Jadwal Training 2024

Evaluating Internal Control : Coso-Based Approach

 

Evaluating Internal Control :  Coso-Based Approach

Pelatihan yang membahas secara mendalam dan menyeluruh konsep dan aplikasi evaluating internal control dengan berbasis COSO serta kaitannya dengan Sarbanes – Oxley. Dengan penyajian lecturing, group discussion, dan study kasus pelatihan ini diharapkan akan memberikan manfaat yang maksimal bagi yang ingin memiliki landasan pengetahuan yang kuat dalam mengaplikasikan COSO.

PELATIHAN UNTUK ANDA:

Auditing staff, supervisors, and managers yang ingin mendapatkan landasan pengetahun yang kuat dalam mengaplikasikan COSO demi terlaksananya internal control di perusahaannya.

TUJUAN DAN MANFAAT PELATIHAN

  • Memahami bagaimana konsep internal control dengan menggunakan COSO-based approach
  • Memahami bagaimana konsep COSO dapat meningkatkan kinerja departemen audit
  • Memahami bagaimana konsep COSO yang mengacu pada Sarbanes – Oxley
  • Mempelajari bagaimana aplikasi internal control yang berbasis COSO

POKOK BAHASAN

  1. COSO Overview: “The Heart of the Beast”
  2. SEC Financial Certification Requirements of the Sarbanes-Oxley Act of 2002
  3. “Hard” and “Soft” Controls
  4. Entity-wide Evaluation
  5. Activity-level Evaluation
  6. Other COSO-based Practices
  7. COSO Implementation: Getting Started

Pembicara / Fasilitator
Tri Restu, Ak., MM. & Team TEAM INSTRUKTUR
yang terdiri dari para praktisi audit (auditor) dengan pengalaman lebih dari 10(sepuluh) tahun baik sebagai auditor ataupun instruktur. Mereka rata-rata adalah lulusan S-2 dari dalam/luar negeri, bahkan beberapa diantaranya ada yang lulusan S-3 (Ph.D.). Sebagian juga ada yang memiliki sertifikat profesi seperti CIA (Certified of Internal Auditor), CFE (Certified Fraud Examiners), CCSA, CISA, dan sebagainya. Sebagai auditor mereka banyak terlibat dalam pengungkapan kasus-kasus kecurangan yang terjadi di negeri ini.

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Tinggalkan komentar

Chat dengan kami
CV INFO SEMINAR
0899-8121-246