Jadwal Training 2024

Excellent Customer Focus (KELAS KHUSUS + YOGYAKARTA)

 

Training Yogyakarta

Excellent Customer Focus : STRATEGI PEMASARAN & PELAYANAN PELANGGAN

Melihat dan mengingat perkembangan zaman dan teknologi, iklim ekonomi yang tidak menentu serta persaingan global saat ini, maka setiap Service Provider dituntut untuk memenuhi beberapa hal dalam merebut hati para pelanggannya. Hal yang perlu dilakukan tersebut diantaranya adalah membangun pola berpikir positif dan percaya diri, meningkatkan keterampilan komunikasi efektif dengan customer, membangun keterampilan pelayanan prima, mengembangkan relasi bisnis, bekerja dan memberikan pelayanan dengan berorientasi kepada kepuasan pelanggan, bekerja dengan berorientasi kepada target, serta mampu mengembangkan potensi diri.

Hal tersebut wajib untuk dimiliki tidak hanya sebagai bentuk responsive terhadap perkembangan teknologi, zaman serta kondisi ekonomi global dan persaingan yang semakin ketat saja, namun juga sebagai bentuk pemenuhan kebutuhan dan kepuasan pelanggan sehingga diharapkan didapatkan loyalitas pelanggan terhadap perusahaan terkait. Dengan loyalitas pelanggan tersebut maka akan mendorong kinerja perusahaan yang optimal sehingga mampu menyaingi para kompetitornya.

MATERI / OUTLINE PELATIHAN
1. Definisi dan konsep customer focus
2. KEPUASAN PELANGGAN (CUSTOMER SATISFACTION)
a.  Definisi kepuasan pelanggan
b.  Manfaat dan Teknik mengukur kepuasan pelanggan
c.  Tingkat kepuasan
d. Mutu
e. Faktor yang mempengaruhi dan menghambat kepuasan pelanggan

3. Percaya Diri
a. Definisi percaya diri
b. Jenis percaya diri
c. Aspek kepercayaan diri
d. Faktor penghambat kepercayaan diri
e. Faktor yang mempengaruhi terbentuknya kepercayaan diri
f.  Manfaat percaya diri
g. Teknik membangun dan meningkatkan kepercayaan diri

4. Motivasi diri
a. Definisi motivasi diri
b. Bentuk motivasi diri
c.  Membangun kejelasan dan tujuan / goal
d. Pola berpikir tumbuh dan mati
e. Teknik dalam memotivasi diri

5. Membangun dan mengembangkan sikap positif dalam menghadapi perubahan
6. Membangun dan meningkatkan keterampilan menjual dan melayani pelanggan
a. Selling Process.
b. Professional Marketer.
c. Memahami Customer Behavior
d. Finding Needs and Customer Expectations.
e. Customer Relationship and Networking.
f.  Konsep Komunikasi efektif
g. Teknik memunculkan dan meningkatkan Motivasi Diri
h. Teknik / Strategi selling skills succesfull
i.  Teknik negosiasi
j.  Customer complaint handling
·   Tahapan penanganan komplain
·   Prioritas Komplain
·   Memudahkan pelanggan untuk komplain
·   Menangani komplain secara cepat dan tepat
·   Memahami Penyebab Komplain Pelanggan
·   Memahami harapan dan emosi pelanggan
·   Teknik analisa complain pelanggan
·   Mendisain kebijakan dan prosedur penanganan komplain
·   Pelatihan dan pemberdayaan staff
·   Teknik komunikasi informasi tentang complain
·   Teknik penyusunan Laporan Kronologis dari complain
·   Pencatatan komplain

7. Teknik presentasi penjualan efektif dan meyakinkan
8. Teknik dalam mencapai target penjualan
9. Teknik menelepon dan menerima telepon
10.  Teknik dalam “closing penjualan”
11.  Studi kasus, diskusi dan praktek

Tahun 2020
  • April 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
  • Mei 4-6 | 12-14 | 18-20
  • Juni 2-4 | 9-11 | 16-18 | 23-25 | 30-2 Juli
  • Juli 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
  • Agustus 4-6 | 11-13 | 18-19 | 25-27
  • September 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-1 Oktober
  • Oktober 6-8 | 13-15 | 20-22 | 26-28
  • November 3-5 | 10-12 | 17-19 | 24-26
  • Desember 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-31

JADWAL DAN INVESTASI PELATIHAN

  • Yogyakarta / Cavinton Hotel | Rp. 5.250.000/peserta
  • Semarang / Ibis Simpang Lima Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Malang / Ibis Malang Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Solo / Ibis Solo Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Jakarta / Ibis Kemayoran Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Surabaya / Santika Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Bandung / Serella Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Bali / Santika Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
  • Batam / Nagoya Plaza Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
  • Balikpapan / Ibis Hotel | Rp. 9.000.000/peserta

(biaya tersebut belum termasuk penginapan)

Catatan :

  1. Apabila mendaftarkan peserta dalam minimal jumlah kuota dengan judul dan jadwal yang sama (Jogja, Jakarta dan Bandung : Minimal 2 peserta | Semarang, Solo, Bali, Batam, Surabaya dan Malang : Minimal 3 Peserta), maka peserta / instansi terkait dapat me-request tanggal dan lokasi pelatihan sesuai dengan yang dibutuhkan.
  2. Diskon khusus bagi pengiriman dengan jumlah 3 peserta / lebih
  3. Biaya tersebut belum termasuk penginapan
  4. Biaya belum termasuk PPN 10 % (jika dikenakan*)
  5. Peserta dapat melakukan request materi sesuai dengan kebutuhan

FASILITAS PELATIHAN

  1. Sertifikat Pelatihan (Certificate)
  2. Expert Instructure
  3. Meeting Room Hotel dengan Lunch dan 2 kali Coffe Break
  4. Training kits dan Backpacks
  5. Modul Pelatihan Hard dan Softcopy
  6. USB Flashdisk
  7. Foto Group
  8. Souvenir
  9. Drop dan Pick Up selama pelatihan

METODE PELATIHAN

  • Presentasi
  • Diskusi dan Tanya Jawab
  • Studi kasus
  • Brainstorming
  • Praktek

INSTRUCTURE / FASILITATOR
Tekad Wahyono, S.Psi, M.Si, C Ht
Drs. Z. Bambang Darmadi, MM
Nur Wening, SE, M.Si, Phd
Dan tim

 

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Basic Pipeline Engineering (KELAS KHUSUS + YOGYAKARTA)

 

Basic Pipeline Engineering (KELAS KHUSUS + YOGYAKARTA)

Pipeline atau perpipaan merupakan salah satu peralatan utama di dalam industri baik industri petrokimia, perminyakan dan gas, pertambangan dan lain-lain. Komponen utama perpipaan adalah  pompa/kompresor dan jaringan pipa, sementara komponen-komponen bantu adalah katub-katub dan strainer (block valve, control valve, strainer, foot valve, dll), fiting (elbow, tee, reducer, inducer, dll) dan berbagai alat bantu lain yang diperlukan. Selain komponen utama dan bantu, perpipaan masih dilengkapi dengan beberapa instrumen misalnya instrumen alat ukur.

Unjuk kerja perpipaan mempunyai pengaruh yang sangat signifikan terhadap unjuk kerja proses. Unjuk kerja perpipaan sangat dipengaruhi oleh proses perencanaan (design), cara mengoperasikan (operation) dan perawatan (maintenance).

Kursus ini membahas dasar-dasar teknik perpipaan baik dari sisi desain, konstruksi dan maintenance.

MATERI / OUTLINE PELATIHAN

Pendahuluan : transportasi fluida cair dan gas di dalam pipa, aturan dan standard.

  1. Egineering units : mass, length, time, velocity, floww, pressure, head, stress.
    Hukum kontinuitas aliran fluida atau gas
    Reynold Number, laminar and turbolent flow
    Bernoulli equation
    Moody Diagram
    Hanzen-William Diagram
    Major losses
    Minor losses
  2. Pipe standard material and design : ASTM
    Instrumen pada perpipaan :
    alat ukur tekanan
    Bourdon type
    Water coulomn type
  3. Membrame type
    flow meter
    venturi
    orrifice
    turbine
    thermometer
  4. Valve and fitting : Gate valve, butterfly valve, check valve, control valve, pipe fitting.
  5. Jaringan pipa bertekanan : ASME B31
  6. Jaringan pipa distribusi Gas : ASME B31.8
  7. Dasar-dasar korosi dan pengendalian
    Mekanisme korosi pada perpipaan
    Pencegahan korosi pada perpipaan
    Coating
    Cathodic protection
    Sacrifial anode
    Impressed current

INSTRUCTURE / FASILITATOR
Ir. Y. Agus Jayatun,MT.,IPP dan Tim

Tahun 2020
April 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
Mei 4-6 | 12-14 | 18-20
Juni 2-4 | 9-11 | 16-18 | 23-25 | 30-2 Juli
Juli 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
Agustus 4-6 | 11-13 | 18-19 | 25-27
September 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-1 Oktober
Oktober 6-8 | 13-15 | 20-22 | 26-28
November 3-5 | 10-12 | 17-19 | 24-26
Desember 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-31

JADWAL DAN INVESTASI PELATIHAN
Yogyakarta / Cavinton Hotel | Rp. 5.250.000/peserta
Semarang / Ibis Simpang Lima Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
Malang / Ibis Malang Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
Solo / Ibis Solo Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
Jakarta / Ibis Kemayoran Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
Surabaya / Santika Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
Bandung / Serella Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
Bali / Santika Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
Batam / Nagoya Plaza Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
Balikpapan / Ibis Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
(biaya tersebut belum termasuk penginapan)

Catatan :

  1. Apabila mendaftarkan peserta dalam minimal jumlah kuota dengan judul dan jadwal yang sama (Jogja, Jakarta dan Bandung : Minimal 2 peserta | Semarang, Solo, Bali, Batam, Surabaya dan Malang : Minimal 3 Peserta), maka peserta / instansi terkait dapat me-request tanggal dan lokasi pelatihan sesuai dengan yang dibutuhkan.
  2. Diskon khusus bagi pengiriman dengan jumlah 3 peserta / lebih
  3. Biaya tersebut belum termasuk penginapan
  4. Biaya belum termasuk PPN 10 % (jika dikenakan*)
  5. Peserta dapat melakukan request materi sesuai dengan kebutuhan

FASILITAS PELATIHAN

  1. Sertifikat Pelatihan (Certificate)
  2. Expert Instructure
  3. Meeting Room Hotel dengan Lunch dan 2 kali Coffe Break
  4. Training kits dan Backpacks
  5. Modul Pelatihan Hard dan Softcopy
  6. USB Flashdisk
  7. Foto Group
  8. Souvenir
  9. Drop dan Pick Up selama pelatihan

METODE PELATIHAN

  • Presentasi
  • Diskusi dan Tanya Jawab
  • Studi kasus
  • Brainstorming
  • Praktek

 

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Budgeting Techniques & Cost Control For Non Finance (KELAS KHUSUS + YOGYAKARTA)

 

Budgeting Techniques & Cost Control For Non Finance

Salah satu subsistem yang sangat penting dalam kegiatan di perusahaan adalah manajemen keuangan. Oleh karenanta, para eksekutif yang job-desk-nya memiliki hubungan erat dengan proses keuangan perusahaan perlu memiliki pemahaman komprehensif terkait manajemen keuangan. Bahasa keuangan seharusnya perlu difahami oleh seluruh eksekutif perusahaan sehingga bisa didapat sinergi yang optimal dari semua fungsi yang ada.

