Jadwal Training 2024

ANGGARAN & PENGENDALIAN BIAYA YANG EFEKTIF: SEBUAH PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN (DIADAKAN DI BANDUNG)

 

ANGGARAN & PENGENDALIAN BIAYA YANG EFEKTIF: SEBUAH PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN (DIADAKAN DI BANDUNG)

Tanggal
Kamis, 29-07-2010 – Jum’at, 30-07-2010

Jam Pelaksanaan
09.00-16.00

Tempat
Grand Seriti Hotel Bandung / Banana Inn Hotel and Spa Bandung

Pembicara / Fasilitator
DWI ERYANTO RI, Ak, MBA
Seorang praktisi dibidang finance, audit dan procurement. Setelah lulus dari The University of Hull, UK dengan program Master Degree di bidang accounting, beliau aktif di beberapa perusahaan seperti PT Trihamas Finance, PT Asuransi AIA Indonesia , dan PT TNT Logistik Indonesia. Beliau juga aktif sebagai lecturer dan pembicara di Trisakti, YAI dan beberapa lembaga pelatihan.
Jabatan yang pernah beliau pegang mulai dari Accountant, Finance Manager, Procurement Manager, General Manager hingga Head of Internal Audit

Harga
Rp 2.750.000,- (Full Fare)
Early Bird Rp 2.600.000 untuk pembayaran sebelum tanggal 22 Juli 2010
Untuk pendaftaran Group sebesar Rp 5.000.000 untuk pendaftaran 2 orang peserta
BONUS ! ! SOUVENIR DAN DOOR PRIZE MENARIK

Training Description :
Budget merupakan suatu alat ajuan atau petunjuk bagi perusahaan dalam melakukan usahanya serta merupakan alat control. Tanpa adanya budget, perusahaan akan mengalami kesulitan. Budget bukan sekedar angka-angka yang tanpa makna yang dibuat berdasarkan forecast. Namun seringkali perusahaan tidak menyadarinya, atau membuat budget ala kadarnya, yang penting ada budget. Atau budget dibuat dengan hanya sekedar mengkompilasi angka-angka yang dikumpulkan dari setiap departement fungsional.
Dengan adanya budgeting, perusahaan akan mencoba memasukkan seluruh faktor yang mempengaruhi jalannya perusahaan hingga tujuan, strategi dan taktik dalam memenangkan persaingan. Dalam pelatihan ini akan dibahas bagaimana memperhitungkan external dan internal faktor dalam menentukan tujuan dan strategi, sehingga budget dapat dibuat dengan komprehensif.

TUJUAN WORKSHOP

  1. Memberikan pemahaman terhadap Definisi dan tujuan budgeting dalam sebuah perusahaan
    • Definisi dan tujuan budgeting dalam sebuah perusahaan
    • Konsep dan cycle budgeting
    • Tujuan dari Strategic Planning
  2. Memberikan konsep dan aplikasi dalam melakukan analisa strategi untuk kondisi internal dan external
  3. Memberikan pemahaman dan aplikasi dalam membuat budgeting secara detail dan bertahap
  4. Memberikan pemahaman dan aplikasi dalam membuat departemental budget
  5. Memberikan pemahaman untuk mengatur proses review dan approval budget secara efektif
  6. Memberikan pemahamana bagaimana menggunakan budget sebagai alat ukur kinerja
  7. Dapat memanfaatkan kesempatan untuk:
    • Mendapatkan pemecahan masalah yang mungkin dihadapi berkaitan dengan topik bahasan
    • Me-refresh/mereview kembali metode yang digunakan selama ini apakah sudah efektif atau masih mungkin disempurnaka
    • Sharing experience dengan sesama peserta dan instruktur

METODE WORKSHOP
Metode yang digunakan dalam pelatihan ini adalah lektur, workshop, studi kasus dan konsultasi interaktif.

Outline:
1. PRINSIP BUDGETING DAN COST CONTROL
– FUNGSI BUDGET DAN RUANG LINGKUP BUDGET
– TUJUAN, KONSEP DAN PROSES BUDGET
– PERFORMANCE EVALUATION

2. LINKING THE TACTICAL BUDGET TO COMPANY STRATEGIC OBJECTIVES
– BUDGETING CYCLE
– ANALISA EXTERNAL FAKTOR DAN ASUMSI DASAR BUDGET
– HUBUNGAN ANTARA TUJUAN, STRATEGI DAN TAKCTICAL BUDGET DAN MEREFLEKSIKAN DALAM LAPORAN KEUANGAN

3. THE REVENUE BUDGETING
– HUBUNGAN ANTARA REVENUE DAN STRATEGY PERUSAHAAN
– MEMBUAT BUDGET REVENUE SECARA KOMPREHENSIF
– TEKNIK APLIKATIF DALAM MENGEVALUASI BUDGET REVENUE
– CONTIGENCY PLAN
– REVENUE BUDGETING CYCLE DAN MANAGEMENT COMMITMENT

4. THE OPERATING BUDGET
– LANGKAH – LANGKAH PEMBUATAN OPERATIONAL BUDGET
– MENGHITUNG LABOR HOURS AVAILIBILITY DAN HEADCOUNT PLAN
– MENGHITUNG BUDGETED MANUFACTURING OVERHEAD RATES

5. EXPENSE BUDGETING
– TEKNIK MEMBUAT EXPENSE BUDGET (COMPETITIVE PARITY, PERCENTAGE OF SALES, FIXED SUM PER UNIT, PREVIOUS
PROFIT, ROI & TASK METHOD)
– DETAIL AND COMPLETENESS
– ALLOCATIONS FROM COST CENTERS
– MEMBUAT BUDGET SELLING EXPENSES DAN MARKETING EXPENSES
– CAPITAL EXPENDITURES BUDGETING AND ANALYSIS
– COST CONTROL DAN REPORTING EXPENSES

6. MENYIAPKAN DEPARTMENTAL BUDGET
– KONSEP DAN APLIKASI SPENDING BUDGET
– MENINGKATKAN KEAKURASIAN EXPENSES BUDGET

7. PROSES APPROVAL BUDGET
– BAGAIMANA REVIEW PROCESS YANG EFEKTIF
– MEMBUAT CONTIGENCY PLAN
– MENGINDENTIFIKASIKAN RESERVE DALAM BUDGET

8. PENGUKURAN KINERJA TERHADAP BUDGET
– VARIANCE ANALYSIS
– MENENTUKAN KAPAN BUDGET HARUS DIREVISI
– TAKES TO MAKE ANALYSIS

9. BEST PRACTICE IN COST CONTROL

Wajib diikuti oleh
Public

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Standard Operating Procedure (SOP) IT

 

Standard operating procedure (SOP) IT

Tanggal
29 – 30 Maret 2012
21 – 22 Juni 2012
18 – 19 Oktober 2012
20 – 21 Desember 2012

Jam Pelaksanaan
08.30-16.30 WIB

Tempat
Aryaduta Hotel Semanggi / Harris Hotel ( Tebet – Jakarta )

Pembicara / Fasilitator
Ir. Asep Toto Kartaman. M.Eng.,
Seorang sarjana Teknik Industri yang memperluas keilmuan dalam bidang IT (Information Technology) , dengan menyelesaikan Program Master di Asian Institute of Technology (AIT) Thailand. Keahliannya dalam bidang IT terbukti pada pengalamannya sejak tahun 1989 sampai sekarang sebagai Staff Ahli System Analyst di berbagai konsultan pada Perusahaaan besar seperti PT. Gunanusa Utama Fabricator, PT. Pos Indonesia, PT. Kereta Api Indonesia dan PT. Telekomunikasi Indonesia. Selain sebagai pembicara pada seminar di beberapa kota besar, beliau juga pernah menjabat sebagai Direktur Utama STIK (Sekolah Tinggi Ilmu Komputer) Bandung.

Harga
Rp 3.250.000,- ( Full Fare )
Early Bird : Rp 3.000.000,- (Paid 4 days Before H )
Group Price : Rp 8.850.000,- (3 participants from the same company)

BACKGROUND
SOP  secara rinci memuat urutan proses pekerjaan yang teratur yang digunakan sebagai arahan yang harus diikuti oleh pelaksana pekerjaan di suatu perusahaan. Dokumen tersebut merupakan pedoman bagaimana aktivitas-aktivitas dilaksanakan dengan kinerja yang baik, sehingga sesuai dengan kebutuhan teknis dan kualitas.
SOP menggambarkan kegiatan-kegiatan yang terprogram dan mendasar, seperti proses analisis, proses untuk pemeliharaan, proses untuk kalibrasi, dan proses penggunaan peralatan.

SOP IT menggambarkan secara rinci tentang aktivitas-aktiitas IT di suatu perusahaan, dan mengarahkan perusahaan agar IT yang diimplementasikan dapat memenuhi kualitas IT yang sesuai dengan standar kualitas perusahaan.
Secara umum dapat dikatakan, tujuan perancangan SOP IT pada pendekatan ini adalah meningkatkan nilai tambah bagi implementasi di perusahaan dengan cara mengeliminasi semua kegiatan yang tidak bernilai tambah dan merampingkan kegiatan yang bernilai tambah.

