Jadwal Training 2024

Training K3 Operator Crane

 

Training K3 Operator Crane

Latar Belakang     
Dalam peraturan Menteri Tenaga Kerja RI No. Per-01/MEN/1989 telah ditetapkan kualifikasi dan syarat-syarat Operator Overhead Crane. Setiap operator Over head Crane harus memiliki sertifikat yang diperoleh melalui pelatihan. Operator pemegang sertifikat memiliki peranan penting dalam mencegah kemungkinan terjadinya kecelakaan kerja dalam mengoperasikan Overhead Crane, karena operator mengetahui dan memahami prosedur pengoperasian yang aman

Tujuan Pelatihan

  • Mengendalikan bahaya penyebab terjadinya kecelakaan dengan mengenal dan mengevaluasi sumber bahaya yang mungkin terdapat ditempat kerja.
  • Meningkatkan pengetahuan, keterampilan, tanggung jawab dan disiplin dalam pengoperasian.
  • Mengetahui dan memahami prosedur pengoperasian Overhead Crane yang aman

Modul Pelatihan

  • Undang-undang No. 01 Tahun 1970.
  • Peraturan Pemerintah 05 Tahun 1985.
  • Peraturan Pemerintah 01 Tahun 1989.
  • Jenis-jenis keran Terminologi.
  • Motor Penggerak Kelistrikan.
  • Riggging / Pengingikatan Signal.
  • Menghitung Beban.
  • Sebab-sebab Kecelakaan.
  • Tali Kawat Baja.
  • Alat Bantu Angkat Pengikatan.
  • Membaca Daftar Beban.
  • Pengoperasian yang aman Signal.
  • Pengoperasian Crane.
  • Sistem pemeliharaan Crane.

Instruktur
Instruktur Senior dari  Kemenakertrans dan Praktisi yang berkompeten dan berpengalaman di bidangnya

Sertifikasi
Bagi peserta yang memenuhi kriteria kelulusan akan diberikan Sertifikat dan Surat Ijin Operator (SIO) yang diterbitkan oleh Kementrian Tenaga Kerja dan Transmigrasi R.I.

Syarat Pendaftaran

  • Pendidikan Minimal SLTA
  • Fotokopi KTP dan ijazah (masing – masing 2 lembar)
  • Pas foto ukuran 2×3, 3×4, 4 x 6 (masing masing 4 lembar) background merah
  • Surat keterangan sehat

Investasi
Rp. 3.850.000,- /peserta
Investasi termasuk : Training Kit, Modul Pelatihan, Sertifikat dari KEMNAKERTRANS, Soft Copy Materi, Coffee Break, Makan Siang, dan Souvenir

 

 

 

 

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Tinggalkan komentar

Chat dengan kami
CV INFO SEMINAR
0899-8121-246