Budget merupakan rencana terinci yang diekspresikan dalam ukuran kuantitatif yang mampu menjelaskan bagaimana perusahaan akan mendapatkan dan menggunakan sumber-sumber yang ada untuk suatu periode tertentu. Definisi di atas menggambarkan mengenai betapa pentingnya peranan budgeting dalam kehidupan perusahaan. Pelatihan ini didesain guna memberikan secara komprehensif terkait dengan konsep budgeting. Penyajian materi dilakukan dengan case method sehingga mudah dipahami oleh peserta. Pelatihan ini sangat penting bagi para eksekutif  perusahaan yang sedang melakukan perencanaan jangka pendek dan jangka panjang.

MATERI / OUTLINE PELATIHAN

LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN

  • Definisi dan Konsep laporan keuangan perusahaan.
  • Proses penyusunan laporan keuangan perusahaan.
  • Manfaat / Fungsi laporan keuangan perusahaan.
  • Laporan keuangan yang digunakan / diperlukan oleh manajemen.

NERACA (BALANCE SHEET).

  • Definisi Neraca.
  • Assets perusahaan.
  • Liabilities perusahaan.
  • Equities perusahaan.
  • Simulasi penyusunan neraca.

DAFTAR LABA RUGI (INCOME STATEMENT).

  • Definisi dan konsep income statement.
  • Komponen income statement.
  • Pendapatan (Revenue).
  • Direct material.
  • Direct labor.
  • Simulasi penyusunan income statement.

ANALISIS RASIO LAPORAN KEUANGAN.

  • Definisi dan konsep rasio keuangan.
  • Studi kasus analisis rasio keuangan perusahaan.

HUBUNGAN STRATEGI PERUSAHAAN DENGAN BUDGETING SYSTEM.

  • SWOT analysis.
  • Corporate Strategy Scenario.
  • Corporate strategy planning and objective.
  • KPI (Key Performance Indicators).
  • Budget cycle

BUDGETING AND FINANCIAL PLANNING.

  • Objektif budgeting system.
  • Master Budget
  • Teknik disain Master Budget.

FLEXIBLE BUDGET DAN OVERHEAD COST MANAGEMENT.

  • Flexible Overhead Budgets
  • Overhead Cost Variances
  • Studi kasus.

ACTIVITY-BASED BUDGETING (ABB)

  • Activity-Based Costing dan Activity-Based Management.
  • Perbedaan ABB dengan traditional budgeting.
  • Studi kasus ABB.

NET PRESENT VALUE (NPV) DAN CAPITAL BUDGETING.

  • Time value of money.
  • Net Present Value (NPV)
  • Internal Rate of Return (IRR)
  • Aplikasi NPV dan IRR dalam  Capital Budgeting.

STUDI KASUS CAPITAL BUDGETING.

  • Pemilihan mesin.
  • Purchasing atau leasing.
  • Repair atau Replace.

STUDI KASUS PROFORMA FINANCIAL STATEMENTS.

  • Proforma Balance Sheet
  • Proforma income statement
  • Cash Budget

PESERTA PELATIHAN

  • Penyusun Rencana Jangka Panjang dan Rencana Tahunan perusahaan.
  • Manajer/staf Anggaran.
  • Auditor/Pengawas Internal
  • Manajer/staf keuangan.
  • Manajer/staf akuntansi
  • Manajer/staf Pemasaran
  • Manajer/staf Operasi/produksi
  • Manajer/staf Sistem dan Teknologi Informasi
  • Manajer/staf Penelitian dan Pengembangan

INSTRUCTURE / FASILITATOR
Dr. Miswanto Muslim, M.Si dan tim

Tahun 2020
April 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
Mei 4-6 | 12-14 | 18-20
Juni 2-4 | 9-11 | 16-18 | 23-25 | 30-2 Juli
Juli 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
Agustus 4-6 | 11-13 | 18-19 | 25-27
September 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-1 Oktober
Oktober 6-8 | 13-15 | 20-22 | 26-28
November 3-5 | 10-12 | 17-19 | 24-26
Desember 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-31

JADWAL DAN INVESTASI PELATIHAN
Yogyakarta / Cavinton Hotel | Rp. 5.250.000/peserta
Semarang / Ibis Simpang Lima Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
Malang / Ibis Malang Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
Solo / Ibis Solo Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
Jakarta / Ibis Kemayoran Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
Surabaya / Santika Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
Bandung / Serella Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
Bali / Santika Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
Batam / Nagoya Plaza Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
Balikpapan / Ibis Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
(biaya tersebut belum termasuk penginapan)

Catatan :

  1. Apabila mendaftarkan peserta dalam minimal jumlah kuota dengan judul dan jadwal yang sama(Jogja, Jakarta dan Bandung : Minimal 2 peserta | Semarang, Solo, Bali, Batam, Surabaya dan Malang :Minimal 3 Peserta), maka peserta / instansi terkait dapat me-request tanggal dan lokasi pelatihansesuai dengan yang dibutuhkan.
  2. Diskon khusus bagi pengiriman dengan jumlah 3 peserta / lebih
  3. Biaya tersebut belum termasuk penginapan
  4. Biaya belum termasuk PPN 10 % (jika dikenakan*)
  5. Peserta dapat melakukan request materi sesuai dengan kebutuhan

FASILITAS PELATIHAN

  1. Sertifikat Pelatihan (Certificate)
  2. Expert Instructure
  3. Meeting Room Hotel dengan Lunch dan 2 kali Coffe Break
  4. Training kits dan Backpacks
  5. Modul Pelatihan Hard dan Softcopy
  6. USB Flashdisk
  7. Foto Group
  8. Souvenir
  9. Drop dan Pick Up selama pelatihan

METODE PELATIHAN

  • Presentasi
  • Diskusi dan Tanya Jawab
  • Studi kasus
  • Brainstorming
  • Praktek

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Strategi Mengantisipasi Risiko Tindak Pidana (Korupsi) Pada Pengadaan Barang / Jasa Pemerintah (KELAS KHUSUS + YOGYAKARTA)

 

Strategi Mengantisipasi Risiko Tindak Pidana (Korupsi) Pada Pengadaan Barang Jasa Pemerintah

Tidak dapat dipungkiri bahwa sebagian besar kasus tindak pidana korupsi yang menjerat mantan Menteri, Dirjen, Gubernur, Bupati, Walikota, Sekretaris Daerah, PA/KPA, PPK, dan panitia pengadaan, terjadi pada kegiatan pengadaan barang/jasa pemerintah. Meskipun ketentuan yang mengatur tentang kegiatan pengadaan barang/jasa pemerintah sudah lengkap diatur melalui Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah, namun tidak semua orang mempunyai kesadaran tinggi akan praktik-praktik tertentu dalam proses pengadaan barang dan jasa mempunyai resiko terjadinya tindak pidana (korupsi). Di lain pihak, terdapat beberapa peraturan dalam PP 54/2010 yang bersifat multi interpretasi (sumir), sehingga dapat mengakibatkan perselisihan/konflik antara auditor dengan orang/pihak yang diaudit.

Training ini didesain secara komprehensif guna memenuhi kebutuhan praktis tentang pentingnya pemahaman para pihak yang terlibat dalam proses pengadaaan barang dan jasa pemerintah agar aman dari RESIKO KORUPSI ATAU TUDUHAN MELAKUKAN TINDAK PIDANA KORUPSI. Dalam training ini, peserta juga akan dibekali dengan tips-tips dan strategi jitu dalam menghadapi auditor dalam proses audit yang terkait dengan pengadaan barang dan jasa.

MATERI / OUTLINE PELATIHAN

  1. Aspek Hukum Komprehensif Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah berdasarkan PP 54/2010 Jo PP 35/2011.
  2. Kontrak-kontrak Pengadaan Barang dan Jasa.
  3. Manajemen Risiko Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah.
  4. Pengukuran (Assesment) risiko tindak pidana pada Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah.
  5. Strategi / Teknik antisipasi Risiko Pidana.
  6. Tips dan trik menghadapi Audit dan Auditor.
  7. Studi kasus dan diskusi.

Tahun 2020
April 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
Mei 4-6 | 12-14 | 18-20
Juni 2-4 | 9-11 | 16-18 | 23-25 | 30-2 Juli
Juli 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
Agustus 4-6 | 11-13 | 18-19 | 25-27
September 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-1 Oktober
Oktober 6-8 | 13-15 | 20-22 | 26-28
November 3-5 | 10-12 | 17-19 | 24-26
Desember 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-31

JADWAL DAN INVESTASI PELATIHAN
Yogyakarta / Cavinton Hotel | Rp. 5.250.000/peserta
Semarang / Ibis Simpang Lima Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
Malang / Ibis Malang Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
Solo / Ibis Solo Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
Jakarta / Ibis Kemayoran Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
Surabaya / Santika Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
Bandung / Serella Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
Bali / Santika Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
Batam / Nagoya Plaza Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
Balikpapan / Ibis Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
(biaya tersebut belum termasuk penginapan)

Catatan :
1. Apabila mendaftarkan peserta dalam minimal jumlah kuota dengan judul dan jadwal yang sama(Jogja, Jakarta dan Bandung : Minimal 2 peserta | Semarang, Solo, Bali, Batam, Surabaya dan Malang :Minimal 3 Peserta), maka peserta / instansi terkait dapat me-request tanggal dan lokasi pelatihansesuai dengan yang dibutuhkan.
2. Diskon khusus bagi pengiriman dengan jumlah 3 peserta / lebih
3. Biaya tersebut belum termasuk penginapan
4. Biaya belum termasuk PPN 10 % (jika dikenakan*)
5. Peserta dapat melakukan request materi sesuai dengan kebutuhan

FASILITAS PELATIHAN
1. Sertifikat Pelatihan (Certificate)
2. Expert Instructure
3. Meeting Room Hotel dengan Lunch dan 2 kali Coffe Break
4. Training kits dan Backpacks
5. Modul Pelatihan Hard dan Softcopy
6. USB Flashdisk
7. Foto Group
8. Souvenir
9. Drop dan Pick Up selama pelatihan

METODE PELATIHAN
· Presentasi
· Diskusi dan Tanya Jawab
· Studi kasus
· Brainstorming
· Praktek

 

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Pipeline Design And Intregrity Engineering (YOGYAKARTA + KELAS KHUSUS)

 

Pipeline Design And Intregrity Engineering (YOGYAKARTA + KELAS KHUSUS)

Deskripsi Pelatihan
Piping and Pipeline Engineering: Design, Construction, Maintenance, Integrity, and Repair describes the fundamental steps to any successful piping and pipeline engineering project, whether it’s routine maintenance or a multi-million dollar project new. Explores the understanding of the qualitative details, calculations, and techniques are essential in supporting competent decisions. He pairs coverage of real-world practice with the technical principles that underlie the material, design, construction, inspection, testing, and maintenance.