Sistem perancangan ini dapat diringkas sebagai ESIA, yaitu : Mengeliminasi (Eliminate), Menyederhanakan (Simplify), Mengintegrasikan (Integrate), dan Mengotomasikan (Automate).

PURPOSE
Standard Operating Procedure (SOP) adalah suatu set instruksi yang tertulis untuk dijadikan pedoman dalam melaksanakan aktivitas perusahaan yang berulang dan rutin.

Pengembangan dan penggunaan SOP adalah bagian yang tidak terpisahkan dari kesuksesan dalam sistem kualitas termasuk kualitas implementasi IT di suatu perusahaan. SOP IT dibuat agar orang IT dapat melaksanakan pekerjaanyan secara benar, dan konsisten dalam menjaga kualitas dan integritas IT-nya.

TRAINING METHOD
Pelatihan ini menggunakan metode interaktif, dimana peserta dikenalkan kepada konsep, diberikan contoh aplikasinya, berlatih menggunakan konsep, mendiskusikan proses dan hasil latihan.

  • 50% Theory
  • 50% Practices
  • Dynamic and interactive training presentation.

TRAINING SYLLABUS
• Hari Pertama :
SOP IT Process

  1. SOP IT Preparation
  2. SOP IT Review & Approval
  3. Frequency of Revisions & Reviews
  4. Checklist
  5. Document control
  6. SOP IT Document Tracking & Archival

Hari Kedua :
SOP IT General Format

  1. Tittle Page
  2. Table of Contents
  3. Text
  4. SOP IT Example)

Wajib diikuti oleh
Manager and staff of : Information of Technology

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

PROCUREMENT BEST PRACTICES

Jadwal Training

PROCUREMENT BEST PRACTICES Tanggal 24-25 Juni 2010 Jam Pelaksanaan 09.00-16.00 WIB Tempat Hotel Inna Kuta Beach – Bali*) *)tempat pelaksanaan pelatihan masih tentative dan dapat ... Baca Selengkapnya

PROCUREMENT BEST PRACTICES

 

PROCUREMENT BEST PRACTICES

Tanggal
24-25 Juni 2010

Jam Pelaksanaan
09.00-16.00 WIB

Tempat
Hotel Inna Kuta Beach – Bali*)
*)tempat pelaksanaan pelatihan masih tentative dan dapat berubah dengan kondisi tertentu. Kepastian tempat pelaksanaan pelatihan akan diinformasikan didalam undangan pelatihan.

Pembicara / Fasilitator
Deni Danasenjaya, SE, MM & Team

Harga
Rp.3.000.000,-
(biaya sudah termasuk: Hardcopy & Softcopy Materi, Seminar kit, Sertifikat, Souvenir, Lunch dan 2x Coffeebreak)

Materi
Procurement adalah proses pengadaan barang dan jasa dalam sebuah institusi. Organisasi bisnis, lembaga sosial, atau instansi pemerintahan yang baik biasanya telah memiliki peraturan internal terkait pengadaan barang dan jasa yang akan memastikan bahwa proses perencanaan pembelian dan proses pemilihan supplier memenuhi standar umum dan dilakukan secara transparan.
Namun dalam prakteknya seringkali timbul permasalahan dalam proses pelaksanaannya, mulai dari perencanaan yang tidak terintegrasi, perubahan harga dan pasokan tersedia, seleksi supplier yang mengundang potensi fraud, miskomunikasi dengan supplier, hingga supplier yang wan prestasi terhadap order.
Kondisi tersebut di atas membuat setiap orang atau team yang menangani procurement haruslah yang memiliki kompetensi yang memadai, terlatih, dan memiliki integritas yang tinggi terhadap tugas dan tanggungjawabnya sebagai Procurer.

Tujuan Pelatihan
Dalam pelatihan ini para peserta akan diajarkan cara mengelola procurement yang well organize dan well plan dimana peserta akan memahami semua tahapan proses procurement secara komprehensif dan mendetail, sehingga team Procurement dapat memperbaiki kinerjanya.
Setelah mengikuti pelatihan ini diharapkan peserta dapat:
1. Memahami prinsip dan konsep strategic procurement
2. Memahami kode etik dan prosedur baku strategic procurement
3. Memahami proses adminstrasi dan dokumentasi yang diperlukan dalam procurement
4. Memahami proses dan tahapan negosiasi pembelian
5. Memahami bagaimana proses menyeleksi, memilih, dan mengevaluasi kinerja pemasok

Metode Pelatihan
• Pelatihan ini menggunakan metode ceramah dalam penyampaian kerangka teoritis dan konsep yang mendukung. Video Presentasi, contoh paktis, latihan kelompok serta studi kasus diberikan untuk mendalami teknik aplikasinya.
• Pada akhir sesi peserta akan diarahkan dalam membuat action plan untuk menentukan rencana yang akan diterapkan setelah kembali ke dunia kerja

Pokok Bahasan
1. Introduction to Procurement
2. Sourcing and procurement plan
3. e-Procurement
4. Outsourcing and contract management
5. Legal aspect and contract drafting
6. Tender Management
7. Negotiation: Ethics and Strategy
8. Managing supplier performances

Wajib diikuti oleh
Para pengambil keputusan di semua lini operasional terkait seperti; Project Manager, Purchasing, Logistics/Supply Chain, Internal Auditor, Finance, CEO perusahaan, dan siapa saja yang ingin memperoleh pengetahuan praktis dibidang ini.

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

FINANCIAL STRATEGY: Essential Finance Management Skills – Bali

 

FINANCIAL STRATEGY: Essential Finance Management Skills

Tanggal
24-25 Juni 2010

Jam Pelaksanaan
09.00-16.00 WIB

Tempat
Hotel Inna Kuta Beach – Bali*)
*)tempat pelaksanaan pelatihan masih tentative dan dapat berubah dengan kondisi tertentu. Kepastian tempat pelaksanaan pelatihan akan diinformasikan didalam undangan pelatihan.

Pembicara / Fasilitator
Ir. Slamet Afandi, MBA. & Team
Praktisi Manajemen Akunting dan keuangan serta manajemen perusahaan dengan jabatan yang pernah dipegang antara lain sebagai, Finance Director, Operational Director, Senior Manager dan Manager di beberapa perusahaan swasta nasional dan perusahaan konsultan. Aktif di Konsultan Management Asian Development Bank, Konsultan Management Inkindo dan merupakan Management Training Specialist di beberapa lembaga pelatihan.

Harga
Rp.3.000.000,-
(biaya sudah termasuk: Hardcopy & Softcopy Materi, Seminar kit, Sertifikat, Souvenir, Lunch dan 2x Coffeebreak)

Materi
Pelatihan 2 hari ini memberikan pemahaman dasar-dasar keuangan perusahaan, dan strategi keuangan selama siklus kehidupan perusahaan serta menyajikan sejumlah prinsip-prinsip terpadu dan kuat untuk membantu mengembangkan keterampilan analitis dan kapasitas pengambilan keputusan para peserta.

Pelatihan ini akan memungkinkan Anda untuk:

  • Menghargai pentingnya menggunakan strategi keuangan yang tepat untuk memberikan nilai pemegang saham di atas ekspektasi pasar
  • Mempertimbangkan bagaimana dampak perilaku perusahaan dalam pencapaian tujuan perusahaan, dan pentingnya good corporate governance
  • Memahami strategi keuangan yang berkaitan dengan tahap-tahap pengembangan perusahaan dan struktur modal
  • Menggunakan dan mengevaluasi berbagai teknik penilaian investasi modal
  • Mengembangkan strategi yang tepat sehubungan dengan merger, akuisisi dan reorganisasi, serta mempertahanan terhadap pengambilalihan
  • Secara efektif mengelola keuangan dan modal kerja untuk mengurangi biaya dan memperbaiki arus kas.

Metode Pelatihan

  1. Pelatihan ini menggunakan metode ceramah dalam penyampaian kerangka teoritis dan konsep yang mendukung. Contoh-contoh yang paktis dan latihan kelompok serta studi kasus diberikan untuk mendalami teknik aplikasinya.
  2. Pada akhir sesi peserta akan diarahkan dalam membuat action plan untuk menentukan rencana yang akan diterapkan setelah kembali ke dunia kerja

Pokok Bahasan
1. Financial Strategy and Corporate Behavior
• Corporate Objectives and Financial Strategy
• Risk and Company Financing
• Cost of Equity and Debt Capital
• Agency Theory and Corporate Governance

2. Financial Strategy and Stages of Corporate Development
• Strategic Development – Analytical Techniques
• The Business Life Cycle
• Capital Structure and Weighted Average Cost of Capital (WACC)
• Dividend Policy

3. Capital Investment Decisions
• Discounted Cash Flow (DCF)
• Evaluating Capital Investment Projects
• Comparison of Alternative Methods of Investment Appraisal
• Capital Budgeting

4. Restructuring, Reorganizations, Mergers and Acquisitions
• Reasons and Justifications for Mergers and Acquisitions
• Share Valuation Models and Financing Acquisitions
• Financial Strategy in Acquisitions and Takeover Bid Defenses
• Business Restructuring and Reorganizations

5. Cash Planning and Working Capital Management
• Cash Flow, Working Capital and the Operating Cycle
• Managing Working Capital
• Cash Improvement
• Cash Planning and Cash Management

Wajib diikuti oleh
Pelatihan ini dirancang untuk staf professional keuangan maupun non-keuangan di setiap bagian.

