  9. Kewajiban Pelaporan APU PPT dan mekanisme pelaporan ke PPATK

TARGET PESERTA PELATIHAN

  • Karyawan front liner, Middle management yang berhubungan dengan customer, Unit kerja atau pejabat yang bertanggung jawab atas penerapan program APU PPT, Divisi kepatuhan, dll.
  • Semua pihak yang membutuhkan pengetahuan seputar Anti Pencucian Uang & Pencegahan Pendanaan Terorisme

METODE PELATIHAN

  • Penyampaian konsep
  • Diskusi kelompok
  • Latihan
  • Studi kasus

INVESTASI :

Training Online, Two Days Online Training :

  1. Via Aplikasi Zoom : Rp 3.750.000,- (Tiga Juta Tujuh Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah)

Training Offline, Two Days Offline Training :

  1. Jakarta : Rp 5.500.000,- (Lima Juta Lima Ratus Ribu Rupiah)
  2. Bandung : Rp 6.500.000,- (Enam Juta Lima Ratus Ribu Rupiah)

Ket :

Hotel Ibis Arcadia/Hotel Dreamtel / Hotel Hi / Hotel Blue Sky / Hotel Erian Jakarta

FASILITAS :

Training Online

  1. Soft Copy Materi (Dikirim By Email)
  2. Seminar Kits (ATK) & Sertifikat Kehadiran (Dikirim Via JNE)

Training Offline

  1. Seminar Kits ( Handcopy Materi + ATK + Souvenir)
  2. Makan Siang
  3. Coffee Break
  4. Sertifikat

NEXT SCHEDULE:

  1. Tanggal 6-7 Januari 2025
  2. Tanggal 5-6 Februari 2025
  3. Tanggal 5-6 Maret 2025
  4. Tanggal 9-10 April 2025
  5. Tanggal 7-8 Mei 2025
  6. Tanggal 4-5 Juni 2025
  7. Tanggal 3-4 Juli 2025
  8. Tanggal 6-7 Agustus 2025
  9. Tanggal 3-4 September 2025
  10. Tanggal 6-7 Oktober 2025
  11. Tanggal 5-6 November 2025
  12. Tanggal 3-4 Desember 2025

*Jadwal Training masih tentative running apabila telah mencapai quota

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Chat dengan kami
CV INFO SEMINAR
0899-8121-246