Participants will understand the seven principles that will help establish a balance between production, cost, security and integrity of piping and piping systems.

Through this course participants learn about the coverage of codes and standards, design analysis, welding and inspection, corrosion mechanisms, fitness-for-service and failure analysis, and an overview of valve selection and application. It features the technical basis of piping and pipeline code design rules for normal operating conditions and occasional loads and addresses the basic principles of materials, design, fabrication, testing and corrosion, and its effect on the integrity of the system.

Tujuan Pelatihan
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan:

  1. The Participant will gain an in-depth knowledge of pipe and fitting material specifications, manufacturing, fabrication process and their influence on mechanical properties of strength and toughness, to help in material selection and failure analysis
  2. Understand the technical background to the design formulas, and their application to the design of piping systems and pipelines. The course addresses rules of good practice in layout of piping systems for reliable operation
  3. Practical understanding of piping and pipeline mode of failure, corrosion mechanisms, how to recognize them, classify them and resolve them
  4. The participant will learn risk assessment for piping & pipeline i.e. probability of failure and their consequences if failures occur
  5. The participant will be introduced to the latest techniques and research in piping and pipeline integrity to analyze a degraded condition due to either corrosion or mechanical damage.

Materi / Outline Pelatihan

  1. Introduction
    • History of Pipeline Technology
    • ASME Codes and Standards
    • API Standards
    • NACA, MSS-SP, PFI Standards
    • Fundamentals of Maintenance and Integrity
  2. Materials Selection
    • Practical Aspects of Metallurgical Properties
    • Chemistry and Material Test Reports
    • Linepipe manufacturing
    • Fabrication and Fittings specification
    • Mechanical Properties: Strength and Toughness
    • Material selection technique
  3. Welding
    • Overview of Pipe and Pipeline Welding Practice
    • API 1104 and ASME IX Requirement
    • Welding In-service: Challenge and Solutions
  4. Strength Integrity for Sustained Loads
    • Operating and Design Pressure
    • How to Establish the System Design Pressure
    • Introduction to Pressure Relief Valves
    • Pipe and Pipeline Sizing Formula with Applications
    • Rules of Good Practice in layout
    • Pump and Compressor Piping
    • How to Support a piping System
    • Review of Support Types and their Application
    • Lesson learned from Poor Support Practices
    • Temperature Effects
    • Flexibility Layout Analysis
    • Temperature Transients and Fatigue Damage
    • Vibration In Service
    • Mechanical and Hydraulic Induced Vibration in Piping
    • How to Measure Analyze Resolve Vibration
  5. Strength Integrity for Occasional Loads
    • Pressure Transients
    • Recognizing and Solving Liquid Hammer
    • Pump Station Transients
    • Study of Pipeline Failures Due to Transient
    • Two-Phase Liquid -Vapor Transients
    • Two-Phase Liquid-Gas Transients
    • Gas Discharge Transients
    • Buried Pipe
    • Soil Loads
    • Surface Loads
    • Expansion of Buried Pipe
    • Soil settlement
    • Pipeline Failures
    • Study Case Histories
    • Understanding Why Failures Occur and How to Avoid Them
  6. Corrosion Assessment and Protection
    • Introduction to Practical Corrosion
    • Classification of Corrosion Mechanisms
    • General Wall Thinning
    • Local Corrosion: Galvanic Effects
    • Crevice Corrosion
    • Pitting Corrosion
    • Environmental Effects
    • Hydrogen and H2S Effects
    • Microbiological Corrosion
    • Corrosion Protection
    • Cathodic Protection Overview
  7. Corrosion Assessment and Protection
    • Introduction to Practical Corrosion
    • Classification of Corrosion Mechanisms
    • General Wall Thinning
    • Local Corrosion: Galvanic Effects
    • Crevice Corrosion
    • Pitting Corrosion
    • Environmental Effects
    • Hydrogen and H2S Effects
    • Microbiological Corrosion
    • Corrosion Protection
    • Cathodic Protection
  8. Risk Assessment Overview
    • Introduction to risk assessment
    • Risk Criteria
    • Probability of failure
    • Third party damage
    • Corrosion aspects
    • Design aspects
    • Incorrect operation
    • Consequence of failure
    • Product hazard
    • Spill assessment
    • Dispersion calculation
    • Receptors
    • Risk Representation
  9. Maintenance & repair
    • Flange and Mechanical Joints
    • Overview of Different Types of Flanges and Application
    • Causes of Flange Leaks and How to Resolve
    • Case Study of Flange Failure
    • Assembly of Flange Joints and Leak Tightness
    • Pressure and Leak Testing
    • The Difference Between Leak Testing and Pressure Testing
    • Review of Difference Testing Techniques
    • The Purpose of Hydro test
    • How to Conduct a Hydro test
    • Pipeline and Piping Systems Testing
    • Pneumatic Testing
    • Repair Techniques
    • The New ASME Repair Standards
    • The Fundamentals of Repair package
    • Pipe and Component Replacement
    • Grinding and welding
    • Welded Sleeve: Type A and B
Tahun 2020
  • Januari 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
  • Februari 4-6 | 11-13 | 18-20 | 25-27
  • Maret 3-5 | 10-12 | 17-19 | 23-24 | 31-2 April
  • April 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
  • Mei 4-6 | 12-14 | 18-20
  • Juni 2-4 | 9-11 | 16-18 | 23-25 | 30-2 Juli
  • Juli 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
  • Agustus 4-6 | 11-13 | 18-19 | 25-27
  • September 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-1 Oktober
  • Oktober 6-8 | 13-15 | 20-22 | 26-28
  • November 3-5 | 10-12 | 17-19 | 24-26
  • Desember 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-31

JADWAL DAN INVESTASI PELATIHAN

  • Yogyakarta / Cavinton Hotel | Rp. 5.250.000/peserta
  • Semarang / Ibis Simpang Lima Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Malang / Ibis Malang Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Solo / Ibis Solo Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Jakarta / Ibis Kemayoran Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Surabaya / Santika Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Bandung / Serella Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Bali / Santika Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
  • Batam / Nagoya Plaza Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
  • Balikpapan / Ibis Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
    (biaya tersebut belum termasuk penginapan)

Catatan :

  1. Apabila mendaftarkan peserta dalam minimal jumlah kuota dengan judul dan jadwal yang sama (Jogja, Jakarta dan Bandung : Minimal 2 peserta | Semarang, Solo, Bali, Batam, Surabaya dan Malang : Minimal 3 Peserta), maka peserta / instansi terkait dapat me-request tanggal dan lokasi pelatihan sesuai dengan yang dibutuhkan.
  2. Diskon khusus bagi pengiriman dengan jumlah 3 peserta / lebih
  3. Biaya tersebut belum termasuk penginapan
  4. Biaya belum termasuk PPN 10 % (jika dikenakan*)
  5. Peserta dapat melakukan request materi sesuai dengan kebutuhan

FASILITAS PELATIHAN

  1. Sertifikat Pelatihan (Certificate)
  2. Expert Instructure
  3. Meeting Room Hotel dengan Lunch dan 2 kali Coffe Break
  4. Training kits dan Backpacks
  5. Modul Pelatihan Hard dan Softcopy
  6. USB Flashdisk
  7. Foto Group
  8. Souvenir
  9. Drop dan Pick Up selama pelatihan

METODE PELATIHAN

  1. Presentasi
  2. Diskusi dan Tanya Jawab
  3. Studi kasus
  4. Brainstorming
  5. Praktek

Instructure
Ir. Y. Agus Jayatun,MT.,IPPdan Tim

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Strategy Selling Skills Professional Succesfull (KELAS KHUSUS + YOGYAKARTA)

 

Strategy Selling Skills Professional Succesfull

DESKRIPSI PELATIHAN
Seorang sales sebagai “ujung tombak” perusahaan mempunyai peran penting dalam mempertahankan, mengembangkan dan memajukan perusahaan ditengah persaingan competitor dan ketidakpastian iklim ekonomu global saat ini. Para sales perusahaan akan berhadapan langsung dengan pelanggan dan kemudian akan menghasilkan penjualan. Oleh karenanya, pemahaman mendalam mengenai pengolahan soft skill para sales wajib untuk dimiliki guna menunjang kinerja sales dan kinerja perusahaan kemudian. Keahlian dalam melakukan penjualan tentunya memerlukan latihan, pengalaman & pengetahuan yang mumpuni guna mencapai closing. Selling skills tersebut harus selalu dilatih secara continue dan ditingkatkan agar dapat terus berkembang mengikuti perkembangan bisnis yang kompetitif.

TUJUAN DAN MANFAAT PELATIHAN
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan mampu untuk :

  1. Meningkatkan rasa percaya diri dan mental bisnis
  2. Memahami proses / tahapan menjual yang efektif
  3. Memahami dan menguasai produk yang dipasarkan
  4. Memahami teknik komunikasi bisnis yang efektif
  5. Mengerti Handling Objection & Closing Technique.
  6. Memahami teknik presentasi bisnis efektif dan meyakinkan
  7. Meningkatkan hubungan antar pribadi
  8. Meningkatkan kemampuan Consulting skill
  9. Meningkatkan kemampuan strategi yang inovatif
  10. Meningkatkan kecerdasan emosional (Emotional Quotient) dalam proses menjual dan negosiasi.
  11. Meningkatkan jiwa antusiasme dan komitmen tinggi dalam pencapaian target

MATERI / OUTLINE PELATIHAN

  1. Selling Process.
  2. Professional Marketer.
  3. Memahami Customer Behavior
  4. Finding Needs and Customer Expectations.
  5. Customer Relationship and Networking.
  6. Konsep Komunikasi efektif
  7. Teknik memunculkan dan meningkatkan Motivasi Diri
  8. Teknik / Strategi selling skills succesfull
  9. Teknik negosiasi
  10. Faktor penyebab dan teknik mengatasi dalam permasalahan penjualan
  11. Customer Complaint
    O. Tahapan penanganan komplain
    O. Prioritas Komplain
    O. Memudahkan pelanggan untuk komplain
    O. Menangani komplain secara cepat dan tepat
    O. Memahami Penyebab Komplain Pelanggan
    O. Memahami harapan dan emosi pelanggan
    O. Teknik analisa complain pelanggan
    O. Mendisain kebijakan dan prosedur penanganan komplain
    O. Pelatihan dan pemberdayaan staff
    O. Teknik komunikasi informasi tentang complain
    O. Teknik penyusunan Laporan Kronologis dari complain
    O. Pencatatan komplain
  12. Teknik presentasi penjualan efektif dan meyakinkan
  13. Teknik dalam mencapai target penjualan
  14. Teknik menelepon dan menerima telepon
  15. Teknik dalam “closing penjualan”
  16. Studi kasus, diskusi dan praktek