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

IT SECURITY MANAGEMENT FOR NON IT PRACTITIONER

 

IT SECURITY MANAGEMENT FOR NON IT PRACTITIONER

Tanggal
29 – 30 Oktober 2010
22 – 23 November 2010 (Bandung)

Jam Pelaksanaan
08.30-16.30 WIB

Tempat
Aryaduta Hotel Semanggi / Santika Hotel Jakarta
Grand Seriti Hotel Bandung / Banana Inn Hotel and Spa Bandung

Pembicara / Fasilitator
ERAWAN SUPRIATNA, S. KOM & TIM
Praktisi & trainer yang mempunyai pengalaman lebih dari 15 tahun menjadi instructor / trainer di beberapa lembaga pelatihan swasta, instansi pemerintah / swasta di Jakarta, mulai tahun 1992 – 2003, antara lain di PT. Asiana IMI Industries, Tbk., PT. COMBIPHAR, di PT. LG Philips Display Devices Indonesia, PT. LG Electronics Indonesia, PT. LG Innotek Indonesia dan PT. Harita Prima Abadi Mineral (Mining Company). Pernah menjabat sebagai Manager EDP dan Manager Training & Development di perusahaan swasta dan perusahaan jasa konsultan. Jabatan terakhir beliau adalah sebagai Direktur di PT. Target Digital Solusindo. Beliau juga pernah memberikan pelatihan sebagai berikut : Mastering Microsoft Excel 2007 : Beyong Basic For Office Automation, Powerfull Data Analysis & Dashboard Reporting with Ms. Excel 2007, COBOL Programming, RPG Programming, FORTRAN Programming, RDBMS With SQL 2000, System Analyst and Design, VB6 Database programming, VF9 Database Programming, IT Security, ITIL, COBIT, dan lain-lain.

Selain itu juga beliau adalah praktisi pelatihan dengan metode quantum teaching, quantum learning, mind mapping dan NLP di bagian pengembangan sumber daya manusia (HRD Training & Development) selama lebih dari 7 tahun. Dengan perpaduan metode pelatihan seperti itulah, pelatihan seberat apapun selalu dibawakan secara ringan, jelas dan tuntas. Sehingga proses pelatihan berlangsung dengan menyenangkan dan mencapai tujuan yang diinginkan oleh peserta pelatihan.

Harga
Rp 2.950.000,- ( Full Fare )
Rp 2.800.000,- (Paid 5 days Before 29 Oktober 2010)
Rp 8.100.000,- (3 participants from the same company)

Bandung 22 – 23 November 2010
Rp 3.150.000,- ( Full fare )
Early Bird : Rp 2.950.000,- (Paid 5 days Before 22 November 2010)
Group Price : Rp 8.400.000,- (3 participants from the same company)

BACKGROUND
Penerapan teknologi informasi di dalam suatu perusahaan sangat membutuhkan pengetahuan dan keterampilan dasar yang baik dalam aspek IT security untuk semua karyawan level manajer, kecuali IT practitioner. Hal ini dikarenakan tingkat kepentingan dan kebutuhan IT security terhadap informasi data yang dikelolanyapun berbeda-beda. Contoh ; department HRD, Accounting & Finance tentunya akan berbeda dalam tingkat kepentingan dan kebutuhan IT securitynya bila dibandingkan dengan department Production atau Puchasing.

Hal-hal tersebut juga harus dapat dipahami dari aspek resiko positif dan negative. Jika hal-hal demikian tersebut sudah dapat dimengerti dan dipahami oleh semua karyawan yang terlibat, baik secara langsung ataupun tidak langsung dalam penerapan teknologi informasi, maka akan sangat mengurangi problem yang timbul dan membuat sinergi positif kepada staf IT yang pada umumnya jumlahnya terbatas.

PURPOSE

  1. Membuat BIOS password system, windows user account password dan display properties password.
  2. Membuat file atau foldes menjadi Read-only atau Hidden.
  3. Dapat menjalankan software untuk memproteksi file atau folder yang ada di windows
  4. Membuat proteksi file dokument pada aplikasi Ms. Word 2003 dan Ms. Word 2007.
  5. Membuat proteksi file workbook dan worksheet pada aplikasi Ms.Excel 2003 dan Ms.Excel 2007.
  6. Mengkompress sejumlah folder data dibackup data hasil kompress ke CD atau DVD.
  7. Mengetahui & memahami general dokumen dan confidential dokumen.
  8. Mengetahui TCP/IP dan fungsinya.
  9. Menginstall software anti virus dan bagaimana mengupdate database antivirusnya.
  10. Mengetahui kebutuhan IT security untuk level service management

TRAINING METHOD
Pelatihan ini menggunakan metode interaktif, dimana peserta dikenalkan kepada konsep, diberikan contoh aplikasinya, berlatih menggunakan konsep, mendiskusikan proses dan hasil latihan.
1. 25% Theory
2. 75% Practices (Case study of Finance, HRD, Marketing, Production, Purchasing problems)
3. Dynamic and interactive training presentation.

TRAINING SYLLABUS

  1. BIOS password system, Windows User Account Password and display properties
  2. Read-only or Hidden Files or Folder.
  3. Software proteksi file atau folder yang ada di windows.
  4. Proteksi file dokument pada aplikasi Ms. Word 2003 dan Ms. Word 2007.
  5. Proteksi file workbook dan worksheet pada aplikasi Ms.Excel 2003 dan Ms.Excel 2007.
  6. Kompress folder data dan dibackup ke CD atau DVD.
  7. Mengetahui & memahami general documen dan confidential dokumen.
  8. Mengetahui TCP/IP dan fungsinya.
  9. Menginstall software anti virus dan bagaimana mengupdate database antivirusnya.
  10. Mengetahui kebutuhan IT security untuk level service management

Wajib diikuti oleh
Staff, Leader, Supervisor, Manajer yang sering menggunakan fasilitas dan aplikasi teknologi informasi.

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Project Management WITH MS Project Application (full praktik)

 

Project Management WITH MS Project Application (full praktik)

Tanggal
26 November – 27 November 2010

Jam Pelaksanaan
08.30-16.30 WIB

Tempat
Grand Seriti Hotel Bandung / Banana Inn Hotel and Spa Bandung

Pembicara / Fasilitator
Ir. BRAM ANDRYANTO, MT,
Seorang sarjana Teknik Industri Universitas Pasundan yang berpengalaman dalam bidang manajemen proyek dan menangani sistem komputer di Jurusan Teknik Industri Universitas Pasundan serta memperdalam pengetahuannya melalui program Master Teknik, dan juga merupakan staf pengajar di Jurusan Teknik Industri dibeberapa Universitas terkemuka di Bandung yang berpengalaman dalam memberikan In-Company Training, pelatihan dan seminar manajemen di bandung, Jakarta, dan Surabaya.

Harga
Rp 3.150.000,-  ( Full Fare )
Early Bird : Rp 2.950.000,- (Paid 5 days Before 26 November 2010)
Group Price : Rp 8.400.000,- (3 participants from the same company)

BACKGROUND
Proyek merupakan kegiatan sementara yang berlangsung dalam jangka waktu tertentu, dengan alokasi sumber daya terbatas dan ditujukan untuk melaksanakan tugas yang telah ditentukan. Dalam pengelolaan proyek, terjadi interaksi yang rumit antara faktor manusia, material, peralatan, metoda, dan modal. Oleh karena itu, agar proyek dapat berjalan dengan baik dan memenuhi kriteria di atas, maka diperlukan perencanaan yang baik (realistis) dan pengendalian yang dapat meminimalkan penyimpangan (varians).

Pada pelatihan ini akan dibahas aplikasi Microsoft Project dalam perencanaan dan pengendalian proyek. Pelatihan akan dilakukan dengan menyelesaikan suatu contoh kasus yang bersifat komprehensif.

PURPOSE
Setelah mengikuti pelatihan ini peserta diharapkan mampu untuk :

  1. Peserta mampu menyusun perencanaan proyek dan melakukan pengalokasian sumber daya dengan menggunakan Ms Project.
  2. Peserta mampu melakukan pengendalian biaya proyek.
  3. Peserta mampu melakukan pemantauan terhadap perkembangan proyek.
  4. Peserta mampu membuat, menyajikan, dan mempresentasikan laporan proyek dengan menggunakan Ms Project.

