Jadwal Training 2024

Penyusunan Kamus Kompetensi (JAKARTA)

 

Penyusunan Kamus Kompetensi (JAKARTA)

Salah satu kegiatan dalam kegiatan mendukung terwujudnya profesionalisme Pegawai Negeri Sipil diperlukan standar kompetensi jabatan yang wajib dimiliki oleh setiap Pegawai Negeri Sipil. Standar kompetensi yang wajib dimiliki bagi setiap jabatan mencakup kompetensi Manajerial dan kompetensi teknis.

TUJUAN
Setelah mengikuti workshop ini, peserta di harapkan untuk dapat memahami:

  • Pentingnya pengembangan kamus kompetensi dalam menunjang kinerja organisasi
  • Kerangka kerja untuk pengembangan kamus kompetensi
  • Mekanisme untuk melakukan penilaian kompetensi
  • Integrasi kompetensi ke dalam sistem pengelolaan kinerja pegawai

AGENDA
Day 1

  • Kompetensi standar
  • Pengertian kompetensi standar
  • Model kompetensi
  • Fungsi kompetensi dalam manajemen SDM
  • Review tipe desain organisasi
  • Pengembangan kamus kompetensi dalam desain organisasi
  • Review kompetensi standar berdasarkan Perka BKN no. 8/2013

Day 2

  • Latihan penyusunan kompetensi standar
  • Penggunaan kompetensi untuk penilaian kesiapan strategis organisasi
  • Teknik-teknik untuk penilaian kompetensi
  • Integrasi kompetensi ke dalam siklus pengelolaan kinerja individu

INFORMASI WORKSHOP

Tanggal         : 19 – 20 Oktober 2016
Waktu           : 09.00 – 17.00 WIB
Lokasi           : Mercure Hotel, Jakarta Pusat
Investasi      : *Rp. 6.500.000,- + PPN 10%
*harga belum termasuk pajak dan penginapan

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Tinggalkan komentar

Chat dengan kami
CV INFO SEMINAR
0899-8121-246