INSTRUCTURE / FASILITATOR
Dr. (Cand.) Miswanto Muslim, M.Si.
Nur Wening, SE, M.Si, Phd
dan Tim

Tahun 2020
Maret 3-5 | 10-12 | 17-19 | 23-24 | 31-2 April
April 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
Mei 4-6 | 12-14 | 18-20
Juni 2-4 | 9-11 | 16-18 | 23-25 | 30-2 Juli
Juli 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
Agustus 4-6 | 11-13 | 18-19 | 25-27
September 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-1 Oktober
Oktober 6-8 | 13-15 | 20-22 | 26-28
November 3-5 | 10-12 | 17-19 | 24-26
Desember 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-31

JADWAL DAN INVESTASI PELATIHAN
Yogyakarta / Cavinton Hotel | Rp. 5.250.000/peserta
Semarang / Ibis Simpang Lima Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
Malang / Ibis Malang Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
Solo / Ibis Solo Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
Jakarta / Ibis Kemayoran Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
Surabaya / Santika Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
Bandung / Serella Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
Bali / Santika Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
Batam / Nagoya Plaza Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
Balikpapan / Ibis Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
(biaya tersebut belum termasuk penginapan)

Jadwal lainnya yang kami rekomendasikan :   Ahli K3 Pesawat Angkat & Angkut (Bandung/Jakarta/Yogyakarta)

Catatan :

  1. Apabila mendaftarkan peserta dalam minimal jumlah kuota dengan judul dan jadwal yang sama (Jogja, Jakarta dan Bandung : Minimal 2 peserta | Semarang, Solo, Bali, Batam, Surabaya dan Malang : Minimal 3 Peserta), maka peserta / instansi terkait dapat me-request tanggal dan lokasi pelatihan sesuai dengan yang dibutuhkan.
  2. Diskon khusus bagi pengiriman dengan jumlah 3 peserta / lebih
  3. Biaya tersebut belum termasuk penginapan
  4. Biaya belum termasuk PPN 10 % (jika dikenakan*)
  5. Peserta dapat melakukan request materi sesuai dengan kebutuhan

FASILITAS PELATIHAN

  1. Sertifikat Pelatihan (Certificate)
  2. Expert Instructure
  3. Meeting Room Hotel dengan Lunch dan 2 kali Coffe Break
  4. Training kits dan Backpacks
  5. Modul Pelatihan Hard dan Softcopy
  6. USB Flashdisk
  7. Foto Group
  8. Souvenir
  9. Drop dan Pick Up selama pelatihan

METODE PELATIHAN

  • Presentasi
  • Diskusi dan Tanya Jawab
  • Studi kasus
  • Brainstorming
  • Praktek

 

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Lean Distribution

Jadwal Training

Lean Distribution Saat ini, kita berada di era dimana persaingan semakin ketat dan mengglobal, sementara kondisi ekonomi tidak mendukung. Oleh karenanya, setiap perusahaan dituntut berupaya ... Baca Selengkapnya

Lean Distribution

 

Lean Distribution

Saat ini, kita berada di era dimana persaingan semakin ketat dan mengglobal, sementara kondisi ekonomi tidak mendukung. Oleh karenanya, setiap perusahaan dituntut berupaya maksimal untuk dapat tetap survive dan memenangkan persaingan. Salah satu strategy yang sudah dibuktikan hasilnya oleh perusahaan multinasional besar seperti Dell, Wall-Mart, Apple dan lainnya adalah dengan memperbaiki system distribusi dengan tujuan menghasilkan biaya yang rendah dan meningkatkan kualitas pelayanan melalui aplikasi Lean Distribution.

TUJUAN DAN MANFAAT PELATIHAN

Setelah mengikuti pelatihan ini diharapkan peserta mampu untuk :

  1. Mengetahui dan memahami pendekatan Lean Distribution dan keuntungannya dibandingkan system tradisional
  2. Mengetahui dan memahami strategi dan teknik aplikatif dalam optimalisasi fungsi distribution
  3. Mengetahui dan memahami strategi memanfaatkan teknologi informasi dalam system distribusi
  4. Mengetahui dan memahami strategi membangun system distribusi yang responsive terhadap kebutuhan pelanggan

MATERI PELATIHAN

  1. Pendekatan tradisional dan lean distribution
  2. Tantangan dalam fungsi distribusi
  3. Optimalisasi fungsi distribusi dengan infrastruktur teknologi, manajemen persediaan, dan memaksimalkan pemberdayaan asset
  4. Kapasitas Lean Distribution
  5. Kebijakan Pelanggan dalam Lean Distribution
  6. Pipeline dan Strategi Pull
  7. Penerapan Lean Distribution
  8. Success Story Lean Distribution
  9. Studi Kasus dan diskusi

INSTRUCTURE / FASILITATOR
Dr. Miswanto Muslim, M.Si dan tim

Ketentuan lain Penyelenggaraan Pelatihan :
Pelatihan dapat diselenggarakan setiap harinya diluar jadwal diatas, apabila peserta / instansi terkait berencana mengirimkan peserta sesuai dengan minimal kuota 2 peserta.

Tahun 2020
  • Januari 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
  • Februari 4-6 | 11-13 | 18-20 | 25-27
  • Maret 3-5 | 10-12 | 17-19 | 23-24 | 31-2 April
  • April 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
  • Mei 4-6 | 12-14 | 18-20
  • Juni 2-4 | 9-11 | 16-18 | 23-25 | 30-2 Juli
  • Juli 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
  • Agustus 4-6 | 11-13 | 18-19 | 25-27
  • September 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-1 Oktober
  • Oktober 6-8 | 13-15 | 20-22 | 26-28
  • November 3-5 | 10-12 | 17-19 | 24-26
  • Desember 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-31

JADWAL DAN INVESTASI PELATIHAN

  • Yogyakarta / Cavinton Hotel | Rp. 5.250.000/peserta
  • Semarang / Ibis Simpang Lima Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Malang / Ibis Malang Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Solo / Ibis Solo Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Jakarta / Ibis Kemayoran Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Surabaya / Santika Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Bandung / Serella Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Bali / Santika Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
  • Batam / Nagoya Plaza Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
  • Balikpapan / Ibis Hotel | Rp. 9.000.000/peserta

(biaya tersebut belum termasuk penginapan)

Catatan :

  1. Apabila mendaftarkan peserta dalam minimal jumlah kuota dengan judul dan jadwal yang sama (Jogja, Jakarta dan Bandung : Minimal 2 peserta | Semarang, Solo, Bali, Batam, Surabaya dan Malang : Minimal 3 Peserta), maka peserta / instansi terkait dapat me-request tanggal dan lokasi pelatihan sesuai dengan yang dibutuhkan.
  2. Diskon khusus bagi pengiriman dengan jumlah 3 peserta / lebih
  3. Biaya tersebut belum termasuk penginapan
  4. Biaya belum termasuk PPN 10 % (jika dikenakan*)
  5. Peserta dapat melakukan request materi sesuai dengan kebutuhan

FASILITAS PELATIHAN

  1. Sertifikat Pelatihan (Certificate)
  2. Expert Instructure
  3. Meeting Room Hotel dengan Lunch dan 2 kali Coffe Break
  4. Training kits dan Backpacks
  5. Modul Pelatihan Hard dan Softcopy
  6. USB Flashdisk
  7. Foto Group
  8. Souvenir
  9. Drop dan Pick Up selama pelatihan

METODE PELATIHAN

  • Presentasi
  • Diskusi dan Tanya Jawab
  • Studi kasus
  • Brainstorming
  • Praktek

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Effective CSR Communication In Mass Media (JAKARTA + LUAR KOTA)

 

Effective CSR Communication In Mass Media (JAKARTA + LUAR KOTA)

DESKRIPSI PELATIHAN
Hambatan perusahaan dalam mengkomunikasikan CSR biasanya dalam menyusun pesan dan meyakinkan khalayak. Disinilah media massa kemudian dianggap memiliki kekuatan untuk mempengaruhi opini khalayak dan menimbulkan citra bagi pihak-pihak yang diberitakannya. Melalui pemberitaan CSR yang dilakukan media, pemberitaan tersebut bisa membentuk opini publik di masyarakat. Akhirnya, opini publik yang dibangun melalui media dapat mempengaruhi stakeholder lainnya.

TUJUAN DAN MANFAAT PELATIHAN

Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan mampu untuk :

  • Memahami Komunikasi CSR melalui media massa.
  • Peserta mampu merancang strategi komunikasi dan mengkomunikasikan CSR melalui media massa

MATERI / OUTLINE PELATIHAN

  • Komunikasi Massa
  • Lebih dekat dengan media massa,
  • Proses Komunikasi melalui Media massa
  • Stakeholder relevant & Message
  • Mengelola hubungan dengan media massa
  • CSR Melalui Berita dan Opini,
  • Press Release and Advertorial Strategy,
  • Radio Talkshow,
  • Iklan Korporat dan Strategi,
  • Create CSR Documentary Movies.

PESERTA PELATIHAN                                                                                     

  • Praktisi CSR
  • Public Relations/Humas

Instruktur : Ujang Rusdianto, S.IKom, M.Ikom

Ujang Rusdianto, S.I.Kom, M.IKom, memiliki pengalaman lebih dari lima tahun dalam bidang Komunikasi Perusahaan dan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan/CSR. Sebelumnya aktif sebagai praktisi CSR di PT Newmont Nusa Tenggara (2009), Bank Muamalat (2012), dan Sinarmas Pulp & Paper (2014). Selain itu, ia aktif sebagai staf ahli di PT Cinggarindo Galba (Konsultan Komunikasi dan CSR) dan Dosen di program studi Ilmu Komunikasi, Universitas Paramadina. Publikasi buku yang pernah ia tulis antara lain; Driver for Integrated Marketing Communication/IMC (2012), CSR Communication for PR Practitioners (2013), Cyber CSR (2014) dan Periklanan Korporat (2015).

Ketentuan lain Penyelenggaraan Pelatihan :
Pelatihan dapat diselenggarakan setiap harinya diluar jadwal diatas, apabila peserta / instansi terkait berencana mengirimkan peserta sesuai dengan minimal kuota 2 peserta.