TRAINING METHOD
Pelatihan ini menggunakan metode interaktif, dimana peserta dikenalkan kepada konsep, diberikan contoh aplikasinya, berlatih menggunakan konsep, mendiskusikan proses dan hasil latihan.
1. 20% Theory
2. 80% Practices ( Case study of Finance, HRD, Purchasing, etc ).
3. Dynamic and interactive training presentation

Hari Pertama :
A. Network Planning Dalam Proyek

1. Critical Path Method (CPM)
2. Project Evaluation and Review Technique (PERT)
3. Precedence Diagram Method (PDM)

B. Mempercepat Proyek secara Efisien (Project Crashing Optimalization)

C. Latihan 1 :
1. Work Breakdown Structure (WBS)
2. Hubungan Antar Aktivitas
3. Aktivitas Berulang/Rutin
4. Informasi yang Lebih Detail (Table & Task Information)

D. Memasukkan Data Sumber Daya

E. Latihan 2 :
Resource Conflict (Sumber Daya Tidak Cukup)

F. Latihan 3 :
Resource Leveling (Efisiensi Sumber Daya)

G. Memasukkan Data Biaya (Variable & Fixed Cost)

H. Latihan 4 :
Perhitungan Biaya Aktivitas

I. Mengendalikan Proyek Menggunakan Analisis Varians Terpadu (Konsep Nilai Hasil)

J. Latihan 5 :
Tracking (Updating Status Proyek)

K. Latihan 6 :
Menampilkan Tabel Analisis Varians Terpadu (Earned Value)

Hari Kedua :
A. Membahas Sebuah Contoh Kasus yang Lengkap, meliputi :

  1. Memasukkan Data Pekerjaan (WBS dan Hubungan Antar Kegiatan)
  2. Memasukkan Data Sumber Daya
  3. Memasukkan Data Waktu (Durasi)
  4. Memasukkan Data Biaya (Variable & Fixed Cost)
  5. Menilai Apakah Rencana Sudah Realistis atau Belum
  6. Mengatur Ulang Rencana (Fine Tuning) yang Belum Realistis agar Menjadi Realistis (Resource Leveling & Overtime)
  7. Membuat Baseline Berdasarkan Rencana yang Sudah Realistis
  8. Memasukkan Data Perkembangan Pekerjaan dan Biayanya (Tracking Kemajuan dan Biaya Aktual Proyek)
  9. Menganalisis Penyimpangan Proyek menggunakan Tabel Earned Value dan Kurva S.

Wajib diikuti oleh

  • Project Managers and Staff
  • Project Cost Control Managers and Staff
  • Budget Analyst Person
  • Finance Managers and Staff.
  • Project Finance Officers and Staff.
  • Risk Management Unit Managers and Staff
  • Operation Managers and Staff.
  • Logistics and Supply Chain Managers and Staff.
  • Procurement Managers and Staff.
  • Business Development Managers and Staff
  • Person who involve in cost control activities.

Wajib diikuti oleh
Perwakilan dari semua bagian yang terlibat dengan pengelolaan proyek

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

EFFECTIVE BUSINESS STRATEGY AND FINANCIAL ANALYSIS

 

EFFECTIVE BUSINESS STRATEGY AND FINANCIAL ANALYSIS

Training ini diadakan di Surabaya

Tanggal
24 – 25 Juni 2010

Jam Pelaksanaan
09.00-16.00

Tempat
Majapahit Hotel / JW Marriot Hotel Surabaya

Pembicara / Fasilitator
HENRY FAISAL NOOR, SE, MBA
Trainer Profesional yang telah memiliki jam terbang yang tinggi dalam bidang pengajaran dan pelatihan di perusahan-perusahaan besar. Ia telah melakukan banyak sekali Pelatihan baik Publik maupun In-house dengan hasil yang sangat memuaskan. Henry memperoleh gelar Master in Business Administration dari St Louis University Missouri USA. Ia memiliki pengalaman kerja sebagai praktisi dan pernah diangkat oleh pemerintah sebagai Kepala kantor di BKPM untuk perwakilan USA. Masih aktif mengajar sebagai dosen pada program sarjana dan pasca sarjana di beberapa universitas dan institusi diantara Universitas Indonesia. Konsultan dan Partner dibeberapa perusahaan konsultan. Buku-buku yang pernah ditulis dan diterbitkan diantaranya ekonomi manajerial, manajemen investasi dan keuangan dll.

Harga
Rp 2.750.000,- (Full Fare)
Early Bird Rp 2.600.000 untuk pembayaran sebelum tanggal 17 Juni 2010
Untuk pendaftaran Group sebesar Rp 5.000.000 untuk pendaftaran 2 orang peserta
BONUS ! ! SOUVENIR DAN DOOR PRIZE MENARIK

Training Description :
Strategic business analysis is about understanding of a business’s position and the influence of external factors as well as internal factors on the business. It then requires evaluation of the options for creating shareholder value and analysis of the impact of those options on the business. Good business strategists start with an understanding of the vision and the position of business given this vision, using financial analysis. A good strategist therefore must have a strong foundation in financial analysis.

Objective
The objectives of this seminar are to equip participants with the knowledge required to apply the latest financial analysis and forecasting techniques to business strategy analysis and decision making. Participants will learn to: Identify and evaluate key business and environmental risks Perform advanced company analysis including cashflow and shareholder value analysis Assess business performance through the analysis of financial statements Perform an appraisal of a company’s strategy and develop alternative strategic options.

Metode Pelatihan :
Metode yang digunakan dalam pelatihan ini adalah lektur, workshop, studi kasus dan konsultasi interaktif.

Outline :
BUSINESS ANALYSIS AND APPRAISAL OF STRATEGIC DIRECTION
– Back to basics
– Review conventional approaches to analysis
– Examine components involved in comprehensive business evaluation
– Establish the key drivers, both external and internal, which create the business strategy and recognise the effects on cycles for different industries.

ENVIRONMENTAL ANALYSIS
Examine the key risk areas today
– Social
– Political
– Economic
– Technological
– Authority
– Terrorism
– Ecology
– Competitor Analysis

INDUSTRY AUDIT
– Evaluating the key factors, which drive an industry
– Recognising strategic groups
– Adopting the correct strategy given the strategic grouping
– Examine the key success factors for an industry

LIFE CYCLES
– Regeneration
– Linkage with the environment and economic cycles

PORTER’S FIVE FORCES
The importance of using the forces in an analytical environment
– What makes a “good” industry
– What makes a “difficult” industry Industry determinants
– Asset structures
– Margins
– Funding sources

THE CORPORATE-OVERVIEW
– Consider the internal and external pressure on a business
– Recognise the importance of vision and leadership
– Leadership
– The world turned upside down
– Visions and missions
– Styles

INFORMATION NEEDS
– How to get & manage the information you need to make a constructive analysis
– Sources
– SWOT analysis

ANALYSING FINANCIAL STATEMENTS
Profit analysis – the essentials
– Examining the profit & loss account (income statement)
– What is profit?
– Manipulating profit to the detriment of the balance sheet
– Improving the quality of published financial statements
– Analysis of business unit performance
– Asset and financing structures
– Importance of cash and cash flow
– Relationship between profit and cash
– Preparing and using cash flow statement & analysis to identify a company’s position
– Cash generators & cash uses

ANALYSING, INTERPRETING AND EVALUATION COMPANY REPORTS
– The importance of working capital management
– Credit analysis
– Trends in performance indicators
– Predicting risk of default or bankruptcy

FINANCIAL ANALYSIS – A MANAGERIAL PERSPECTIVE OF VALUE BASED MANAGEMENT
– Cost-volume-profit analysis, break-even points, and margins of safety
– Cost determination
– Efficiency

Perspective – Strategic position and action evaluation
– Indicators
– Direction
– Past
– Present
– Future

STRUCTURED RISK ANALYSIS AND FORECASTING FINANCIAL STATEMENTS
Risk analysis
– Environment
– Industry
– Management
– Business
– Financial
– Cash flow

Wajib diikuti oleh
Public

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

HR OFFICER DEVELOPMENT PROGRAM Training ini diadakan di Surabaya

 

HR OFFICER DEVELOPMENT PROGRAM Training ini diadakan di Surabaya

Tanggal
1-2 Juli 2010

Jam Pelaksanaan
09.00-16.00

Tempat
Majapahit Hotel / JW Marriot Hotel Surabaya

Pembicara / Fasilitator
SLAMET PRIRISWANTO, MBA
Pernah menjadi manager HRD & GA selama 15 tahun diberbagai perusahaan, Jabatan HRD – GA Manager terakhir adalah di Wot ( Wicaksono Wvervass International ) selama 5 tahun, pernah menangani pemecatan karyawan lebih dari 600 orang

Harga
Rp 2.750.000, (Full Fare)
Early Bird Rp 2.600.000 untuk pembayaran sebelum tanggal 22 Juni 2010
Untuk pendaftaran Group sebesar Rp 5.000.000 untuk pendaftaran 2 orang peserta