Tahun 2020
  • Januari 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
  • Februari 4-6 | 11-13 | 18-20 | 25-27
  • Maret 3-5 | 10-12 | 17-19 | 23-24 | 31-2 April
  • April 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
  • Mei 4-6 | 12-14 | 18-20
  • Juni 2-4 | 9-11 | 16-18 | 23-25 | 30-2 Juli
  • Juli 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
  • Agustus 4-6 | 11-13 | 18-19 | 25-27
  • September 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-1 Oktober
  • Oktober 6-8 | 13-15 | 20-22 | 26-28
  • November 3-5 | 10-12 | 17-19 | 24-26
  • Desember 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-31

JADWAL DAN INVESTASI PELATIHAN

  • Yogyakarta / Cavinton Hotel | Rp. 5.250.000/peserta
  • Semarang / Ibis Simpang Lima Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Malang / Ibis Malang Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Solo / Ibis Solo Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Jakarta / Ibis Kemayoran Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Surabaya / Santika Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Bandung / Serella Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Bali / Santika Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
  • Batam / Nagoya Plaza Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
  • Balikpapan / Ibis Hotel | Rp. 9.000.000/peserta

(biaya tersebut belum termasuk penginapan)

Catatan :

  1. Apabila mendaftarkan peserta dalam minimal jumlah kuota dengan judul dan jadwal yang sama (Jogja, Jakarta dan Bandung : Minimal 2 peserta | Semarang, Solo, Bali, Batam, Surabaya dan Malang : Minimal 3 Peserta), maka peserta / instansi terkait dapat me-request tanggal dan lokasi pelatihan sesuai dengan yang dibutuhkan.
  2. Diskon khusus bagi pengiriman dengan jumlah 3 peserta / lebih
  3. Biaya tersebut belum termasuk penginapan
  4. Biaya belum termasuk PPN 10 % (jika dikenakan*)
  5. Peserta dapat melakukan request materi sesuai dengan kebutuhan

FASILITAS PELATIHAN

  1. Sertifikat Pelatihan (Certificate)
  2. Expert Instructure
  3. Meeting Room Hotel dengan Lunch dan 2 kali Coffe Break
  4. Training kits dan Backpacks
  5. Modul Pelatihan Hard dan Softcopy
  6. USB Flashdisk
  7. Foto Group
  8. Souvenir
  9. Drop dan Pick Up selama pelatihan

METODE PELATIHAN

  • Presentasi
  • Diskusi dan Tanya Jawab
  • Studi kasus
  • Brainstorming
  • Praktek

 

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Brainware Management (YOGYAKARTA + KELAS KHUSUS)

 

Brainware Management (YOGYAKARTA + KELAS KHUSUS)

Dalam menghadapi era globalisasi dan persaingan yang ketat antar competitor saat ini, maka Sumber Daya Manusia yang kompeten merupakan asset perusahaan yang sangat berharga, karena dengan SDM kompeten tersebut yang akan membawa dan menentukan kemajuan / perkembangan perusahaan mengahadapi kompetitornya.

Brainware Management memiliki definisi sebagai pengelolaan akan pemahaman sisi kinerja otak, emosi, fisik, serta tata cara berfikir. Dengan brain management yang efektif maka akan dicapai peningkatan produktivitas dan daya saing perusahaan secara continue.

Brainware Management memegang peranan penting dalam pembangunan kompetensi personil perusahaan melalui pemahaman akan diri sendiri dan orang lain/sekitar, kemampuan mengerahkan dan mengeksplorasi potensi diri, memotivasi diri sendiri, teamwork building dan sebagainya.

Dengan Brainware Management maka peserta akan diajak memhami teknik dalam melakukan peningkatan akan kemampuan leadership dan personality dengan pemahaman dan penguasaan tiga unsur yaitu Body & Mind-Brain/Mental-Emotions yang saling terkait satu sama lain dan dengan landasan hati nurani.

MATERI / OUTLINE PELATIHAN
Materi yang akan disampaikan dalam pelatihan ini yaitu:

  1. Definisi dan konsep Brainware Management
  2. The whole brain
    o. Definisi
    o. Basic Element
    o. Technique whole brain
  3. Creative Brain
    o. Definisi
    o. Basic Element
    o. Technique whole brain
  4. Inside Leader’s Brain and charismatic leadership
  5. Emotional Intelligence (Kecerdasan Emosional)
    o. Definisi Emotional Intelligence (Kecerdasan Emosional)
    o. Unsur-unsur Emotional Intelligence (Kecerdasan Emosional)
    o. Teknik mengatasi stress
    o. Pengendalian dorongan dan suasana hati
    o. Motivasi diri
    o. Kemampuan social
    o. Arti penting / manfaat Emotional Intelligence (Kecerdasan Emosional)
    o. Cara meningkatkan Emotional Intelligence (Kecerdasan Emosional)
  6. Neuro-linguistic programming
    o. Definisi Neuro-linguistic programming
    o. Sejarah Neuro-linguistic programming
    o. Prinsip Neuro-linguistic programming
    o. Teknik Neuro-linguistic programming
    o. Hipnosis dan Terapi NLP
  7. Brain & Emotion Control
    o. Anatomi dan Fungsi Otak Manusia
    o. Definisi Emosi
    o. Anatomi emosi
    o. Pengendalian emosi pada Diri Sendiri
    o. Kekuatan control emosi
    o. Hubungan emosi dan otak
  8. Kecenderungan mental kompetensi dan komunikasi efektif
    o. Definisi Kompetensi
    o. Teknik Pembentukan Mental Kompetensi
    o. Definisi Komunikasi Efektif, empatik dan persuasive
    o. Teknik dan manfaat komunikasi efektif
  9. Menyiasati Barrier dalam pikiran dan Think out of Box
  10. Perkembangan generasi manajemen SDM dalam organisasi atau perusahaan
  11. Kecenderungan mental, visi, misi dan budaya perusahaan
  12. Teknik teamwork building yang solid
  13. Teknik Aplikasi Brainware Management dalam perusahaan
  14. Sejarah perkembangan Brainware mangement
  15. Studi kasus terkait dengan aplikasi / implementasi brainware management dalam perusahaan

Ketentuan lain Penyelenggaraan Pelatihan :
Pelatihan dapat diselenggarakan setiap harinya diluar jadwal diatas, apabila peserta / instansi terkait berencana mengirimkan peserta sesuai dengan minimal kuota 2 peserta.

Tahun 2020
  • Januari 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
  • Februari 4-6 | 11-13 | 18-20 | 25-27
  • Maret 3-5 | 10-12 | 17-19 | 23-24 | 31-2 April
  • April 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
  • Mei 4-6 | 12-14 | 18-20
  • Juni 2-4 | 9-11 | 16-18 | 23-25 | 30-2 Juli
  • Juli 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
  • Agustus 4-6 | 11-13 | 18-19 | 25-27
  • September 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-1 Oktober
  • Oktober 6-8 | 13-15 | 20-22 | 26-28
  • November 3-5 | 10-12 | 17-19 | 24-26
  • Desember 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-31

JADWAL DAN INVESTASI PELATIHAN

  • Yogyakarta / Cavinton Hotel | Rp. 5.250.000/peserta
  • Semarang / Ibis Simpang Lima Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Malang / Ibis Malang Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Solo / Ibis Solo Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Jakarta / Ibis Kemayoran Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Surabaya / Santika Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Bandung / Serella Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Bali / Santika Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
  • Batam / Nagoya Plaza Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
  • Balikpapan / Ibis Hotel | Rp. 9.000.000/peserta

(biaya tersebut belum termasuk penginapan)

Catatan :

  1. Apabila mendaftarkan peserta dalam minimal jumlah kuota dengan judul dan jadwal yang sama (Jogja, Jakarta dan Bandung : Minimal 2 peserta | Semarang, Solo, Bali, Batam, Surabaya dan Malang : Minimal 3 Peserta), maka peserta / instansi terkait dapat me-request tanggal dan lokasi pelatihan sesuai dengan yang dibutuhkan.
  2. Diskon khusus bagi pengiriman dengan jumlah 3 peserta / lebih
  3. Biaya tersebut belum termasuk penginapan
  4. Biaya belum termasuk PPN 10 % (jika dikenakan*)
  5. Peserta dapat melakukan request materi sesuai dengan kebutuhan

FASILITAS PELATIHAN

  1. Sertifikat Pelatihan (Certificate)
  2. Expert Instructure
  3. Meeting Room Hotel dengan Lunch dan 2 kali Coffe Break
  4. Training kits dan Backpacks
  5. Modul Pelatihan Hard dan Softcopy
  6. USB Flashdisk
  7. Foto Group
  8. Souvenir
  9. Drop dan Pick Up selama pelatihan

METODE PELATIHAN

  • Presentasi
  • Diskusi dan Tanya Jawab
  • Studi kasus
  • Brainstorming
  • Praktek

INSTRUCTURE / FASILITATOR
Tekad Wahyono, S.Psi, M.Si, C Ht
Drs. Z. Bambang Darmadi, MM
Nur Wening, SE, M.Si, Phd
Dan tim

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Legal for Non Legal Professional (KELAS KHUSUS + YOGYAKARTA)

 

Legal for Non Legal Professional

TUJUAN DAN MANFAAT PELATIHAN
Setelah mengikuti pelatihan ini, para peserta diharapkan mampu untuk :

  1. Mengetahui dan memahami hukum serta prosedur
  2. Mengetahui serta memahami definisi, konsep, kesepakatan perjanjian,perikatan,eksekusi perjanjian.
  3. Mengetahui dan memahami Hukum Perseroan terbatas

MATERI / OUTLINE PELATIHAN

  • Pengenalan tentang Hukum;
  • Hukum Harta Kekayaan
  • Definisi / Konsep makna Benda dalam Hukum : pengertian, jenis, fungsi, dan hak-hak kebendaan;
  • Aspek hukum Perjanjian dan Perikatan : teori hukum perjanjian dan perikatan, hal-hal standard yang harus ada dalam perjanjian, eksekusi perjanjian, dan hapusnya perjanjian;
  • Menjalankan Usaha dan Badan-Badan Usaha di Indonesia;
  • Definisi dan Konsep Perseroan Terbatas (PT) : pendirian, modal, Pemegang Saham Direksi dan Komisaris dalam PT, batasan hak kewajiban kewenangan Pemegang Saham Direksi dan Komisaris dalam PT, anggaran dasar PT, RUPS Tahunan dan RUPS Luar Biasa, pemeriksaan PT, restrukturisasi PT (penggabungan, peleburan, pengambilalihan), likuidasi, pembubaran dan kepailitan PT;

Ketentuan lain Penyelenggaraan Pelatihan :
Pelatihan dapat diselenggarakan setiap harinya diluar jadwal diatas, apabila peserta / instansi terkait berencana mengirimkan peserta sesuai dengan minimal kuota 2 peserta.