Training Description :
Hari 1
1. Perspektif Manajemen SDM
• Pengertian Manajemen SDM
• Sejarah Manajemen SDM
• Tujuan Aktivitas Manajemen SDM
• Kondisi SDM di era Globalisasi
• Sistem Informasi pada Manajemen SDM

2. Perencanaan SDM
• Pengertian Prencanaan SDM
• Pengadaan Tenaga Kerja & Analisa Jabatan/Pekerjaan
• Menentukan Kualifikasi dan kuantitas Tenaga Kerja

3. Rekrutmen, seleksi dan orientasi sdm
• Rekrutmen Tenaga Kerja
• Seleksi Tenaga Kerja
• Orientasi Tenaga Kerja

4. Pengorganisasian dan Pengembangan SDM
• Pengembangan SDM
• Pendidikan dan Pelatihan

5. Perencanaan dan Pengembanagn Karir
• Perencanaan Karir
• Pengembangan Karis

6. Penilaian Prestasi Kinerja
• Pengertian Penilaian Prestasi Kerja
• Konsep Dasar Penilaian Prestasi Kerja
• Manfaat dan Tujuan Peelitian
• Subyek, Obyek dan Pelaku Penilaian
• Sistem dan Metoda Penilaian Prestasi Kerja
• Penilaian Prestasi Kerja dalam Dimensi Akuntansi
• Ukuran Penilaian Prestasi Kerja
• Permasalahan dalam Penilaian Prestasi Kerja

Hari 2
1. Kompensasi
• Pengertian Kompensasi
• Fungsi dan Tujuan Pemberian Kompensasi
• Kompensasi Gaji & Upah
• Kompensasi Insentif
• Kompensasi Tunjangan & Jasa
• Kompensasi Benefit (Fringe Benefit)
• Kompensasi Keamanan & Kesehatan
• Reformasi Sistem Pengupahan Nasional

2. Hubungan Industrial
• Pembentukan Serikat Pekerja dalam HI
• Pokok Permasalahan dalam HI
• Perundingan Kerja Bersama
• Negosiasi dalam Perundingan Kerja Bersama
• Hubungan Industrial Tanpa Serikat Pekerja

3. Hubungan Internal Karyawan
• Pengertian Hubungan Internal Karyawan
• Mutasi Karyawan
• Promosi Karyawan
• Demosi (Penurunan) Karyawan
• Pemberhentian Karyawan
• Pemberhentian Pegawai Negeri Sipil (PNS)
• Pensiun Pegawai
• Pemutusan Hubungan Kerja di Perusahaan

4. Motivasi dan Kepemimpinan
• Motivasi Sumber Daya Manusia
• Kepemimpinan

5. Pengawasan, Pengendalian, Riset & Audit SDM
• Pengertian Pengawasan SDM
• Pengendalian SDM
• Riset SDM
• Audit SDM

Wajib diikuti oleh
HR and GA Officer dan General Officer yang ingin meningkatkan kwalitas kinerjanya

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

BUILDING & ASSETS MANAGEMENT Training ini diadakan di Surabaya

 

BUILDING & ASSETS MANAGEMENT Training ini diadakan di Surabaya

Tanggal
28-06-2010

Jam Pelaksanaan
09.00-16.00

Tempat
Majapahit Hotel / JW Marriot Hotel Surabaya

Pembicara / Fasilitator
H. SLAMET PRIRISWANTO, MBA
Beliau adalah praktisi berpengalaman di bidang Manajemen HRD dan General Affairs serta Manajemen Keuangan dan Akuntansi. Karirnya terbangun melalui beberapa perusahaan dari beragam latar belakang mulai dari pabrik lembaran baja, industri seperti farmasi, retail/department store, konstruksi pertambangan, skills manpower supply, distributor barang konsumsi, pabrik plastic & ATK, logistik dan pergudangan. Sambil membangun karir di sebuah perusahaan asing MNC dari Jerman (dengan mencapai posisi Finance & Accounting Manager), beliau menamatkan pendidikan Sarjana S-1 Manajemen dan meneruskan program pasca sarjana di Asian Institute of Management (AIM) di Manila, Filippina.
Di bidang Pengelolaan Gedung, beliau berpengalaman mengelola Gedung Perkantoran (baik dipergunakan sendiri maupun disewakan kepada Penyewa atau Tenant lain) hampir 10 tahun, yaitu pada waktu bekerja di Pembangunan Jaya Group dan Wicaksana Overseas International, yang memiliki dan mengelola Gedung 5 lantai di Kawasan Industri Ancol. Sedangkan pengalaman di bidang Pembelian dan Pengadaan barang, pada waktu menjabat sebagai Finance & Accounting Manager, juga membawahi Bagian Procurement (Pembelian dan Pengadaan barang / bahan baku lokal dan import), serta pada waktu menangani bagian General Affairs di beberapa perusahaan, juga bertanggung jawab untuk Pembelian dan Pengadaan barang.
Setelah lebih dari 30 tahun berkiprah sebagai Eksekutif di beberapa perusahaan tersebut, akhirnya sejak pertengahan tahun 2003 beliau memulai terjun sebagai Pengusaha (Enterprener) dengan mendirikan perusahaan distributor spare-parts mobil menjabat sebagai Direktur Administrasi Keuangan dan merintis Industri produk kulit atau Genuine leather products serta Jasa Konsultasi Manajemen, sebagai Direktur Utama – sampai dengan sekarang. Disamping itu, dalam kurun waktu 5 tahun terakhir ini juga sebagai Konsultan Manajemen bidang Keuangan/Akunting; Manajemen secara Umum (Operasional); HRD & GA maupun Narasumber / Fasilitator / Trainer di beberapa Seminar/Workshop (baik Technical maupun Soft Skills) yang diselenggarakan oleh beberapa Lembaga Manajemen.

Harga
Rp 1.650.000,- (Full Fare)
Early Bird Rp 1.500.000 untuk pembayaran sebelum tanggal 11 Juni 2010
Untuk pendaftaran Group sebesar Rp 2.800.000 untuk pendaftaran 2 orang peserta

Sasaran Pelatihan
Setelah mengikuti pelatihan ini peserta diharapkan mampu untuk :
1. Memahami konsep dan memiliki keterampilan serta dapat mengaplikasikan tentang Building & Asset Management serta Tenant Relation.
2. Memahami aspek legal yang dibutuhkan dalam perizinan yang diperlukan gedung (mis : perjanjian sewa dengan tenant dll).
3. Memahami konsep dan memiliki keterampilan dalam penghitungan investasi property.

Outline :
Sesi 1: GENERAL AFFAIRS

a. Fungsi dan peran General Affairs dalam suatu Organisasi
b. Membahas secara rinci: Ruang lingkup dan tanggung jawab General Affairs
c. Pengelolaan Fasilitas Kerja: Ruang Kantor; Perabot dan Peralatan Kantor
d. Kiat-kiat menumbuhkan “Self of belonging” Karyawan terhadap Fasilitas Kerja

Sesi 2: BUILDING MANAGEMENT
a. Bagaimana mengelola Fisik Bangunan Gedung
b. Cara yang baik dan tepat untuk memilih Vendor (Pemasok/Supplier) dan bagaimana cara mengawasi pekerjaannya
c. Bagaimana membuat Customer (Tenant) merasa aman dan nyaman (Tanant’s Relation)
d. Sekilas mengenai Aspek Legal dari: Kepemilikan dan Sewa menyewa Ruang Kantor; Aspek Hukum atas Perizinan dan Hukum Perpajakan

Sesi 3: MENETAPKAN KOMPETENSI
a. Sekilas mengenai Kompetensi secara umum
b. Bagaimana menetapkan Kompetensi bagi Staff Pengelola Gedung atau GA
c. Karakteristik tugas dan pekerjaan Pengelola Gedung dan General Affairs

Sesi 4: PERHITUNGAN BEP ATAS INVESTASI
a. Contoh dan Simulasi cara menghitung BEP atas Investasi bidang Property
b. Tanya jawab dan diskusi serta Praktek mengihitung BEP

Sesi 5: HUBUNGAN DENGAN ORANG LAIN (KHUSUSNYA CUSTOMER)
a. Bagaimana meningkatkan ketrampilan berhubungan dengan orang lain (Interpersonal Skills) bagi Karyawan yang menangani Pelayanan Customer
b. Jenis – jenis Orang Sulit yang sering dihadapi dan ditemui sehari-hari
c. Karakter dan Kiat-kiat untuk menangani serta menyelesaikan masalah dengan masing-masing Jenis Orang Sulit

Wajib diikuti oleh
GA Staff – GA Supervisor – HR and GA Officer dan General Officer.