Tahun 2020
  • Januari 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
  • Februari 4-6 | 11-13 | 18-20 | 25-27
  • Maret 3-5 | 10-12 | 17-19 | 23-24 | 31-2 April
  • April 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
  • Mei 4-6 | 12-14 | 18-20
  • Juni 2-4 | 9-11 | 16-18 | 23-25 | 30-2 Juli
  • Juli 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
  • Agustus 4-6 | 11-13 | 18-19 | 25-27
  • September 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-1 Oktober
  • Oktober 6-8 | 13-15 | 20-22 | 26-28
  • November 3-5 | 10-12 | 17-19 | 24-26
  • Desember 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-31

JADWAL DAN INVESTASI PELATIHAN

  • Yogyakarta / Cavinton Hotel | Rp. 5.250.000/peserta
  • Semarang / Ibis Simpang Lima Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Malang / Ibis Malang Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Solo / Ibis Solo Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Jakarta / Ibis Kemayoran Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Surabaya / Santika Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Bandung / Serella Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Bali / Santika Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
  • Batam / Nagoya Plaza Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
  • Balikpapan / Ibis Hotel | Rp. 9.000.000/peserta

(biaya tersebut belum termasuk penginapan)

Catatan :

  1. Apabila mendaftarkan peserta dalam minimal jumlah kuota dengan judul dan jadwal yang sama (Jogja, Jakarta dan Bandung : Minimal 2 peserta | Semarang, Solo, Bali, Batam, Surabaya dan Malang : Minimal 3 Peserta), maka peserta / instansi terkait dapat me-request tanggal dan lokasi pelatihan sesuai dengan yang dibutuhkan.
  2. Diskon khusus bagi pengiriman dengan jumlah 3 peserta / lebih
  3. Biaya tersebut belum termasuk penginapan
  4. Biaya belum termasuk PPN 10 % (jika dikenakan*)
  5. Peserta dapat melakukan request materi sesuai dengan kebutuhan

FASILITAS PELATIHAN

  1. Sertifikat Pelatihan (Certificate)
  2. Expert Instructure
  3. Meeting Room Hotel dengan Lunch dan 2 kali Coffe Break
  4. Training kits dan Backpacks
  5. Modul Pelatihan Hard dan Softcopy
  6. USB Flashdisk
  7. Foto Group
  8. Souvenir
  9. Drop dan Pick Up selama pelatihan

METODE PELATIHAN

  • Presentasi
  • Diskusi dan Tanya Jawab
  • Studi kasus
  • Brainstorming
  • Praktek

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Compensation And Benefits Development (KELAS KHUSUS + YOGYAKARTA)

 

Compensation And Benefits Development

Compensation  & Benefit System atau dapat disebut dengan Sistim Balas Jasa dan Tunjangan merupakan salah satu bagian terpenting dan integral dalam keseluruhan rangkaian HR Management Strategy. Kompensasi merupakan faktor yang sangat berpengaruh di dalam perusahaan yang menjadi salah satu pemicu utama bagi karyawan menentukan langkah karirnya kedepan dan dimana bagi perusahaan merupakan penentuan langkah strategik perusahaan kedepan.

Sistem kompensasi organisasi harus selaras dengan strategi & tujuan organisasi serta asas kepatutan normatif dalam lingkungan tersebut sehingga timbul keselarasan antara perusahaan, karyawan serta komunitas di lingkungan tersebut (negara & masyarakat sekitarnya). Namun pada prinsipnya, meskipun berbeda sistemnya, strategi & program kompensasi tetaplah akan berguna & efektif apabila para pengambil keputusan (top manajemen) melakukan beberapa hal berupa asas-asas yang saling memberikat manfaat bagi semua pihak. Dengan wawasan, pemahaman dan pembelajaran yang baik, maka para praktisi payroll perusahaan diharapkan mampu merencanakan dan mengimplementasikan system dan strategi Compensasi dan Benefit secara optimal.

TUJUAN DAN MANFAAT PELATIHAN
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan mampu untuk :

  1. Mengetahui dan memahami pentingnya strategi perencanaan dan implementasi Compensation & Benefit bagi perusahaan sebagai alat untuk mendapatkan dan mempertahankan karyawan yang terbaik di perusahaan
  2. Mengetahui dan memahami tahapan dan teknik kalkulasi formulasi-formulasi yang ada untuk mendapatkan nilai yang sesuai dan menguntungkan bagi semua pihak yang telibat didalam sebuah organisasi
  3. Menciptakan kinerja perusahaan yang optimal

MATERI / OUTLINE PELATIHAN

  1. Ruang Lingkup dan Konsep Compensation and Benefits
  2. Kebijakan Pemerintah: UU Ketenagakerjaan No. 13 tahun 2003
  3. Peranan HR dalam menciptakan Sistem Kompensasi & Benefit yang baik
  4. Tujuan dan Manfaat Kompensasi dan Benefit
  5. Faktor yang perlu dipertimbangkan dalam standar Kompensasi : Internal dan Eksternal
  6. Tiga kompenen Pokok Kompensasi
  • Upah Dasar
  • Upah Berdasar Kinerja
  • Upah Tidak Langsung
  1. Komponen Kompensasi & Benefit
  • Gaji Pokok
  • Tunjangan
  • Insentif
  • Lembur
  • Pajak
  • Jamsostek
  1. Teknik / Strategi kompensasi dan benefit
  • Attracting
  • Retaining
  • High Performing
  • High Potential
  1. Tahapan dan Strategi Perumusan Skala Upah sebagai Parameter dalam Pendistribusian Gaji
  2. Administrasi Manajemen Payroll
  3. Strategi Komunikasi kepada Seluruh Karyawan
  4. Evaluasi dan Rekomendasi akhir
  5. Studi kasus dan diskusi

Ketentuan lain Penyelenggaraan Pelatihan :
Pelatihan dapat diselenggarakan setiap harinya diluar jadwal diatas, apabila peserta / instansi terkait berencana mengirimkan peserta sesuai dengan minimal kuota 2 peserta.

Tahun 2020
  • Januari 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
  • Februari 4-6 | 11-13 | 18-20 | 25-27
  • Maret 3-5 | 10-12 | 17-19 | 23-24 | 31-2 April
  • April 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
  • Mei 4-6 | 12-14 | 18-20
  • Juni 2-4 | 9-11 | 16-18 | 23-25 | 30-2 Juli
  • Juli 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
  • Agustus 4-6 | 11-13 | 18-19 | 25-27
  • September 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-1 Oktober
  • Oktober 6-8 | 13-15 | 20-22 | 26-28
  • November 3-5 | 10-12 | 17-19 | 24-26
  • Desember 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-31

JADWAL DAN INVESTASI PELATIHAN

  • Yogyakarta / Cavinton Hotel | Rp. 5.250.000/peserta
  • Semarang / Ibis Simpang Lima Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Malang / Ibis Malang Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Solo / Ibis Solo Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Jakarta / Ibis Kemayoran Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Surabaya / Santika Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Bandung / Serella Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Bali / Santika Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
  • Batam / Nagoya Plaza Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
  • Balikpapan / Ibis Hotel | Rp. 9.000.000/peserta

(biaya tersebut belum termasuk penginapan)

Catatan :

  1. Apabila mendaftarkan peserta dalam minimal jumlah kuota dengan judul dan jadwal yang sama (Jogja, Jakarta dan Bandung : Minimal 2 peserta | Semarang, Solo, Bali, Batam, Surabaya dan Malang : Minimal 3 Peserta), maka peserta / instansi terkait dapat me-request tanggal dan lokasi pelatihan sesuai dengan yang dibutuhkan.
  2. Diskon khusus bagi pengiriman dengan jumlah 3 peserta / lebih
  3. Biaya tersebut belum termasuk penginapan
  4. Biaya belum termasuk PPN 10 % (jika dikenakan*)
  5. Peserta dapat melakukan request materi sesuai dengan kebutuhan

FASILITAS PELATIHAN

  1. Sertifikat Pelatihan (Certificate)
  2. Expert Instructure
  3. Meeting Room Hotel dengan Lunch dan 2 kali Coffe Break
  4. Training kits dan Backpacks
  5. Modul Pelatihan Hard dan Softcopy
  6. USB Flashdisk
  7. Foto Group
  8. Souvenir
  9. Drop dan Pick Up selama pelatihan

METODE PELATIHAN

  • Presentasi
  • Diskusi dan Tanya Jawab
  • Studi kasus
  • Brainstorming
  • Praktek

Pembicara
Dr. Nur Wening, SE, M.Si, Phd

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Enterprise Risk Management (ERM) JAKARTA + LUAR KOTA

 

Enterprise Risk Management (ERM) JAKARTA + LUAR KOTA

Hakikat utama dari manajemen risiko adalah meminimalisir pengaruh negatif dari berbagai risiko yang dihadapi dalam kegiatan bisnis agar peluang dan tujuan bisnis dapat tercapai optimal.

Walaupun secara alamiah manajemen risiko telah dilakukan oleh setiap entitas dan pelaku bisnis, namun dalam perkembangannya akhir-akhir ini praktisi bisnis mulai dituntut untuk melakukannya secara profesional, terencana, dan terukur.

Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan mampu untuk :

  • Mengetahui dan memahami urgensi penerapan manajemen resiko yang efektif yang sesuai dengan kondisi dan kebutuhan perusahaan
  • Mengetahui dan memahami proses manajemen resiko dan teknik aplikasinya dalam operasional perusahaan sehari-hari
  • Menerapkan manajemen resiko secara tepat yang kemudian diharapkan dapat membantu manajemen perusahaan dalam pengembangan corporate governance dan melindungi kepentingan stakeholdernya

MATERI PELATIHAN

  1. Ruang Lingkup dan Konsep Manajemen Resiko
    • Hakikat / Esensi manajemen resiko
    • Perkembangan status dan praktek manajemen resiko
    • Faktor kunci keberhasilan manajemen resiko
    • Kebutuhan terhadap manajemen resiko
    • Tujuan dan manfaat manajemen resiko
    • Hasil yang diharapkan dari penerapan manajemen resiko
  2. Konsep Manajemen Resiko
  3. Risk Management
  4. Proses Manajemen Resiko
  5. Penerapan Proses Manajemen Resiko
  6. Studi kasus dan diskusi

Pembicara
Dr. Miswanto Muslim, M.Si dan tim

Ketentuan lain Penyelenggaraan Pelatihan :
Pelatihan dapat diselenggarakan setiap harinya diluar jadwal diatas, apabila peserta / instansi terkait berencana mengirimkan peserta sesuai dengan minimal kuota.

JADWAL DAN INVESTASI PELATIHAN

  • Yogyakarta / Cavinton Hotel | Rp. 5.250.000/peserta
  • Semarang / Ibis Simpang Lima Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Malang / Ibis Malang Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Solo / Ibis Solo Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Jakarta / Ibis Kemayoran Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Surabaya / Santika Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Bandung / Serella Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Bali / Santika Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
  • Batam / Nagoya Plaza Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
  • Balikpapan / Ibis Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
    (biaya tersebut belum termasuk penginapan)

Tahun 2019
September 3-5 | 10-12 | 17-19 | 24-26
Oktober 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-31
November 5-7 | 12-14 | 19-21 | 26-28
Desember 2-4 | 10-12 | 17-19

Tahun 2020
Januari 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
Februari 4-6 | 11-13 | 18-20 | 25-27
Maret 3-5 | 10-12 | 17-19 | 23-24 | 31-2 April
April 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
Mei 4-6 | 12-14 | 18-20
Juni 2-4 | 9-11 | 16-18 | 23-25 | 30-2 Juli
Juli 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
Agustus 4-6 | 11-13 | 18-19 | 25-27
September 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-1 Oktober
Oktober 6-8 | 13-15 | 20-22 | 26-28
November 3-5 | 10-12 | 17-19 | 24-26
Desember 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-31

(peserta dapat memilih tanggal & lokasi alternatif diatas sesuai dengan yang diperlukan | apabila dari alternatif tanggal yang diberikan tidak sesuai, peserta dapat me-request tanggal sesuai dengan yang diperlukan)

Fasilitas Pelatihan

  1. Sertifikat Pelatihan (Certificate)
  2. Expert Instructure
  3. Meeting Room Hotel dengan Lunch dan 2 kali Coffe Break
  4. Exclusive Training kits dan Backpacks
  5. Modul Pelatihan Hard dan Softcopy
  6. USB Flashdisk
  7. Foto Group Soft & Hard Copy
  8. Souvenir
  9. Transportasi selama Pelatihan (bandara dan Penginapan Ke Lokasi Pelatihan).