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Effective Project Management (YOGYAKARTA) + (BANDUNG) + (BALI) + (LOMBOK) + (SOLO) + (BALIKPAPAN)

 

Effective Project Management (YOGYAKARTA) + (BANDUNG) + (BALI) + (LOMBOK) + (SOLO) + (BALIKPAPAN)

Tanggal
18 – 21 Desember 2012
26 – 28 Desember 2012
8 – 10 Januari 2013
22 – 24 Januari 2013
5 – 7 Februari 2013
19 – 21 Februari 2013
5 – 7 Maret 2013
19 – 21 Maret 2013
2 – 4 April 2013
16 – 18 April 2013
30 April – 2 mei 2013
14 – 16 Mei 2013
28 – 30 Mei 2013
4 – 6 Juni 2013
18 – 20 Juni 2013
25 – 27 Juni 2013
9 – 11 Juli 2013
23 – 25 Juli 2013
6 – 8 Agustus 2013
13 – 15 Agustus 2013
27 – 29 Agustus 2013
3 – 5 September 2013
17 – 19 September 2013
24– 26 September 2013
8 – 10 Oktober 2013
15 – 17 Oktober 2013
29 – 31 Oktober 2013
12 – 14 November 2013
26 – 28 November 2013
3 – 5 Desember 2013
10 – 12 Desember 2013
24 – 26 Desember 2013

Pukul
09.00-16.00 WIB

Tempat

  • Grand aston, Yogyakarta ( Rp. 7.500.000/ participant non residential, special price
    Rp. 7.000.000/participant for minimum 3 participants from the same company.
  • Hard Rock Hotel, Bali. ( Rp. 11.500.000/ participant non residential, special price
    Rp. 11.000.000/prticipant for minimum 3 participants from the same company.
  • Aston Hotel, Balikpapan ( Rp. 9.500.000/ participant non residential, special price
    Rp. 9.000.000/prticipant for minimum 3 participants from the same company.
  • Best Western Premiere Hotel, Solo ( Rp. 8.000.000/ participant non residential, special price
    Rp. 7.500.000/prticipant for minimum 3 participants from the same company.
  • Sheraton Senggigi Hotel, Lombok ( Rp.12.000.000/ participant non residential, special price Rp. 11.500.000/prticipant for minimum 3 participants from the same company.
  • Aston Tropicana, Bandung Rp. 8.500.000/ participant non residential, special price
    Rp. 8.000.000/prticipant for minimum 3 participants from the same company

DESKRIPSI
Manajemen Proyek dalam kemajuan dan Perkembangannya di dunia perindustrian telah membawa kita untuk mengupayakan perubahan di beberapa segi dan juga pada system manajemen yang mana kita dituntut untuk memiliki ketepatan, kinerja yang baik, kecermatan, ekonomis, keamanan, ketelitian serta kecepatan yang besar dalam mengatur tujuan suatu proyek. Manajemen proyek yang efektif adalah hal yang serius. Hampir semua masalah dalam bisnis adalah masalah manajemen proyek. Untuk mengatasi hal ini manajer proyek harus berhati-hati dalam memilih tim proyek. Dia harus melakukan latihan inti dari manajemen proyek efektif. Latihan-latihan inti akan membantu para manajer proyek untuk menangani proyek besar tanpa kesulitan.

TUJUAN

Manfaat yang diperoleh dengan mengikuti pelatihan ini:

  • Serbagai pedoman bagi para pelaku bisnis, konsultan maupun stake-holder mengenai cara meraih peluang yang ada berdasarkan kekuatan yang dimiliki
  • Mampu mengatasi kelemahan serta menghindarkan diri dari berbagai resiko serta ancaman yang dihadapi
  • Mampu merancang studi kelayakan yang efektif
  • Memahami prinsip pengelolaan proyek secara efisien
  • Memahami Teknik penjadwalan dalam mulai dari perencanaan hingga eveluasi pekerjaan

MATERI

Day-1: STUDI KELAYAKAN

  • Pengantar Manajemen Proyek, Jenis Manajemen Suatu Proyek
  • Pemahaman tentang proses manajemen yang diperkuat dengan sistematika guna menentukan sasaran perusahaan serta gambaran tentang strategi analisis SWOT.
  • Pemahaman tentang organisasi proyek yang efektif dan efisien, mampu menggariskan tugas, wewenang dan tanggung jawab manajer proyek serta mengenal 7 kunci manajerial yang menunjang efektivitas manajemen.
  • Hakekat studi kelayakan serta beberapa aspek yang perlu ditelaah dalam studi kelayakan sehingga dapat mengetahui apakah suatu proyek layak dilaksanakan.

Day-2: METODE PERENCANAAN

  • Metode penyusunan bagan balok dan diagram panah dari program-program yang sederhana.
  • Metode Lintasan Kritis CPM (Critical Path Method) dalam perencanaan program.
  • Teknik Evaluasi dan Peninjauan Kembali PERT (Program Evaluation and Review Techniques) suatu proyek dari sudut waktu dan biaya (PERT waktu dan PERT biaya)

Day-3: PENJADWALAN DAN PENGENDALIAN

  • Penjadwalan sumber daya manusia, mengungkapkan prinsip dan metode dalam penjadwalan dan alokasi tenaga kerja serta pembagian kerja yang seimbang
  • Penjadwalan material, mengungkapkan prinsip dan metode penyediaan material secara tepat dan optimal pada saat diperlukan.
  • Penjadwalan keuangan, mengungkapkan prinsip dan metode dalam anggaran kas (jadwal pembiayaan) serta analisis nilai mata uang terhadap waktu.
  • Prinsip dan metode pengendalian proyek untuk menjamin bahwa proyek akan selesai tepat waktu dengan kualitas yang dapat diterima serta biaya yang memadai.
  • Prinsip dan metode analisis nilai untuk menjamin bahwa produk akan sesuai keinginan pasar dengan biaya yang wajar

Kode : 583002

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Comprehensive Corporate Law

Jadwal Training

Comprehensive Corporate Law Ruang Lingkup Hukum Perusahaan Dalam Paradigma Hukum Bisnis (DIADAKAN DI SURABAYA) Tanggal Senin, 24-05-2010 – Selasa, 25-05-2010 Jam Pelaksanaan 09.00-16.00 Tempat Majapahit ... Baca Selengkapnya

Comprehensive Corporate Law

 

Comprehensive Corporate Law

Ruang Lingkup Hukum Perusahaan Dalam Paradigma Hukum Bisnis (DIADAKAN DI SURABAYA)

Tanggal
Senin, 24-05-2010 – Selasa, 25-05-2010

Jam Pelaksanaan
09.00-16.00

Tempat
Majapahit Hotel / JW Marriot Hotel Surabaya

Pembicara / Fasilitator
R. Muhammad Taufiq Kurniadihardja, SH
M. Taufik adalah lulusan dari Fakultas Hukum Universitas Padjajaran. Beliau sangat berpengalaman sebagai seorang praktisi hukum di Indonesia dengan keahlian dalam bidang hukum perusahaan dan juga tercatat sebagai pengacara pada Badan Pengawas Pasar Modal (BAPEPAM).
Selain itu juga beliau adalah praktisi pelatihan di bagian Penyusunan Kontrak, Hukum Perusahaan dan Hukum Investasi/Penanaman Modal.

Harga
Rp 3.500.000,- (Full Fare)
Early Bird Rp 3.250.000 untuk pembayaran sebelum tanggal 17 Mei 2010
Untuk pendaftaran Group sebesar Rp 6.000.000 untuk pendaftaran 2 orang peserta
BONUS ! ! SOUVENIR DAN DOOR PRIZE MENARIK

Materi Training Description :
Dengan mengacu kepada undang-undang wajib daftar perusahaan, maka perusahaan didefinisikan sebagai “setiap bentuk usaha yang menjalankan setiap jenis usaha yang bersifat tetap, terus-menerus, dan didirikan, bekerja serta berkedudukan dalam wilayah negara Indonesia dengan tujuan memperoleh keuntungan dan atau laba”.Banyak kalangan yang sangat antusias untuk mengetahui bagaimana konsep-konsep yuridis dalam Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas dilaksanakan dalam praktik bisnis sehari-hari. Ini merupakan ruang lingkup hukum perusahaan (corporate law), tetapi dalam paradigma hukum bisnis (business law).
Dalam Pelatihan ini, kami mencoba memberikan pemahaman terhadap hal-hal baru ataupun hal-hal yang masih disesuaikan terkait dengan segala peraturan mengenai hukum perusahaan tersebut.

Metode Pelatihan :
Metode yang digunakan dalam pelatihan ini adalah lektur, workshop, studi kasus dan konsultasi interaktif.