METODE PELATIHAN

  • Presentasi
  • Diskusi  dan Tanya Jawab
  • Studi kasus
  • Brainstorming
  • Praktek

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Negosiasi Dan Manajemen Konflik (JAKARTA + LUAR KOTA)

 

Negosiasi Dan Manajemen Konflik (JAKARTA + LUAR KOTA)

Perbedaan ciri dan karakteristik satu individu dengan yang lainnya merupakan latar belakang terjadinya konflik. Perbedaan tersebut diantaranya meliputi fisik, intelegency, pengetahuan, adat istiadat, agama, pola pikir, dan hal lainnya. Terjadinya konflik merupakan hal yang wajar diantara setiap interaksi yang terbentuk dalam masyarakat.

Sebuah entitas perusahaan pada dasarnya merupakan sekumpulan aktivitas relasional yang melibatkan manusia, sistem, sumberdaya dan faktor-faktor internal maupun eksternal terkait. Situasi relasional ini bersifat sangat dinamis, ada saatnya bersifat konfliktual maupun produktif. Kondisi konfliktual perlu dikelola secara efektif agar tidak mempengaruhi produktivitas kerja dan memunculkan ketidakpuasan dari pihak-pihak yang terkait.  Menjadi tugas pemimpin, baik dalam level manajerial maupun supervisory untuk dapat mengelola situasi relasional yang ada sehingga tetap mencapai sinergi optimal dan produktif dalam relasi tersebut.

Konflik di sini tidak hanya dalam pola relasi ke bawah (kita sebagai pemimpin), tetapi juga ke samping (antar kolega) dan ke atas (kita sebagai bawahan), termasuk juga dengan pihak-pihak eksternal perusahaan.

Negosiasi merupakan salah satu teknik yang dapat dilakukan dalam penyelesaian suatu konflik. Penyelesaian negosiasi dalam suatu konflik bertujuan untuk mendapatkan win-win solution antar pihak yang terlibat didalamnya.

Sedangkan negosasi yang akan dibahas dalam pelatihan ini adalah negosiasi yang berlangsung sehari-hari, baik itu terkait dengan distribusi pekerjaan dan tanggung jawab, peningkatan loading pekerjaan, permohonan peningkatan kompensasi dari bawahan, sampai proses negosiasi dalam mengelola konflik antar anggota tim maupun dengan pihak eksternal perusahaan.

TUJUAN DAN MANFAAT PELATIHAN

Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan mampu untuk :

  1. Mengetahui dan memahami teknik negosiasi dalam perundingan terkait masalah perjanjian kerjasama atau PKB dengan pihak manajemen, peserta diharapkan mampu dengan mudah menyampaikan goal yang diharapkan.
  2. Mengetahui dan memahami strategi memainkan ritme penyelesaian dalam setiap masalah yang timbul serta memahami sistem yang semestinya diterapkan dalam konflik yang ada.
  3. Memahami bagaimana mengenali dan mengelola konflik yang ada
  4. Memahami strategi dalam melakukan negosiasi secara optimal dan memastikan terjadinya pola relasi yang sinergik dan produktif di dalam perusahaan
  5. Memahami strategi dalam mengelola relasional yang produktif di dalam aktifitas perusahaan, termasuk dengan pihak-pihak di luar perusahaan.

MATERI PELATIHAN

KONFLIK

  • Definisi Konflik
  • Perkembangan Pemikiran tentang Konflik
  • Prinsip-prinsip manajemen relasi
  • Faktor-Faktor Penyebab Konflik
  • Jenis-jenis konflik
  • Akibat dan Contoh konflik
  • Sumber-sumber dan penyebab konflik
  • Memahami dan menerima dinamika relasional & perbedaan individualitas
  • Strategi pengelolaan efek negatif dari konflik dan mendorong dinamika kelompok
  • Memilah kepentingan individu dan organisasi dalam konflik
  • Macam-macam gaya dan pola manajemen konflik
  • Mengembangkan indikator yang tepat untuk terjadinya proses sinergi dalam relasi
  • Strategi memperkuat dan mempertahankan hubungan yang sinergik dan produktif
  • Tahapan Penanganan konflik / Penanganan Konflik Interpersonal
  • Manajemen konflik
  • Tahapan dan Strategi Mengurangi Konflik  melalui Restrukturisasi & Intervensi Manajemen

NEGOSIASI

  • Konsep Negosiasi
  • Negosiasi Kompetitif dan Negosiasi Kooperatif
  • Hubungan Konflik Dengan Keefektifan Organisasi
  • Pendekatan negosiasi
  • Tahapan Negosiasi dalam Penyelesaian Konflik
  • Memulai proses negosiasi
  • Membangun Kesepakatan
  • Strategi Negosiasi efektif
  • Gaya negosiasi
  • Pihak-pihak yang terlibat dalam Negosiasi
  • Proses konflik – negosiasi – sinergik
  • Proses negosiasi: dari kepentingan individu ke kepentingan organisasi
  • Posisi, Point of Negotiation dan ‘Mindset’ Negosiasi

JADWAL DAN INVESTASI PELATIHAN

  • Yogyakarta / Cavinton Hotel | Rp. 5.250.000/peserta
  • Semarang / Ibis Simpang Lima Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Malang / Ibis Malang Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Solo / Ibis Solo Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
  • Jakarta / Ibis Kemayoran Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Surabaya / Santika Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Bandung / Serella Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
  • Bali / Santika Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
  • Batam / Nagoya Plaza Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
  • Balikpapan / Ibis Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
    (biaya tersebut belum termasuk penginapan)

Alternative Tanggal di 2019 :
September  10-12 | 17-19 | 24-26
Oktober 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-31
November 5-7 | 12-14 | 19-21 | 26-28
Desember 2-4 | 10-12 | 17-19

(peserta dapat memilih tanggal & lokasi alternatif diatas sesuai dengan yang diperlukan | apabila dari alternatif tanggal yang diberikan tidak sesuai, peserta dapat me-request tanggal sesuai dengan yang diperlukan)

Peserta

  • Staff / manager / direktur / seluruh personil perusahaan
  • Staff dan seluruh personil instansi pemerintah / BUMN
  • Semua pihak yang ingin meningkatkan kemampuan berkomunikasi, lobbying dan negosiasi

Metode Pelatihan

  1. Presentasi
  2. Diskusi  dan Tanya Jawab
  3. Studi kasus
  4. Brainstorming
  5. Praktek

INSTRUCTURE / FASILITATOR
Ir. Y. Agus Jayatun,MT.,IPP dan Tim

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Effective Communication, Meeting and Presentations Skills (YOGYAKARTA + KELAS KHUSUS)

 

Effective Communication, Meeting and Presentations Skills (YOGYAKARTA + KELAS KHUSUS)

Komunikasi memegang peran penting dalam kehidupan sehari-hari sebagai penghubung keinginan / maksud seseorang kepada pihak lain. Personil dalam suatu organisai/ perusahaan tentunya memiliki sifat dan perilaku yang berbeda, sehingga penyampaian komunikasi yang keliru didalamnya dapat menimbulkan konflik / problem diantara personil terkait. Oleh karenanya, peranan komunikasi yang baik dan efektif sangatlah besar guna membangun hubungan dan reputasi baik bagi organisasi / perusahaan terkait.

Dalam kegiatan bisnis perusahaa tidak dapat dilepaskan dari kegiatan meeting dan presentasi. Meeting dan presentasi yang disampaikan dapat berupa ide / gagasan strategi, goal ataupun evaluasi akan hasil kerja yang telah dilalui oleh pihak perusahaan tersebut. Didalam proses meeting dan presentasi tentunya terdapat timbal balik komunikasi antar pembicara dengan pendengar, disinilah komunikasi efektif memegang peranan penting guna penyampaian ide / gagasan dalam presentasi terkait.

Dalam pelatihan ini, peserta akan diajak memahami lebih dalam perihal teknik komunikasi efektif dalam kegiatan pekerjaan serta kehidupan sehari-hari. Dimana salah satunya adalah teknik komunikasi efektif dalam proses meeting dan presentasi rutin yang dilakukan dalam sebuah organisasi / perusahaan

Manfaat Pelatihan Effective Communication

Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan mampu untuk :

  1. Memahami teknik komunikasi efektif dan teknik meeting serta presentasi yang baik / efektif
  2. Memahami teknik komunikasi yang efektif pada situasi formal dan non formal
  3. Memahami teknik penyahian presentasi dalam meeting yang baik dan efektif
  1. Memahami teknik penyamapaian komunikasi dalam rapat yang produktif

MATERI / OUTLINE PELATIHAN

Komunikasi

  1. Definisi, Konsep dan tujuan komunikasi
  2. Tujuan dan jenis komunikasi
  3. Kegagalan dan keberhasilan dalam komunikasi
  4. Peran komunikasi dalam organisasi bisnis
  5. Etika komunikasi
  6. Komunikasi formal & non-formal
  7. Interpersonal communication skill
  8. Komunikasi empati dan komunikasi assertif
  9. Teknik control emosi dalam komunikasi
  10. Teknik komunikasi efektif
  11. Teknik berbicara dalam situasi terdesak dan mendesak.
  12. Teknik Effective Listening & Answering Question.
  13. Teknik Body Language dalam komunikasi yang efektif.