Outline :
1. Bentuk-bentuk perusahaan: Persekutuan Perdata, Firma, Perseroan Komanditer (CV), Perseroan Terbatas (PT) dan Badan Usaha Milik Negara (BUMN).
2. Prinsip-prinsip hukum dalam Perseroan Terbatas:
a. Pendirian;
b. Anggaran Dasar dan Perubahan Anggaran Dasar, Pendaftaran dan Pengumuman;
c. Permodalan dan saham;
d. Rencana Kerja, Laporan Tahunan dan Penggunaan Laba;
e. Tanggung jawab Direksi, Dewan Komisaris dan Pemegang saham;
3. Restrukturisasi Perusahaan:
a. Perluasan perusahaan;
b. Perampingan perusahaan;
c. Merger;
d. Konsolidasi;
e. Akuisisi
4. Likuidasi;
5. Hukum kepailitan dan kaitannya dengan eksistensi perusahaan;
6. Tentang Perusahaan Holding:
a. Peranan dan kedudukan hukum perusahaan holding;
b. Penyalahgunaan kekuasaan oleh perusahaan holding;
c. Status hukum dan tanggung jawab dari anak perusahaan dalam suatu kelompok perusahaan;
7. Tentang “Good Corporate Governance” dan kepatuhan perusahaan terhadap hukum dan perundang-undangan yang berlaku.

Wajib diikuti oleh
Public

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Excellent Telephone Technique And Ethics (Surabaya)

 

Excellent Telephone Technique And Ethics (Surabaya)

Tanggal
24 Mei 2010

Jam Pelaksanaan
08.30 am – 04.00 pm

Tempat
Santika Hotel / Novotel Hotel Surabaya

Pembicara / Fasilitator
ERAWAN SUPRIYATNA, S. Kom
Praktisi dalam Pengembangan Sumber daya Manusia dan Teknologi Informasi selama lebih dari 10 tahun. Dengan jabatan terakhir sebagai Manager. Sering terlibat aktif dalam tim improvement dan development personal dan corporate. Terutama untuk Pengembangan Sumber daya Manusia dan Teknologi Informasi.
Terlibat aktif sebagai Senior Training untuk public dan inhouse trainer untuk Supervisor Course, Negotiation Skill, Selection, Evaluation and Appraisal Vendor, Relational Data Base Management System with Access 2003, Achievement Motivation, The Seven Habits, Emotional Quotient, Professional Work Ethos, K3, Excel Office Automation 2003, Coaching & Counseling, Telephone Technique & Ethics, Customer Services Officer, Professional Leadership, 5S/5R, K3, Key Performance Indicator and Balance Score Card, Performance Appraisal, Organization Development, Organization Behavior, Training Need Analysis, & Evaluation Training (Reaction, Learning, Behavior, Result and ROI).
Pembicara seminar di beberapa lembaga pelatihan swasta, instansi pemerintah / swasta di Jakarta, mulai tahun 1992 – sekarang. Pernah bekerja di PT. LG Electronic, PT. LG Innotek Indonesia, dan PT. Harita Prima Abadi Mineral. Beberapa perusahaan pernah dan masih menggunakan jasanya antara lain : Combiphar, SMIK Swadharma BNI 46, PT. Agni Pump Jaya, PT. Fajar Transport dan Kopkar PLN Gambir.

Harga
Rp. 1.250.000 per peserta – Full Fare
Pembayaran termasuk ; Sertifikat, seminar kit, makan siang, coffee break,

BONUS : CD Materi dalam format PDF

Special Discount:
Rp 1.100.000,-per peserta (Pembayaran 10 hari sebelum training)
Rp 1.000.000,- per peserta (Group minimal 3 peserta)

Materi Seminar / Workshop Description :
Era globalisasi saat ini sangat memungkinkan supplier dan customer asing berhubungan langsung dengan perusahaan, baik melalui front office, staff administrasi, atau setiap karyawan dari masing-masing departemen. Etika dan keterampilan komunikasi yang baik melalui telepon dengan bahasa universal (English Language) merupakan tuntutan yang tidak bisa dihindarkan guna membentuk & menjaga image yang baik dari perusahaan tersebut.
Selain itu juga, diharapkan mereka yang bekerja di perusahaan tersebut dapat mengurangi keluhan dari pihak supplier, external & internal customer.

Objectives
Setelah mengikuti pelatihan ini peserta diharapkan
mampu untuk :
1. Mengetahui & memahami definisi komunikasi dan komunikasi yang efektif.
2. Mengetahui & memahami delapan (8) cara komunikasi di dalam interaksi orang dewasa.
3. Mengetahui & memahami serta dapat menggunakan keterampilan komunikasi verbal.
4. Mengetahui & memahami etika-etika bertelepon yang baik dan yang buruk (menerima telepon & menelpon).
5. Melakukan keterampilan mendengar aktif.
6. Melakukan telepon screening.
7. Menangani 2 telepon masuk sekaligus secara professional.
8. Menangani komplein
9. Mentransfer dan menyampaikan telepon.
10. Melakukan telepon closing.

Topik Bahasan :
1. COMMUNICATION AND EFFECTIVE COMMUNICATION DEFINITION
2. INTRODUCTION AND UNDERSTANDING COMMUNICATION METHOD IN INTERACTION ADULT PEOPLE
3. INTRODUCTION AND UNDERSTANDING OF VERBAL COMMUNICATION SKILL
4. INTRODUCTION AND UNDERSTANDING GOOD ETHICS AND NO GOOD ETHICS OF TELEPHONE METHODS
5. ACTIVE LEARNING
6. TELEPHONE SCREENING
7. PROFESSIONAL TELEPHONE HANDLING
8. TELEPHONE TRANSFER METHOD
9. TELEPHONE CLOSING

Wajib diikuti oleh
Resepsionis, Call Center, Customer Service, dan Karyawan lain yang sering berhubungan dengan pelanggan/supplier.

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Manajemen Pembelian Yang Efektif (Surabaya)

 

Manajemen Pembelian Yang Efektif (Surabaya)

Tanggal
21-22 Mei 2010

Jam Pelaksanaan
08.30 am – 04.00 pm

Tempat
Santika Hotel / Novotel Hotel Surabaya

Pembicara / Fasilitator
AGUS HENDRI, SE, Ak
Praktisi dalam Cost, Managerial Accounting dan Production Manajemen selama lebih dari 10 tahun. Sering terlibat aktif dalam tim improvement dan development soft floor dan business process corporate. Terutama untuk cost dan managerial Accounting, budgeting, supply chain management, enterprice resource planning (ERP – SAP) dan juga untuk new business line.
Terlibat aktif sebagai Auditor Internal untuk ISO 9001, ISO 14001 dan OHSAS 18001 di perusahaan tempatnya bekerja. Senior Chief of Accountant PT. Astra Otoparts, Tbk, Public dan inhouse trainer untuk cost, managerial accounting, budgeting dan supply chain management. Pembicara seminar di beberapa Univeristas di Jabodetabek dan Yogyakarta .
Pernah bekerja di PT. Astra Agro Lestari, Tbk, PT. Panca Tunggal Lestari, perusahaan investasi PT. Graha Satria Indovest, dan KAP Kumala Hadi dan rekan. Selain itu pernah aktif menulis tentang manajemen dan produksi di majalah Warta Ekonomi, Radar Bogor, koran Kedaulatan Rakyat dan Bernas Yogyakarta.

Harga
Rp.2.350.000 per peserta – Full Fare
Pembayaran termasuk ; Sertifikat, seminar kit, makan siang, coffee break,

BONUS : CD Materi dalam format PDF

Special Discount:
Rp 2.150.000,- per peserta (Pembayaran 10 hari sebelum training)
Rp 2.000.000,- per peserta (Group minimal 3 peserta)

Materi Seminar / Workshop Description :
Tuntutan untuk menyediakan barang yang berkualitas baik dan tepat waktu, memperolehnya dengan total cost yang rendah, serta mendapatkan sedikit supplier namun handal adalah tantangan bagi departemen pembelian saat ini. Hal ini telah menjadi keharusan dikarenakan kini persaingan antar perusahaan kian ketat. Saat ini customer di tengah kemudahan informasi, akan memilih supplier yang sanggup memberikan kepuasan pelanggan yang tinggi. Oleh karena itulah, mengapa fungsi pembelian saat ini menjadi salah satu fungsi yang strategik dalam sebuah perusahaan. Ditengah aktivitas pembelian barangnya yang menghabiskan banyak dana, dia dituntut untuk mampu melakukan pembelian den seefektif mungkin. Tantangan yang tak mudah ini membutuhkan kontribusi personil yang baik, berdisiplin, jujur serta cakap.
Pelatihan ini bertujuan untuk membekali karyawan untuk pengelolaan manajemen pembelian agar mampu melakukan pembelian barang yang baik dari sisi cost yang rendah, kualitas yang baik, delivery tepat waktu dan aman bagi lingkungan dan keselamatan kerja. Peserta pun diharapkan dapat menerapkan pengetahuan yang didapatkan dalam training ini serta tip-tip yang sederhana dalam meningkatkan kinerjanya di tempat masing-masing.

Topik Bahasan

  1. PARADIGMA FUNGSI BAGIAN PURCHASING DULU, KINI DAN YANG AKAN DATANG : DARI FUNGSI YANG KLERIKAL MENJADI FUNGSI YANG STRATEGIS
  2. KONSEP QCDS DALAM MANAJEMEN PEMBELIAN.
  3. FUNGSI BAGIAN PURCHASING : PEMILIHAN, AUDIT DAN EVALUASI, PEMASOK
  4. KLASIFIKASI SUPPLIER : ABC ANALYSIS, GRAFIK STRATEGIK DAN TAKTIKAL SUPPLIER
  5. PROSES TENDER DAN NON TENDER
  6. KONSEP PURCHASING DALAM ISO 9001, 14001 HINGGA JUST IN TIME
  7. PENENTUAN HARGA DALAM PEMBELIAN
  8. KONSEP OUTSOURCHING DALAM PEMBELIAN BARANG DAN JASA
  9. PENYUSUNAN KONTRAK DAN NEGOSIASI DALAM PEMBELIAN
  10. BEST PRACTICES DALAM MANAJEMEN PEMBELIAN

Wajib diikuti oleh
Manajemen dan Karyawan bagian Pembelian, Administrasi, dan departemen lain yang berhubungan dengan proses pembelian.

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Aplikasi Manajemen Pergudangan Yang Efektif (Surabaya)

 

Aplikasi Manajemen Pergudangan Yang Efektif (Surabaya)

Tanggal
18-19 Mei 2010

Jam Pelaksanaan
08.30 am – 04.00 pm

Tempat
Santika Hotel / Novotel Hotel Surabaya

Pembicara / Fasilitator
TIM PROFESSIONAL CONSULTANT
Berpengalaman dalam implementasi manajemen produktivitas dan kualitas di perusahaan baik nasional maupun multi nasional. Telah membantu banyak perusahaan dalam implementasi Total Quality Management, Lean Manufacturing (Toyota Production System), Six Sigma Management, Gemba Kaizen, Supply Chain dan Material Management.

Harga
Rp.2.350.000 per peserta – Full Fare
Pembayaran termasuk ; Sertifikat, seminar kit, makan siang, coffee break,

BONUS : CD Materi dalam format PDF

Special Discount:
Rp 2.150.000,- per peserta (Pembayaran 10 hari sebelum training)
Rp 2.000.000,- per peserta (Group minimal 3 peserta)

Materi Seminar / Workshop Description :
Pernahkah Anda mengalami hal seperti berikut : kesulitan menempatkan material karena gudang telah penuh, kesulitan mengindentifikasi suatu produk karena penyimpanan tidak efektif, membutuhkan waktu yang lama dalam mencari suatu produk di gudang, menemukan karyawan gudang tertidur di shift 3 di sela-sela rak barang, dan lain sebagainya.
Dalam training ini peserta tidak hanya diajak mendesain suatu gudang yang tidak hanya rapi sesuai kaidah 5S, tetapi juga efektif dan efisien secara biaya pengelolaan.

Topik Bahasan
1. FUNGSI GUDANG DALAM INVENTORY MANAGEMENT
a. Inventory Control
b. Penerimaan Material
c. Penyimpanan Material
d. Penanganan Status Material
e. Pengeluaran Material

2. PENGELOLAAN INVENTORY DI GUDANG
a. Material Masuk
b. Pemeriksaan material masuk
c. Penyimpanan Material
d. Pengeluaran Material

3. PEMELIHARAAN INVENTORY DAN PERALATAN GUDANG
a. Pemeliharaan material
b. Pemeliharaan Rak dan Bin Material
c. Pemeliharaan Peralatan : trolley, handlift, forklift, dll
d. Pemeliharaan Gudang : Garis batas rak, ventilasi udara, dll

4. MANAJEMEN PENEMPATAN INVENTORY DENGAN 5S
a. Teknik 5S di GudanG
b. Strategi Implementasi 5S di Gudang
c. Audit 5S di Gudang
d. Infrastruktur dan Review implementasi

5. KOMUNIKASI YANG EFEKTIF
a. Visual Manajemen
b. Teknik Komunikasi dengan Metode :
Pelaporan, Menginformasikan, dan Konsultasi

6. KPI DI GUDANG
a. Menentukan KPI
b. menyusun Kpi di bagian :
penerimaan, penyimpanan, pengambilan, packing
dan pengiriman

7. NEGOSIASI DAN KONSENSUS
a. Fokus pelanggan
b. negosiasi internal
c. menciptakan sinergi

Wajib diikuti oleh
Staff, Foreman, Supervisor, Manager yang ingin mengembangkan kemampuan dalam melakukan perbaikan di tempat kerja.

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Kaizen in The Office (Yogyakarta)

 

Kaizen in The Office (Yogyakarta)

Tanggal
9 Oktober 2012 – JOGJA

Jam Pelaksanaan
08.30 am – 04.00 pm

Tempat
Hotel Ibis/ Santika/ All Seasons, Jogjakarta

Pembicara / Fasilitator
INDRO AGUNG HANDOKO
Beliau telah berkecimpung di dalam dunia industri kurang lebih 15 tahun. Maintenanance dan Produktifitas, 2 hal yang sangat berkaitan dan saling menunjang telah dikembangkan menjadi suatu sinergi yang hebat dalam suatu sistem manufacture. Sejak tahun 1999 telah mempelajari dan mengetrapkan Konsep TPM dan Kaizen di dalam suatu industri. Kelebihan dan kekurangan dari implementasi TPM dan Kaizen ini telah dikenali dan diketemukan solusinya. Awal tahun 2003, mendapatkan Sertificate TPM Basic dari Jepang dan disusul dengan penerimaan Sertificate TPM Advance juga dari Jepang pada akhir tahun 2004. Penerimaan sertificate tersebut tidak diperoleh secara teoritis saja tetapi juga dengan implementasi di Lapangan. Tidak ketinggalan juga, Sertificate Kaizen Basic dan Advance juga telah diperoleh pada tahun 2001 dan 2005.

Berbekal pengalaman yang mendalam dan sertificate yang diperoleh, berbagai macam project telah berhasil dikerjakan dan berhasil dengan sukses. Project tersebut antara lain: 1. Develop / training 25 group TPM dengan masing-masing group beranggotakan 5-8 orang dari tahun 2003 – 2006. Secara overall dengan TPM berhasil menurunkan Break Down rata-rata 15%, bahkan ada yang mencapai 40%. 2. Develop / training 8 group Kaizen dengan masing-masing group beranggotakan 5-8 orang dari tahun 2001 – 2006. Secara overall dengan Kaizen, produktifitas dapat ditingkatkan rata-rata 20%. 3. Presentasi tentang Keberhasilan TPM di Jepang pada tahun 2005. 4. Pada November 2006 mendapat Medali Perak pada ICQCC, suatu konvensi international tentang QCC / SGA. 5. Pada Februari 2007 menjadi pemenang ke-2 dalam lomba Best Practice Competition yang diselenggarakan oleh Omron Head Quarter di Kyoto-Japan.

Harga
Rp. 1.200.000,- per participant (Group Price) Min 3 Participants
Rp. 1.450.000,- per participant (Full Fare Price)
Rp. 1.300.000,- per participant (Early Bird Price) Lunas 7 Hari Sebelum Training

PENGANTAR PELATIHAN :
Kaizen berasal dari bahasa Jepang, yang artinya perbaikan berkelanjutan. Banyak perusahaan yang telah mengimktumentasikan program Kaizen. Terutama perusahaan manufaktur. Bagaimana dengan proses administrasi di kantor? Apakah Kaizen dapat diimplementasikan?

Jawabannya adalah PASTI DAN SANGAT BISA! Dalam konteks proses kerja administrasi, Kaizen akan bekerja untuk meningkatkan performa kerja menjadi lebih mudah, lebih nyaman, lebih cepat, dan tentunya lebih murah.

Pelatihan Ini Sangat Penting Bagi :
Supervisor, Chief, Superintendent, Staff, Team Leader.

Topik Bahasan :

  1. THE POWER OF KAIZEN
  2. KAIZEN VS INNOVATION
  3. PRINSIP KAIZEN
  4. ORIENTASI PROSES VS ORIENTASI HASIL
  5. SIAPA YANG HARUS BER-KAIZEN ?
  6. PENERAPAN KAIZEN DI KANTOR
  7. IDENTIFIKASI 7 FAKTOR KETIDAKEFISIENAN PROSES KERJA
  8. TEKNIK ELIMINASI KETIDAKEFISIENAN
  9. TOOLS DAN TEKNIK
  10. PROCESS MAPPING
  11. TEKNIK PENATAAN TEMPAT KERJA
  12. KOMUNIKASI DAN VISUAL MANAGEMENT

Metode Pelatihan
Pelatihan ini menggunakan metode interaktif, dimana peserta dikenalkan kepada konsep, diberikan contoh aplikasinya, berlatih menggunakan konsep, mendiskusikan proses dan hasil latihan.

 

Bagikan:

KONTAK CEPAT

Tags

Avatar photo

 

Jika ada kebutuhan Inhouse training atau kelas khusus silahkan hubungi 0851-0197-2488 / 0899-8121-246 Petrus Soeganda. Untuk mengundang Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing

Chat dengan kami
CV INFO SEMINAR
0899-8121-246