Presentasi

  1. Konsep presentasi efektif / prima
  2. Persiapan dalam presentasi
  3. Teknik Presentasi yang Baik : Membuka, Mengisi dan Menutup presentasi
  4. 3 V dalam presentasi: vocal, verbal, visual/non verbal (penampilan, body language, alat bantu visual).
  5. Teknik merancang materi presentasi yang efektif : outline, catatan, informative speaking, persuasive speaking.
  6. Teknik membuat slide presentasi
  7. Teknik menghadapi audience : mendengarkan audience (active listening), feed back, tanya jawab, menghadapi situasi sulit & kegugupan

Rapat / Meeting

  1. Definisi rapat
  2. Tujuan rapat
  3. Jenis rapat
  4. Syarat-syarat rapat
  5. Unsur-unsur rapat
  6. Tata tertib rapat
  7. Prosedur rapat
  8. Urutan Proses Rapat
  9. Teknik membuka dan menutup rapat
  10. Pengendalian dan penyelenggaraan rapat
  11. Konsep dan teknik rapat produktif dan efektif
  12. Penulisan agenda rapat
  13. Teknik pengajuan pendapat
  14. Analisis Rapat
  15. Proses Komunikasi dalam Rapat
  16. Interelasi Pemimpin Rapat dan Anggota
  17. Evaluasi Rapat dan Menyusun Notule

INSTRUCTURE / FASILITATOR
Tekad Wahyono, S.Psi, M.Si, C Ht
Drs. Z. Bambang Darmadi, MM
Nur Wening, SE, M.Si, Phd
Dan tim

Tahun 2019
September 3-5 | 10-12 | 17-19 | 24-26
Oktober 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-31
November 5-7 | 12-14 | 19-21 | 26-28
Desember 2-4 | 10-12 | 17-19

Tahun 2020
Januari 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
Februari 4-6 | 11-13 | 18-20 | 25-27
Maret 3-5 | 10-12 | 17-19 | 23-24 | 31-2 April
April 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
Mei 4-6 | 12-14 | 18-20
Juni 2-4 | 9-11 | 16-18 | 23-25 | 30-2 Juli
Juli 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
Agustus 4-6 | 11-13 | 18-19 | 25-27
September 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-1 Oktober
Oktober 6-8 | 13-15 | 20-22 | 26-28
November 3-5 | 10-12 | 17-19 | 24-26
Desember 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-31

JADWAL DAN INVESTASI PELATIHAN
Yogyakarta / Cavinton Hotel | Rp. 5.250.000/peserta
Semarang / Ibis Simpang Lima Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
Malang / Ibis Malang Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
Solo / Ibis Solo Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
Jakarta / Ibis Kemayoran Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
Surabaya / Santika Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
Bandung / Serella Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
Bali / Santika Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
Batam / Nagoya Plaza Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
Balikpapan / Ibis Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
(biaya tersebut belum termasuk penginapan)

Catatan :

  1. Apabila mendaftarkan peserta dalam minimal jumlah kuota dengan judul dan jadwal yang sama (Jogja, Jakarta dan Bandung : Minimal 2 peserta | Semarang, Solo, Bali, Batam, Surabaya dan Malang : Minimal 3 Peserta), maka peserta / instansi terkait dapat me-request tanggal dan lokasi pelatihan sesuai dengan yang dibutuhkan.
  2. Diskon khusus bagi pengiriman dengan jumlah 3 peserta / lebih
  3. Biaya tersebut belum termasuk penginapan
  4. Biaya belum termasuk PPN 10 % (jika dikenakan*)
  5. Peserta dapat melakukan request materi sesuai dengan kebutuhan

FASILITAS PELATIHAN

  1. Sertifikat Pelatihan (Certificate)
  2. Expert Instructure
  3. Meeting Room Hotel dengan Lunch dan 2 kali Coffe Break
  4. Training kits dan Backpacks
  5. Modul Pelatihan Hard dan Softcopy
  6. USB Flashdisk
  7. Foto Group
  8. Souvenir
  9. Drop dan Pick Up selama pelatihan

METODE PELATIHAN

  • Presentasi
  • Diskusi dan Tanya Jawab
  • Studi kasus
  • Brainstorming
  • Praktek

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Leading with Emotional Intelligence (JAKARTA + LUAR KOTA)

 

Training Yogyakarta

Leading with Emotional Intelligence : Memimpin Efektif Berdasar Kecerdasan Emosi (JAKARTA + LUAR KOTA)

DESKRIPSI PELATIHAN
Emotional intelligence atau kecerdasan emosional (EI) merupakan kemampuan memahami, mengendalikan, dan mengevaluasi emosi. Emotional Intelligence mempunyai andil besar dalam menentukan keberhasilan seorang.

Oleh karenanya, dalam dunia organisasi / bisnis kemampuan pengelolaan Emotional Intelligence dengan baik dan efektif sangat perlu dimiliki oleh para pemimpin guna menciptakan nilai tambah yang berupa peningkatan kinerja, kepemimpinan efektif, kerjasama yang baik, peningkatan motivasi serta inovasi, time management dan sumber daya secara efektif dan hal lainnya.

Kesadaran serta analisis diri akan membantu seseorang memahami tindakan apa yang dilakukan dan bagaimana cara merubah diri mereka sendiri menuju kearah yang lebih baik. Termasuk, kemampuan untuk merespon, berinteraksi, dan memahami orang lain dengan lebih baik.

Pelatihan Leading with Emotional Intelligence ini dirancang untuk memberikan pemahaman kepada peserta mengenai teknik kinerja unggul (Star Performers) untuk menjadi seorang pemimpin dengan pengembangan emotional intelligence. Pelatihan ini akan membahas tools, resources, dan strategi yang para leader untuk memperbaiki kecerdasan emosi mereka.

MATERI / OUTLINE PELATIHAN

  1. Ruang lingkup Kepemimpinan
    a. Definisi dan Konsep kepemimpinan
    b. Kepemimpinan dengan kecerdasan emosi
    c. Perilaku Pemimpin yang Efektif
    d. Kepemimpinan Dalam Mengelola Hubungan
    e. Kepemimpinan Partisipatif dan Pendelegasian
    f.  Sumber-sumber Kekuasaan dan Pengaruh
    g. Proses-proses Mempengaruhi Dan Efektifitas Manajerial
    h. Ciri Ketrampilan Manajerial
    i.  Teori Kontigensi Mengenai Kepemimpinan
    j.  Kepemimpinan Kharismatik dan Strategis
  2. Ruang lingkup Emotional Intelligence
    a  Definisi dan perkembangan pembahasan  EI
    b  Manfaat EI
    c  Teknik pengukuran EI
    d Lima Kerangka EI
    e Teknik mengukur emotional intelligence
    f  Hubungan Emotional Intelligence (EI) dengan Spiritual Intelligence, Adversity Intelligence, dll.
    g  Teknik Emotional Intelligence (EI) untuk menjadi profesional/pemimpin yang efektif.
  3. EMOTIONAL SELF-CONTROL TOOLS AND STRATEGIES
    a. Tools menjadi Star Performer dalam bidang control diri
    b. Strategi menjadi Star Performer dalam bidang control diri
  4. SELF-CONFIDENCE TOOLS AND STRATEGIES
    a. Definisi percaya diri
    b. Jenis percaya diri
    c. Aspek kepercayaan diri
    d. Faktor penghambat kepercayaan diri
    e. Faktor yang mempengaruhi terbentuknya kepercayaan diri
    f.  Manfaat percaya diri
    g. Teknik membangun dan meningkatkan kepercayaan diri
    h. Materi ini akan menyediakan tools and strategies yang akan membantu anda menjadi Star Performer di bidang keyakinan diri (self-confidence).
  5. Self awareness; self management and self motivation
  6. Handling fear
  7. TEAMWORK AND COLLABORATION TOOLS AND STRATEGIES
    a. Tools menjadi Star Performer dalam bidang kerjasama tim dan kolaborasi
    b. Strategi menjadi Star Performer dalam bidang kerjasama tim dan kolaborasi
    c.  Tools untuk memperbaiki rapat,
    d.  Experiential Teambuilding Exercises, dan Team Activities.
  8. DEVELOPING OTHERS TOOLS AND STRATEGIES:
    a.  Tools menjadi Star Performer dalam bidang pengembangan orang lain
    b.  Strategi menjadi Star Performer dalam bidang pengembangan orang lain
  9. COMMUNICATION AND EMPATHY TOOLS AND STRATEGIESA
  10. STRATEGY: REVIEW YOUR STAR PERFORMER ACTION PLANS: Materi ini memberi anda tools dan strategi yang bisa anda gunakan sehari-hari untuk memperbaiki kepemimpinan anda.
  11. Studi Kasus

INSTRUCTURE / FASILITATOR
Tekad Wahyono, S.Psi, M.Si, C Ht
Drs. Z. Bambang Darmadi, MM
Nur Wening, SE, M.Si, Phd
Dan tim

PESERTA PELATIHAN

  • Pimpinan perusahaan
  • pemegang kebijakan perusahaan
  • General manajer, manajer, supervisor
  • Staff atau karyawan yang ingin mendalami seputar Emotional Intelligence On Leadership Skill
  • Semua pihak yang membutuhkan pengetahuan seputar Emotional Intelligence On Leadership Skill

Tahun 2019
September 3-5 | 10-12 | 17-19 | 24-26
Oktober 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-31
November 5-7 | 12-14 | 19-21 | 26-28
Desember 2-4 | 10-12 | 17-19

Tahun 2020
Januari 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
Februari 4-6 | 11-13 | 18-20 | 25-27
Maret 3-5 | 10-12 | 17-19 | 23-24 | 31-2 April
April 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
Mei 4-6 | 12-14 | 18-20
Juni 2-4 | 9-11 | 16-18 | 23-25 | 30-2 Juli
Juli 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30
Agustus 4-6 | 11-13 | 18-19 | 25-27
September 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-1 Oktober
Oktober 6-8 | 13-15 | 20-22 | 26-28
November 3-5 | 10-12 | 17-19 | 24-26
Desember 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 | 29-31

JADWAL DAN INVESTASI PELATIHAN
Yogyakarta / Cavinton Hotel | Rp. 5.250.000/peserta
Semarang / Ibis Simpang Lima Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
Malang / Ibis Malang Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
Solo / Ibis Solo Hotel | Rp. 6.300.000/peserta
Jakarta / Ibis Kemayoran Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
Surabaya / Santika Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
Bandung / Serella Hotel | Rp. 8.100.000/peserta
Bali / Santika Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
Batam / Nagoya Plaza Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
Balikpapan / Ibis Hotel | Rp. 9.000.000/peserta
(biaya tersebut belum termasuk penginapan)

Catatan :

  1. Apabila mendaftarkan peserta dalam minimal jumlah kuota dengan judul dan jadwal yang sama (Jogja, Jakarta dan Bandung : Minimal 2 peserta | Semarang, Solo, Bali, Batam, Surabaya dan Malang : Minimal 3 Peserta), maka peserta / instansi terkait dapat me-request tanggal dan lokasi pelatihan sesuai dengan yang dibutuhkan.
  2. Diskon khusus bagi pengiriman dengan jumlah 3 peserta / lebih
  3. Biaya tersebut belum termasuk penginapan
  4. Biaya belum termasuk PPN 10 % (jika dikenakan*)
  5. Peserta dapat melakukan request materi sesuai dengan kebutuhan

FASILITAS PELATIHAN

  1. Sertifikat Pelatihan (Certificate)
  2. Expert Instructure
  3. Meeting Room Hotel dengan Lunch dan 2 kali Coffe Break
  4. Training kits dan Backpacks
  5. Modul Pelatihan Hard dan Softcopy
  6. USB Flashdisk
  7. Foto Group
  8. Souvenir
  9. Drop dan Pick Up selama pelatihan

METODE PELATIHAN

  • Presentasi
  • Diskusi dan Tanya Jawab
  • Studi kasus
  • Brainstorming
  • Praktek

 

 

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Chat dengan kami
CV INFO SEMINAR
0899-8121-246